Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 22-10-2012 — Upload : 09-03-2013
Putusan PN SITUBONDO Nomor 41 / PDT.G/ 2012/ PN.STB.
Tanggal 22 Oktober 2012 — Perdata - HAFIDA, Dkk. sebagai Para Penggugat - P. HAYANI , Dkk. sebagai Para Tergugat
448
  • Menyatakan, bahwa Perkara Gugatan Register Nomer : 41 / PDT.G / 2012 /PN.STB dicabut dan dicoret dalam Regester perkara perdata gugatan, di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Situbondo;3. Memerintahkan Panitera Pengadilan Negeri Situbondo atau kalau berhalangan diganti oleh pejabat lain yang sah untuk mencatat pecabutan dan atau pencoretan perkara dimaksud didalam buku Regester induk Perkara Perdata Gugatan di Pengadilan Negeri Situbondo ; 4.
    41 / PDT.G/ 2012/ PN.STB.
    PENETAPANNOMOR : 41 / PDT.G/ 2012/ PN.STB. * DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA Kami Majelis Hakim Pengadilan Negeri Situbondo yang memeriksa dan mengadiliperkara perdata gugatan regester Nomor ; 41 /PDT.G/2012/PN.STB dalam perkara antara :1. HAFIDA, yang beralamat di Desa Mojosari Rt. 03, RW. 03, Kecamatan AsembagusKabupaten Situbondo ;2. SUMIA, Yang beralamat di Desa Mojosari, Kecamatan Asembagus, KabupatenSitubondo ;3.
    Surat dari Kuasa Para Penggugat tanggal 18 Oktober 2012, tentang pencabutangugatan.Menimbang, bahwa Para Penggugat melalui Kuasanya dalam suratnya tertanggal 18Oktober 2012 pada pokoknya berkeinginan mencabut gugatan dalam perkara perdata No: 41/PDT.G/2012/PN.STB tersebut pada hal dalam pemeriksaan perkara dimaksud masihPembacaan surat gugatan Penggugat setelah Mediasi tidak berhasil dan gugatan ParaPenggugat belum dijawab oleh Para Tergugat.Menimbang bahwa berdasarkan ketentuan hukum acara perdata