Ditemukan 4 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 11-11-2022 — Putus : 06-12-2022 — Upload : 06-12-2022
Putusan PT BANGKA BELITUNG Nomor 69/PID.SUS/2022/PT BBL
Tanggal 6 Desember 2022 —
Terbanding/Terdakwa : Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi
6419
  • M E N G A D I L I:

    • Menerima permintaan banding dari Pemohon Banding/Penuntut Umum pada Kejaksaan Negeri Pangkalpinang tersebut;
    • Mengubah Putusan Pengadilan Negeri Pangkalpinang Nomor 217/Pid.Sus/2022/PN Pgp tanggal 24 Oktober 2022 yang dimintakan banding, mengenai pidana yang dijatuhkan kepada Terdakwa, sehingga amar selengkapnya berbunyi sebagai berikut:
    1. Menyatakan Terdakwa Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi tidak terbukti secara
    sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana dalam dakwaan alternatif kesatu Penuntut Umum;
  • Membebaskan Terdakwa tersebut di atas oleh karena itu dari dakwaan alternatif kesatu tersebut;
  • Menyatakan Terdakwa Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawan hukum menguasai Narkotika Golongan I bukan tanaman yang beratnya melebihi 5 (lima) gram, sebagaimana

    Terbanding/Terdakwa : Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi
Register : 03-08-2022 — Putus : 24-10-2022 — Upload : 22-11-2022
Putusan PN PANGKAL PINANG Nomor 217/Pid.Sus/2022/PN Pgp
Tanggal 24 Oktober 2022 —
Terdakwa:
Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi
551
  • Mengadili:

    1. Menyatakan Terdakwa Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa Hak atau melawan Hukum menguasai Narkotika Golongan I bukan tanaman yang beratnya melebihi 5 (lima) gram, sebagaimana dakwaan alternatif kedua Penuntut Umum;
    2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) tahun, 6 (enam) bulan dan pidana denda sejumlah Rp1.000.000.000,00

    Terdakwa:
    Bagas Prastia als Bagas bin Sumbarwadi
Register : 03-09-2018 — Putus : 05-11-2018 — Upload : 07-09-2021
Putusan PN PANGKAL PINANG Nomor 283/Pid.Sus/2018/PN Pgp
Tanggal 5 Nopember 2018 —
Terdakwa:
BAGAS PRASTIA Bin SUMBARWADI
186
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa Bagas Prastia Bin Sumbarwadi tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dalam dakwaan Primair Penuntut Umum;
    2. Membebaskan Terdakwa Bagas Prastia Bin Sumbarwadi dari dakwaan Primair;
    3. Menyatakan Terdakwa Bagas Prastia Bin Sumbarwadi tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawan hukum memiliki, menyimpan, menguasai narkotika golongan

    Terdakwa:
    BAGAS PRASTIA Bin SUMBARWADI
Register : 04-01-2018 — Putus : 05-02-2018 — Upload : 26-02-2018
Putusan PA PANGKAL PINANG Nomor 0018/Pdt.G/2018/PA.Pkp
Tanggal 5 Februari 2018 — Penggugat melawan Tergugat
216
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di muka sidang, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu Bain Shugra Tergugat (Sumbarwadi Bin Supangat) terhadap Penggugat (Suaiti Binti Abdullah) ;
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp. 241.000,- (dua ratus empat puluh satu ribu rupiah).
    Saksi Il, umur 45 tahun, agama Islam, pekerjaan ibu rumah tangga, tempatkediaman di Kota Pangkalpinang, telah memberikan keterangan di bawahSumpah yang pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa hubungan saksi dengan Penggugat adalah tetangga Penggugat; Bahwa saksi kenal dengan Tergugat namanya Sumbarwadi, merekasuami isteri; Bahwa selama menikah Penggugat dan Tergugat tempat tinggal terakhirdi daerah Gabek Pangkalpinang, dan telah mendapatkan anak 2 orangsekarang anak kedua ikut Penggugat; Bahwa setahu