Ditemukan 848694 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 12-03-2019 — Putus : 16-04-2019 — Upload : 08-11-2019
Putusan PN Oelamasi Nomor 24/Pid.B/2019/PN Olm
Tanggal 16 April 2019 — Penuntut Umum:
NELSON A. TAHIK, S.H
Terdakwa:
AGRIP YULIMENTUS TANESIB
3222
  • yakni melanggar Pasal 351 ayat(1) KUHP yang mengandung unsur penganiayaan ;Menimbang, bahwa Undang Undang dalam hal ini KUHPidana sendiritidak ada memberikan definisi atau pengertian tentang apakah yang dimaksudpenganiayaan (mishandeling) itu, namun demikian berdasarkan teori ilmupengetahuan hukum pidana dan dalam praktek peradilan di Indonesia sudahmerupakan yurisprudensi tetap bahwa yang dimaksud dengan penganiayaan(mishandeling) adalah sengaja membuat luka atau perasaan tidak enak(penderitaan), rasa
    berlangsungnyapersidangan, terdakwa dapat menjawab setiap pertanyaan, maupunmemberikan tanggapan dari setiap keterangan saksisaksi, terdakwa adalahSubyek Hukum pendukung hak dan kewajiban yang sehat jasmani dan rohani,sehingga dapat bertanggungjawab atas segala perbuatannya di muka hukum,dengan demikian unsur barang siapa ini telah terpenuhi;Ad. 2. unsur Melakukan penqaniayaan ;Menimbang, bahwa yang dimaksud *melakukan penganiayaan adalahsuatu perbuatan yang dilakukan dengan sengaja, yang menyebabkan rasa
    tidakenak (penderitaan), rasa sakit (pijn), atau luka pada orang lain danpenganiayaan dapat juga diartikan dengan sengaja merusak kesehatan orang ;Menimbang, bahwa pengertian luka terdapat apabila terdapat perubahandalam bentuk badan manusia yang berlainan dari bentuk semula misalnyamengiris, memotong.
    Sedangkan pada rasa sakitnya hanya cukup bahwa oranglain merasa sakit tanpa ada perubahan dalam bentuk badan misalnya mencubit,memukul, menempeleng. Jadi Penganiayaan jelaslah sebagai melakukan suatuperbuatan dengann tujuan menimbulkan rasa sakit atau luka pada badan oranglain, sedangkan dengan sengaja disini harus meliputi tujuan menimbulkan rasasakit atau luka pada orang lain. Menimbulkan rasa sakit atau luka pada oranglain merupakan tujuan atau kehendak dari pelaku.
    Disamping itu, seperti mendorong, memegang dengan keras ,menjatuhkan, merupakan juga perbuatan bersifat materiil yang termasuk dalamkwalifikasi penganiayaan, apabila akibat rasa sakit atau luka timbul sebagaiHalaman 14 dari 18 HalamanPutusan Perkara Pidana Nomor 24/Pid.B/2019/PN Olmtujuan dan pembuktian atas penganiayaan adalah cukup apabila termuat bahwapelaku telah dengan sengaja melakukan perbuatan perbuatan tertentu yangdapat menimbulkan rasa sakit atau luka sebagai tujuan atau kehendak daripelaku
Register : 06-12-2017 — Putus : 11-01-2018 — Upload : 26-04-2018
Putusan PN SUMBAWA BESAR Nomor 337/Pid.B/2017/PN Sbw
Tanggal 11 Januari 2018 — Penuntut Umum:
PURNING DAHONO PUTRO
Terdakwa:
HARIONO als. ONO Bin M. SALEH alm
11730
  • bersama dengan Terdakwa kembali ketempatterjadinya perkelahian antara saksi HERMAN dan saksi ZEN selanjtnya karenarasa emosi Terdakwa segera mencabut parang Terdakwa dari sarungnya danmenebas punggung saksi ZAINUDDIN als JEN dari belakang sebanyak satukali, hingga membuat punggung saksi ZAINUDDIN Als ZEN menjadi terluka,setelah itu Terdakwa diamankan oleh warga dan kemudian dibawa ke PoresSumbawa Barat untuk dimintai keterangan;akibat perbuatan Terdakwa tersebut, saksi ZAINUDDIN mengalami lukadan rasa
    emosi Terdakwa segera mencabutparang Terdakwa dari sarungnya dan menebas punggung saksiZAINUDDIN als JEN dari belakang sebanyak satu kali, hingga membuatpunggung saksi ZAINUDDIN Als ZEN menjadi terluka, setelah ituTerdakwa diamankan oleh warga dan kemudian dibawa ke PoresSumbawa Barat untuk dimintai keterangan;Bahwa benar akibat perbuatan Terdakwa tersebut, saksi ZAINUDDINmengalami luka dan rasa sakit di bagian punggung ;Bahwa benar Visum Et Repertum UPT Puskesmas Seteluk.
