Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 17-09-2018 — Putus : 17-09-2018 — Upload : 04-10-2019
Putusan PN BANGLI Nomor 53/Pid.C/2018/PN Bli
Tanggal 17 September 2018 — Penyidik Atas Kuasa PU:
I Wayan Subagiana
Terdakwa:
Zainul Khafiq
2315
  • M E N G A D I L I

    1. Menyatakan Terdakwa ZAINUL KHAFIQ telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan Pelanggaran tidak memiliki Kartu Identitas Penduduk Pendatang ( Kippen );
    2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana denda sebesar Rp.
    Penyidik Atas Kuasa PU:
    I Wayan Subagiana
    Terdakwa:
    Zainul Khafiq
    Hakim Pengadilan Negeri dalamdaftar Catatan perkara ( Pasal209 (2) KUHAP) ;Nomor : 53/Pid.C/2018/PN BliCatatan persidangan yang terbuka untuk umum Pengadilan Negeri Bangli yang memeriksadan mengadili tindak pidana ringan dengan acara pemeriksaan cepat dalam perkara Terdakwa :Nama : ZAINUL KHAFIQ , Tempat lahir, Jember Tanggal Lahir: 10101986, Umur 32 tahun, Jeniskelamin : Lakilaki, Kebangsaan : Indonesia, Tempat tinggal : Dsn. Langon, Kel/Ds.
    Menyatakan Terdakwa ZAINUL KHAFIQ telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahmelakukan tindak pidana / Pelanggaran Pendaftaran Penduduk Pendatang ;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana denda sebesar Rp.50.000, ( lima puluh ribu rupiah) dengan ketentuan apabila terdakwa tidak bisa membayardenda maka harus diganti dengan pidana kurungan selama 3 (tiga) hari ;3. Menetapkan barang bukti berupa KTP atas nama Mohamad Jupriyanto, dikembalikan kepadapemiliknya ;4.
Register : 25-01-2023 — Putus : 09-02-2023 — Upload : 14-02-2023
Putusan PA JAKARTA UTARA Nomor 296/Pdt.G/2023/PA.JU
Tanggal 9 Februari 2023 — Penggugat melawan Tergugat
3725
  • E N G A D I L I

    1. Menyatakan bahwa Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap ke persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu ba'in sughra Tergugat (Haruna Wisnu Angga Pratama Bin Pondi) kepada Penggugat (Endang Selviyanti Binti Sumiknyo);
    4. Menetapkan Penggugat (Endang Selviyanti Binti Sumiknyo) sebagai pemegang hak hadhanah 2 (dua) orang anak bernama Khafiq