Ditemukan 248565 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 13-01-2017 — Putus : 13-01-2017 — Upload : 13-09-2017
Putusan PN BIREUEN Nomor 2/Pid.C/2017/PN-Bir
Tanggal 13 Januari 2017 —
5318
  • Bireuen.Atas pertanyaan Hakim, saksi ke1 menyatakan kenal dengan paraterdakwa dan tidak ada hubungan keluarga dengan para terdakwa tersebut, dansaksi bersedia untuk disumpah sebelum memberikan keterangan.Lalu saksi ke1 bersumpah sesuai dengan agamanya (Islam) akanmemberikan keterangan yang benar dan tidak lain dari pada yang sebenarnya.Selanjutnya Hakim mengajukan pertanyaan kepada saksi ke1 sebagaiberikut :Apa sebab saksi dihadapkankepersidangan ini ?
    Bireuen.Atas pertanyaan Hakim, saksi ke2 menyatakan kenal dengan terdakwa dantidak ada hubungan keluarga dengan terdakwa tersebut, dan saksi bersedia untukdisumpah sebelum memberikan keterangan.Lalu saksi ke2 bersumpah sesuai dengan agamanya (Islam) akanmemberikan keterangan yang benar dan tidak lain dari pada yang sebenarnya.Selanjutnya Hakim mengajukan pertanyaan kepada saksi ke2 sebagaiberikut :Hakim kepada saksi ke2 :Apa sebab saksi dihadapkankepersidangan ini ?
    Jeunieb, Kab.Bireuen.Atas pertanyaan Hakim, saksi ke3 menyatakan kenal dengan terdakwa dantidak ada hubungan keluarga dengan terdakwa tersebut, dan saksi bersedia untukdisumpah sebelum memberikan keterangan.Lalu saksi ke3 bersumpah sesuai dengan agamanya (Islam) akanmemberikan keterangan yang benar dan tidak lain dari pada yang sebenarnya.Selanjutnya Hakim mengajukan pertanyaan kepada saksi ke3 sebagaiberikut :Hakim kepada saksi ke3 :Apa sebab saksi dihadapkankepersidangan ini ?
Register : 02-06-2017 — Putus : 21-06-2017 — Upload : 14-07-2017
Putusan PA MANNA Nomor 0447/Pdt.P/2017/PA.Mna
Tanggal 21 Juni 2017 — Perdata
1914
  • karena anak Pemohon belumcukup umur untuk menikah, yaitu masih berumur 18 tahun 7 bulan ;Bahwa, saksi tidak tahu alasan lain sehingga Pemohon mengajukandispensasi kawin terhadap anaknya;Bahwa, anak Pemohon kini baru berumur 18 tahun 7 bulan dan calonisteri anak Pemohon berumur 17 tahun 8 bulan;Bahwa, anak Pemohon dengan calon isterinya samasama beragamaIslam dan mereka hubungannya sangat dekat serta suka sama suka;Bahwa, antara anak Pemohon dengan calon isterinya tersebut tidakada hubungan baik hubungan
    keluarga maupun satu Susuan;Bahwa, anak Pemohon merupakan calon suami dari Calon Istri;Bahwa, anak Pemohon tidak sedang meminang orang lain selain daripada calon isterinya tersebut diatas ;Bahwa, calon anak Pemohon mampu untuk bertanggung jawabsebagai calon suami dan mampu menjalankan rumah tangga baiksecara fisik maupun mental;Bahwa, keluarga kedua belah pihak sudah menyetujui tentangperkawinan tersebut;.
    mengetahui Pemohon akan menikahkan anaknyabernama Anak Pemohon dengan calon isterinya bernama CalonIstri;Bahwa, dispensasi kawin diajukan karena anak Pemohon belumcukup umur untuk menikah; Bahwa, anak Pemohon kini baru berumur 18 tahun 7 bulan dan calonisteri anak Pemohon berumur 17 tahun 8 bulan ; Bahwa, anak Pemohon dengan calon isterinya samasama beragamaIslam dan mereka hubungannya sangat dekat serta suka sama suka; Bahwa, antara anak Pemohon dengan calon isterinya tersebut tidakada hubungan baik hubungan
    keluarga maupun satu Susuan; Bahwa, calon isteri anak Pemohon tidak sedang dipinang oleh oranglain selain dari pada anak Pemohon tersebut diatas ; Bahwa, anak Pemohon mampu untuk bertanggung jawab sebagaicalon suami dan mampu menjalankan rumah tangga baik secara fisikmaupun mental; Bahwa anak Pemohon tersebut sudah bekerja sebagai karyawanPT.ABS dan mempunyai penghasilan yang cukup untuk membiayaikebutuhan rumah tangga ; Bahwa, keluarga kedua belah pihak sudah menyetujui tentangperkawinan tersebut
    Selanjutnya antara anak Pemohon dan calon isterinya tersebut tidakada hubungan darah, hubungan keluarga, hubungan sesusuan, sehingga tidakada larangan untuk menikah sesuai ketentuan Pasal 8 UndangUndang Nomor1 Tahun 1974 Tentang Perkawinan, jo.