    SALEHmerupakan subjek hukum yang mampu = mempertanggungjawabkanperbuatannya;Menimbang, bahwa dengan demikian unsur barang siapa telahterpenuhi dan terbukti secara sah menurut hukum;Ad.2 Melakukan Penganiayaan;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan penganiayaanialahkesengajaan untuk menimbulkan rasa sakit atau menimbulkan sesuatu lukapada orang lain (H.R 25 Juni1894, W.6344 ; 11 Januari 1892, W.6138) dankesengajaan itu haruslah ditujukan untuk menimbulkan luka pada tubuh atauuntuk merugikan kesehatan
    Menurut yurisprudensi diartikansebagai sengaja menyebabkan perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit(pijn) atau luka serta merusak kesehatan seseorang;Menimbang, bahwa perasaan tidak enak : misalnya mendorong orangterjun ke sungai sehingga basah, menyuruh seseorang berdiri di terik matahari ;Rasa sakit : misalnya menyubit, mendupak, mMemukul, menempeleng ;Luka : misanya mengiris, mMemotong menusuk dengan pisau ;Halaman 14 dari 18 Putusan Nomor 337/Pid.B/2017/PN.SbwMenimbang, bahwa merusak kesehatan
    Dibagian tengah luka gores tersebut terdapat lukarobek dengan tepi rata, luka menembus otot punggung, luka robeksepanjang 6cm ; Luka tersebut disebabkan oleh benda tajam ;Halaman 15 dari 18 Putusan Nomor 337/Pid.B/2017/PN.SbwMenimbang, bahwa akibat perbuatan Terdakwa tersebut, saksiZAINUDDIN mengalami luka dan rasa sakit di bagian punggungMenimbang, bahwa dengan demikian unsur melakukan penganiayaantelah terpenuhi dan terbukti secara sah menurut hukum;Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari
Register : 11-02-2021 — Putus : 15-04-2021 — Upload : 20-04-2021
Putusan PN MANOKWARI Nomor 32/Pid.B/2021/PN Mnk
Tanggal 15 April 2021 — Penuntut Umum:
BENONY .A. KOMBADO, S.H., M.H.
Terdakwa:
ANTHON ROBI KAMODI Alias ANTHON
8020
  • Setelah Terdakwa menganiaya Saksikemudian Saksi lari dikejar oleh Terdakwa dan rekanrekannya ikutmengejar Saksi namun Saksi bisa meloloskan diri;Bahwa Saksi mengalami sakit pada punggung Saksi terasanyeri dan luka tusuk pada tangan kanan Saksi sehingga semua itu badanSaksi terasa demam;Bahwa dengan adanya rasa sakit dan luka akibatpenganiayaan tersebut, malam itu juga Saksi mendapatkan perawatanmedis di Rumah Sakit Umum Daerah Manggurai dengan perawatandipasang infuse dan diperban luka tangan Saksi
    ;Bahwa dengan adanya rasa sakit dan luka pada tanganSaksi serta rasa demam badan Saksi, kemudian Saksi mendapatkanperawatan semalam dan besok siangnya Saksi diperbolehkan untukmenjalani perawatan jalan dengan diberi obat untuk menyembuhkan lukadan rasa nyeri serta rasa demam badan Saksi;Bahwa Saksi merasa terganggu dengan adanya lukatersebut sehingga dari hari Jumat sampai dengan hari Selasa tanggal 10November 2020 lebih banyak terbaring sehingga Saksi tidak dapatmelakukan aktivitas seharihari;Bahwa
    nyerisehingga badan Saksi MARTHEN YANSEN KARUBUI terasa demam;Menimbang, bahwa dengan pertimbangan sebagaimana diuraikandiatas, maka unsur kedua Dengan Sengaja telah terpenuhi;Ad.3 Melakukan Penganiayaan;Menimbang, bahwa UndangUndang tidak memberikan pengertianmengenai Penganiayaan, akan tetapi menurut Yurisprudensi Mahkamah AgungRI No. 94 K/Kr/1970, tanggal 29 Maret 1972, Penganiayaan diartikan sebagaisetiap perbuatan yang dilakukan dengan sengaja menyebabkan perasaan tidakenak (penderitaan), rasa
