Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 04-01-2013 — Putus : 09-01-2013 — Upload : 02-10-2015
Putusan PN SEKAYU Nomor 20/PDT.P/2013/PN.SKY
Tanggal 9 Januari 2013 — EVI SUTRILAWATI
134
  • Menyatakan bahwa ANDIKA DWI PRATAMA adalah anak laki-laki yang sah yang ke-1 (satu) dari pasangan suami istri EVI SUTRILAWATI dengan ALI AZHAR yang lahir di Banyuasin tanggal 01 Januari 2010;3. Memerintahkan kepada Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil Kabupaten Banyuasin untuk mencatat Kelahiran tersebut pada daftar khusus untuk itu yang sedang berjalan untuk Warga Negara Indonesia dan menerbitkan Akta Kelahirannya;4.
    EVI SUTRILAWATI
    2013 tentang penunjukanhakim tunggal yang memeriksa dan mengadili perkara permohonan ini;Setelah membaca surat permohonan dari Pemohon;Setelah memeriksa suratsurat bukti dari pemohon;Setelah mendengar keterangan saksisaksi dan pemohon di persidangan;Menimbang, bahwa pemohon dengan surat permohonannya tertanggal 04 Januari2013 yang diterima di Kepaniteraan Pengadilan Negeri Sekayu tanggal 04 Januari 2013 dibawah Nomor 20/PDT.P/2013/PN.SKY yang mengemukakan halhal sebagai berikut:Bahwa Pemohon EVI SUTRILAWATI
    telah melangsungkan perkawinan sahdengan suaminya bernama ALI AZHAR pada Kantor Urusan AgamaKec.Banyuasin III Kabupaten Banvuasi Sumatera Selatan sebagaimana SuratKeterangan Akta Nikah tanggal 01 Januari 2008 Nomor Akta Nikah:005/SE/SKN/XII/2012;Bahwa dalam perkawinan tersebut telah lahir 1 (satu) orang anak bernamaANDIKA DWI PRATAMA adalah anak lakilaki yang sah yang ke1 (satu)dari pasangan suami istri SUTRILAWATI dengan ALI AZHAR yang lahir diBanyuasin tanggal 01 Januari 2010;Bahwa, anak Pemohon
    , diberi tanda P.1;2 Potocopy Kartu Keluarga Nomor: 1607030612120004 atas nama KepalaKeluarga EVI SUTRILAWATI diberi tanda P.2;3 Potocopy Surat Keterangan Kelahiran dari Kepala Desa Sidang EmasBanyuasin III tanggal 25 Desember 2012 atas nama ANDIKA DWI PRATAMA,diberi tanda P.3;4 Potocopy Surat Keterangan Nikah atas nama EVI SUTRILAWATI dan ALIAZHAR tertanggal 01 Januari 2008 diberi tanda P.4.Menimbang, bahwa disamping mengajukan suratsurat bukti P.l sampai denganP.4, Pemohon mengajukan saksisaksi
    di tolak dengan alasan adanya peraturan baru yang menyatakananak yang dilahirkan lewat 1 tahun belum dibuatkan Akta Kelahiran harusada Penetapan yang dibuat oleh Pengadilan.2 SAKSI YUSUPDi bawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut:Bahwa saksi adalah tetangga dari Pemohon;Bahwa ANDIKA DWI PRATAMA adalah anak lakilaki yang sah yang ke1(satu) dari pasangan suami istri EVI SUTRILAWATI dengan ALI AZHAR yanglahir di Banyuasin tanggal 01 Januari 2010;Bahwa setahu saksi anakanak tersebut belum
    biayayang timbul dalam permohonan ini dibebankan kepada Pemohon;Mengingat, pasal 32 Ayat (2) Undangundang Nomor: 23 tahun 2006tentang Administrasi Kependudukan Jo Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor:37 tahun 2007 tentang Pelaksanaan Undangundang Nomor: 23 tahun 2006 serta Peraturanlain yang bersangkutan;MENETAPKAN1 Mengabulkan permohonan Pemohon ;2 Menyatakan bahwa ANDIKA DWI PRATAMA adalah anak lakilaki yang sah yangke1 (satu) dari pasangan suami istri EVI SUTRILAWATI dengan ALI AZHAR