Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 15-10-2020 — Putus : 22-10-2020 — Upload : 22-10-2020
Putusan PA Ngamprah Nomor 566/Pdt.P/2020/PA.Nph
Tanggal 22 Oktober 2020 — Pemohon melawan Termohon
1810
    1. Mengabulkan permohonan Pemohon;
    2. Menetapkan, memberi dispensasi kepada Pemohon Ita Nurfijal bin Kandi untuk menikahkan anak Pemohon bernama (Suryani binti Ita Nurfijal) dengan calon suaminya/istrinya bernama (Solihin bin Ridwan) ;
    3. Membebankan biaya perkara kepada Pemohon sejumlah Rp191.000,00 ( seratus sembilan puluh satu ribu rupiah);
    PENETAPANNomor 566/Pdt.P/2020/PA.NphaDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ngamprah yang memeriksa dan mengadiliperkara tertentu pada tingkat pertama dalam persidangan HakimPemeriksa telah menjatuhkan Penetapan Dispensasi Kawin sepertitersebut di bawah ini yang diajukan oleh:Ita Nurfijal bin Kandi, Tempat/Tgl Lahir Bandung, 07 Mei 1981 (39Tahun), agama Islam, Pendidikan SD, pekerjaanPetani, bertempat kediaman di Kp.
    Bahwa dari perkawinan Ita Nurfijal bin Kandi dengan Mariah bintiMaman telah dikaruniai 2 (dua) orang anak, yang bernama:a. Suryani, tanggal lahir 27 Maret 2004.b. Aulia Nur Habibah, tanggal lahir 21 Agustus 2017.Bahwa Pemohon hendak menikahkan anak Pemohon yang bernamaSuryani binti Ita Nurfijal, tempat tanggal lahir Bandung, 27 Maret2004, umur 16 Tahun 7 Bulan, Agama Islam, pendidikan SD,pekerjaan tidak bekerja, tempat kediaman di Kp.
    SehinggaKantor Urusan Agama Kecamatan Cisarua Kabupaten Bandung Baratmenolak untuk melangsungkan pernikahan anak Pemohon, yaituSuryani binti Ita Nurfijal dengan Solihin bin Ridwan berdasarkansurat Penolakan Pernikahan nomor: B502/Kua.102614/Kua.01/IX/2020 dari Kantor Urusan AgamaKecamatan Cisarua Kabupaten Bandung Barat tertanggal 16 Oktober2020;.
    Menetapkan, memberikan dispensasi nikah kepada anak Pemohonbernama (Suryani binti Ita Nurfijal) untuk menikah dengan calon suamiyang bernama (Solihin bin Ridwan);3. Menetapkan biaya perkara menurut hukum;SUBSIDAIRAtau jika Pengadilan berpendapat lain, mohon untuk menjatuhkanpenetapan perkara ini dengan seadiladilnya;Bahwa untuk pemeriksaan perkara ini Pemohon telah dipanggiluntuk datang menghadap di persidangan.
    ;Bahwa Suryani binti Ita Nurfijal saat ini berumur 16 tahun 7 bulan yangdalam hal ini masih dibawah umur (belum cukup 19 tahun);Bahwa Suryani binti Ita Nurfijal direncanakan akan dinikahkan denganseorang lakilaki yang bernama Solihin bin Ridwan, umur 28 tahun,agama Islam dan a quo belum pernah menikah serta tidak dalampinangan orang lain;Bahwa antara Suryani binti Ita Nurfijal dan Solihin bin Ridwan telahsaling mengenal;Bahwa antara keduanya tidak terdapat halangan untuk menikah baikkarena adanya