    Os juga mengeluh nyeri dipunggung kanan dansempat dirawat 1 hari di bangsal bedah RSUD Teluk Wondama;Menimbang, bahwa berdasarkan uraian pertimbangan diatas, menurutMajelis Hakim bahwa perbuatan Terdakwa sebagaimana tersebut di atas telahmenyebabkan perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit (pijn) atau lukapada orang lain yaitu Saksi MARTHEN YANSEN KARUBUI, dengan demikianterhadap unsur ketiga Melakukan Penganiayaan telah terpenuhi;Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 351 ayat
    berujung lancip, yang telah dipergunakanuntuk melakukan kejahatan dan dikhawatirkan akan dipergunakan untukmengulangi kejahatan, maka perlu ditetapbkan agar barang bukti tersebutdirampas untuk dimusnahkan;Menimbang, bahwa untuk menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa,maka perlu dipertimbangkan terlebih dahulu keadaan yang memberatkan danyang meringankan Terdakwa;Keadaan yang memberatkan: Perbuatan Terdakwa mengakibatkan Saksi MARTHEN YANSEN KARUBUImengalami nyeri di bagian punggung atau menimbulkan rasa
Putus : 17-03-2014 — Upload : 07-08-2014
Putusan PA TANJUNG KARANG Nomor 833/Pdt.G/2013/PA.Tnk
Tanggal 17 Maret 2014 — PEMOHON KONPENSI/ TERGUGAT REKONPENSI dan TERMOHON KONPENSI/PENGGUGAT REKONPENSI
120
  • Agar Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadilidalam perkara ini dapat mempertimbangkan kebenaran,rasa kepatutan dan keadilan mempertimbangkan alasanPemohon dalam surat permohonan tersebut, maka kamiselaku Ayah Kandung/Wali Nikah Termohon (KuasaInsidentil) akan menguraikan tentang kondisi rumahtangga Pemohon dan Termohon Prinsipal secara lengkapsebagai berikut:Pernikahan Pemohon dan Termohon Prinsipal telah dilaksanakan atas dasar sukasama suka dan kedua belah pihak berstatus Jejaka dan Perawan,
    gangguan ingatan sehingga oleh teman sekerjanyadiantarkan pulang kerumah di Kota Besi tempat tinggal orang tua Pemohon;Setelah mendapat informasi dari Pemohon, kami selaku orang tua bersama istrisegera menuju ke kampung Kota Besi dan setibanya mendapatkan kondisikesehatan Termohon Prinsipal tersebut benar adanya seperti yang dikabarkanoleh Pemohon, setelah berembuk keluarga maka sepakat Termohon Prinsipal dibawa berobat ke psikiater Rumah Sakit Jiwa Bandar Lampung di KurunganNyawa;Didorong oleh rasa
    Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk membayar nafkah madyah yangterlampaui dan tidak terbayarkan kepada Penggugat Rekonvensi sejakpernikahan sampai saat sekarang ini sebesar sesuai dengan rasa kepatutan danHal. 11 dari 30Putusan Nomor 0833/Pdt.G/2013/PA.Tnkkeadilan dengan cara sekaligus atau seketika tidaknya sebesar Rp. 100.000,/hari;Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk membayar nafkah iddah selama masaiddah (90 hari) sejak putusan mempunyai kekuatan hukum tetap kepadaPenggugat Rekonvensi sesuai dengan