Putus : 24-06-2013 — Upload : 02-09-2013
Putusan PN SIGLI Nomor 152/Pid.B/2013/PN-SGI
Tanggal 24 Juni 2013 — MUHAMMAD AMAR BIN ANWAR HAJAT
282
  • Saksi LUKMAN BIN ABUBAKAR, di bawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikute Bahwa benar saksi tidak kenal dengan terdakwa dantidak punya hubungan keluarga dengan terdakwa ;e Bahwa pada hari Selasa tanggal 26 Februari 2013terdakwa bersama dengan saksi SINYAK datang ke rumahsaksi di Lhokseumaawe ;e Bahwa bahwa saksi setuju untuk pergi ke Lhoseumaweuntuk menyesaikan masalah gadai sepeda motor antarasaksi dengan erdakwa dan SINYAK ;e Bahwa setelah sampai di Glumpang Tiga lalu terdakwamembawa
    langsung menginjakkepala saksi dn menendang muka saksi sehingga hidungsaksi mengeluarkan darah ;e Bahwa akibat penganiayaan tersebut saksi telahterhalang melakukan pekerjaan sebagai mekaniksehingga saksi tidak dapat menjalani aktifitassebagai mekanik untuk mencari nafkah ;Bahwa terhadap keterangan saksi tersebut terdakwa tidakkeberatan dan membenarkannya ;Saksi HERI MAULANA BIN USMAN, di bawah sumpah padapokoknya menerangkan sebagai berikute Bahwa saksi tidak kenal dengan terdakwa dan tidakpunya hubungan
    keluarga dengan terdakwa.e Bahwa tindak pidana penganiaya tersebut terjadi padahari vrabu tanggal 27 Februari 2013 bertempat disebuah rumah didalam kamar terdakwa yang terletak diKantor Camat Glumpang Tiga Kabupaten Pidie ;e Bahwa saksi mengenathu penganiayaan tersebut karenapada saat kejadian saksi berada di dalam rumah,tepatnya di pintu kamah rumah terdakwa ;e Bahwa saksi pada waktru itu ada melihat terdakwa padasaat kejadian penganiayaan tersebut menggunakansepatu Pakaian Dinas Lapangan (PDL)
    Adriansyah bin Usman, di hadapan pesidangandi bawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagaiberikut Halaman 6 dari 14 Halaman Perkara No. 152/Pid.B/2013/PNSgie Bahwa saksi tidak kenal dengan terdakwa dan tidakpunya hubungan keluarga dengan terdakwa.e Bahwa pada hari Rabu tanggal 27 Februari 2013 sekirapukul 13.00 wib bertempat Kantor Camat Glumpang TigaKabupaten Pidie di sebuah rumah di dalam kamarterdakwa telah terjadi pemukulan terhadap saksikorban yang dilakjukan oleh terdakwa ;e Bahwa pada hari
Register : 09-03-2020 — Putus : 02-06-2020 — Upload : 02-06-2020
Putusan PN SINGARAJA Nomor 76/Pdt.P/2020/PN Sgr
Tanggal 2 Juni 2020 — Pemohon:
1.Ketut Krisna Panji Prianggono
2.Putu Dita Dama Yanti
137
  • terhadap anak Para Pemohon yang lahir sebelum Parapemohon melangsungkan perkawinan, demi kepentingan anak tersebutagar bisa diakui sebagai anak kandung Para Pemohon dan agar namaPemohon bisa dicantumkan di Akta Kelahiran sebagai ayah dari anakyang bernama Luh Putu Putri Ayu Mahira;halaman 4 dari 12 halaman Penetapan No.191/Pdt.P/2019/PN.Sgr Bahwa saat ini di Akta kelahiran anak yang bernama Luh Putu Putri AyuMahira hanya tercantum nama Pemohon II sebagai ibu kandungnya dandi Kartu keluarga status hubungan
    keluarga tertulis sebagai famili lain; Bahwa anak tersebut memang benarbenar anak kandung dari ParaPemohon; Bahwa pada waktu masih berpacaran Para Pemohon berhubungan badansampai Pemohon Il hamil namun belum dapat dilakukan upacaraperkawinan karena pada saat itu ada kakak Pemohon yang menikah; Bahwa belum ada test DNA dari Pemohon dengan anak yang mau diakuisebagai anak kandungnya tersebut;Menimbang, bahwa atas keterangan saksi tersebut diatas, ParaPemohon menyatakan benar dan tidak keberatan;Saksi
    Il : Gusti Ngurah WidiagungSaksi lahir di Kubutambahan tanggal 2 April 1988, jenis kelamin lakilaki,agama Hindu , status kawin, pekerjaan Guru Olahraga, WNI, alamat BanjarDinas Kajekangin, Kelurahan Desa Kubutambahan, KecamatanKubutambahan, Kabupaten Buleleng:Bahwa Saksi kenal dengan Para Pemohon dan ada hubungan keluarga,yaitu sebagai kakak ipar dari Para Pemohon; Para Pemohon adalah sepasang suami istri yang melangsungkanperkawinan pada tanggal 4 September 2019; Bahwa Para Pemohon sudah mempunyai
    terhadap anak Para Pemohon yang lahir sebelum Parapemohon melangsungkan perkawinan, demi kepentingan anak tersebutagar bisa diakui sebagai anak kandung Para Pemohon dan agar namahalaman 5 dari 12 halaman Penetapan No.191/Pdt.P/2019/P N.SgrPemohon bisa dicantumkan di Akta Kelahiran sebagai ayah dari anakyang bernama Luh Putu Putri Ayu Mahira; Bahwa saat ini di Akta kelahiran anak yang bernama Luh Putu Putri AyuMahira hanya tercantum nama Pemohon II sebagai ibu kandungnya dandi Kartu keluarga status hubungan
    keluarga tertulis sebagai famili lain; Bahwa anak tersebut memang benarbenar anak kandung dari ParaPemohon; Bahwa pada waktu masih berpacaran Para Pemohon berhubungan badansampai Pemohon Il hamil namun belum dapat dilakukan upacaraperkawinan karena pada saat itu ada kakak Pemohon yang menikah; Bahwa belum ada test DNA dari Pemohon dengan anak yang mau diakuisebagai anak kandungnya tersebut;Menimbang, bahwa atas keterangan saksi tersebut diatas, ParaPemohon menyatakan benar dan tidak keberatan;Menimbang
Register : 12-11-2019 — Putus : 27-11-2019 — Upload : 29-11-2019
Putusan PA SUMBER Nomor 7110/Pdt.G/2019/PA.Sbr
Tanggal 27 Nopember 2019 — Penggugat melawan Tergugat
529
  • Calon istri kedua Pemohon tidak ada hubungan keluarga denganPemohon maupun Termohon;; Bahwa Pemohon akan mampu dan sanggup untuk membiayai istriistrinya dan anakanaknya serta Pemohon bisa berlaku adil; Bahwa calon istri kedua menyatakan siap untuk menjadi isteri keduaPemohon; Bahwa Pemohon mempunyai penghasilan yang bisa menjaminkehidupan isteriisteri dan anakanaknya;Bahwa, terhadap keterangan saksi tersebut Pemohon dan Termohonmembenarkannya;2.
