Ditemukan 84 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 09-12-2013 — Upload : 20-05-2014
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 332 K/PID/2013
Tanggal 9 Desember 2013 — RONALD PARMAN Bin NAZIR GINTO
229 Berkekuatan Hukum Tetap
  • RONALD PARMAN Bin NAZIR GINTO
    PUTUSANNo. 332 K/PID/2013DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAMAHKAMAH AGUNGmemeriksa perkara pidana dalam tingkat kasasi telah memutuskan sebagaiberikut dalam perkara Terdakwa :Nama : RONALD PARMAN Bin NAZIR GINTO;Tempat lahir : Pariaman;Umur / tanggal lahir : 30 tahun/O5 Agustus 1982;Jenis kelamin : Lakilaki ;Kebangsaan : Indonesia;Tempat tinggal : Jalan MulawarmanRT.09 Kelurahan TalangBanjar, Kecamatan Jambi Timur, KotaJambi;Pekerjaan : Wiraswasta;Terdakwa berada di luar tahanan;yang
    diajukan di muka persidangan Pengadilan Negeri Jambi karena didakwa :Bahwa Terdakwa RONALD PARMAN Bin NAZIR GINTO, pada hariKamis tanggal 24 Mei 2012 atau setidaktidaknya di sekitar waktu itu di bulanMei tahun 2012, bertempat di jalan di depan Toko Eka di Jalan Hayam WurukKota Jambi, propinsi Jambi atau setidaktidaknya pada suatu waktu dan tempatlain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Jambi,penganiayaan yang mengakibatkan luka terhadap korban Narty Binti Anto,perbuatan tersebut
    Menyatakan Terdakwa RONALD PARMAN Bin NAZIR GINTO, bersalahmelakukan tindak pidana Penganiayaan Yang Mengakibatkan Lukasebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 351 ayat 1 KUHPsebagaimana dalam surat dakwaan kami.2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa berupa pidana penjara selama10 (sepuluh) bulan dengan perintah agar supaya Terdakwa segeraditahan.3.
    Menetapkan agar Terdakwa membayar biaya perkara sebesar Rp.3.000,(tiga ribu rupiah).Membaca putusan Pengadilan Negeri Jambi No. 494/Pid.B/2012/PN.JBItanggal 18 Oktober 2012 yang amar lengkapnya sebagai berikut :1.Menyatakan Terdakwa RONALD PARMAN Bin NAZIR GINTO, terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaPENGANIAYAAN.Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa RONALD PARMAN Bin NAZIRGINTO oleh karena itu dengan pidana penjara selama 7 (tujuh) bulan.Menetapkan masa penahanan yang
    harus dibebani untuk membayar biaya perkara dalam tingkat kasasi ini ;Memperhatikan Pasal 351 ayat (1) KUHP, pasalpasal dari UndangUndang No.48 Tahun 2009, UndangUndang No.8 Tahun 1981, dan UndangUndang No.14 Tahun 1985 sebagaimana yang telah diubah dan ditambahdengan UndangUndang No.5 Tahun 2004 dan perubahan kedua denganUndangUndang No.3 Tahun 2009 serta peraturan perundangundangan lainyang bersangkutan;MENGADILI:Menolak permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi/Terdakwa : RONALDPARMAN Bin NAZIR GINTO
Register : 19-11-2016 — Putus : 23-11-2015 — Upload : 12-08-2016
Putusan PN JAKARTA UTARA Nomor 518/Pdt.G/2015/PN Jkt.Utr
Tanggal 23 Nopember 2015 — 1.PERRY LIANA, 2.GINTO
5828
  • Menyatakan Perkawinan antara Penggugat PERRY LIANA dengan Tergugat GINTO yang dilangsungkan dihadapan Pegawai Pencatat Perkawinan di Kantor Suku Dinas kependudukan dan Catatan Sipil DKI Jakarta No. 499/I/2013 tertanggal 14 Februari 2013 putus karena perceraian dengan segala akibat hukumnya;3.
    1.PERRY LIANA, 2.GINTO
    tahun 1974 tentang perkawinanmenyebutkan salah satu alasan perceraian yaitu : Antara suami dan istriterus menerus terjadi perselisihan dan pertengkaran dan tidak adaharapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga;Maka berdasarkan alasanalasan dan uraian tersebut diatas, kamimohon agar Majelis Hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara berkenan memberiputusan sebagai berikut:Primair1.2.Mengabulkan gugatan Penggugat seluruhnya.Menyatakan Putus Perkawinan antara Penggugat (PERRY LIANA)dengan Tergugat (GINTO
    Fotocopy Kutipan Akta Perkawinan No. 499/I/2013 antara GINTO denganPERRY LIANA yang diterbitkan oleh Kepala Dinas Kependudukan danHalaman 5 dari 14 Putusan Perdata Gugatan Nomor 518/Pat.G/20 15/PN Jkt. UtrPencatatan Sipil Provinsi DKI Jakarta tertanggal 14 Februari 2013, diberitanda P1;2.
    Menyatakan Perkawinan antara Penggugat PERRY LIANA denganTergugat GINTO yang dilangsungkan dihadapan Pegawai PencatatPerkawinan di Kantor Suku Dinas kependudukan dan Catatan Sipil DKJakarta No. 499/l/2013 tertanggal 14 Februari 2013 putus karenaperceraian dengan segala akibat hukumnya;3.
Register : 16-02-2017 — Putus : 13-07-2017 — Upload : 25-10-2017
Putusan PN MEDAN Nomor 37/Pdt.Sus-PHI/2017/PN Mdn
Tanggal 13 Juli 2017 — - GINTO SIMANUNGKALIT (PENGGUGAT) - PT. DUTA BETON SEJATI (TERGUGAT)
6932
  • - GINTO SIMANUNGKALIT (PENGGUGAT)- PT. DUTA BETON SEJATI (TERGUGAT)
    GINTO SIMANUNGKALIT, PT. DUTA BETONSEJATI memberikan uang pesangon, uang penghargaan masa kerjadan pengganti hak kepadasdr. GINTO SIMANUNGKALITSEBAGAI berikut:Uang Pesangon :2x 2x Rp 2.528.815, = Rp 10.115.260.Uang Penggantian Hak 15% x Rp. 10.115.260, =Rp. 1.517.289,SUMAN... 2. ete teeeees = Rp.11.632.549,c. Ditambah upah proses selama PHK belum memperoleh penetapandari Lembaga Perselisihan Hubungan Industrial ;d.