    rasa kepatutan dan keadilan dengan caraseketika dan sekaligus atau setidak tidaknya sebesar Rp. 100.000,/hari =Rp.9.000.000,;Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk membayar nafkah mut'ah kepadaPenggugat Rekonvensi sebesar dan sesuai dengan rasa kepatutan dan keadilandengan cara seketika dan sekaligus;ATAU:Apabila Pengadilan melalui Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili dalamperkara ini akan berpendapat lain, mohon pengadilan dapat menjatuhkan keputusanyang seadiladilnya;Menimbang, bahwa atas jawaban
    UU No. 3 Tahun 2006 serta dalam Kompilasi Hukum Islam.Sedangkan terhadap jumlah nominalnya sepenuhnya Penggugat Rekonvensiserahkan kepada rasa keadilan pertimbangan hukum Majelis Hakim YangMulia;Demikian Duplik ini Termohon Konvensi/ Penggugat Rekonvensi ajukan kepadaMajelis Hakim Yang Mulia dalam persidangan ini dimana Termohon Konvensi/Penggugat Rekonvensi menyatakan tetap pada pernyataan Termohon Konvensimengenai pokok perkara serta tetap pada isi Gugatan Rekonvensi PenggugatRekonvensi tersebut
Register : 03-06-2020 — Putus : 16-06-2020 — Upload : 17-06-2020
Putusan PTA MAKASSAR Nomor 96/Pdt.G/2020/PTA.Mks
Tanggal 16 Juni 2020 — Identitas Pihak Tidak Dipublikasi
7138
  • sangatberpotensi menimbulkan kemudharatan yang berkepanjangan bagi pihakpihakyang bersangkutan, maka pilihan yang terbaik bagi suami istri in casu bagiPembanding dengan Terbanding maupun untuk kepentingan pihak terkaitlainnya adalah sebaiknya perkawinan a quo dibubarkan atau diakhiri secarabaikbaik;Menimbang, bahwa percearian adalah penyelesaian yang adil dan jalankeluar yang paling baik bilamana kondisi sebuah rumah tangga sudah di landakemelut dan ketidak harmonisan yang berkepanjangan, dimana rasa
    sedih dan rasa sakitbagi seorang Istri (Pembanding) yang diceraikan oleh suami (Terbanding), danjuga dimaksudkan sebagai penghargaan dan kenangkenangan dari suamikepada bekas istrinya yang telah mendampingi dan menjalani hidup bersamasebagai suami istri dalam suka dan duka dalam waktu yang relatif lama, yaitukurang lebih 33 (tiga puluh tiga) tahun usia perkawinan dan/atau selama 29tahun hidup bersama dalam sebuah rumah tangga.
    kewajiban kepada bekas suami untuk bekasisterinya berupa mutah dan nafkah iddah, meskipun tanpa adanya gugatanrekonvensi. kemudian ketentuan Pasal 149 huruf (6) Kompilasi Hukum Islammenegaskan bahwa: Bilamana perkawinanputus karena talak, maka bekassuami wajib: huruf b) memberi nafkah, maskan dan kiswah kepada bekas isteriselama dalam iddah, kecuali bekas isteri telah dijatuhi talak bain atau nusyuzdan dalam keadaan tidak hamil;Menimbang, bahwa selain itu. pembebanan nafkah iddah harusmemenuhi rasa
    keadilan, kepatutan dan kemampuan, sesuai dengan petunjukSEMA Nomor 3 Tahun 2018 tentang Pemberlakuan Rumusan Hasil PlenoKamar Mahkamah Agung Tahun 2018 sebagai Pedoman Pelaksanaan TugasBagi Pengadilan (Rumusan Kamar Agama huruf A angka 2) yang menegaskanbahwa: "Hakim dalam menetapkan nafkah iddah, mutah dan nafkah anak,harus mempertimbangkan rasa keadilan dan kepatutan dengan menggali faktaHIm. 13 dari 18 hlm.