    Calon istri kedua Pemohon tidak ada hubungan keluarga dengan Pemohonmaupun Termohon;, begitu juga Pemohon akan sanggup berlaku adil sertasanggup membiayai istriistri dan anakanaknya tersebut;Menimbang, bahwa terhadap permohonan Pemohon tersebut, Termohondalam jawabannya membenarkan apa yang didalilkan oleh Pemohon dan jugamengatakan tidak keberatan untuk dimadu.
    Calon istri kedua Pemohon tidak ada hubungan keluarga denganPemohon maupun Termohon;; Bahwa Termohon tidak keberatan untuk dimadu; Bahwa Pemohon bersedia dan sanggup untuk berlaku adil terhadapisteriisteri dan anakanaknya; Bahwa Pemohon mempunyai penghasilan yang cukup, yang bisamenjamin kebutuhan isteriisteri dan anakanaknya; Bahwa calon isteri Kkedua Pemohon bernama Suwaebah binti Misnentersebut bersedia menjadi isteri Kkedua Pemohon; Bahwa antara Pemohon dengan calon isteri kKeduanya tersebut
Putus : 10-10-2013 — Upload : 13-09-2014
Putusan PN KRAKSAAN Nomor 148/ Pdt.P/ 2013/ PN.Kraks
Tanggal 10 Oktober 2013 — AMALIA ANGGRAINY
583
  • CANDRA SATSRA WIJAYA yang dikeluarkanoleh Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Probolinggo tertanggal 19Agustus2010 (diberi tanda bukti P7);Menimbang, bahwa selain bukti surat sebagai mana tersebut diatas maka guna memperkuat dalidalil Permohonannya ini maka Pemohon telah mengajukan bukti 2 (dua) orang saksi sebagai beikut :1SATUYAN PURNOMO, dibawah Sumpah pada pokonya menerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi kenal dengan pemohon dan hubungan keluarga yaitu sebagai tetangga ;Bahwa benar saksi
    GUNTORO ;Bahwa kedua anak pemohon masih duduk di bangku sekolah ;S.KISHARI, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi kenal dengan pemohon dan hubungan keluarga yaitu sebagai Ketua RT 012;Hal. 3 dari 8No. 148/ Pdt.P/ 2013/PN.KraksBahwa benar saksi tahu Pemohon telah menikah dengan seorang lakilaki bernama GUNTOROdan saksi sudah lama bertetangga dengan RT.012 RW/009 Keluarahan Kedungdalem KecamatanDringu Kabupaten Probolinggo;Bahwa saksi juga tahu suami Pemohon bernama
    GUNANTO, dibawah Janji pada pokoknya menerangkan sebagai berikut :e Bahwa saksi kenal dengan pemohon dan hubungan keluarga yaitu sebagai Adik kandung SuamiPemohon;e bahwa saksi mengetahui alm. GUNTORO memiliki Buku Tanah Hak Guna Bangunan No.201yang terletak di kotamadya Probolinggo warisan dari Alm Tasriani ;e Bahwa Alm Guntoro mempunyai saudara bernama GUNADI, GUNANTO dan LUKIWATI ;e Bahwa hubungan istri Alm.
Register : 03-05-2021 — Putus : 20-05-2021 — Upload : 20-05-2021
Putusan PA PRAYA Nomor 1102/Pdt.P/2021/PA.Pra
Tanggal 20 Mei 2021 — Pemohon melawan Termohon
108
  • Bahwa dalam pernikahan tersebut Pemohon danPemohon Il tidak memiliki hubungan keluarga baik kerabat, semendamaupun susuan yang dapat menghalangi sahnya suatu pernikahanmelainkan pernikahan tersebut telah memenuhi syarat dan tidak adalarangan untuk melangsungkan pernikahan, baik menurut ketentuan hukumIslam maupun peraturan perundangundangan yang berlaku ;4.
    tersebut adalah Ayah Kandung Pemohon II berwakilkepada Mahdi dan maskawinnya pada waktu itu adalah uang sebesar Rp.1.000.000, (Satu juta rupiah), dibayar tunai. disaksikan oleh 2 orang saksimasingmasing bernama Ruk dan Muhanim; Bahwa, saksi tahu saat dilangsungkannya akad nikahPemohon dan Pemohon II juga dihadiri oleh banyak orang; Bahwa, saksi tahu saat Pemohon dan Pemohon Ilmenikah, Pemohon bersetatus bujang dan Pemohon II bersetatus gadis ; Bahwa, saksi tahu antara Pemohon dan Pemohon IItidak ada hubungan
    keluarga, sesusuan atau semenda yang dapatmenghalangi sahnya pernikahan;Penetapan Hal 4 dari 11 halaman2.
    Pemohon II berwakilkepada Mahdi dan maskawinnya pada waktu itu adalah uang sebesar Rp.1.000.000, (Satu juta rupiah), dibayar tunai. disaksikan oleh 2 orang saksimasingmasing bernama Ruk dan Muhanim;Penetapan Hal 5 dari 11 halaman Bahwa, saksi tahu saat dilangsungkannya akad nikahPemohon dan Pemohon II juga dihadiri oleh banyak orang;Bahwa, saksi tahu saat Pemohon dan Pemohon Ilmenikah, Pemohon bersetatus bujang dan Pemohon II bersetatus gadis ; Bahwa, saksi tahu antara Pemohon dan Pemohon IItidak ada hubungan
    keluarga, sesusuan atau semenda yang dapatmenghalangi sahnya pernikahan; Bahwa, saksi tahu hingga saat ini tidak ada orang lainyang keberatan atas pernikahan Pemohon dan Pemohon II ; Bahwa, saksi tahu dari pernikahan Pemohon danPemohon II tersebut, mereka telah dikaruniai 1 orang anak bernama Muh.Roni R, Lakilaki, umur 10 tahun;= Bahwa, saksi tahu Pemohon dan Pemohon II belumpernah bercerai dan tetap beragama Islam sampai sekarang; Bahwa, saksi tahu hingga saat ini Pemohon hanyamempunyai 1 orang
Register : 13-11-2017 — Putus : 06-12-2017 — Upload : 01-06-2019
Putusan PA PAYAKUMBUH Nomor 0232/Pdt.P/2017/PA.Pyk
Tanggal 6 Desember 2017 — Pemohon melawan Termohon
126
  • Bahwa antara Pemohon dan Pemohon II tidak ada hubungan keluarga,baik sedarah maupun sepersusuan serta Pemohon II tidak berada dalampinangan lakilaki lain;4. Bahwa, dari pernikahan Pemohon dengan Pemohon II tersebut telahdikaruniai 3 (tiga) orang anak yang bernama :4.1. ANAK PEMOHON DAN PEMOHON Il, lahir tanggal 22Oktober 1976;4.2. ANAK Il PEMOHON DAN PEMOHON Il, lahir tanggal 18Agustus 1982;4.3. ANAK Ill PEMOHON DAN PEMOHON Il, lahir tanggal 15April 1996;5.