    Fotocopy Surat Perjanjian Kerja an.M.Simanjuntak, SH., MH., MBA.Dan Ginto Simanungkalit, tertanggal 9 Juni 2014, diberi tanda T03;Menimbang, bahwa terhadap bukti yang diajukan oleh Para Pihaktersebut di atas, Majelis Hakim telah mencocokan dengan asllinya dan ternyatatelah sesuai dan telah dibubuhi dengan materai secukupnya, sehingga menurutketentuan yang terdapat dalam Pasal 2 UndangUndang No.13 tahun 1985tentang bea materai jo Pasal 1 Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2000serta berdasarkan 1888
Register : 07-03-2023 — Putus : 13-04-2023 — Upload : 13-04-2023
Putusan PN LUBUK PAKAM Nomor 292/Pid.Sus/2023/PN Lbp
Tanggal 13 April 2023 — Penuntut Umum:
MIRANDA DALIMUNTHE, SH
Terdakwa:
MOKO GINTO
237
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa MOKO GINTO tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak atau melawan hukum menjual Narkotika Golongan I yang beratnya melebihi 5 ( lima ) gram sebagaimana dalam dakwaan Primair Penuntut Umum;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 ( delapan ) tahun dan denda
    Penuntut Umum:
    MIRANDA DALIMUNTHE, SH
    Terdakwa:
    MOKO GINTO
Register : 08-06-2016 — Putus : 29-06-2016 — Upload : 13-07-2016
Putusan PN BANDUNG Nomor 668/Pid.Sus/2016 /PN Bdg
Tanggal 29 Juni 2016 — SUGIANTO Als GINTO Bin WAGIO ; ASWIN SOEMDIAT Als ASWIN Bin TANTAN SUTANDAR
4711
  • Menyatakan terdakwa SUGIANTO als GINTO BIN WAGIO dan terdakwa ASWIN SOEMDIAT Als ASWIN Bin TANTAN SUTANDAR telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan melakukan tindak pidana Penyalahgunaan narkotika golongan I untuk diri sendiri secara bersama-sama sebagaimana dalam dakwaan Alternatif kedua .2.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa SUGIANTO als GINTO BIN WAGIO dan terdakwa ASWIN SOEMDIAT Als ASWIN Bin TANTAN SUTANDAR oleh karena itu, dengan pidana penjara masing-masing selama 10(sepuluh ) bulan 3. Menetapkan bahwa waktu selama para terdakwa berada dalam tahanan, dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan.4. Memerintahkan para terdakwa tetap berada dalam tahanan.5.
    SUGIANTO Als GINTO Bin WAGIO ; ASWIN SOEMDIAT Als ASWIN Bin TANTAN SUTANDAR
    penunjukan Majelis Hakim;e Penetapan Majelis Hakim Nomor 668/Pid.Sus/2016/PN Bdg tanggal 8Juni 2016 tentang penetapan hari sidang;e Berkas perkara dan suratsurat lain yang bersangkutan;Setelah mendengar keterangan Saksisaksi, dan Terdakwasertamemperhatikan barang bukti yang diajukan di persidangan;Setelah mendengar pembacaan tuntutan pidana yang diajukan oleh PenuntutUmum yang pada pokoknya sebagai berikut:1Supaya Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara inimenyatakan terdakwa I SUGIANTO Als GINTO
    Pada hari yang sama sekitar jam 15.00 wib terdakwa Aswinmendatangi daerah Cibolerang Kopo Kota Bandung dengan tujuan membeli ganjadari Tamtam (dpo) sebanyak 2 paket kecil seharga Rp.100.000 (seratus ribu rupiah).Setelah menguasai ganja tersebut terdakwa I Aswin pergi menuju Hotel CihampelasIII dan setelah sampai ditempat tujuan terdakwa II Aswin menghubungi terdakwa ISugianto Als Ginto Bin Wagio supaya menemui dirinya.
    Dan untuk ganja seberat 3,15 gram tersebut telah diperiksa keBalaipom No 16.094.99.20.05 0143.K, tanggal 14 April 2016 yang ditanda tanganioleh Dra Ami Damilah.Apt yang dalam kesimpulannya menyatakan ganja termasukNarkotika Golongan I UURI No 35 tahun 2009 tentag Narkotika Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana sesuai pasal 111ayat 1 UU No.35 tahun 2009 Tentang Narkotika jo pasal 132 ayat 1 UU No.35tahun 2009ATAUKEDUA:Bahwa terdakwa I Sugianto Als Ginto Bin Wagio dan terdakwa II
    Menyatakan terdakwa SUGIANTO als GINTO BIN WAGIO = danterdakwa ASWIN SOEMDIAT Als ASWIN Bin TANTAN SUTANDARtelah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukanmelakukan tindak pidana Penyalahgunaan narkotika golongan I untukdiri sendiri secara bersamasama sebagaimana dalam dakwaanAlternatif kedua .2.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa SUGIANTO als GINTO BINWAGIO dan terdakwa ASWIN SOEMDIAT Als ASWIN Bin TANTANSUTANDAR oleh karena itu,dengan pidana penjara masingmasingselama 10(sepuluh ) bulan3. Menetapkan bahwa waktu selama para terdakwa berada dalam tahanan,dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan.4. Memerintahkan para terdakwa tetap berada dalam tahanan.5.
Register : 20-03-2024 — Putus : 07-05-2024 — Upload : 08-05-2024
Putusan PN MEDAN Nomor 431/Pid.B/2024/PN Mdn
Tanggal 7 Mei 2024 — Penuntut Umum:
Muhammad Rizqi Darmawan, SH
Terdakwa:
GINTO
3632
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan terdakwa GINTO tersebut di atas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Karena salahnya menyebabkan matinya orang sebagaimana dakwaan ketiga Penuntut umum;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara 1 (satu) tahun;
    3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari
    Penuntut Umum:
    Muhammad Rizqi Darmawan, SH
    Terdakwa:
    GINTO
Register : 10-08-2015 — Putus : 26-08-2015 — Upload : 28-08-2015
Putusan PA Kota Padangsidempuan Nomor 76/Pdt.P/2015/PA.Pspk
Tanggal 26 Agustus 2015 — Ginto Hatorangan Lubis bin Ali Akbar Lubis dan Nisma Wahyu Hasibuan binti Sutan Sorimuda Hasibuan
1811
  • Menetapkan sah pernikahan Pemohon I (Ginto Hatorangan Lubis bin Ali Akbar Lubis) dengan Pemohon II (Nisma Wahyu Hasibuan binti Sutan Sorimuda Hasibuan) yang dilaksanakan pada tanggal 25 April 2000 di Kelurahan Bincar, Kecamatan Padangsidimpuan Utara, Kota Padangsidimpuan;3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk mendaftarkan pernikahan tersebut kepada Kantor Urusan Agama Kecamatan tempat tinggal Pemohon I dan Pemohon II;4.