    Il, hal. 765), yang selanjutnyadiambil alih sebagai pertimbangan dan pendapat Majelis bahwa menurut istilahsyara nafkah adalah :Artinya :Mencukupi kebutuhan orang yang menjadi tanggung jawabnyaberupa, makanan, pakaian, dan tempat tinggal;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan di atas,dengan memperhatikan rasa keadilan, kepatutan dan memperhitungkankemampuan Terbanding yang bekerja sebagai Pensiunan Polisi RI yang dapatdipastikan mempunyai penghasilan tetap setiap bulan, yaitu gaji
Putus : 06-05-2013 — Upload : 10-07-2013
Putusan PN BOJONEGORO Nomor 72/PID.B/2013/PN.BJN
Tanggal 6 Mei 2013 —
6884
  • Sumberejo,Kab.Bojonegoro, saya telah menerima pembayarandengan menggunakan uang yang diduga palsu padasaat saya melayani belanja barangbarang kebutuhanrumah tangga dengan pembeli saksi Kasiati ;e Bahwa pekerjaan saksi Kasiati adalah buka warungdan berjualan kopi ;e Bahwa awalnya saksi Kasiati membeli barang daritoko saya berupa kopi biji/mentah sebanyak 0,5 Kgdan minyak goreng sebanyak 0,5 liter sertapenyedap rasa (micin) dengan harga Rp.18.000,(delapan belas ribu rupiah) dan pada saat itu yangbersangkutan
    .9.000,(sembilan ribu rupiah), gula pasir sebanyak 0,5 Kgdengan harga Rp.5.500,(lima ribu lima ratusrupiah) dibayar dengan uang tunai pecahanRp.5.000,(lima ribu) an sebanyak tiga lembardengan jumlah sebesar Rp.15.000,(lima belas riburupiah) dan yang kedua pada hari Selasa tanggal 04Desember 2012 sekira jam 12.00 wib, saksi Kasiatimembeli kopi biji/mentah sebanyak 0,5 Kg denganharga Rp.13.000,(tiga belas ribu rupiah), minyakgoreng 0,5 liter dengan harga Rp.4.500,(empatribu lima ratus rupiah) penyedap rasa
    pecahan Rp.20.000,(duapuluh ribu rupiah) dengan Nomor seri AEU426047 ;1l(satu) lembar uang kertas pecahan Rp.20.000,(duapuluh ribu rupiah) dengan Nomor seri AEU506088 ;l(satu) lembar uang kertas pecahan Rp.50.000,(lima puluh ribu rupiah) dengan Nomor seriHKD744175 ;Sobekan amplop warna putih kombinasi merah biruterdapat tulisan Kasiati Jomblong ;1(satu) buah tas cangklong merk prestige warnacoklat tua kombinasi coklat muda ;0,5 Kg kopi biji / mentah ;0,5 liter minyak goring ;1(satu) bungkus penyedap rasa
    keadilan itusendiri, oleh karenanya menyangkut lamanya hukuman bagi diriterdakwa sebagaimana yang dituntut oleh Penuntut Umum tersebut,Majelis Hakim dari sudut rasa keadilan tidak sependapat, danakan menjatuhkan lamanya hukuman yang adil sesuai rasa keadilansebagaimana tercantum dalam amar putusan perkaraMenimbang, bahwa mengenai barang bukti dalam perkara iniMajelis Hakim mempertimbangkannya sebagai berikut bahwatechedep bateang bulla beep (oome i(satu) lembar uang kertas pecahan Rp.5.000,(limaribu
    duapuluh ribu rupiah) dengan Nomor seri AEU426047 ;e i1(satu) lembar uang kertas pecahan Rp.20.000,(duapuluh ribu rupiah) dengan Nomor seri AEU506088 ;e i(satu) Jlembar uang kertas pecahan Rp.50.000,(lima puluh ribu rupiah) dengan Nomor seriHKD744175 ;e Sobekan amplop warna putih kombinasi merah biruterdapat tulisan Kasiati Jomblong ;e i(satu) buah tas cangklong merk prestige warnacoklat tua kombinasi coklat muda ;e 0,5 Kg kopi biji / mentah ;e 0,5 liter minyak goring ;e i(satu) bungkus penyedap rasa
Register : 02-10-2017 — Putus : 15-03-2018 — Upload : 18-04-2019
Putusan PA DEPOK Nomor 2840/Pdt.G/2017/PA.Dpk
Tanggal 15 Maret 2018 — Penggugat melawan Tergugat
147
  • Pemohon keberatan dengan sikap Termohon yang Sudah tidakada rasa kepercayaan kepada Pemohon akan kemampuan Pemohondalam mencari nafkah kehidupan, bahkan katakata yang keluar darimulut Termohon hanya menyalahkan/menghina Pemohon,5. Bahwa puncak perselisihan dan pertengkaran Pemohon dan Termohonterjadi sejak Juni 2017 Termohon meninggalkan rumah kediamanbersama yang akibatnya Pemohon dengan Termohon pisah tempattinggal dan masingmasing beralamat pada alamat tersebut di atas;6.
