Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 10-03-2015 — Putus : 10-03-2015 — Upload : 17-03-2015
Putusan PN RANTAU PRAPAT Nomor 56/PID.C/2015/PN Rap
Tanggal 10 Maret 2015 — Pidana - IMRAN HAZARULLAH SIAGIAN
241
  • Menyatakan Terdakwa IMRAN HAZARULLAH SIAGIAN telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pencurian Ringan ;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) bulan;3. Menetapkan pidana tersebut tidak usah dijalani kecuali jika dikemudian hari ada putusan hakim yang menentukan lain disebabkan karena Terdakwa melakukan suatu tindak pidana sebelum masa percobaan selama 2 (dua) bulan berakhir; 4.
    Pidana- IMRAN HAZARULLAH SIAGIAN
    PENGADILAN NEGERI RANTAU PRAPATJalan Sisingamangaraja No. 58Telp. (0624) 2119425325RantauprapatModel : 51/PID/PNCatatan Putusan yang dibuat oleh HakimPengadilan Negeri Dalam Daftar CatatanPerkara (309 ayat (2) KUHAP)Nomor 56/Pid.C/2015/PN RapCatatan dari persidangan terbuka untuk umum Pengadilan Negeri Rantau Prapat yangmengadili perkaraperkara tindak pidana ringan dengan acara pemeriksaan cepat pada hariSelasa, tanggal 10 Maret 2015 Pukul 10.00 Wib dalam perkara terdakwa :Nama lengkap : IMRAN HAZARULLAH
    dalam berita Acara persidangandianggap termuat dalam putusan ini ;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Hakim tidak menemukan halhal yang dapatmenghapuskan pertanggungjawaban pidana, baik sebagai alasan pembenar dan atau alasanpemaaf, maka Terdakwa harus mempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab, maka harusdinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan tersebut diatas, makakepada Terdakwa IMRAN HAZARULLAH
    atau untuk mengulangi perbuatan tersebut, maka Hakim menetapkan agarbarang bukti tersebut dimusnakan;Menimbang, bahwa barang bukti berupa (satu) unit sepeda motor RX KING BK2569 ZB dengan Nomor Rangka MH33KA0176K825156 dan Nomor Mesin 3KA799281yang telah disita dari Terdakwa dan barang bukti tersebut dipergunakan Terdakwa untukmelakukan perbuatan tersebut dan diakui kepemilikannya, maka Hakim menetapkan agarbarang bukti tersebut dikembalikan kepada Terdakwa;Menimbang, bahwa oleh Terdakwa IMRAN HAZARULLAH
    SIAGIAN secara sahdan meyakinkan telah terbukti bersalah melakukan perbuatan yang didakwakan kepadanyadan oleh karena itu Terdakwa IMRAN HAZARULLAH SIJAGIAN harus dijatuhi tindakpidana dan dibebankan untuk membayar ongkos perkara ini ;Menimbang, bahwa sebelum menjatuhkan putusan, perlu dipertimbangkan halhalyang memberatkan dan halhal yang meringankan Terdakwa IMRAN HAZARULLAHSIAGIAN ;Halhal yang memberatkan ;e Perbuatan terdakwa meresahkan Masyarakat ; Halhal yang meringankan: Terdakwa bersikap
    sopan dipersidangan ; Terdakwa merasa bersalah dan menyesali perbuatannya ; Terdakwa belum pernah dihukum ;Mengingat dan memperhatikan Pasal 364 dari KUHPidana Jo Perma No.2 Tahun2012, UndangUndang No. 8 Tahun 1981 serta ketentuanketentuan pasalpasal yangbersangkutan :MENGADILI1 Menyatakan Terdakwa IMRAN HAZARULLAH SIAGIAN telah terbukti secara sahdan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pencurian Ringan ;2 Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama1
Register : 02-05-2019 — Putus : 27-05-2019 — Upload : 12-06-2019
Putusan PA RANTAU PRAPAT Nomor 0591/Pdt.G/2019/PA.RAP
Tanggal 27 Mei 2019 — Penggugat melawan Tergugat
132
  • Noer) terhadap Penggugat (Nurhabibah Harahap binti Hazarullah Harahap);
  • Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp. 1.066.000,00 (satu juta enam puluh enam ribu rupiah).