    dan Pemohon II menikah dihadapan P3Nresmi yang bernama P3N; Bahwa yang menjadi saksi pernikahan Pemohon dan PemohonIl adalah saksi sendiri (SAKSI NIKAH 1) dan SAKSI NIKAH 2; Bahwa yang menjadi mahar pernikahan Pemohon dan PemohonIl adalah uang sebesar Rp. 200, (dua ratus rupiah) yang dibayartunai; Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah dikaruniai anak 3 (tiga)orang; Bahwa status Pemohon waktu menikah Jejaka sedangkanPemohon II perawan; Bahwa antara Pemohon dan Pemohon Il tidak ada halangankawin, baik hubungan
    keluarga, sedarah maupun sesusuan, danPemohon II tidak dalam pinangan orang lain;Halaman 4 dari 12 Halaman Penetapan Nomor 0232Pat.P/2017/PA.Pyk2.
    menikah dihadapan P3N yang secararesmi bertugas di KABUPATEN LIMAPULUH KOTA;Halaman 5 dari 12 Halaman Penetapan Nomor 0232Pat.P/2017/PA.Pyk Bahwa Saksi tidak mengetahui siapa yang menjadi saksi nikahpada pernikahan tersebut; Bahwa Saksi tidak mengetahui apa yang menjadi mahar padapernikahan tersebut; Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah dikaruniai anak 3 (tiga)orang; Bahwa status Pemohon waktu menikah Jejaka sedangkanPemohon II perawan; Bahwa antara Pemohon dan Pemohon Il tidak ada halangankawin, baik hubungan
    keluarga, sedarah maupun sesusuan, danPemohon II tidak dalam pinangan orang lain; Bahwa sampai sekarang tidak ada pihakpihak yang keberatantentang keabsahan pernikahan Pemohon dengan Pemohon Il; Bahwa sepengetahuan saksi, Pemohon tidak pernah berceraidengan Pemohon Il; Bahwa sepengetahuan saksi Pemohon tidak mempunyai ister!
Register : 01-03-2016 — Putus : 28-03-2016 — Upload : 08-04-2016
Putusan PA UNAAHA Nomor 0151/Pdt.P/2016/PA.Una
Tanggal 28 Maret 2016 — para pemohon
155
  • Damai bin Tebuhae Bahwa saksi kenal Pemohon dan Pemohon II;e Bahwa dengan Pemohon tidak ada hubungan keluarga;e Bahwa Saksi kenal Pemohon II karena ada hubungan keluarga;e Bahwa hubungan Pemohon dan Pemohon II adalah suami isteri;e Bahwa saksi hadir pada saat pernikahan Pemohon dan Pemohon II;e Bahwa pada saat menikah Pemohon berstatus jejaka dalam usia 18tahun, dan Pemohon II berstatus perawan dalam usia 17 tahun;Bahwa Pemohon dan Pemohon II menikah pada tanggal 12 Juli 1992 dirumah paman Pemohon
    Nomor 0151/Pdt.P/2016/PA Una.Bahwa saksi kenal Pemohon dan Pemohon II;Bahwa dengan Pemohon tidak ada hubungan keluarga;Bahwa Saksi kenal Pemohon II karena kakak kandung Saksi;Bahwa hubungan Pemohon dan Pemohon II adalah suami isteri;Bahwa saksi hadir pada saat pernikahan Pemohon dan Pemohon II;Bahwa pada saat menikah Pemohon berstatus jejaka dalam usia 18tahun, dan Pemohon II berstatus perawan dalam usia 17 tahun;Bahwa Pemohon dan Pemohon II menikah pada tanggal 12 Juli 1992 dirumah paman Pemohon
Register : 24-07-2020 — Putus : 11-08-2020 — Upload : 11-08-2020
Putusan PA PRAYA Nomor 930/Pdt.P/2020/PA.Pra
Tanggal 11 Agustus 2020 — Pemohon melawan Termohon
148
  • Bahwa dalam pernikahan tersebut Pemohon danPemohon Il tidak memiliki hubungan keluarga baik kerabat, semendamaupun susuan yang dapat menghalangi sahnya suatu pernikahanmelainkan pernikahan tersebut telah memenuhi syarat dan tidak adalarangan untuk melangsungkan pernikahan, baik menurut ketentuan hukumIslam maupun peraturan perundangundangan yang berlaku ;A.
    Muhtar; Bahwa, saksi tahu saat dilangsungkannya akad nikahPemohon dan Pemohon II juga dihadiri oleh banyak orang; Bahwa, saksi tahu saat Pemohon dan Pemohon Ilmenikah, Pemohon bersetatus bujang dan Pemohon II bersetatus gadis ; Bahwa, saksi tahu antara Pemohon dan Pemohon Iltidak ada hubungan keluarga, sesusuan atau semenda yang dapatmenghalangi sahnya pernikahan; Bahwa, saksi tahu hingga saat ini tidak ada orang lainyang keberatan atas pernikahan Pemohon dan Pemohon II ; Bahwa, saksi tahu dari pernikahan
    Muhtar; Bahwa, saksi tahu saat dilangsungkannya akad nikahPemohon dan Pemohon II juga dihadiri oleh banyak orang;Hal 5 dari 11 halaman Bahwa, saksi tahu saat Pemohon dan Pemohon Ilmenikah, Pemohon bersetatus bujang dan Pemohon II bersetatus gadis ;= Bahwa, saksi tahu antara Pemohon dan Pemohon IItidak ada hubungan keluarga, sesusuan atau semenda yang dapatmenghalangi sahnya pernikahan; Bahwa, saksi tahu hingga saat ini tidak ada orang lainyang keberatan atas pernikahan Pemohon dan Pemohon II ; Bahwa
Register : 03-11-2014 — Putus : 26-11-2014 — Upload : 23-04-2015
Putusan PA ENREKANG Nomor 63/Pdt.P/2014/PA Ek
Tanggal 26 Nopember 2014 — PEMOHON I & PEMOHON II
1910
  • SAKSI 1, dibawah sumpah telah memberikan keterangan di mukapersidangan sebagai berikut :e Bahwa saksi kenal dengan Pemohon bernama PEMOHON karenabertetangga dan kenal dengan Pemohon II bernama PEMOHON IIkarena ada hubungan keluarga, yaitu sepupu satu kali dengan isterisaksi;e Bahwa Pemohon dan Pemohon II bermaksud hendak mengajukanpermohonan pengesahan nikah (itsbat nikah) atas perkawinan paraPemohon;Hal. 3 dari 10 Hal. Pen.
