Ditemukan 1 data
30 — 8
- Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk datang menghadap di persidangan tidak hadir;
- Mengabulkan Gugatan Penggugat secara verstek;
- Menjatuhkan talak satu bain sughra Tergugat ( Mukhlisin bin Yusuf ), terhadap Penggugat ( Hidayah binti Sauji );
- Menetapkan anak dari perkawinan Penggugat dan Tergugat yang bernama Akifa Dhelistia, lahir di Samarinda tangga 21 September 2016 berada dalam asuhan Penggugat
- Membebankan
bahwa oleh karena Tergugat tidak hadir, itu berarti hanyahadir satu pihak yaitu Penggugat, maka mediasi tidak dapat dilakukan, namunMajelis Hakim tetap berusaha mendamaikan dengan cara menasehatiPenggugat agar mengurungkan niatnya untuk cerai dari Tergugat dan relabersabar akan tetapi tidak berhasil, maka selanjutnya dibacakan gugatanPenggugat dan sebelumnya Penggugat menambahkan petitum gugatannyapoin 3 agar Penggugat ditetapkan sebagai pemegang hadlanah anakPenggugat dan Tergugat bernama Akifa Dhelistia
Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri yang sah dan dikaruniaiseorang anak bernama Akifa Dhelistia, lahir di Samarinda tangga 21September 2016;2. Penggugat dan Tergugat sering berselisih dan bertengkar;3. Keluarga telah berusaha merukunkan tetapi tidak berhasil dan sudahtidak mampu lagi merukunkan Penggugt dan Tergugat;4. Penggugat dan Tergugat telah pisah rumah sejak September tahun 2018dan sampai saat ini tidak pernah bersama kembaili;5.
Menetapkan anak bernama Akifa Dhelistia, lahir pada tangga 21September 2016 berada di bawah hadlanah Penggugat (Hidayah bintiSauji) dengan kewajiban kepada Penggugat (Hidayah binti Sauji) untukmemberikan kesempatan kepada Tergugat (Mukhlisin bin Yusuf ) bertemudengan anak tersebut;5.