Putusan DILMIL III 16 MAKASSAR Nomor 27-K/PM.III-16/AD/III/2021 |
|
Nomor | 27-K/PM.III-16/AD/III/2021 |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Militer |
Kata Kunci | Dengan Sengaja Dengan Tindakan Nyata Menyerang Seorang Atasan |
Tahun | 2021 |
Tanggal Register | 12 Maret 2021 |
Lembaga Peradilan | DILMIL III 16 MAKASSAR |
Jenis Lembaga Peradilan | PM |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Letkol Laut Kh Desman Wijaya |
Hakim Anggota | Br Hakim Anggota Mayor Chk Djunaedi Iskandar, Hakim Anggota Letnan Kolonel Chk Asril Siagian |
Panitera | Panitera Pengganti: Peltu (k) Erna Dwi Astuti |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA |
Catatan Amar |
1. Menyatakan Terdakwa tersebut diatas yaitu SUKANDI Praka NRP 31130285120693 terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana : Kesatu : "Insubordinasi dengan tindakan nyata yang dilakukan secara bersama-sama". Dan Kedua : "Penganiayaan terhadap bawahan yang menyebabkan luka dilakukan dalam dinas secara bersama-sama". 2. Memidana Terdakwa oleh karena itu dengan : Pidana Penjara selama 7 (tujuh) bulan. Menetapkan selama waktu Terdakwa menjalani penahanan dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan 3. Menetapkan barang bukti berupa : 1) Berupa barang : - 1 (satu) batang selang air warna biru dengan pegangan kayu pada salah satu ujungnya. Dirampas untuk dimusnahkan. 2) Berupa surat : a) 3 (tiga) lembar surat perintah Panglima Divisi 3 Kostrad Nomor Sprin/726/IX/2020 tanggal 12 September 2020. b) 13 (tiga belas) lembar daftar nominatif penyelenggraan dan pelaku/peserta latihan Stadarisasi Prajurit Kostrad gelombang X Satjar Divif 3 Kostrad T. A 2020. c) 1 (satu) lembar foto barang bukti berupa selang air warna biru d) 1 (satu) lembar Visum Et Repertum dari RS. TK. II. 14.05.01 Pelamonia Makassar Nomor : VER/40/VER/XI/2020 tanggal 17 November 2020 atas nama Praka Arjunaidin yang ditandatangani oleh Dokter pemeriksa a.n. dr. dr. Anzar Zainuddin. e) 1 (satu) lembar Visum Et Repertum dari RS. TK. II. 14.05.01 Pelamonia Makassar Nomor : VER/41/VER/XI/2020 tanggal 17 November 2020 atas nama Pratu Andika Yusuf Maulana yang ditandatangani oleh Dokter pemeriksa a.n. dr. dr. Anzar Zainuddin. f) 1 (satu) lembar Visum Et Repertum dari RS. TK. II. 14.05.01 Pelamonia Makassar Nomor : VER/42/VER/XI/2020 tanggal 17 November 2020 atas nama Prada Gilan Dirgayana yang ditandatangani oleh Dokter pemeriksa a.n. dr. dr. Anzar Zainuddin. Tetap dilekatkan dalam berkas perkara. 4. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp7.500,00 (tujuh ribu lima ratus rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 2 Agustus 2021 |
Tanggal Dibacakan | 2 Agustus 2021 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- 27-K/PM.III-16/AD/III/2021.zip
- Download PDF
- 27-K/PM.III-16/AD/III/2021.pdf
Putusan Terkait
-
Pertama : 27-K/PM.III-16/AD/III/2021
Statistik11839