    dahulu Desa Benteng Alla, Kecamatan Alla,sekarang Desa Patongloan, Kecamatan Baroko, Kabupaten Enrekang,karena saksi hadir pada saat Pemohon dan Pemohon II menikah;Bahwa yang menjadi wali nikah adalah Ayah Kandung Pemohon Il yangbernama WALI NIKAH dengan 2 orang saksi bernama SAKSI NIKAH I danSAKSI NIKAH II;Bahwa yang menikahkan Pemohon dan Pemohon II adalah ImamKampung Redak yang bernama IMAM KAMPUNG dengan maskawinberupa cincin emas seberat 1 (satu) gram;Bahwa Pemohon dan Pemohon II tidak memiliki hubungan
    keluarga dantidak pernah sesusuan;Bahwa saat menikah Pemohon berstatus jejaka sedangkan Pemohon Ilberstatus perawan;Bahwa setelah menikah, Pemohon dan Pemohon II bertempat tinggal dirumah bersama selama 9 tahun dan telah dikaruniai 2 (dua) orang anakmasingmasing bernama ANAK PEMOHON DAN PEMOHON II umur 8tahun dan ANAK II PEMOHON I DAN PEMOHON Il, umur 3 tahun lebih;Bahwa selama itu tidak pernah ada yang keberatan dengan pernikahanPemohon dan Pemohon II dan keduanya tidak pernah bercerai serta tidakpernah
    Pemohon dan Pemohon II tidak memiliki hubungan keluarga dantidak pernah sesusuan serta tidak pernah ada yang keberatan denganperkawinannya.
Register : 10-10-2016 — Putus : 23-11-2016 — Upload : 18-05-2017
Putusan PA BIMA Nomor 201/Pdt.P/2016/PA.Bm
Tanggal 23 Nopember 2016 — Pemohon I dan Pemohon II
1510
  • Bahwa, Pemohon dan Pemohon Il pada saat melangsungkanperkawinan, tidak ada hubungan keluarga dan hubungansesusuan, sehingga tidak ada halangan menikah secara undangundang dan syariat agama Islam;4.
    Penilaian Bukti SaksiMenimbang, bahwa saksi pertama Pemohon dan Pemohon Iltidak mempunyai hubungan keluarga dan pekerjaan denganPemohon dan Pemohon Il, sudah dewasa dan sudah disumpah,sehingga memenuhi syarat formil sebagaimana diatur dalam Pasal172 ayat (1) angka 4 dan Pasal 175 R.Bg;Menimbang, bahwa keterangan saksi pertama Pemohon dan Pemohon Il mengenai dalildalil permohonan Pemohon danPemohon Il adalah fakta yang dilihat sendiri/didengar sendiri/dialamisendiri dan relevan dengan dalil yang harus
    dibuktikan olehPemohon dan Pemohon Il, oleh karena itu keterangan saksitersebut telah memenuhi syarat materiil sebagaimana telah diaturdalam Pasal 308 R.Bg. sehingga keterangan saksi tersebut memilikikekuatan pembuktian dan dapat diterima sebagai alat bukti;Menimbang, bahwa saksi kedua Pemohon dan Pemohon Iltidak mempunyai hubungan keluarga dan pekerjaan denganPemohon dan Pemohon Il, sudah dewasa dan sudah disumpah,sehingga memenuhi syarat formiil sebagaimana diatur dalam Pasal172 ayat (1) angka
Register : 01-11-2017 — Putus : 16-11-2017 — Upload : 04-07-2019
Putusan PA KENDARI Nomor 0371/Pdt.P/2017/PA.Kdi
Tanggal 16 Nopember 2017 — Pemohon melawan Termohon
115
  • tersebut saksi hadir;Bahwa Pemohon dan pemohon II dinikahkan oleh Imam yang bernama wonnnnna=== , dan yang menjadi wali nikah adalan saudara kandungPemohon Il bernama , dan disaksikan oleh 2 (dua) orang saksi masingmasing bernama dan , denganmaskawin berupa uang sebesar Rp 16.000,00 (enam belas rupiah) ,dibayar tunai dan disaksikan oleh segenap orang yang hadir;Bahwa ayah kandung Pemohon Il ( ) telah meninggal duniasaat Pemohon II menikah dengan pemohon I: BahwaPemohon dan Pemohon II tidak ada hubungan
    keluarga, hubungansemenda dan hubungan sesusuan, sehingga tidak ada halangan untukmenikah; Bahwa Pemohon sebelum menikah dengan Pemohon I, berstatus jejakasedangkan Pemohon II adalah perawan; Bahwa selama ini tidak ada orang yang persoalkan perkawinan Pemohon dan Pemohon II: Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah dikaruniai 7 orang anak; BahwaPemohon dan Pemohon Il tidak pernah terjadi perceraian dan tidakmempunyai istri/suami lain; Bahwa Pemohon dan Pemohon II setahu saksi, tidak pernah mendapatkanbuku
    perkawinan tersebut saksi hadir; Bahwa Pemohon dan pemohon II dinikahkan oleh Imam yang bernama wn , dan yang menjadi wali nikah adalah saudara kandungPemohon Il bernama , dan disaksikan oleh 2 (dua) orang saksi masingmasing bernama dan , denganmaskawin berupa uang sebesar Rp 16.000,00 (enam belas rupiah) ,dibayar tunai dan disaksikan oleh segenap orang yang hadir;Bahwa ayah kandung Pemohon Il ( ) telah meninggal duniasaat Pemohon II menikah dengan pemohon I:Bahwa Pemohon dan Pemohon II tidak ada hubungan
    keluarga, hubungansemenda dan hubungan sesusuan, sehingga tidak ada halangan untukmenikah;Bahwa Pemohon sebelum menikah dengan Pemohon I, berstatus jejakasedangkan Pemohon II adalah perawan;Bahwa selama ini tidak ada orang yang persoalkan perkawinan Pemohon dan Pemohon II:Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah dikaruniai 7 orang anak;Bahwa Pemohon dan Pemohon II tidak pernah terjadi perceraian dan tidakmempunyai istri/suami lain;Bahwa Pemohon dan Pemohon II setahu saksi, tidak pernah mendapatkanbuku
    keluarga tidak pernah sesusuan serta tidakterikat suatu perkawinan, dan setelah menikah hingga sekarang tidak pernahbercerai dan telah dikaruniai 7 orang anak, dan tidak ada pihakpihak yangkeberatan atas perkawinannya;Menimbang, bahwa kesaksian dua orang saksi yang diajukan paraPemohon telah memenuhi syarat formil dan materil Karena keduanya tidaktergolong orang yang terhalang menjadi saksi, bersumpah dan keterangannyadalam persidangan berdasarkan pengetahuan sendiri, melinat dan mendengarperistiwa
