- MENERIMA PERMINTAAN BANDING DARI PENASIHAT HUKUM TERDAKWA DAN DARI JAKSA PENUNTUT UMUM TERSEBUT ;
- MENGUATKAN PUTUSAN PENGADILAN NEGERI KUALA TUNGKAL NOMOR : 4/PID.B/2017/PN.KLT, TANGGAL 8 MARET 2017, YANG DIMOHONKAN BANDING TERSEBUT, DENGAN MEMPERBAIKI LAMANYA PIDANA YANG DIJATUHKAN KEPADA TERDAKWA, SEHINGGA AMAR SELENGKAPNYA ADALAH SEBAGAI BERIKUT :
- MENYATAKAN TERDAKWA LORI HOLMEZ ALS HOLMES ALS ELOZ BIN SAPUAN TELAH TERBUKTI SECARA SAH DAN MENYAKINKAN BERSALAH MELAKUKAN TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN BERENCANA SEBAGAIMANA DAKWAAN PRIMAIR DARI PENUNTUT UMUM;
- MENJATUHKAN PIDANA TERHADAP TERDAKWA LORI HOLMEZ ALS HOLMES ALS ELOZ BIN SAPUAN OLEH KARENA ITU DENGAN PIDANA PENJARA SELAMA : 20 (DUA PULUH) TAHUN;
- MEMERINTAHKAN TERDAKWA TETAP BERADA DALAM TAHANAN;
- MENETAPKAN MASA PENANGKAPAN DAN PENAHANAN YANG TELAH DIJALANI TERDAKWA DIKURANGKAN SELURUHNYA DARI PIDANA YANG DIJATUHKAN;
- MENYATAKAN BARANG BUKTI YAITU :
- 1 (SATU) LEMBAR BAJU BEWARNA MERAH YANG BERLUMURAN DARAH;
- 1 (SATU) LEMBAR ROK BEWARNA BATIK KUNING EMAS YANG TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) PASANG SARUNG TANGAN WARNA UNGU TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) PASANG KAOS KAKI WARNA COKLAT MUDA TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) LEMBAR BRA WARNA UNGU TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) LEMBAR CELANA DALAM WARNA UNGU TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) LEMBAR CELANA SHORT WARNA ABU ABU TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) LEMBAR SELENDANG WARNA ORANGE TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) BUAH MASKER WARNA HIJAU TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) BUAH KACAMATA TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) BUAH JAM TANGAN WARNA SILVER TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) BUAH SEPATU BERWARNA COKLAT MUDA TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) BUAH TAS WARNA COKLAT;
- 1 (SATU) BUAH HELM WARNA PUTIH TERDAPAT BERCAK DARAH;
- 1 (SATU) UNIT SEPEDA MOTOR MERK. HONDA VARIO NOPOL BH 4318 ER;
- 1 (SATU) BUAH KUNCI SEPEDA MOTOR;
- 1 (SATU) LEMBAR STNK SEPEDA MOTOR MERK HONDA VARIO NO.POL BH 4318 ER AN.LUXI OVI FLOWERIA;
- 1 (SATU) BILAH PISAU STAINLESS MERK. BATON SWORD BERGAGANG DAN BERSARUNG BERBENTUK PIPA BULAT WARNA HITAM;
- 1 (SATU) UNIT MOBIL MERK. DATSUN GO+ WARNA ABU ABU TUA METALIK NOPOL BH 1033 HS.-
- 1 (SATU) BUAH KUNCI MOBIL MERK. DATSUN;
- 1 (SATU) LEMBAR STNK MOBIL MERK. DATSUN GO+ WARNA ABU ABU TUA METALIK NOPOL BH 1033 HS DENGAN NOMOR RANGKA MHBJ1CH2FFJ-034006 DAN NOMOR MESIN HR12-745013T AN. DIANA SESTIA
- Menerima permintaan banding dari Penasihat Hukum Terdakwa dan dari Jaksa Penuntut Umum tersebut ;
- Menguatkan Putusan Pengadilan Negeri Kuala Tungkal Nomor : 4/PID.B/2017/PN.Klt, tanggal 8 Maret 2017, yang dimohonkan banding tersebut, dengan memperbaiki lamanya pidana yang dijatuhkan kepada terdakwa, sehingga amar selengkapnya adalah sebagai berikut :
- Menyatakan Terdakwa LORI HOLMEZ ALS HOLMES ALS ELOZ BIN SAPUAN telah terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Pembunuhan Berencana? sebagaimana dakwaan Primair dari Penuntut Umum;
- Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa LORI HOLMEZ ALS HOLMES ALS ELOZ BIN SAPUAN oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 20 (dua puluh) tahun;
- Memerintahkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan;
- Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Menyatakan barang bukti yaitu :
- 1 (satu) lembar baju bewarna merah yang berlumuran darah;
- 1 (satu) lembar rok bewarna batik kuning emas yang terdapat bercak darah;
- 1 (satu) pasang sarung tangan warna ungu terdapat bercak darah;
- 1 (satu) pasang kaos kaki warna coklat muda terdapat bercak darah;
- 1 (satu) lembar bra warna ungu terdapat bercak darah;
- 1 (satu) lembar celana dalam warna ungu terdapat bercak darah;
- 1 (satu) lembar celana short warna abu ? abu terdapat bercak darah;
- 1 (satu) lembar selendang warna orange terdapat bercak darah;
- 1 (satu) buah masker warna hijau terdapat bercak darah;
- 1 (satu) buah kacamata terdapat bercak darah;
- 1 (satu) buah jam tangan warna silver terdapat bercak darah;
- 1 (satu) buah sepatu berwarna coklat muda terdapat bercak darah;
- 1 (satu) buah tas warna coklat;
- 1 (satu) buah helm warna putih terdapat bercak darah;
- 1 (satu) unit sepeda motor merk. HONDA VARIO nopol BH 4318 ER;
- 1 (satu) buah kunci sepeda motor;
- 1 (satu) lembar STNK sepeda motor merk Honda Vario No.Pol BH 4318 ER an.LUXI OVI FLOWERIA;
- 1 (satu) bilah pisau stainless merk. BATON SWORD bergagang dan bersarung berbentuk pipa bulat warna hitam;
- 1 (satu) unit mobil merk. DATSUN GO+ warna abu ? abu tua metalik Nopol BH 1033 HS.-
- 1 (satu) buah kunci mobil merk. DATSUN;
- 1 (satu) lembar STNK mobil merk. DATSUN GO+ warna abu ? abu tua metalik Nopol BH 1033 HS dengan nomor rangka MHBJ1CH2FFJ-034006 dan nomor mesin HR12-745013T an. DIANA SESTIA
Putusan PT JAMBI Nomor 31/PID/2017/PT JMB |
|
Nomor | 31/PID/2017/PT JMB |
Tingkat Proses | Banding |
Klasifikasi |
Pidana Umum |
Kata Kunci | Kejahatan terhadap Nyawa |
Tahun | 2017 |
Tanggal Register | 30 Maret 2017 |
Lembaga Peradilan | PT JAMBI |
Jenis Lembaga Peradilan | PT |
Hakim Ketua | Albert Monang Siringoringo |
Hakim Anggota | John Diamond Tambunan, M.hbrmaha Nikmah |
Panitera | Rina Sinar Panggabean |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | M E N G A D I L I : DIKEMBALIKAN KEPADA KELUARGA KORBAN MELALUI ORANG TUA KORBAN SAKSI MISRA; DIRAMPAS UNTUK DIMUSNAHKAN; DIKEMBALIKAN KEPADA SAKSI DIANA SESTIA; 6. MEMBEBANKAN BIAYA PERKARA KEPADA TERDAKWA DALAM KEDUA TINGKAT PERADILAN, YANG PADA TINGKAT PERTAMA SEBESAR RP. 2.000,- (DUA RIBU RUPIAH), SEDANGKAN DALAM TINGKAT BANDING SEBANYAK RP 2.500,- (DUA RIBU LIMA RATUS RUPIAH) ; |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : Dikembalikan kepada keluarga korban melalui Orang tua korban saksi MISRA; Dirampas untuk dimusnahkan; Dikembalikan kepada saksi DIANA SESTIA; 6. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa dalam kedua tingkat peradilan, yang pada tingkat pertama sebesar Rp. 2.000,- (dua ribu rupiah), sedangkan dalam tingkat banding sebanyak Rp 2.500,- (Dua ribu lima ratus rupiah) ; |
Tanggal Musyawarah | 8 Mei 2017 |
Tanggal Dibacakan | 8 Mei 2017 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- 31/PID/2017/PT_JMB.zip
- Download PDF
- 31/PID/2017/PT_JMB.pdf
Putusan Terkait
-
Banding : 31/PID/2017/PT JMB
Statistik3423