    Ginto Hatorangan Lubis bin Ali Akbar Lubis dan Nisma Wahyu Hasibuan binti Sutan Sorimuda Hasibuan
    Ginto Hatorangan Lubis bin Ali Akbar Lubis, umur 40 tahun, agamaIslam, pendidikan SD, pekerjaan Jualan, tempat tinggal di JalanKapten Tendean, No.15 C, Kelurahan Bincar, KecamatanPadangsidimpuan Utara, Kota Padangsidimpuan, sebagaiPemohon I.2.
    Menetapkan sah pernikahan Pemohon (Ginto Hatorangan Lubis bin AliAkbar Lubis) dengan Pemohon II (Nisma Wahyu Hasibuan binti SutanSorimuda Hasibuan) yang dilaksanakan pada tanggal 25 April 2000 diKelurahan Bincar, Kecamatan Padangsidimpuan Utara, KotaPadangsidimpuan;3. Memerintahkan kepada Pemohon dan Pemohon II untuk mendaftarkanpernikahan tersebut kepada Kantor Urusan Agama Kecamatan tempattinggal Pemohon dan Pemohon Il;4.
    Menetapkan sah pernikahan Pemohon (Ginto Hatorangan Lubis bin AliAkbar Lubis) dengan Pemohon Il (Nisma Wahyu Hasibuan binti SutanSorimuda Hasibuan) yang dilaksanakan pada tanggal 25 April 2000 diKelurahan Bincar, Kecamatan Padangsidimpuan Utara, KotaPadangsidimpuan;3. Memerintahkan kepada Pemohon dan Pemohon Il untuk mendaftarkanpernikahan tersebut kepada Kantor Urusan Agama Kecamatan tempattinggal Pemohon dan Pemohon II;4.
Register : 21-11-2017 — Putus : 09-01-2018 — Upload : 18-01-2018
Putusan PN LIWA KABUPATEN LAMPUNG BARAT Nomor 176/Pid.B/2017/PN Liw
Tanggal 9 Januari 2018 — RISKA SAPUTRA, SH
Terdakwa:
GINTO SAHREN EFENDI Bin BUYANI
266
  • MENGADILI :

    1. Menyatakan Terdakwa GINTO
    SAHREN EFENDI Bin BUYANI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana pencurian dalam keadaan memberatkan ;
  • Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa GINTO SAHREN EFENDI Bin BUYANI oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 ( dua ) tahun dan 6 ( enam ) bulan;
  • Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
  • Menetapkan
    RISKA SAPUTRA, SH
    Terdakwa:
    GINTO SAHREN EFENDI Bin BUYANI
    Nama lengkap : GINTO SAHREN EFENDI Bin BUYANI;2. Tempat lahir : Tubuhan, Baturaja;3. Umur/Tanggal lahir : 35 Tahun/10 November 1982;4. Jenis kelamin : Lakilaki;5. Kebangsaan : Indonesia;6. Tempat tinggal : Desa Tubuhan Kecamatan Semidang Aji KabupatenOKU Sumatera Selatan;7. Agama : Islam;8. Pekerjaan : Tani;Terdakwa ditangkap pada tanggal 16 September 2017 ;Terdakwa ditahan dalam tahanan rutan oleh:1. Penyidik sejak tanggal 16 September 2017 sampai dengan tanggal 5 Oktober2017;2.
    Terdakwa GINTO SAHREN EFENDI BIN BUYANI secara sahdan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Barang siapamengambil barang sesuatu, yang seluruhnya atau sebagiankepunyaan orang lain, dengan maksud untuk dimiliki secaramelawan hukum, berupa ternak, yang dilakukan oleh dua orang ataulebih dengan bersekutu;2.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa GINTO SAHRENEFENDI BIN BUYANI dengan pidana penjara selama 3 ( tiga ) Tahundengan dikurangkan sepenuhnya dengan lamanya terdakwa ditahandengan perintah agar tetap ditahan;3. Menyatakan barang bukti berupa : Telah disita dan berkekuatan hukum tetap dalam berkas perkaraSuryadi Bin Sarifudin;4.
    Yang dilakukan dua orang atau lebih dengan bersekutu;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad. 1 Unsur Barang siapa;Menimbang, bahwa yang maksud dengan barang siapa adalah persoonbaik orang atau badan hukum sebagai pendukung hak dan kewajiban yangdianggap mampu bertanggung jawab atas perbuatan yang dilakukannya;Menimbang, bahwa di persidangan Terdakwa GINTO SAHREN EFENDIBin BUYANI memberikan identitas yang sama sebagaimana termuat dalamSurat Dakwaan
    Menyatakan Terdakwa GINTO SAHREN EFENDI Bin BUYANI telahterbukti Secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana pencurian dalam keadaan memberatkan ;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa GINTO SAHREN EFENDI BinBUYANI oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 ( dua ) tahun dan6 (enam ) bulan ;Halaman 12 dari 13 Putusan Nomor 176/Pid.B/2017/PN Liw3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4.
Register : 08-01-2016 — Putus : 02-02-2016 — Upload : 25-08-2017
Putusan PN LIWA KABUPATEN LAMPUNG BARAT Nomor 127/PID.B/2015/PN.Liw.
Tanggal 2 Februari 2016 —
308
  • Selanjutnya saudara DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO)menaikan lagi satu ekor sapi betina warna putih ke dalam mobil yang terdakwakemudikan dan saat akan menaikan lagi satu ekor sapi jantan ternyata sapi jantantersebut berontak dan lari sehingga pemilik sapi terbangun dan melihat terdakwabersama DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) sehingga terdakwabersama DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) langsung menutup pintumobil dan melarikan diri kearah krui.
    Selanjutnya saudara DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO)menaikan lagi satu ekor sapi betina warna putih ke dalam mobil yang terdakwakemudikan dan saat akan menaikan lagi satu ekor sapi jantan ternyata sapijantan tersebut berontak dan lari sehingga pemilik sapi terbangun dan melihatterdakwa bersama DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) sehinggaterdakwa bersama DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) langsungmenutup pintu mobil dan melarikan diri kearah krui.
