Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 12-08-2019 — Putus : 10-09-2019 — Upload : 17-09-2019
Putusan PA CIKARANG Nomor 253/Pdt.P/2019/PA.Ckr
Tanggal 10 September 2019 — Pemohon melawan Termohon
116
  • >Mengabulkan permohonan Para Pemohon ;
  • Menyatakan Almarhum MAHYUDIN bin MADALI telah meninggal dunia karena sakit pada tanggal 27 Februari 2019 ;
  • Menetapkan Ahli Waris Almarhum MAHYUDIN bin MADALI adalah
    1) HARTATI binti HARUN (sebagai Ibu kandung);
    2) TITI HARYANI binti SOMAWIKARTA (sebagai Isteri);
    3) NURUL HARYADINI
    Februari 2019; Bahwa almarhum Mahyudin bin Madali meninggal dunia diBekasi karena sakit dan meninggal dalam keadaan Islam; Bahwa almarhum Mahyudin bin Madali meninggal dunia murnikarena sakit dan tidak ada unsur penganiayan; Bahwa ayah kandung almarhum, Mahyudin bin Madali telahlebih dahulu meninggal dunia dan ibu alamarhum masih hidup,Pemohon I; Bahwa Pemohon II dan almarhum, Mahyudin bin Madalimenikah pada bulan Juli 1996 yang lalu dan dari pernikahannyadikaruniai 2 (dua) orang anak bernama Nurul Haryadini
    danMuhammad Akmal Fadillah; Bahwa meninggal dunia meninggalkan ahli waris yakni ibukandung, Pemohon I, istri, Pemohon II dan dua orang anak yakniNurul Haryadini dan Muhammad Akmal Fadillah; Bahwa Para Pemohon mengajukan penetapan ahli warisdimaksudkan untuk menentukan ahli waris yang sah darialmarhum Mahyudin bin Madali dan menutup rekening atas namaalmarhum Jumirin bin D.
    Rokhim meninggal duniamurni karena sakit dan tidak ada unsur penganiayan; Bahwa Pemohon II dan almarhum Mahyudin bin Madali adalahsuami istri yang sah menikah pada bulan Juli 1996 dan telahdikaruniai 2 (dua) orang anak yang bernama Nurul Haryadini danMuhammad Akmal Fadillah; Bahwa ayah kandung almarhum Mahyudin bin Madali telahmeninggal dunia dan ibu kandung Almarhum masih hidup; Bahwa saat almarhum Mahyudin bin Madali meninggal duniameninggalkan ahli waris, seorang istri, Pemohon II dengan duaorang
    anak bernama Nurul Haryadini dan Muhammad Akmal danibu kKandungnya, Hartati (Pemohon 1); Bahwa para Pemohon mengajukan penetapan ahli warisdimaksudkan untuk menentukan ahli waris yang sah darialmarhum Mahyudin bin Madali dan menutup rekening atas namaalmarhum Mahyudin bin Madali serta keperluan lainnya;Hal. 7 dari 16 Hal.
    Pasal 7 ayat (1) KompilasiHukum Islam;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.6, P.7 merupakan buktiotentik yang berdaya bukti Ssempurna dan mengikat yang memberi bukti dariperkawinan Pemohon II dan almarhum Mahyudin bin Madali telah dilahirkan2 (dua) orang anak masingmasing bernama: Nurul Haryadini danMuhammad Akmal dan telah sesuai dengan Pasal 42 jo. Pasal 55 ayat 1UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan jo. Pasal 103 ayat1 Kompilasi Hukum Islam;Hal. 10 dari 16 Hal.