Ditemukan 2 data
17 — 0
2006; Bahwa setelah pernikahan tersebut Penggugat dengan Tergugat pertamatinggal bersama di rumah kediaman orang tua Tergugat di Dusun Bolu 24Desa Pesodongan Kecamatan Kaliwiro Kabupaten Wonosobo selama 3tahun, kemudian bersamasama pindah kerumah orang tua Penggugat diDusun Cikalan Desa Tracap Kecamatan Kaliwiro Kabupaten Wonosoboselama 1 tahun 4 bulan dalam pernikahan tersebut Penggugat denganTergugat telah hidup rukun sebagaimana layaknya suami istri dan telahdikaruniai 1 orang anak bernama Riza Fadloil
189 — 63
MENGADILI:
- Menyatakan Anak Celvin Maliputra Bin Jumali, Anak Rangga Eka Saputra Bin Ghatot Sugiman, Anak Dewanda Samaratungga Bin Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto tersebut di atas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Secara Bersama-Sama Melakukan Kekerasan Terhadap Anak Yang Mengakibatkan Luka Berat;
- Menjatuhkan pidana
kepada Anak Celvin Maliputra Bin Jumali, Anak Rangga Eka Saputra Bin Ghatot Sugiman, Anak Dewanda Samaratungga Bin Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto oleh karena itu dengan Pidana Penjara masing-masing selama 6 (enam) bulan di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Kelas I Kutoarjo;
- Menetapkan terhadap pidana tersebut kepada Anak Dewanda Samaratungga Bin Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad
Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto tidak usah dijalani dengan menjatuhkan pidana dengan syarat berupa Pidana Pelayanan Masyarakat di Polres Magelang Kota masing-masing selama 90 (Sembilan puluh) jam, kecuali apabila dikemudian hari ada putusan hakim yang menentukan lain disebabkan karena Anak Dewanda Samaratungga Bin Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto melakukan suatu tindak pidana
sebelum pidana dengan syarat berakhir selama 90 (Sembilan puluh) jam berakhir ;
- Menetapkan pidana dengan syarat berupa pelayanan masyarakat yang dikenakan kepada Anak Dewanda Samaratungga Bin Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto tersebut dilaksanakan pada waktu siang hari untuk jangka waktu 3 (tiga) jam dalam 1 (satu) hari kerja dan pada waktu yang tidak mengganggu jam belajar Anak Dewanda Samaratungga Bin
Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto , dengan ketentuan apabila Anak Dewanda Samaratungga Bin Mohammad Iwan Irawan, Anak Reva Favian Donato Bin Muhammad Fadloil, dan Anak Arya Putra Rangga Bin Nugroho Budi Susanto tidak memenuhi seluruh atau sebagian kewajiban dalam menjalankan pidana pelayanan masyarakat tanpa alasan yang sah, berdasarkan usulan Pejabat Pembina, Hakim Pengawas dapat memerintahkan anak tersebut