    pernah melihat pertengkarannya, dan saksimenetahui ada masalah dalam rumah tangga Pemohon danTermohon dari cerita Termohon yang mengatakan bahwa antaraPemohon dan Termohon sering bertengkar, dan hal tersebut telahsaksi konfirmasikan kepada Pemohon.;" Bahwa saksi mengetahui penyebab pertengkarannya karenakurang terpenuhi nya kebutuhan rumah tangga, selama ini Pemohontidak bekerja, yang bekerja hanya Termohon sendiri, selain itumenurut Termohon, Pemohon seorang pemarah yang kurang dapatmengendalikan rasa
    Pemohon keberatan dengan sikap Termohon yangSudah tidak ada rasa kepercayaan kepada Pemohon akan kemampuanPemohon dalam mencari nafkah kehidupan, bahkan katakata yang keluardari mulut Termohon hanya menyalahkan/menghina Pemohon.
    Dan Hakim dapat menetapkanpembayaran ganti rugi itu secara kontan atau secara bulanan sesuaidengan kondisi suami.Menimbang, bahwa berdasarkan Yurisprudensi Mahkamah Agung RINomor : 608K/AG/2003 tanggal 23 Maret 2005 dan Nomor 280 K/AG/2004tanggal 10 Nopember 2004, diperoleh suatu kaidah bahwa jumlah nilaimut'ah dan nafkah iddah harus memenuhi kebutuhan hidup minimumberdasarkan kepatutan dan rasa keadilan;Menimbang, bahwa sebagaimana telah dipertimbangkan, perceraian initerjadi atas keinginan Pemohon
    ;Menimbang, bahwa dalam rangka memenuhi rasa keadilan bagikedua pihak berperkara dan tuntutan keadilan yang berpihak kepada genderyang menjadi harapan kaum wanita pada saat ini, setelah Majelis Hakimmengabulkan permohonan Pemohon terhadap hak ikrar talaknya tersebutterhadap Termohon, maka dipandang memenuhi rasa keadilan apabila padasaat yang sama Termohon juga dapat menerima haknya terhadappembayaran mutah dan nafkah iddahnya yang menjadi kewajiban Pemohontersebut, tanpa terlebin dahulu Termohon
Putus : 20-03-2017 — Upload : 28-12-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 130 K/Pid/2017
Tanggal 20 Maret 2017 — ANDIKA alias GERANDONG
7425 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Kekuasaan Kehakiman yangdijelaskan dalam UndangUndang Republik Indonesia Nomor 48 Tahun 2009tentang Kekuasaan Kehakiman harus mampu memberikan rasa keadilan kepadamasyarakat dan para pencari keadilan.
    Proses peradilan yang dilakukan diharapkanmampu memberikan keadilan bukan hanya kepastian hukum semata;Kekeliruan atau kesalahan Hakim dalam memutus perkara seperti yang sayasampaikan dalam pendahuluan di atas akan sangat melukai rasa keadilan, sangatmerugikan para pencari keadilan dan akan melahirkan konflik konflik sosial yangtidak kita inginkan.
    Maka dari itu, putusan pengadilan dalam hal ini adalah putusanHakim harus mampu memberi rasa keadilan pada masyarakat;Dalam Pasal 2 ayat 1 UndangUndang Republik Indonesia Nomor 48 Tahun2009 tentang Kekuasaan Kehakiman jelas diterangkan bahwa Peradilan dilakukanDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESA mempunyaimakna bahwa segala putusan Hakim harus mampu memberikan rasa keadilan yangberdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa pada masyarakat.
