Putusan PN DENPASAR Nomor 908/Pid.B/2020/PN Dps |
|
Nomor | 908/Pid.B/2020/PN Dps |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Penipuan |
Kata Kunci | Penipuan |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | — |
Lembaga Peradilan | PN DENPASAR |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Heriyanti |
Hakim Anggota | Angeliky Handajani Day, Kony Hartanto |
Panitera | Ida Ayu Yuni Adnyani Pidada |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | HUKUM |
Catatan Amar | MENGADILI:1. Menyatakan Terdakwa PUTU CANDRAWATI, SE., terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penipuan secara berlanjut dan Pencucian Uang;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 9 (Sembilan) tahun dan 6 (enam) bulan dan denda sebesar Rp.3.000.000.000,00 (tiga milyar rupiah), dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar, maka diganti dengan pidana kurungan selama 3 (tiga) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan;5. Menetapkan barang bukti berupa :1) 1 (satu) gabung copy bukti pengambilan uang pada CV Graha Insan Surya dari bulan Juni 2015 s/d Desember 2015 oleh PUTU CANDRAWATI,S.E sebesar Rp. 3.057.369.122,- (tiga milyar lima puluh tujuh juta tiga ratus enam puluh sembilan ribu seratus dua puluh dua rupiah); 2) 1 (satu) gabung copy bukti pengambilan uang pada CV Graha Insan Surya di tahun 2016 oleh PUTU CANDRAWATI,S.E sebesar Rp. 3.092.107.299,- (tiga milyar sembilan puluh lima juta seratus tujuh ribu dua ratus sembilan puluh sembilan rupiah); 3) 1 (satu) gabung copy bukti pengambilan uang pada CV Graha Insan Surya di tahun 2017 oleh PUTU CANDRAWATI,S.E sebesar Rp. 2.335.064.079,- (dua milyar tiga ratus tiga puluh lima juta enam puluh empat ribu tujuh piluh sembilan rupiah); 4) 1 (satu) gabung copy bukti pengambilan uang pada CV Graha Insan Surya di tahun 2018 oleh PUTU CANDRAWATI,S.E sebesar Rp. 2.971.893.175,- (dua milyar sembilan ratus tujuh puluh satu juta delapan ratus sembilan puluh tiga ribu seratus tujuh puluh lima rupiah); 5) 1 (satu) gabung copy bukti pengambilan uang pada CV Graha Insan Surya dari Desember 2018 s/d Juni 2019 oleh PUTU CANDRAWATI,S.E sebesar Rp. 1.024.868.208,- (satu milyar dua puluh empat juta delapan ratus enam puluh delapan ribu dua ratus delapan rupiah); 6) Data print out rekapitulasi pembayaran PPN CV Graha Insan Surya dari 1 Juli 2015 sampai dengan 31 Juli 2019 dari Kantor Pelayanan Pajak Madya Denpasar; 7) Bukti transfer pemberian gaji PUTU CANDRAWATI,S.E setiap bulan melalui Internet Banking BCA dari Rek Nomor 049-0835689 ke rekening PUTU CANDRAWATI,S.E Rek Bank BCA nomor 049-6020272 dari tanggal 31 Januari 2018 sampai dengan tanggal 30 Agustus 2019;8) Copy pendirian Perseroan Komanditer ?CV GRAHA INSAN SURYA? Nomor : 27 tanggal 8 Agustus 1997 dan copy Akta perubahannya;9) Copy surat pengakuan pengambilan uang tunai dikantor CV Graha Insan Surya tertanggal 10 September 2019 yang ditanda tangani PUTU CANDRAWATI diatas materai 6000;10) Photo copy sertifikat SHM No. 437 Desa Abuan an. PUTU CANDRAWATI,S.E;11) 1 (satu) gabung Rekening Koran Bank KCU Denpasar Rekening Nomor : 00496020272 an. PUTU CANDRAWATI;12) 1 (satu) gabung Rekening Koran Bank KCU Denpasar Rekening Nomor : 00493220702 an. PUTU CANDRAWATI;13) Surat Kepala Pantor Pelayanan Pajak Madya Denpasar Nomor : S-287-WPJ.17/KP.04/2020 tanggal 16 Maret 2020, perihal memohon print out rekapitulasi pembayaran PPN dan Lampiran;14) (Tiga) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 12/03/2018, Jumlah setoran 144.000,00 (seratus empat puluh empat ribu rupiah); 15) (Tiga) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 