Register : 02-08-2019 — Putus : 09-09-2019 — Upload : 10-09-2019
Putusan PA TANJUNG Nomor 349/Pdt.G/2019/PA.Tjg
Tanggal 9 September 2019 — Penggugat melawan Tergugat
132
  • Hubungan keluarga Penggugat dengan keluarga Tergugat tidakharmonis;e. Bahwa ketika perselisinan dan pertengkaran tersebut terjadi Tergugatsering membentakbentak Penggugat dengan katakata kasar yangmenyakitkan hati;6. Bahwa akibat perselisihan dan pertengkaran tersebut pada tanggal 23 Mei2019, Tergugat pergi meninggalkan Penggugat dan pulang ke rumah orangtua Tergugat sendiri dengan alamat sebagaimana tersebut di atas selamakurang lebih 2 bulan hingga sekarang;7.
    gugatannya milihberdomisili di wilayah hukum Kabupaten Tabalong sebagai isteri dari Tergugatyang menikah pada tanggal 30 April 1998, namun sejak tahun 2007 Penggugatdengan Tergugat sering terjadi perselisihan dan pertengkaran akibat Tergugattidak memberi nafkah secara layak dan cukup kepada Penggugat, Tergugat seringcemburu kepada Penggugat tanpa alasan yang jelas, Tergugat pernah berusahameniduri adik kandung Penggugat ketika Penggugat tidak ada, sehingga membuatPenggugat kecewa kepada Tergugat, Hubungan
    keluarga Penggugat dengankeluarga Tergugat tidak harmonis yang mengakibatkan pada tanggal 23 Mei 2019,Tergugat pergi meninggalkan Penggugat dan pulang ke rumah orang tua Tergugat,karena alasan tersebut Penggugat mengajukan gugatan perkara ini;Menimbang, bahwa antara Penggugat dan Tergugat telah diupayakan untukberdamai, baik dalam persidangan oleh Majelis Hakim maupun dalam prosesmediasi oleh Syahrul Ramadhan, S.H.I. sebagai Mediator yang telah ditunjuk,namun upaya perdamaian tersebut berdasarkan
    Bahwa sejak tahun 2007, rumah tangga antara Penggugat dan Tergugat,sudah tidak harmonis lagi sering terjadi perselisihan dan pertengkaran.Penyebabnya dikarenakan Tergugat tidak memberi nafkah secara layak dancukup kepada Penggugat, Tergugat sering cemburu kepada Penggugat tanpaalasan yang jelas, Tergugat pernah berusaha meniduri adik kandung Penggugatketika Penggugat tidak ada, sehingga membuat Penggugat kecewa kepadaTergugat, Hubungan keluarga Penggugat dengan keluarga Tergugat tidakharmonis;2.
Register : 01-04-2016 — Putus : 26-04-2016 — Upload : 09-06-2016
Putusan PA POLEWALI Nomor 151/Pdt.P/2016/PA.Pwl
Tanggal 26 April 2016 — -Muhammad Jamil bin Baddulu -Mirnawati binti Talib
188
  • Rahmankarena wali nikah mewakilkan padanya, dengan maskawin berupa uang 80 real tunai,Hal. 1 dari 1 1 Penetapan No.151/Pdt.P/2016/PA.Pwl.dengan saksi dua orang lakilaki dewasa dan beragama Islam masingmasingbernama Husain dan Baddulu.Bahwa saat menikah Pemohon I berstatus perjaka dan Pemohon II berstatusperawan.Bahwa selama dalam ikatan pernikahan Pemohon I dan Pemohon II telah dikaruniaisatu orang anak yang bernama Nur Azila binti Jamil.Bahwa antara Pemohon I dengan Pemohon II tidak ada hubungan
    keluarga dan tidaksesusuan serta memenuhi syarat dan tidak ada larangan untuk melangsungkanpernikahan menurut ketentuan hukum Islam.Bahwa selama pernikahan tersebut tidak ada pihak ketiga yang mengganggu gugatdan mempersoalkan pernikahan Pemohon I dan Pemohon II dan selama itu pulaPemohon I dengan Pemohon II tidak pernah terjadi perceraian dan Pemohon I tidakterikat dengan perkawinan lain.Bahwa Pemohon I dengan Pemohon II tidak pernah memiliki Buku Nikah karenatidak memenuhi syarat administrasi
    memberikan kuasa kepada imam Masjid,dan pernikahan Pemohon I dengan Pemohon II disaksikan oleh duaHal. 3 dari 1 1 Penetapan No.151/Pdt.P/2016/PA.Pwl.orang lakilaki dewasa dan beragama Islam yaitu Baddulu dan Husain,dan mahar yang diberikan Pemohon I kepada Pemohon II berupa uangsenilai 80 real dibayar tunai.Bahwa saat dinikahkan status Pemohon I adalah perjaka dan statusPemohon I adalah perawan.Bahwa Pemohon I dan Pemohon II telah dikaruniai seorang anak.Bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak ada hubungan
    keluarga dantidak pernah sesusuan, sehingga tidak ada larangan untuk dinikahkanmenurut ketentuan hukum Islam.Bahwa selama Pemohon I dan Pemohon II terikat tali pernikahan tidakada orang yang keberatan atas status Pemohon I dan Pemohon II.Bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak pernah memiliki Buku Nikahkarena Pemohon I dan Pemohon II tidak melengkapi administrasisehingga tidak dilaporkan ke Kantor Urusan Agama setempat.Bahwa tujuan Pemohon I dan Pemohon II mengajukan permohonanitsbat nikah ke Pengadilan
Register : 06-04-2011 — Putus : 18-05-2011 — Upload : 15-12-2011
Putusan PN BLAMBANGAN UMPU Nomor 83/Pid.B/2011/PN.BU
Tanggal 18 Mei 2011 — SUTIAH binti BUANG ;
6519
  • SUPARNO bin BUYAMIN Bahwa saksi adalah karyawan PIPN VII TUBU, tidak kenalterdakwa, tidak ada hubungan keluarga maupun pekerjaan; Bahwa pada hari Jumat tanggal 25 Februari 2011 sekirapukul 16.00 wib bertempat di Afdeling VIII arealperkebunan PIPN VII TUBU Kec. Negeri Agung Kab.
