- Menyatakan TerdakwaSYARIFUDDIN ALIAS SYARIF ALIAS GAYO BIN SUDINtelah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?secara terorganisasi tanpa hak atau melawan hukummenjual, atau menjadi perantara dalam jual beli Narkotika Golongan Idalam bentuk tanaman yang beratnya melebihi 1 (satu) kilogram atau 5 (lima) batang pohon? sebagaimana dalam dakwaan Primair;
- Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 19 (sembilan belas) tahun dan denda sejumlah Rp.1.000.000.000,00 (satu milyar rupiah)dengan ketentuan apabila denda tersebut tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama6 (enam) bulan;
- Menetapkan masa penangkapan dan masa penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Memerintahkan Terdakwa tetap ditahan;
- Menetapkan barang bukti berupa:
- 4 (empat) karung masing-masing berisikan :
- 1 (satu) karung berisikan narkotika berupa paket ganja kering sebanyak 30 (tiga puluh) bungkus dengan berat keseluruhan 30.003 (tiga puluh ribu tiga) gram brutto;
- 1 (satu) karung berisikan narkotika berupa paket ganja kering sebanyak 30 (tiga puluh) bungkus dengan berat keseluruhan 29.792 (dua puluh semibilan ribu tujuh ratus sembilan puluh dua) gram brutto;
- 1 (satu) karung berisikan narkotika berupa paket ganja kering sebanyak 30 (tiga puluh) bungkus dengan berat keseluruhan 30.510(tiga puluh ribu lima ratus sepuluh) gram brutto;
- 1 (satu) karung berisikan narkotika berupa paket ganja kering sebanyak 31 (tiga puluh satu) bungkus dengan berat keseluruhan 30.976(tiga puluh ribu sembilan ratus tujuh puluh enam) gram brutto;
- 1 (satu) buah handphone merk Samsung Flip warna hitam nomor simcard 081362394421 milik Rabudin alias Udi bin Ali dengan nomor Imei 1: 352713079134917 dan Imei 2: 352713076134925;
- 1 (satu) buah handphone merk Redmi warna biru nomor simcard 082274322129 dam 082271279237 milik Rabudin alias Ubi Bin Ali dengan nomor Imei 1: 868398040334012 dan imei 2: 86839804334012;
- 1 (satu) buah handphone merk Oppo warna merah dengan nomor Simcard 082272929867 dan 081332175679 milik Syarifuddin alias Syarif alias Gayo Bin Sudin;
- Membebankan kepada Terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp. 5.000,00 (lima ribu rupiah);
Putusan PN BLANGKAJEREN Nomor 36/Pid.Sus/2022/PN Bkj |
|
Nomor | 36/Pid.Sus/2022/PN Bkj |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika |
Kata Kunci | Narkotika |
Tahun | 2022 |
Tanggal Register | 14 Juli 2022 |
Lembaga Peradilan | PN BLANGKAJEREN |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Bob Rosman |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Muhammad Andri Fauzan Lubis, Br Hakim Anggota Wahyu Nopriadi |
Panitera | Panitera Pengganti Abdul Munir |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
Jumlah ganja keseluruhan 121.281 (seratus dua puluh satu ribu dua ratus delapan puluh satu) gram brutto;; Dimusnahkan; |
Tanggal Musyawarah | 20 September 2022 |
Tanggal Dibacakan | 20 September 2022 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 36/Pid.Sus/2022/PN_Bkj.zip
- Download PDF
- 36/Pid.Sus/2022/PN_Bkj.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Pertama : 36/Pid.Sus/2022/PN Bkj
Statistik8726