    ;Bahwa terdakwa pada pukul 01.00 WIB terdakwa bersamasama dengan DEFRA(DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) berangkat menuju krui untukmelakukan pencurian sapi dengan menggunakan mobil Mitsubhisi L300 BG 7325AC warna putih.;Bahwa di kecamatan pesisir selatan terdakwa bersamasama dengan DEFRA(DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) melakukan pencurian sapi dengan carasaudara DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) turun lalu pergi menujukandang sapi di samping rumah saksi korban.
    ;Bahwa saudara DEFRA (DPO), GINTO (DPO) dan SAMSUL (DPO) menaikan lagisatu ekor sapi betina warna putih ke dalam mobil yang terdakwa .
Register : 30-11-2016 — Putus : 22-12-2016 — Upload : 10-02-2017
Putusan PN MEMPAWAH Nomor 384/Pid.B/2016/PN Mpw
Tanggal 22 Desember 2016 — Robiandi Alias Robi Bin Rahmadi Alm
11614
  • HERMANTO Alias GINTO masih tetap berada diteras rumah Terdakwa, kemudian Terdakwa yang dalam keadaan emosi yangtinggi segera mengambil gunting di lantai kKamarnya menggunakan tangan kananTerdakwa lalu keluar melalui jendela kamarnya ke arah tempat Sdr. HERMANTOAlias GINTO berdiri. Selanjutnya Terdakwa mengacungkan gunting yangdibawanya dan ditusukkan ke arah Sdr. HERMANTO Alias GINTO namunditangkis oleh Sdr.
    GINTO tetapi ditangkis oleh Saksi korbanHERMANTO Alias GINTO dengan menggunakan tangannya yang menyebabkantangan kanan dan kirinya terluka, melihat hal tersebut H.
    dan ditusukkan ke arah Saksikorban HERMANTO Alias GINTO tetapi ditangkis oleh Saksi Koran HERMANTOAlias GINTO menggunakan tangannya yang menyebabkan tangan kanan dankirinya terluka; Bahwa H.
    Terdakwa, Saksi korbanHERMANTO Alias GINTO merasa sakit di bagian tengah dahi, kelopak mata kananatas, lengan kanan dan Kiri serta punggung belakang sebelah kiri yangmenyebabkan Saksi korban HERMANTO Alias GINTO sesak napas berdasarkanhasil Visum Et.
    Terdakwa, Saksi korbanHERMANTO Alias GINTO merasa sakit di bagian tengah dahi, kelopak mata kananatas, lengan kanan dan kiri serta punggung belakang sebelah kiri yangmenyebabkan Saksi korban HERMANTO Alias GINTO sesak napas berdasarkanhasil Visum Et.
Register : 03-12-2015 — Putus : 03-02-2016 — Upload : 26-08-2016
Putusan PN JAKARTA UTARA Nomor 1611/Pid.Sus/2015/PN.JKT.UTR
Tanggal 3 Februari 2016 — HADI SAPUTRO Bin WARSONO
2913
  • Informasi dari masyarakat tersebut kemudianditindaklanjuti oleh anggota Reskrim Polsek Pademangan yaitu MOCHTARWIBOWO, HADI SANTOSO dan MOKO GINTO dengan melakukanpenyelidikan di sekitar tempat kejadian. Pada saat melakukan penyelidikantersebut, para saksi melihat lakilaki dengan ciri ciri yang disebutkan sepertiTerdakwa HADI SAPUTRO yang sedang berada di pintu lintasan kereta api.Kemudian para saksi mendekati Terdakwa HADI SAPUTRO lalu menghentikanTerdakwa HADI SAPUTRO di tempat kejadian.
    Narkotika jenis shabushabu tersebut diperoleh Terdakwa HADI SAPUTRO dengan cara membeli daritemannya yang bernama MOKO GINTO (berkas terpisah) pada hari Sabtutanggal 01 Agustus 2015 sekira pukul 16.00 Wib di Jampung Muka Kec. AncolPademangan Jakarta Utara.
    16.30 WIB saat akan melintas dihentikan oleh beberapa orangyang kemudian diketahui adalah anggota Polsek Pademangan.Bahwa benar selanjutnya dilakukan penangkapan dan penggeledahanterhadap terdakwa dan ditemukan barang bukti berupa 1 (satu) plastikbening berisikan narkotika jenis shabushabu dengan berat brutto 0,45gram dari genggaman tangan kiri Terdakwa HADI SAPUTRO.Bahwa benar narkotika jenis shabushabu tersebut diperoleh TerdakwaHADI SAPUTRO dengan cara membeli dari temannya yang bernamaMOKO GINTO
Register : 10-06-2014 — Putus : 13-08-2014 — Upload : 18-11-2014
Putusan PN BENGKALIS Nomor 293/Pid.B/2014/PN.Bls
Tanggal 13 Agustus 2014 — LISBON PANJAITAN BIN LUDDIN PANJAITAN
8215
  • dimusnahkan)4 Menghukum terdakwa LISBON PANJAITAN Bin LUDDIN PANJAITANmembayar ongkos perkara sebesar Rp. 2.000, (dua ribu rupiah).Setelah mendengar permohonan Terdakwa yang pada pokoknya menyatakanmengaku bersalah atas perbuatannya dan berjanji tidak akan mengulanginya lagi;Menimbang, bahwa Terdakwa diajukan ke persidangan oleh Penuntut Umumdidakwa berdasarkan surat dakwaan sebagai berikut:DAKWAANPRIMAIR :Bahwa terdakwa LISBON PANJAITAN bersamasama denganterdakwa PAI PANJAITAN, KOLLENG PANJAITAN,GINTO
    Manurung;e Kemudian terdakwa kesal akan perbuatan saksi korban dengan cara memukulsaksi korban, namun saksi korban melawan hingga terdakwa dan saksi korbansating memukul dan terdakwa terjatuh;e Kemudian adik Terdakwa PAI PANJAITAN langsung datang sambil membawakayu broti kemudian memukul korban pada bahagian punggung hingga saksikorban terjatuh dan kemudian Terdakwa langsung pergi menghindar;e Kemudian saksi korban bangun dan kembali adik terdakwa yaitu PAIPANJAITAN, KOLLENG PANJAITAN, GINTO PANJAITAN
