- Menyatakan Terdakwa I Tugiartono Alias Tono Bin Raman dan Terdakwa II Nur Alamsyah Alias Nur Alias Alamsah Bin MK Nglimo Jamal tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Pencurian Dalam Keadaan Memberatkan? sebagaimana dakwaan tunggal Penuntut Umum;
- Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa I Tugiartono Alias Tono Bin Raman dan Terdakwa II Nur Alamsyah Alias Nur Alias Alamsyah Bin MK Nglimo Jamal oleh karena itu dengan pidana penjara masing-masing selama 1 (satu) tahun dan 8 (delapan) bulan ;
- Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Para Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Menetapkan Para Terdakwa tetap ditahan;
- Menetapkan barang bukti berupa:
- Membebankan kepada Para Terdakwa membayar biaya perkara masing-masing sejumlah Rp2.000,00 (dua ribu rupiah);
Putusan PN PURWOKERTO Nomor 24/Pid.B/2022/PN Pwt |
|
Nomor | 24/Pid.B/2022/PN Pwt |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum Pidana Umum Pencurian |
Kata Kunci | Pencurian |
Tahun | 2022 |
Tanggal Register | 7 Februari 2022 |
Lembaga Peradilan | PN PURWOKERTO |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Vilia Sari |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Rahma Sari Nilam Panggabean, Br Hakim Anggota Yunianto Agung Nurcahyo |
Panitera | Panitera Pengganti: Tusirin |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
MENGADILI: ? 1 (satu) unit sepeda motor Honda F1C02N28L0 A/T ( SCOOPY ), warna coklat hitam, tahun 2020, No. Pol. R-6553-WR, Nomor rangka MH1JM3138LK748923, Nomor mesin JM31E3746400; ? 1 (satu) lembar STNK sepeda motor Honda F1C02N28L0 A/T ( SCOOPY ), warna coklat hitam, tahun 2020, No. Pol. R-6553-WR, Nomor rangka MH1JM3138LK748923, Nomor mesin JM31E3746400, atas nama YAYU NUR HIDAYAH alamat Kebokura Rt 03 / 02 Sumpiuh Kab. Banyumas. ? 1 (satu) buah kunci kontak sepeda motor Honda Scoopy; Dikembalikan kepada pemiliknya yaitu Saksi YAYU NUR HIDAYAH. ? 1 (satu) unit sepeda motor Honda Beat, warna hitam, No. Pol. Terpasang R-3743-WJ, Nomor rangka MH1JM2129KK380283, Nomor mesin JM21E2357662, beserta kunci kontak; Dikembalikan kepada pemiliknya yaitu Saksi WAHYOTO. ? 1 (satu) buah helm warna merah merk G2 HELMET; ? 1 (satu) buah sweeter/jemper warna abu-abu bertuliskan THRASHER SKATE BOARD MAGAZINE; ? 1 (satu) buah gagang / tangkai leter ?T?; ? 2 (dua) buah mata kunci leter ?T? berbentuk pipih; ? 1 (satu) buah kunci kontak sepeda motor; ? 1 (satu) buah helm warna silver merk JPN HELMET; ? 1 (satu) buah tas ransel warna hitam merk TIMORONE; ? 1 (satu) buah jaket jeans warna biru merk GENETIC; Dimusnahkan; |
Tanggal Musyawarah | 15 Maret 2022 |
Tanggal Dibacakan | 15 Maret 2022 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
-
Pertama : 24/Pid.B/2022/PN Pwt
Statistik376