Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 06-03-2020 — Putus : 18-05-2020 — Upload : 18-05-2020
Putusan PA SUNGAI LIAT Nomor 0142/Pdt.P/2020/PA.Sglt
Tanggal 18 Mei 2020 — Pemohon melawan Termohon
135
  • Menyatakan sahnya perkawinan Pemohon I (Ali Akbar bin La Ajuwara) dengan Pemohon II (Endang binti Aprudin) yang dilaksanakan di Desa Tanjung Gunung, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengah pada hari Jumat, tanggal 04 April 2012;

    3. Menetapkan perkawinan Pemohon I dan Pemohon II dicatatkan pada KUA Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka ;

    4.

    PENETAPANNomor 0142/Pdt.P/2020/PA.SglIt.LL"DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Sungailiat yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam persidangan Hakim telah menjatuhkanpenetapan sebagaimana tersebut di bawah ini dalam perkara pengesahannikah yang diajukan oleh:Ali Akbar bin La Ajuwara, umur 36 tahun, agama Islam, pendidikan BelumSekolah, pekerjaan nelayan, bertempat tinggal diGang Buntu, RT. 06, Desa Tanjung Gunung,Kecamatan Pangkalan Baru
    Menetapkan sahnya perkawinan Pemohon (Ali Akbar bin La Ajuwara)dengan Pemohon II (Endang binti Aprudin) yang dilaksanakan di DesaHal. 2 dari 12 hal. Penetapan No.0142/Pdt.P/2020/PA.Sglt.Tanjung Gunung, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengahpada hari Jumat, tanggal 04 April 2012;3. Menetapkan perkawinan Pemohon dan Pemohon II dicatatkan pada PPN /KUA berwenang;4.
    Fotokopi Kartu Keluarga (KK) dengan Kepala Keluarga atas nama Ali Akbarbin La Ajuwara yang dikeluarkan oleh Kepala Dinas Kependudukan danPencatatan Sipil Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah NIK1904022612080035, tanggal 24 Januari 2011 yang telah dibubuhi materaisecukupnya dan telah dinazegelen oleh Kantor Pos Sungailiat, kemudiansetelah diperiksa dan dicocokkan dengan aslinya, yang ternyata cocok laluoleh Ketua Majelis diberi kode P.1.;2.
    mengajukan alat bukti tertulis (P.1), (P.2), dan alat buktisaksi sebagaimana dalam duduk perkara penetapan ini;Menimbang, bahwa terhadap bukti (P.1), (P.2), telah bermeterai cukup,dinazegelen dan telah disesuaikan dengan aslinya dan ternyata sesuai, olehnyabukti (P.1), (P.2), telah memenuhi syarat formil alat bukti sebagaimanadimaksud Pasal 2 Ayat (3) dan Pasal 11 Ayat (1) Undangundang Nomor 13Tahun 1985 tentang Bea Meterai;Menimbang, bahwa bukti P.1 adalah Fotokopi KK atas nama Ali Akbarbin La Ajuwara
    Menyatakan sahnya perkawinan Pemohon (Ali Akbar bin La Ajuwara)dengan Pemohon II (Endang binti Aprudin) yang dilaksanakan di DesaTanjung Gunung, Kecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengahpada hari Jumat, tanggal 04 April 2012;3. Menetapkan perkawinan Pemohon dan Pemohon II dicatatkan pada KUAKecamatan Pangkalan Baru, Kabupaten Bangka Tengah ;4.