    SUKARDI bin PONIMINBahwa saksi adalah karyawan PIPN VII TUBU, tidak kenalterdakwa, tidak ada hubungan keluarga maupun pekerjaan;Bahwa pada hari Jumat tanggal 25 Februari 2011 sekirapukul 16.00 wib bertempat di Afdeling VIII arealperkebunan PIPN VII TUBU Kec. Negeri Agung Kab.
    ASMARAN bin SANPAWIRO Bahwa saksi bekerja sebagai Satpam di PTPN VII TUBU,tidak kenal terdakwa, tidak ada hubungan keluarga maupunpekerjaan; Bahwa pada hari Jumat tanggal 25 Februari 2011 sekirapukul 16.00 wib bertempat di Afdeling VIII arealperkebunan PIPN VII TUBU Kec. Negeri Agung Kab.
Register : 01-11-2017 — Putus : 16-11-2017 — Upload : 04-07-2019
Putusan PA KENDARI Nomor 0373/Pdt.P/2017/PA.Kdi
Tanggal 16 Nopember 2017 — Pemohon melawan Termohon
115
  • wanna nnn nnn anne , dan yang menjadi wali nikah adalah saudara kandungPemohon II bernama , dan disaksikan oleh 2 (dua) orangHIm3 dari 11 halaman, Penetapan No.0373/P dt.P/2017/PA Kdi.saksi masingmasing bernama dan , denganmaskawin berupa uang sebesar Rp 264.000,00 (dua ratus enam puluhempat ribu rupiah) , dibayar tunai dan disaksikan oleh segenap orangyang hadir;Bahwa ayah kandung Pemohon II ( ) telah meninggal duniasaat Pemohon II menikah dengan pemohon I;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak ada hubungan
    keluarga, hubungansemenda dan hubungan sesusuan, sehingga tidak ada halangan untukmenikah;Bahwa Pemohon I sebelum menikah dengan Pemohon I, berstatus jejakasedangkan Pemohon II adalah perawan;Bahwa selama ini tidak ada orang yang persoalkan perkawinan Pemohon Idan Pemohon II;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II telah dikaruniai 2 orang anak;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak pernah terjadi perceraian dan tidakmempunyai istri/suami lain; Bahwa Pemohon I dan Pemohon II setahu saksi, tidak pernah mendapatkanbuku
    Pemohon I dan pemohon II dinikahkan oleh Imam yang bernama aecn nen ene nennn , dan yang menjadi wali nikah adalah saudara kandungPemohon II bernama , dan disaksikan oleh 2 (dua) orangsaksi masingmasing bernama dan , denganmaskawin berupa uang sebesar Rp 264.000,00 (dua ratus enam puluhempat ribu rupiah) , dibayar tunai dan disaksikan oleh segenap orangyang hadir;Bahwa ayah kandung Pemohon II ( ) telah meninggal duniasaat Pemohon II menikah dengan pemohon I;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak ada hubungan
    keluarga, hubungansemenda dan hubungan sesusuan, sehingga tidak ada halangan untukmenikah;Bahwa Pemohon I sebelum menikah dengan Pemohon I, berstatus jejakasedangkan Pemohon II adalah perawan;Bahwa selama ini tidak ada orang yang persoalkan perkawinan Pemohon Idan Pemohon II;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II telah dikaruniai 2 orang anak;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II tidak pernah terjadi perceraian dan tidakmempunyai istri/suami lain;Bahwa Pemohon I dan Pemohon II setahu saksi, tidak pernah mendapatkanbuku
    keluarga tidak pernahsesusuan serta tidak terikat suatu perkawinan, dan setelah menikah hinggasekarang tidak pernah bercerai dan telah dikaruniai 2 orang anak, dan tidak adapihakpihak yang keberatan atas perkawinannya;Menimbang, bahwa kesaksian dua orang saksi yang diajukan paraPemohon telah memenuhi syarat formil dan materil karena keduanya tidaktergolong orang yang terhalang menjadi saksi, bersumpah dan keterangannyadalam persidangan berdasarkan pengetahuan sendiri, melihat dan mendengarperistiwa
Register : 10-07-2019 — Putus : 02-08-2019 — Upload : 10-08-2019
Putusan PN PUWAKARTA Nomor 143/Pdt.P/2019/PN Pwk
Tanggal 2 Agustus 2019 — Pemohon:
IJIT
2110
  • HERMAN memberikan keterangan dibawah sumpah yang pada pokoknyasebagai berikut:Bahwa saksi mengenal pemohon;Bahwa saksi tidak ada hubungan keluarga dengan pemohon namun ada hubunganpekerjaan denga pemohon yakni saksi merupakan staff dari pemohon yangmerupakan Kepala Desa;Bahwa pemohon saat ini tinggal di Kp.
