Putusan PN PURWODADI Nomor 65/Pid.Sus/2021/PN Pwd |
|
Nomor | 65/Pid.Sus/2021/PN Pwd |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum |
Kata Kunci | Kesehatan |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | 26 April 2021 |
Lembaga Peradilan | PN PURWODADI |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Vabiannes Stuart Wattimena |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Sandi Muhammad Alayubi, Br Hakim Anggota Ida Zulfamazidah |
Panitera | Panitera Pengganti: Budi Novarini |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
MENGADILI 1.MenyatakanTerdakwa1 SUTRISNO als PETER bin SLAMET RIYADIdan Terdakwa2 EXWIN ARDIYANTO als AMBON bin SUPARNObersalah melakukan tindak pidana ?bersama-samadengan sengaja mengedarkan sediaan farmasi dan/atau alat kesehatan yang tidak memiliki izin edar? sebagaimana diatur dalam dakwaan kedua Pasal 197 UURI No. 36 Tahun 2009 tentang Kesehatanjo Pasal 55 ayat 1 ke 1 KUHP. 2.MenjatuhkanpidanapenjaraatasTerdakwa 1 SUTRISNO als PETER bin SLAMET RIYADI dan Terdakwa 2 EXWIN ARDIYANTO als AMBON bin SUPARNOdengan pidana penjaramasing-masingselama1 (satu) Tahun dan 3 (tiga) Bulan dan denda sebesar Rp.50.000.000,- ( lima puluh juta rupiah ) subsidiair 2 ( dua ) bulan penjara ; 3.Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani para Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4.menetapkan para Terdakwa tetap ditahan ; 5.Menyatakan barang bukti berupa : -48 (empat puluh delapan) paket plastik klip yang berisi obat tablet warna kuning berlogo ?DMP? @10 butir; -4 (empat) paket plastic klip kecil yang berisi obat tablet warna putih berlogo Y @10 butir yang dimasukkan kedalam bungkus rokok Gudang Garam Signature; -1 (satu) tas slempang warna biru merk Reebok; -1 (satu) bungkus bekas rokok Gudang Garam Signature; -2 (dua) paket plastic klip kecil yang berisi obat tablet warna kuning berlogo DMP @10 butir; Dirampas untuk dimusnahkan. -Uang tunai sebesar Rp.30.000,- (tiga puluh ribu rupiah); -1 (satu) handphone merk Vivo warna hitam dengan nomor simcard 089653102962; -1 (satu) unit sepeda motor merk Honda Sonic, warna putih hitam Tahun pembuatan 2016 Nopol : H-6392-AKD, Noka MH1KB111XGKO77290 Nosin : KB11E1078356 berikut STNK dan kunci kontak; Dirampas untuk Negara; 6. Menetapkan agarpara Terdakwamembayar biaya perkaramasing-masingsebesar Rp.5.000,- (lima riburupiah). |
Tanggal Musyawarah | 7 Juni 2021 |
Tanggal Dibacakan | 7 Juni 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
-
Pertama : 65/Pid.Sus/2021/PN Pwd
Statistik325