    memukuli saksikorban dan mengakibatkan saksi korban berdarah, selanjutnya orang yang beradadisitu menyuruh terdakwa untuk melerainya dan kemudian terdakwa mengajakterdakwa PAI PANJAITAN, KOLLENG PAJAITAN, GINTO PANJAITANHalaman 3 dari 15 Putusan Nomor 293/Pid.B/2014/PN.Blsuntuk pulang, dan pada saat para terdakwa pergi meninggalkan saksi korbandalam keadaan sujud meminta maaf sambil kepala saksi korban berdarah berkatakepada para terdakwa kamu tulangku aku marga Nababan, dan para terdakwalangsung
    Panjaitan (DPO), KollengPanjaitan (DPO), dan Pai Panjaitan (DPO) langsung memukul saksi CharlesNababan, tetapi saksi Charles Nababan melawan hingga terjadi perkelahianantara terdakwa dan saksi Charles Nababan, lalu Pai Panjaitan (DPO) datangmembantu terdakwa sambil membawa kayu broti dan langsung memukul dibagian punggung saksi Charles Nababan hingga terjatuh, dan saat saksiCharles Nababan bangun kemudian Pai Panjaitan (DPO) bersama denganKoleng Panjaitan (DPO) dan Ginto Panjaitan (DPO) memukul
    memukul dibagian punggung saksi Charles Nababan hingga terjatuh, dan saat saksi CharlesNababan bangun kemudian Pai Panjaitan (DPO) bersama dengan KolengPanjaitan (DPO) dan Ginto Panjaitan (DPO) memukul saksi Charles Nababanhingga berdarah;e Bahwa saksi tidak mengetahui penyebab terjadinya pengeroyokan tersebut.e Bahwa akibat dari perbuatan terdakwa bersamasama dengan Ginto Panjaitan(DPO), Kolleng Panjaitan (DPO), dan Pai Panjaitan (DPO) tersebut, saksiCharles Nababan mengalami luka pada bagian kepala
Putus : 15-11-2016 — Upload : 16-12-2016
Putusan PN LUBUK PAKAM Nomor 1755/PID.SUS/2016/PN Lbp
Tanggal 15 Nopember 2016 — Nama lengkap : MOKO GINTO; 2. Tempat lahir : Medan; 3. Umur/Tanggal lahir : 41 Tahun/14 Desember 1974; 4. Jenis kelamin : Laki-laki; 5. Kebangsaan : Indonesia; 6. Tempat tinggal : Jl. Beringin Dsn IX Gang Duku Ds. Tembung Kec. Percut Kab. Deli Serdang; 7. Agama : Islam; 8. Pekerjaan : Wiraswasta;
183
  • Menyatakan Terdakwa MOKO GINTO tidak terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana sebagaimana dalam Dakwaan Primair;2. Membebaskan Terdakwa MOKO GINTO dari Dakwaan Primair;3. Menyatakan Terdakwa MOKO GINTO tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Secara tanpa hak atau melawan hukum memiliki narkotika golongan I bukan tanaman;4.
    Nama lengkap : MOKO GINTO;2. Tempat lahir : Medan;3. Umur/Tanggal lahir : 41 Tahun/14 Desember 1974;4. Jenis kelamin : Laki-laki;5. Kebangsaan : Indonesia;6. Tempat tinggal : Jl. Beringin Dsn IX Gang Duku Ds. Tembung Kec. Percut Kab. Deli Serdang;7. Agama : Islam;8. Pekerjaan : Wiraswasta;
    Nama lengkap : MOKO GINTO;2. Tempat lahir : Medan;3. Umur/Tanggal lahir : 41 Tahun/14 Desember 1974;4. Jenis kelamin : Lakilaki;5. Kebangsaan : Indonesia;6. Tempat tinggal : Jl. Beringin Dsn IX Gang Duku Ds. Tembung Kec.Percut Kab. Deli Serdang;7. Agama : Islam;8.
    Pekerjaan : Wiraswasta;Terdakwa Moko Ginto ditahan dalam tahanan rutan oleh:1.2.Penyidik sejak tanggal 7 Juli 2016 sampai dengan tanggal 26 Juli 2016;Penyidik Perpanjangan Oleh Penuntut Umum sejak tanggal 12 Juli 2016sampai dengan tanggal 20 Agustus 2016;. Penuntut Umum sejak tanggal 31 Agustus 2016 sampai dengan tanggal 19September 2016;. Hakim Pengadilan Negeri sejak tanggal 13 September 2016 sampai dengantanggal 12 Oktober 2016;.
    Menyatakan terdakwa MOKO GINTO tidak terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana diatur dandiancam dalam Pasali14 ayat (1) UU RI No. 35 Tahun 2009 tentangNarkotika, dalam surat dakwaan Primair;2. Membebaskan terdakwa MOKO GINTO dari dakwaan Primair;3.
    Menyatakan terdakwa MOKO GINTO telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak atau melawanhukum memiliki Narkotika Golongan bukan tanaman sebagaimanadiatur dan diancam dalam Pasal 112 ayat (1) UU RI No. 35 Tahun 2009tentang Narkotika, dalam surat dakwaan Subsidair;4.
    Menyatakan Terdakwa MOKO GINTO tidak terbukti secara sah danmeyakinkan melakukan tindak pidana sebagaimana dalam DakwaanPrimair;2. Membebaskan Terdakwa MOKO GINTO dari Dakwaan Primair;3. Menyatakan Terdakwa MOKO GINTO tersebut diatas, telah terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Secara tanpa hakatau melawan hukum memiliki narkotika golongan bukan tanaman;4.
Register : 04-11-2020 — Putus : 03-12-2020 — Upload : 08-12-2020
Putusan PN ROKAN HILIR Nomor 606/Pid.Sus/2020/PN Rhl
Tanggal 3 Desember 2020 — Penuntut Umum:
1.RAHMAD HIDAYAT, S.H.
2.MARULITUA J. SITANGGANG, SH.
Terdakwa:
ANDRIAN ILHAM Alias ILHAM Bin SELAMAT.
9327
  • Ginto (DPO) sebanyak 2 (dua) paket dengan hargaRp. 1.800.000 (satu juta delapan ratus ribu rupiah), setelah itu narkotika jenissabusabu yang terdakwa belli tersebut dijual Kembali oleh terdakwa sebanyak 1(satu) paket plastik bening ukuran kecil narkotika jeni sabusabu dengan hargaRp. 150.000 (seratus lima puluh ribu rupiah)Bahwa selanjutnya pada hari Senin tanggal 31 Agustus 2020 sekira jam16.00 wib Team Opsnal Polsek Tanah Putin mendapat informasi darimasyarakat yang dapat dipercaya bahwa di daerah
    Ginto (DPO); Bahwa Terdakwa tidak ada memiliki ijin dari pihak berwenang tentangnarkotika;Menimbang, bahwa terhadap keterangan Saksi, Terdakwamembenarkan dan tidak keberatan;2.