09/01/2018, Jumlah setoran 286.000,00 (dua ratus delapan puluh enam ribu rupiah); 16) (Tiga) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 29/01/2018, Jumlah setoran 127.000,00 (seratus dua puluh tujuh ribu rupiah); 17) (Tiga) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 19/02/2018, Jumlah setoran 172.000,00 (seratus tujuh puluh dua ribu rupiah);18) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 26/03/2018, jumlah setoran 147.000,00 (sertatus empat puluh tujuh ribu rupiah);19) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 06/04/2018, jumlah setoran 60.000,00 (enam puluh ribu rupiah);20) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 12/04/2018, jumlah setoran 56.000,00 (lima enam puluh ribu rupiah);21) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 21/05/2018, jumlah setoran 142.000,00 (seratus empat puluh dua ribu rupiah);22) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 06/06/2018, jumlah setoran 147.000,00 (seratus empat puluh tujuh ribu rupiah);23) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 22/06/2018, jumlah setoran 139.000,00 (seratus tiga puluh sembilan ribu rupiah);24) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 09/07/2018, jumlah setoran 44.000,00 (empat puluh empat ribu rupiah);25) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 16/07/2018, jumlah setoran 48.000,00 (empat puluhdelapan ribu rupiah);26) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 31/07/2018, jumlah setoran 252.000,00 (dua ratus lima puluh dua ribu rupiah);27) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 07/08/2018, jumlah setoran 110.000,00 (sertaus sepuluh ribu rupiah);28) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 14/08/2018, jumlah setoran 15.000,00 (lima belas ribu rupiah);29) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 28/08/2018, jumlah setoran 60.000,00 (enam puluh ribu rupiah);30) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 10/09/2018, jumlah setoran 138.000,00 (seratus tiga puluh delapan ribu rupiah);31) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 01/10/2018, jumlah setoran 92.000,00 (Sembilan puluh ribu rupiah);32) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 17/10/2018, jumlah setoran 201.000,00 (dua ratus satu ribu rupiah);33) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 23/10/2018, jumlah setoran 209.000,00 (dua ratus sembilan ribu rupiah);34) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 09/11/2018, jumlah setoran 203.000,00 (dua ratus tiga ribu rupiah);35) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 04/12/2018, jumlah setoran 71.000,00 (tujuh puluh satu ribu rupiah);36) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 31/12/2018, jumlah setoran 38.000,00 (tiga puluh delapan ribu rupiah);37) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 15/01/2019, jumlah setoran 142.000,00 (seratus empat puluh dua ribu rupiah);38) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 18/02/2019, jumlah setoran 150.000,00 (seratus lima puluh ribu rupiah);39) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 25/02/2019, jumlah setoran 136.000,00 (seratus tiga puluh enam ribu rupiah);40) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 27/03/2019, jumlah setoran 207.000,00 (dua ratus tujuh ribu rupiah);41) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 30/04/2019, jumlah setoran 38.000,00 (tiga puluh delapan ribu rupiah);42) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 30/04/2019, jumlah setoran 30.000,00 (tiga puluh ribu rupiah);43) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 