- Menyatakan Terdakwa Arief Rahman Jamil, S. Sos Bin Jaja Supriatna tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?Turut Serta Melakukan Penipuan? sebagaimana dalam dakwaan alternatif Kesatu;
- Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 3 (tiga) tahun 4 (empat) bulan;
- Menetapkan masa penangkapan dan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
- Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;
- Menetapkan barang bukti berupa:
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 16 Desember 2019 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca Dengan No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 15.000.000,00 (lima belas juta rupiah) tanggal 17 Desember 2019 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpain;
- Bukti transfer Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) tanggal 19 Desember 2019 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 26 Desember 2019 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 02 Januari 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke Rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti penyerahan uang secara tunai Rp 500.000.000,00 (lima ratus juta rupiah) dan dibuatkan Kwitansi tertanggal 06 Januari 2020 yang ditandatangani oleh Sdr. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) tanggal 21 Januari 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 350.000.000,00 (tiga ratus lima puluh juta rupiah) tanggal 23 Januari 2020 dilakukan setoran tunai Ke rekening Bank Bca dengan No Rekening 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 29 Januari 2020 dari rekening Bank Bca No Rekening 4460102613 An. Elis Setiasih Ke Rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 20.000.000,00 (dua puluh juta rupiah) tanggal 17 Februari 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca Dengan No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 6.500.000,00 (enam juta lima ratus ribu rupiah) tanggal 26 Februari 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 02 Maret 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 5.000.000,00 (lima juta rupiah) tanggal 17 Maret 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 06 April 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 22 April 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 11 Mei 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 15 Mei 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 5.000.000,00 (lima juta rupiah) tanggal 15 Mei 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Mandiri No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 60.000.000,00 (enam puluh juta Rupiah) tanggal 26 Mei 2020 Dari Rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) tanggal 26 Mei 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 5005146990 An. Lukman Nul Hakim;
- Bukti transfer Rp 5.000.000,00 (lima juta rupiah) tanggal 04 Juni 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 5005146990 An. Lukman Nul Hakim;
- Bukti transfer Rp 20.000.000,00 (lima juta rupiah) tanggal 24 Agustus 2020 dari rekening Bank Bca No rekening 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian ke rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih;
- Bukti transfer Rp 2.000.000,00 (dua juta rupiah) tanggal 15 September 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer sebesar Rp 3.000.000,00 (tiga juta rupiah) tanggal 21 Oktober 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer sebesar Rp 1.000.000,00 (satu juta rupiah) tanggal 22 Oktober 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 20.000.000,00 (dua puluh juta rupiah) tanggal 26 Oktober 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 2.000.000,00 (dua juta rupiah) tanggal 09 November 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 300.000.000,00 (tiga ratus juta rupiah) tanggal 01 Desember 2020 Ke Rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 5.000.000,00 (lima juta rupiah) tanggal 28 Desember 2020 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 30.000.000,00 (tiga puluh juta rupiah) tanggal 08 Februari 2021 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 75.000.000,00 (tujuh puluh lima juta rupiah) tanggal 26 Februari 2021 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman Jamil;
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 23 Maret 2021 dari Rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman Jamil;
- Bukti transfer Rp 30.000.000,00 (tiga puluh juta rupiah) tanggal 03 Maret 2021 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti transfer Rp 3.000.000,00 (tiga juta rupiah) tanggal 04 Maret 2021 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman Jamil;
- Bukti transfer Rp 80.000.000,00 (delapan puluh juta rupiah) tanggal 07 Juli 2021;
- Bukti transfer Rp 80.000.000,00 (delapan puluh juta rupiah) tanggal 27 Juli 2021;
- Bukti transfer Rp 10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah) tertanggal 23 Agustus 2021 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman Jamil;
- Bukti transfer Rp 50.000.000,00 (lima puluh juta rupiah) tanggal 06 Januari 2022 dari rekening Bank Bca No 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman jamil;
- Bukti transfer Rp 300.000.000,00 (tiga ratus juta rupiah) tanggal 09 Februari 2021 dari rekening Bank CIMB NIAGA No 800163843600 An. ELIS SETIASIH Ke Rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman Jamil;
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 22 Mei 2020 dari rekening Bank BCA No 1480741265 An. Hilman ke rekening Bank Bca No 5005146990 An. Lukman Nul Hakim;
- Bukti Rp 35.000.000,00 (tiga puluh lima juta rupiah) tanggal 26 Januari 2021 dari rekening Bank BCA No 1480741265 An. Hilman ke rekening Bank Bca No 3210523331 An. Arif Rahman Jamil;
- Bukti transfer Rp 250.000.000,00 (dua ratus lima puluh juta rupiah) tanggal 27 Mei 2022 dari Rekening Bank CIMB NIAGA No 800163843600 An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca No 1485512812 An. Syam Yosef;
- Bukti transfer Rp 250.000.000,00 (dua ratus lima puluh juta rupiah) tanggal 24 Januari 2020 dari rekening Bank CIMB NIAGA An. Elis Setiasih ke rekening Bank Bca 1481173618 An. Evi Hartaz Alpian;
- Bukti Rp 600.000.000,00 (enam ratus juta rupiah) tanggal 14 Februari 2020 dari rekening Bank CIMB NIAGA;
- Bukti transfer Rp 70.000.000,00 (tujuh puluh juta rupiah) tanggal 09 Februari 2021 dari rek Bank CIMB NIAGA No 800163843600 ke rekening Bank BCA 1481173618 An. Evi Hartaz;
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 02 Oktober 2020 dari Bank BCA 4460102613 An. Elis Setiasih ke rekening Bank BCA 1481173618 An. Evi Hartaz;
- Bukti transfer Rp 25.000.000,00 (dua puluh lima juta rupiah) tanggal 07 Oktober 2020 dari rekeneing Bank BCA An Evi Hartaz ke rekening Bank BCA An. Elis Setiasih;
- Bukti 1 (satu) bundel photocopy Sertifikat Hak Milik (SHM) No 00414 An. Arif Rahman lokasi Karyamukti Blok Caringin Banyuresmi;
Putusan PN GARUT Nomor 250/Pid.B/2023/PN Grt |
|
Nomor | 250/Pid.B/2023/PN Grt |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Umum |
Kata Kunci | Perbuatan Curang |
Tahun | 2023 |
Tanggal Register | 16 Agustus 2023 |
Lembaga Peradilan | PN GARUT |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Riswandy |
Hakim Anggota | Br Hakim Anggota Ahmad Renardhien, Hakim Anggota Maryam Broo |
Panitera | Panitera Pengganti Hj. Git Git Garnita |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
MENGADILI: Dergunakan dalam perkara lain An. Terdakwa Evi Hartaz Alvian Bin (Alm) Abdul Gopar; 6. Membebankan kepada Terdakwa membayar biaya perkara sejumlah Rp 5.000,- (lima ribu rupiah); |
Tanggal Musyawarah | 8 Nopember 2023 |
Tanggal Dibacakan | 8 Nopember 2023 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- —
- Download PDF
- —
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 315 K/Pid/2024
Pertama : 250/Pid.B/2023/PN Grt
Statistik1670