    Ginto (DPO) umur sekitar + 30 tahun orangUjung Tanjung dengan cara membeli dari sdr. Ginto (DPO) sebanyak 1(satu) Jie seharga Rp900.000,00 (Sembilan ratus ribu rupiah) pada hariSabtu tanggal 29 Agustus 2020 sekira pukul 15.00 WIB di StadionKepenghuluan Ujung Tanjung Kecamatan Tanah Putin Kabupaten RokanHilir; Bahwa pada hari Sabtu tanggal 29 Agustus 2020 sekira pukul 15.00 Wibdi Stadion Kepenghuluan Ujung Tanjung Terdakwa membeli narkotikajenis sabusabu kepada sdr.
    Ginto (DPO) sebanyak 2 (dua) paket denganharga Rp1.800.000,00 (satu juta delapan ratus ribu rupiah), setelah itunarkotika jenis sabusabu yang Terdakwa beli tersebut dijual Kembali danada juga untuk Terdakwa gunakan sendiri. Narkotika shabu yangTerdakwa jual kembali sebanyak 1 (Satu) paket plastik bening ukurankecil menjadi 8 (delapan) paket dan sudah laku 2 (dua) paket narkotikajenis sabusabu dengan harga Rp100.000,00 (seratus ribu rupiah);Bahwa Terdakwa membeli dari sdr.
    Ginto (DPO) 1 (Satu) Jie sehargaRp900.000,00 dan sudah 2 (dua) kali membeli dari sdr. Ginto yangpertama lupa kapan dan yang ke dua kali 2 (dua) hari sebelumpenangkapan;Bahwa keuntungan yang Terdakwa dapat dari menjual shabushabutersebut adalah dapat menggunakan narkotika shabu dari barangtersebut dan Terdakwa baru menggunakan narkotika shabu 2 (dua)Halaman 11 dari 20 Putusan Nomor 606/Pid.Sus/2020/PN Rhlbulan, yang mana shabushabu nya ada yang dari sdr. Ginto (DPO) danada dari orang lain.
Putus : 07-05-2014 — Upload : 12-05-2014
Putusan PN SOLOK Nomor - 12 / Pid.B / 2014 / PN. Slk
Tanggal 7 Mei 2014 — - ABRAR PGL AB
453
  • Ginto yang berada di Sawah AroKelurahan Tanjung Paku Kec.
    Sesampainya ditempat yang di informasikantersebut para saksi segera melakukan pengintaian dan melihatTerdakwa sedang melakukan transaksi menjual Togel di warung SaksiGinto, dimana Saksi Ginto menyerahkan dan memesan angkaangkakepada terdakwa sebagai berikut 807,407,07,08, 09, 04, 02 dikali Rp.5.000, (lima ribu rupiah). Dan untuk memasang angkaangkatersebut Sdr. Ginto harus membayar sebanyak Rp. 30.000, (tigapuluh ribu rupiah) kepada terdakwa;Bahwa pada saat Sdr.
    Ginto akan menyerahkan uang untukmembayar pesanan angka Togel kepada terdakwa, datang SaksiTeguh Prilianto, SH dan Saksi Dimas Agung Sulistyo bersama TimPolres Solok Kota sebanyak 5 (lima) orang dan melakukanpenangkapan terhadap Terdakwa;Bahwa saat dilakukan penangkapan terhadap terdakwa, ditemukanbarang bukti berupa 2 (dua) lembar potongan kertas putih bertuliskanPutusan No 12/Pid.B/2014/PN.SIk, Hal 3 dari 30 halamanangkaangka 484, 8, 473, 73x3, 08, 03 pasangan angka togel pesananSaksi Ginto kepada
    Sesampainya ditempat yang di informasikantersebut para saksi segera melakukan pengintaian dan melihatTerdakwa sedang melakukan transaksi menjual Togel di warung SaksiGinto, dimana Saksi Ginto menyerahkan dan memesan angkaangkakepada terdakwa sebagai berikut 807,407, 07,08, 09, 04, 02 dikali Rp.5.000, (lima ribu rupiah). Dan untuk memasang angkaangkatersebut Sdr. Ginto harus membayar sebanyak Rp. 30.000, (tigapuluh ribu rupiah) kepada terdakwa;Bahwa pada saat Sdr.
Register : 06-11-2019 — Putus : 12-12-2019 — Upload : 16-12-2019
Putusan PN BATAM Nomor 875/Pid.Sus/2019/PN Btm
Tanggal 12 Desember 2019 — Penuntut Umum:
MUHAMMAD RIZKI HARAHAP, SH.
Terdakwa:
1.JAMALUDIN BiN SYARIF
2.SAFRIZAL Bin KAHAR
2515
  • P, S.H dan saksi ARITUASIHOTANG (masing masing Anggota Sat Resnarkoba PolrestaBarelang) menghentikan mobil taxi (Gocar) yang di tumpangi oleh paraterdakwa dan membawa keluar supir taxi saksi GINTO APRIANTO lalupara saksi penangkap melakukan penggeledahan di dalam mobil danmenemukan 1 (satu) paket/bungkus Narkotika jenis serbuk kristal jenisshabu yang dibungkus plastic transparan dari tangan kanan terdakwa JAMALUDIN yang diakui shabu tersebut milik terdakwa JAMALUDIN danterdakwa II SAFRIZAL.
    Bahwa pada saat melakukan penangkapan terhadap terdakwaJAMALUDIN dan terdakwa SAFRIZAL disaksikan oleh GINTO APRIANTO(Supir taxsi online). Bahwa saat menangkap terdakwa JAMALUDIN dan terdakwaSAFRIZAL di dalam Mobil Toyota Agya warna Kuning No.Pol. BP 1764 MAserta saat itu terdakwa SAFRIZAL duduk di depan (Samping supir) danterdakwa JAMALUDIN duduk dibelakang (belakang supir). Bahwa saksi GINTO APRIANTO (Supir) tidak tahu kalau saat di dalamMobil Toyota Agya warna Kuning No.Pol.
