Ditemukan 3 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 23-12-2021 — Upload : 06-07-2022
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 4729 K/Pid.Sus/2021
Tanggal 23 Desember 2021 — SADHARI WINARSO bin HARSYONO
183 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Menolak permohonan kasasi dari Pemohon Kasasi/Terdakwa SADHARI WINARSO bin HARSYONO tersebut;
    SADHARI WINARSO bin HARSYONO
Register : 01-02-2021 — Putus : 02-03-2021 — Upload : 25-03-2021
Putusan PN SURABAYA Nomor 210/Pid.Sus/2021/PN Sby
Tanggal 2 Maret 2021 — Penuntut Umum:
MUHAMMAD FADHIL, SH
Terdakwa:
SADHARI WINARSO Bin HARSYONO
218
  • 1 Menyatakan Terdakwa SADHARI WINARSO Bin HARSYONO terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak menawarkan untuk menjual, narkotika golongan I bukan tanaman

    2 Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa. Oleh karena itu, dengan pidana penjara selama 6 (enam) tahun dan denda sebesar Rp1.000.000.000.-(satu milyar rupiah) apabila denda tidak dibayar diganti dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan;.

    Penuntut Umum:
    MUHAMMAD FADHIL, SH
    Terdakwa:
    SADHARI WINARSO Bin HARSYONO
Register : 19-04-2021 — Putus : 28-05-2021 — Upload : 28-05-2021
Putusan PT SURABAYA Nomor 395/PID.SUS/2021/PT SBY
Tanggal 28 Mei 2021 — Pembanding/Terdakwa : SADHARI WINARSO Bin HARSYONO Diwakili Oleh : SLAMET SURYANDA, SH.
Terbanding/Penuntut Umum : MUHAMMAD FADHIL, SH
2311
  • Pembanding/Terdakwa : SADHARI WINARSO Bin HARSYONO Diwakili Oleh : SLAMET SURYANDA, SH.
    Terbanding/Penuntut Umum : MUHAMMAD FADHIL, SH
    PUTUSANNomor 395/PID.SUS/2021/PT SBYDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Tinggi Surabaya, yang mengadili perkaraperkara pidanapada peradilan tingkat banding telah menjatuhkan putusan seperti tersebutdibawah ini dalam perkara Terdakwa :Nama lengkapTempat lahirUmur/Tanggal lahirJenis KelaminKebangsaanTempat tinggalAgamaPekerjaanSadhari Winarso Bin Harsyono ;Surabaya ;39 tahun /06 September 19811 ;Lakilaki ;Indonesia ;Jalan Kanginan DKA Nomor 7 RT.007 RW.O01Kelurahan Ketabang,
    Tegalsari Surabayasaksi Taufan Syahril bersama saksi Dimas Putra Riski yang keduanyamerupakan Anggota Polri Pada Polres Pelabuhan Tanjung Perak Surabayamelakukan penangkapan terhadap Terdakwa dan pada saat melakukanpenggeledahan terhadap Terdakwa Sadhari Winarso Bin Harsyono di lantai3 yang beralamat di JI. Kaliasin Gg. 5/12A RT.005 RW.01 Kel. KedungdoroKec.
    Barang bukti yang diterima : Barang bukti Nomor : 20392/2020/NNF berupa 1 (satu)kantong plastic berisikan kristal warna putin dengan berat Netto +0,008 gram ; Barang bukti Nomor : 20393/2020/NNF berupa 1 (satu)pipet kaca terdapat sisa kristal warna putih dengan berat Netto +0,013 gram ;milik Terdakwa Sadhari Winarso Bin Harsyono ;Il. Maksud pemeriksaan : Apakah barang bukti tersebut mengandung' sediaanNarkotika ?Ill.
    Menyatakan Terdakwa Sadhari Winarso Bin Harsyono terbukti secarasah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukan tindak pidanatanpa hak atau melawan hukum menawarkan untuk di jual, menjual,membeli menjadi perantara dalam jual beli, menukar atau menyerahkanNarkotika Golongan Bukan Tanaman sebagaimana diatur dan diancampidana dalam pasal 114 ayat 1 U.U R.I No. 35 Tahun 2009 tentangNarkotika sebagaimana Dakwaan Pertama Jaksa Penuntut Umum ;2.