- Menyatakan terdakwa SOEDJOKO Bin PAIMAN telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Zina sebagaimana dakwaan alternatif kedua Penuntut Umum
- Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa SOEDJOKO Bin PAIMAN berupa pidana penjara selama 3 (tiga) bulan dan 7 tujuh hari
- Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan
- Memerintahkan agar terdakwa tetap ditahan;
- Menetapkan barang bukti :
- 1 buah buku nikah untuk istri dengan nomor 210/II/IX/1994 tanggal 4 September 1994 dengan pasangan nikah suami atas nama Drs. SOEDJOKO, TTL : Purworejo, 23 Maret 1967 dengan istri; atas nama Dra. ENY ERMAENI, TTL : Banjarmasin, 15 Mei 1968;
- 1 lembar akta cerai dengan nomor 516/AC/2020/PA. Bjr menerangkan telah terjadi perceraian antara EKO SETIAWAN Bin SUDIONO, Ttl: Ciamis, 31 Desember 1985, alamat Dsn. Randegan I RT. 015 RW. 06 Kel. Raharja, Kec. Purwaharja Kota Banjar dengan CHINTYA YULIAN Binti ANDRI, TTL: Ciamis, 2 Juli 1984 alamat Dsn. Randegan RT. 015 RW. 06 Kel. Raharja Kec. Purwaharja Kota Banjar;
- 1 (satu) lembar kertas berisi surat pernyataan Tokoh Agama Setempat yang menjelaskan bahwa Sdr. SOEDJOKO alamat Kel. Sindurjan RT. 04 RW. 03 Kec/Kab. Purworejo dan CHINTYA YULIAN alamat Dsn. Randegan I RT. 015 RW. 06 Kel. Raharja Kec. Purwaharja Kota Banjar telah menjadi suami istri yang sah menurut agama Islam;
- 2 (dua) buah seprai (penutup kasur) dengan ciri-ciri : 1 (satu) buah seprai tanpa merek berwarna biru muda kombinasi hijau muda, hijau tua bermotif gambar kartun dan 1 (satu) buah seprai berwarna pelangi bertuliskan ?FRIENDSHIP IS MAGIC?
- 1 (satu) buah kaos dalam warna putih polos;
- 1 (satu) buah sarung warna abu-abu kombinasi hijau kombinasi hitam kombinasi putih kombinasi krem bermerk ?WADIMOR?;
- 1 (satu) buah celana dalam warna Krem tanpa Merk
- 1(satu) unit handphone Merk Samsung Galaxy M21 Warna Biru dengan imei 355261110059473/355262110059471
- 1 (satu) buah kaos lengan pendek warna merah polos tanpa Merk;
- 1 (satu) buah sarung warna hitam polos bermerk ?KING HASSAN?
- 1 (satu) unit Handphone merk XIAOMI REDMI 5A warna silver dengan imei 868616032580940/868616032580957
- 1 (satu) buah celana kain pendek warna hitam merk ?eryn brinie?;
- 1 (satu) buah celana dalam warna hitam tanpa merk
Putusan PN PURWOREJO Nomor 52/Pid.B/2021/PN Pwr |
|
Nomor | 52/Pid.B/2021/PN Pwr |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Pidana Umum Kejahatan terhadap asal usul perkawinan |
Kata Kunci | Kejahatan terhadap Asal Usul Perkawinan |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | 19 April 2021 |
Lembaga Peradilan | PN PURWOREJO |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Heri Kusmanto |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Samsumar Hidayat, Br Hakim Anggota I Gusti Putu Yastriani |
Panitera | Panitera Pengganti: Uning Kusbaniatun |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
MENGADILI Dikembalikan kepada saksi SITI ENY ERMAENI Dikembalikan kepada terdakwa CHINTYA YULIAN Binti ANDRI LIOW Tetap terlampir dalam berkas perkara Dikembalikan kepada terdakwa SOEDJOKO Bin PAIMAN 6. Membebankan biaya perkara kepada terdakwa sejumlah Rp. 2.000,- (dua ribu rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 15 Juli 2021 |
Tanggal Dibacakan | 15 Juli 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Pertama : 52/Pid.B/2021/PN Pwr
Statistik11018