    Bahwa pada saat melakukan penangkapan terhadap terdakwaJAMALUDIN dan terdakwa SAFRIZAL disaksikan oleh GINTO APRIANTO(Supir taxsi online). Bahwa saat menangkap terdakwa JAMALUDIN dan terdakwaSAFRIZAL di dalam Mobil Toyota Agya warna Kuning No.Pol. BP 1764 MAserta saat itu terdakwa SAFRIZAL duduk di depan (Samping supir) danterdakwa JAMALUDIN duduk dibelakang (belakang supir). Bahwa saksi GINTO APRIANTO (Ssupir) tidak tahu kalau saat di dalamMobil Toyota Agya warna Kuning No.Pol.
    Bahwa pada saat melakukan penangkapan terhadap terdakwaJAMALUDIN dan terdakwa SAFRIZAL disaksikan oleh GINTO APRIANTO(Supir taxsi online).
    Saat itu terdakwa JAMALUDINmelihat terdakwa SAFRIZAL masuk ke dalam taxi warna kuning;Menimbang, bahwa selanjutnya terdakwa JAMALUDIN berjalan ke arahtaxi masuk dan duduk dibelakang (belakang supir) sedangkan terdakwaSAFRIZAL duduk di depan samping supir (GINTO APRIANTO).
Register : 10-05-2019 — Putus : 29-07-2019 — Upload : 18-08-2021
Putusan PN DUMAI Nomor 184/Pid.Sus/2019/PN Dum
Tanggal 29 Juli 2019 — Penuntut Umum:
AGUNG NUGROHO, SH.
Terdakwa:
MUHAMMAD RIZKY FADILLAH Als KAMPRET Bin SUMARDI
402
  • dari Ujung Tanjung Rohil dan Narkotika jenisdaun Ganja Kering di dapat dari saudara ITAM;Bahwa saudara Ginto dan saudara Itam belum tertangkap dan merekadijadikan DPO oleh pihak kepolisian;Bahwa Terdakwa Muhammad Rizky Fadila dan Muhammad Syafril AliasSyaf Bin Abdullah (Terdakwa dalam berkas terpisah) ada bersamasamahanya untuk memakai sabu;Bahwa bong atau alat hisap sabu tidak ada ditemukan pada waktupenangkapan terhadap Terdakwa dan penangkapan terhadapMuhammad Syafril Alias Syaf Bin Abdullah
    (Terdakwa dalam berkasterpisah) tersebut;Bahwa jumlah Saksi dan tim sewaktu melakukan penangkapan terhadapTerdakwa sebanyak 4 (empat) orang;Bahwa pada waktu melakukan penggeledahan ada disaksikan oleh pihakRT;Bahwa Saksi tidak ada menanyakan harga Narkotika yang dibeliMuhammad Syafril Alias Syaf Bin Abdullah (Terdakwa dalam berkasterpisah) dari saudara Ginto (DPO) tersebut, tetapi menurut keteranganTerdakwa sudah ada yang laku terjual dan sisanya barang bukti yangditemukan tersebut;Bahwa Muhammad
    Syafril Alias Syaf Bin Abdullah (Terdakwa dalamberkas terpisah) membeli Narkotika dari saudara Ginto (DPO) sudahberulangulang kali;Bahwa Saksi tidak ada menanyakan kepada Terdakwa maupun kepadaMuhammad Syafril Alias Syaf Bin Abdullah (Terdakwa dalam berkasterpisah), kepada siapa saja pernah menjual narkotika tersebut;Bahwa Terdakwa Muhammad Rizky Fadillah berada di rumah MuhammadSyafril Alias Syaf Bin Abdullah untuk menumpang memakai Narkotikasabu tersebut dan ia mengetahui keberadaan Narkotika
    (DPO)sedangkan narkotika jenis daun ganja kering, Muhammad Syafril Alias SyafBin Abdullah (Terdakwa dalam berkas terpisah) beli dari saudara ITAM(DPO);Bahwa Muhammad Syafril Alias Syaf Bin Abdullah (Terdakwa dalam berkasterpisah) mendapatkan Narkotika jenis sabu dengan cara membeli darisaudara GINTO (DPO) seharga Rp.60.000.000, (enampuluh juta rupiah)dalam hal ini Muhammad Syafril Alias Syaf Bin Abdullah (Terdakwa dalamberkas terpisah) disuruh oleh saudara GINTO (DPO) untuk menjual Narkotikajenis
    dari saudara GINTO (DPO) untukdipakai dan bukan untuk dijual;Bahwa Terdakwa tahu bahwa Narkotika jenis sabu dan daun ganja tersebutdilarang oleh Pemerintah;Halaman 17 dari 31 HalamanPutusan Nomor 184/Pid.Sus/2019/PN DumBahwa Muhammad Syafril Alias Syaf Bin Abdullah (Terdakwa dalam berkasterpisah) kenal dengan saudara Ginto (DPO) sejak tahun 2018;Bahwa Terdakwa memakai Narkotika tersebut kalau Terdakwa membawaTruk ke kebun;Bahwa Keluarga Terdakwa tidak tahu kalau Terdakwa menggunakannarkotika tersebut
Register : 10-05-2019 — Putus : 29-07-2019 — Upload : 18-08-2021
Putusan PN DUMAI Nomor 183/Pid.Sus/2019/PN Dum
Tanggal 29 Juli 2019 — Penuntut Umum:
AGUNG NUGROHO, SH.