30/04/2019, jumlah setoran 65.000,00 (enam puluh lima ribu rupiah);44) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 31/05/2019, jumlah setoran 61.000,00 (enam puluh satu ribu rupiah);45) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 17/06/2019, jumlah setoran 49.000,00 (empat puluh Sembilan ribu rupiah);46) 1 (satu) lembar BUKTI PENERIMAAN NEGARA Penerimaan Pajak tanggal 18/07/2019, jumlah setoran 141.000,00 (seratus empat puluh satu ribu rupiah);47) 4 (empat) lembar print rekapan pengambilan uang untuk pembayaran pajak periode Januari 2013 sampai dengan Desember 2013 dengan total pembayaran sebesar Rp. 963.265.570.,- (sembilan ratus enam puluh tiga juta dua ratus enam puluh lima ribu lima ratus tujuh puluh rupiah);48) 4 (empat) lembar print rekapan pengambilan uang untuk pembayaran pajak periode Januari 2014 sampai dengan Desember 2014 dengan total pembayaran sebesar Rp. 2.313.840.448.,- (dua miliar tiga ratus tiga belas juta delapan ratus empat puluh ribu empat ratus empat puluh delapan rupiah);49) 3 (tiga) lembar print rekapan pengambilan uang untuk pembayaran pajak periode Januari 2015 sampai dengan Juni 2015 dengan total pembayaran sebesar Rp. 1.603.411.846.,- (satu miliar enam ratus tiga juta empat ratus sebelas ribu delapan ratus empat puluh enam rupiah). Tetap Terlampir dalam berkas perkara;50) Buku Tabungan Tahapan BCA KCP Maluku Rekening Nomor : 0493220702 an. PUTU CANCRAWATI;51) Buku Tabungan Tahapan BCA KCP Maluku Rekening Nomor : 0496020272 an. PUTU CANCRAWATI. Dikembalikan kepada Putu Candrawati;52) Buku Tabungan Tahapan BCA KCP Maluku Rekening Nomor : 0491111169 an. PUTU GEDE GUNAWAN; Dikembalikan kepada Putu Gede Gunawan;53) Unit mobil Daihatsu Terios tahun 2015, Warna Putih, DK 1134 CG, Nosin : 3SZDFE1955, Noka : MHKG2CK2JFK019271 dan STNK An. PUTU CANDRAWATI;54) 1 (satu) buah BPKB Nomor : L-09810316, mobil Daihatsu Terios DK 1134 CG, Noka : MHKG2CK2JFKO19271, Nosin : 3SZDFE1955 an. PUTU CANDRAWATI,S.E;55) Unit mobil Toyota Vellfire 2.5 G A/T, Warna Hitam, DK 1134, Nosin : 2AR2209813, Noka : JTNGF3DH9K8024053 dan STNK An. PUTU GEDE GUNAWAN;56) Bidang tanah dan bangunan seluas 6.207 m2 yang berlokasi di Desa Abuan, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Provinsi Bali, Sertifikat Hak Milik (SHM) nomor : 437 atas nama PUTU CANDRAWATI, S.E;57) Bidang tanah dan bangunan seluas 200 m2 yang berlokasi Jl Tegal Wangi Kel. Sesetan Kec. Densel Kodya Denpasar Provinsi Bali, Sertifikat Hak Milik (SHM) nomor : 5110 atas nama PUTU CANDRAWATI, S.E;58) Bidang tanah dan bangunan berupa kos-kosan lantai III atas SHM : 5891 seluas 200 m2 dan SHM : 5892 seluas 185 m2 berlokasi Jl Gunung Andekase Penamparan Padangsambian atas nama PUTU CANDRAWATI, S.E;59) SHM No. 5891, seluas 200 m2 Persil Nomor 76, kelas III atas nama PUTU CANDRAWATI yang berlokasi Desa Padang Sambian Denpasar Barat, Kodya Denpasar Daerah TK I Bali;60) SHM No. 5892 luas 185 M2 Persil Nomor 76, kelas III atas nama PUTU CANDRAWATI yang berlokasi Desa Padang Sambian Denpasar Barat, Kodya Denpasar Daerah TK I Bali;Dikembalikan kepada korban yakni CV Graha Insan Surya melalui saksi GEORGE ALEXANDER ARSID;4. Membebankan kepada Terdakwa untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp2.000,00 (dua ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | 4 Februari 2021 |
Tanggal Dibacakan | 9 Februari 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 908/Pid.B/2020/PN_Dps.zip
- Download PDF
- 908/Pid.B/2020/PN_Dps.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 4027 K/Pid.Sus/2021
Pertama : 908/Pid.B/2020/PN.Dps
Statistik162262