    AGUS BADAR memberikan keterangan dibawah sumpah yang padapokoknya sebagai berikut:Bahwa saksi mengenal pemohon;Bahwa saksi ada hubungan keluarga dengan pemohon yakni saksi merupakan anakkandung pemohon;Bahwa pemohon saat ini tinggal di Kp.
    ANAH memberikan keterangan dibawah sumpah yang pada pokoknyasebagai berikut: Bahwa saksi mengenal pemohon;Bahwa saksi ada hubungan keluarga dengan pemohon yakni saksi merupakan istripemohon;Bahwa pemohon saat ini tinggal di Kp.
Register : 20-06-2012 — Putus : 05-11-2012 — Upload : 07-04-2014
Putusan PA PRAYA Nomor 0311/Pdt.G/2012/PA.PRA
Tanggal 5 Nopember 2012 — -YENI IRAWATI BINTI H. MUHDI -AHMAD HIDAYAT BIN H. MAHRIP
7426
  • Bahwa pada waktu dilaksanakan pernikahan, Penggugat Janda cerai hidup dantelah habis masa iddahnya sedangkan Tergugat beristeri, antara Penggugatdengan Tergugat tidak ada hubungan keluarga sesusuan atau semenda yangdapat menghalangi sahnya pernikahan dan tidak ada orang lain yang keberatanatas pernikahan tersebut ;3.
    intinya sebagai berikut : e Bahwa saksi kenal dengan Penggugat karena Penggugat masih adahubungan keluarga dengan saksi, dan saksi kenal dengan Tergugat t adalahsuami Penggugat ; e Bahwa saksi hadir pada saat Penggugat dan Tergugat menikah pada tahun2009 di Kabupaten Lombok Tengah, dengan wali nikah ayah kandungPenggugat, maskawin uang sebesar Rp. 500.000, (lima ratus ribu rupiah)dihutang ; e Bahwa ketika menikah Penggugat janda cerai hidup sedangkan Tergugatmempunyai isteri, keduanya tidak ada hubungan
    keluarga (halal nikah); e Dan pernikahannya dihadiri oleh 8 orang di antaranya SAKSI NIKAH 1,Amaq Etrin dan saksi :e Bahwa pada saat menikah tidak ada orang yang keberatan ataspernikahannya itu ; e Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat tinggal bersama di rumahorang tua Penggugat sekitar 1 tahun, kemudian pindah ke rumah Tergugathanya beberapa bulan, kemudian Penggugat pergi ke Arab Saudi mencaripekerjaan, setelah beberapa bulan di sana Tergugat menyusul ke Arab dansampai sekarang tidak pernah
    keterangan pada intinya sebagai berikut : e Bahwa saksi kenal dengan Penggugat karena Penggugat adalah anak misansaksi, dan saksi kenal dengan Tergugat t adalah suami Penggugat ;e Bahwa saksi hadir pada saat Penggugat dan Tergugat menikah pada tahun2009 di Kabupaten Lombok Tengah, dengan wali nikah ayah kandungPenggugat, maskawin uang sebesar Rp. 500.000, (lima ratus ribu rupiah)dihutang ; e Bahwa ketika menikah Penggugat janda cerai hidup sedangkan Tergugatmempunyai isteri, keduanya tidak ada hubungan
    keluarga (halal nikah); e Dan pernikahannya dihadiri oleh 8 orang di antaranya SAKSI NIKAH 1,SAKSI NIKAH 1 dan SAKSI NIKAH 2 ;e Bahwa pada saat menikah tidak ada orang yang keberatan ataspernikahannya itu ; Bahwa setelah menikah Penggugat dan Tergugat tinggal bersama di rumahorang tua Penggguat sekitar 1 tahun, kemudian pindah ke rumah Tergugathanya beberapa bulan, kemudian Penggugat pergi ke Arab Saudi mencaripekerjaan, setelah beberapa bulan di sana Tergugat menyusul ke Arab dansampai sekarang
Register : 12-04-2017 — Putus : 12-06-2017 — Upload : 12-06-2017
Putusan PN TAPAK TUAN Nomor 27/Pid.B/2017/PN.Ttn
Tanggal 12 Juni 2017 — - AFRIZAL FITRI Bin (Alm) ABASRI
5610
  • Saksi RASIDIN Bin ARSYAD dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut: Bahwa saksi kenal tetapi tidak mempunyai hubungan keluarga denganterdakwa ; Bahwa saksi diperiksa sehubungan dengan Perkara Tindak Pidana yangdilakukan oleh terdakwa ; Bahwa saksi menerangkan bahwa antara istri saksi (Saksi maiyurida)dengan terdakwa ada hubungan pekerjaan yaitu pada tanggal 28September 2016 terdakwa datang kepada istri saksi (saksi maiyurida)untuk menyewa alat mesin bor kepada saksi dengan perjanjian
    Saksi PAPRIANTO BIN ABIT YUNUS dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi kenal dan tidak mempunyai hubungan keluarga denganterdakwa ;Bahwa saksi menerangkan bahwa saksi mengetahui antara saksiMaiyurida dengan terdakwa ada hubungan pekerjaan yaitu pada tanggal28 September 2016 terdakwa datang kepada saksi Maiyurida untukmenyewa alat mesin bor dengan perjanjian biaya sewa mesin borsebesar Rp. 500.000, (Lima Ratus Ribu Rupiah) perharinya lalukemudian terdakwa pun setuju dan
    Saksi LISBAH BIN BASARAH dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dan tidak mempunyai hubungan keluarga denganterdakwa ; Bahwa saksi menerangkan bahwa saksi mengetahui antara saksiMaiyurida dengan terdakwa ada hubungan pekerjaan yaitu pada tanggal28 September 2016 saksi melihat terdakwa datang kepada saksiMaiyurida untuk menyewa alat mesin bor dengan perjanjian biaya sewamesin bor sebesar Rp. 500.000, (Lima Ratus Ribu Rupiah) perharinyalalu Kemudian terdakwa pun