Terdakwa:
MUHAMMAD SYAFRIL Als SYAF Bin ABDULLAH
392
  • ;Bahwa pada waktu saksi dan Tim melakukan Penggeledahan adadisaksikan oleh pihak RT setempat;Bahwa saksi tidak ada menanyakan kepada Terdakwa, berapa hargauntuk membeli Narkotika tersebut dari saudara Ginto (DPO) tetapimenurut keterangan Terdakwa sudah ada yang laku dan sisanya barangbukti yang ditemukan tersebut;Bahwa Terdakwa membeli Narkotika dari saudara Ginto (DPO) sudahberulangulang kali;Bahwa saksi tidak ada menanyakan kepada Terdakwa, kemana sajaTerdakwa menjual Narkotika tersebut;Bahwa saudara
    dari Ujung Tanjung Rohil dan Narkotika jenisdaun Ganja Kering di dapat dari saudara ITAM;Bahwa saudara Ginto dan saudara Itam belum tertangkap dan merekadijadikan DPO oleh pihak kepolisian;Bahwa saudara Muhammad Rizky Fadila ada bersama Terdakwa hanyauntuk memakai sabu;Bahwa Bong atau alat hisap sabu tidak ada ditemukan pada waktupenangkapan terhadap Terdakwa maupun penangkapan terhadapsaudara Rizky tersebut;Bahwa Saksi dan tim ketika melakukan penangkapan terhadapTerdakwa berjumlah sebanyak 4 (
    empat) orang;Bahwa pada waktu melakukan penggeledahan ada disaksikan oleh pihakRT;Bahwa Saksi tidak ada menanyakan harga Narkotika yang dibeliTerdakwa dari saudara Ginto (DPO) tersebut, tetapi menurut keteranganTerdakwa sudah ada yang laku terjual dan sisanya barang bukti yangditemukan tersebut;Bahwa Terdakwa membeli Narkotika dari saudara Gino (DPO) sudahberulangulang kali;Bahwa Saksi tidak ada menanyakan kepada Terdakwa, kepada siapa sajaTerdakwa menjual narkotika tersebut;Bahwa saudara Muhammad
    (DPO) sedangkan Narkotika jenis daun ganja kering Terdakwa beli darisaudara ITAM (DPO);Bahwa Terdakwa mendapatkan Narkotika jenis sabu dengan cara membelidari saudara GINTO (DPO) seharga Rp.60.000.000, (enampuluh juta rupiah)dalam hal ini Terdakwa disuruh oleh saudara GINTO (DPO) untuk menjualNarkotika jenis sabu dan apabila telah laku, uangnya akan Terdakwa setorkepada saudara GINTO (DPO) sedangkan narkotika jenis daun ganja keringtitipan dari saudara ITAM (DPO);Bahwa berat Narkotika jenis sabu
    narkotika jenis Sabu dari saudara GINTO (DPO)untuk Terdakwa pakai dan bukan untuk dijual;Bahwa Terdakwa tahu bahwa Narkotika jenis sabu dan daun ganja tersebutdilarang oleh Pemerintah;Bahwa Terdakwa kenal dengan saudara Ginto (DPO) sejak tahun 2018;Bahwa Terdakwa sebelumnya sudah pernah mendapatkan sabu dari temanTerdakwa di tempat mafia di daerah Kandis;Bahwa Terdakwa memakai Narkotika tersebut kalau Terdakwa membawaTruk ke kebun;Bahwa Keluarga Terdakwa tidak tahu kalau Terdakwa menggunakannarkotika
Register : 27-01-2009 — Putus : 01-04-2009 — Upload : 17-10-2017
Putusan PN RANTAU PRAPAT Nomor 63/Pid.B/2009/PN.Rap
Tanggal 1 April 2009 — - SUGIANTO
296
  • Bahwa UD Pasipuk Jaya Rantau Prapatdengan dipimppin atauManager yaitu saksi Ginto Cendekia SE sedangkan UD PasifikJaya Cabang Cikampakdi Mangeri oleh terdakwa SUGIANTO sejaktahun 2002 yang diangkat sebagai karyawan dan posisisebagai Manager tidak tertulis hanya penunjukan secaralisan saja. Bahwa UD Pasifik Jaya Cabang Cikampak memilik aset ataubarang yang sedang dan akan dijual atau dikreditkan kekonsumen kurang lebih sebanyak 253 sepeda motor sesualdengan jumlah BPKB.
    Bahwa sekitar bulan Juli 2008 saksi GINTO CENDEKIA, SEmelakukan pemeriksaan terhadap asset Cabang Cikampak, dandidapati bahwa sebanyak 87 BPKP sepeda maotor yang masihtercatat penjualan secara kredit dan belum lunas telahdiambil terdakwa Sugianto dan terdakwa SUGIANTO juga adamenyruh RIA,FAHMI dan SUDAR untuk mengambil BPKP kepadaPURNAMA NOPIDA dengan terlebih dahulu terdakwa Sugiantomenelephon saksi PURNAMA NOPIDA suapaya memberikan kepadaRIA, FAHMI dan SUDAR.
    Bahwa UD Pasipuk Jaya Rantau Prapatdengan dipimppin atauManager yaitu saksi Ginto Cendekia SE sedangkan UD PasifikJaya Cabang Cikampak di Mangeri oleh terdakwa SUGIANTOsejak tahun 2002 yang diangkat sebagai karyawan dan posisisebagai Manager tidak tertulis hanya penunjukan secaralisan saja. Bahwa UD Pasifik Jaya Cabang Cikampak memilik aset ataubarang yang sedang dan akan dijual atau dikreditkan kekonsumen kurang lebih sebanyak 253 sepeda motor sesualidengan jumlah BPKB..
    Bahwa sekitar bulan Juli 2008 saksi GINTO CENDEKIA, SEmelakukan pemeriksaan terhadap asset Cabang Cikampak, dandidapati bahwa sebanyak 87 BPKP sepeda maotor yang masihtercatat penjualan secara kredit dan belum lunas telahdiambil terdakwa Sugianto dan terdakwa SUGIANTO juga adamenyruh RIA, FAHMI dan SUDAR untuk mengambil BPKP kepadaPURNAMA NOPIDA dengan terlebih dahulu terdakwa Sugiantomenelephon saksi PURNAMA NOPIDA suapaya memberikan kepadaRIA, FAHMI dan SUDAR.
    Bahwa ssksi Ginto Cendekia memanggil terdakwa,beserta saksifahmi,Sudar dan Purnama Nopida yang kemudian para saksimenjelaskan bahwa pengambilan BPKB atas perintah terdakwa, namunterdakwa tidak mengakui dan hanya mengakui mengambil sendiriBPKB di Kantor Pusat UD Asia Pasifik Jaya sebanyak 28 buah bukuBPKB.
Register : 11-08-2022 — Putus : 26-10-2022 — Upload : 27-10-2022
Putusan PN ROKAN HILIR Nomor 356/Pid.Sus/2022/PN Rhl
Tanggal 26 Oktober 2022 —
Terdakwa:
IIS SUGIANTO ALIAS GINTO.
400
  • MENGADILI:

    1.Menyatakan terdakwaIis SugiantoAlias Gintotersebut, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa Hak Melakukan Permufakatan Jahat Menguasai Narkotika Golongan I Bukan Tanaman Beratnya Melebihi 5 (lima) gram sebagaimana dalam dakwaan kedua;

    2.Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama


    Terdakwa:
    IIS SUGIANTO ALIAS GINTO.