Ditemukan 1 data
81 — 8
Menyatakan terdakwa Jeine Delminta Roringtulus telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah dalam tindak pidana Penganiayaan ; 2. Menjatuhkan Pidana kepada terdakwa Jeine Delminta Roringtulus oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan dan 15 (lima belas) hari ;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana penjara yang dijatuhkan ;4. Memerintahkan agar terdakwa tetap ditahan ;5.
Menetapkan barang bukti berupa 1 (satu) buah literan terbuat dari besi dikembalikan kepada Onike Roringtulus ;6. Membebankan kepada terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp 3.000,- (lima ribu rupiah) ;
Jeine Delminta Roringtulus
MARTJE REYe Bahwa kejadian tersebut terjadi pada hari Sabtu tanggal 19 Desember 2015 sekiarpukul 10.00 wita di sebuah warung milik Oneke Roringtulus di Desa Touliang OkiJaga VII Kec. Eris ;e Bahwa saksi sedang berada di warung tersebut untuk kegiatan arisan.
ONIKE RORINGTULUS Bahwa kejadian tersebut terjadi pada hari Sabtu tanggal 19 Desember 2015 sekiarpukul 10.00 wita di sebuah warung milik Oneke Roringtulus di Desa Touliang OkiJaga VII Kec. Eris ;e Bahwa saksi sedang berada di warung milik saksi untuk kegiatan arisan.
Sam Ratulangi ;Menimbang, bahwa di persidangan juga telah didengar keterangan terdakwa yangpada pokoknya menyatakan :Bahwa kejadian tersebut terjadi pada hari Sabtu tanggal 19 Desember 2015 sekiarpukul 10.00 wita di sebuah warung milik Oneke Roringtulus di Desa Touliang OkiJaga VII Kec.
Menyatakan terdakwa Jeine Delminta Roringtulus telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah dalam tindak pidana Penganiayaan ;Menjatuhkan Pidana kepada terdakwa Jeine Delminta Roringtulus oleh karena itudengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan dan 15 (lima belas) hari ;Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnyadari pidana penjara yang dijatuhkan ;Memerintahkan agar terdakwa tetap ditahan ;Menetapkan barang bukti berupa 1 (satu) buah literan terbuat dari besi
dikembalikankepada Onike Roringtulus ;Membebankan kepada terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp 3.000,(lima ribu rupiah) ;Demikianlah diputuskan dalam musyawarah Majelis Hakim Pengadilan NegeriTondano pada hari Kamis tanggal 28 April 2016 oleh kami PAUL B.