    Tidak saja melingkupitanggung jawab Hakim kepada pencari keadilan dan masyarakat namun secaraspiritual juga melingkupi tanggung jawab Hakim kepada Tuhan Yang Maha Esa;Tidak terpenuhinya rasa keadilan masyarakat tersebut, akan melahirkanketidakpercayaan masyarakat pada lembaga pengadilan dan Hakim untukmenyelesaikan suatu permasalahan atau persoalan hukum yang mereka hadapi.Bentuk ketidakpercayaan tersebut dapat kita linat dalam masyarakat kitadiantaranya adalah main hakim sendiri terhadap pelaku
    Bahwa denganmenjatuhkan pidana terhadap Terdakwa lebih rendah daripada tuntutan JaksaPenuntut Umum yang dalam hal ini mewakili masyarakat pencari keadilan, telahmelukai rasa keadilan masyarakat dan tidak sesuai dengan amanat UUD 1945,Pasal 2 ayat 1 UndangUndang Republik Indonesia Nomor 48 Tahun 2009 tentangKekuasaan Kehakiman serta Pasal 197 ayat 1 sub a UndangUndang RepublikIndonesia Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana.Menimbang bahwa terhadap alasan kasasi yang diajukan Pemohon Kasasi
Register : 09-06-2014 — Putus : 23-06-2014 — Upload : 07-10-2014
Putusan PN KAYUAGUNG Nomor 309/Pid.B/2014/PN KAG
Tanggal 23 Juni 2014 — - Abdullah Kadir als Raden Ise bin Bakal Batin
518
  • MadaniPY, namun antara terdakwa dengan korban sudah terjadi perdamaian, sebagaimana suratperdamaian antara terdakwa dengan saksi korban tertanggal Mei 2014, dimana pihakterdakwa sudah memberikan uang biaya pengobatan kepada saksi korban Macan PYsejumlah Rp.250.000.000, (dua ratus lima puluh juta rupiah), kepada korban Macan PY.Bahwa luka yang dialami oleh saksi korban telah mengalami penyembuhan, walau masihterdapat rasa sakit yang terdapat pada bagian lengan;Bahwa saksi selaku bapak mertua korban
    als Raden Ise bin Bakal Batin, dalam hal manaterdakwa mampu menjawab pertanyaan yang diajukan oleh Majelis Hakim maupun JaksaPenuntut Umum dan identitas terdakwa telah pula dibenarkan oleh saksisaksi didalampersidangan ini, sehingga unsur Barangsiapa telah terbukti secara sah menurut hukum ;Unsur Penganiayaan yang menyebabkan luka berat; Menimbang, bahwa unsur Penganiayaan sebagaimana dimaksudkan dalamJurisprudensi hukum yang berlaku adalah, sengaja menyebabkan perasaan tidak enak(penderitaan), rasa
    sakit, atau luka atau jugasengaja merusak kesehatan orang;Menimbang, bahwa demikian juga menurut doktrin ditafsirkan sebagai setiapperbuatan yang dilakukan dengan sengaja untuk menimbulkan rasa sakit atau luka kepadaorang lain.
    Adanya luka apabila terdapat perubahan dalam bentuk badan manusia yangberlainan dari bentuk semula, sedangkan pada rasa sakit hanya cukup bahwa orang lainmerasa sakit tanpa ada perubahan dalam bentuk badan. Jadi Penganiayaan jelaslah sebagaimelakukan suatu perbuatan dengan tujuan menimbulkan rasa sakit atau luka pada badanorang lain.
    Dan menurut Majelis Hakim pembuktian atas penganiayaan adalah cukup, apabilatermuat bahwa pelaku telah dengan sengaja melakukan perbuatanperbuatan tertentu yangdapat menimbulkan rasa sakit atau luka sebagai tujuan atau kehendak dari pelaku.Menimbang, bahwa berdasarkan visum Et Repertum Nomor 001/VER/RSUMMH/IV/2014 tanggal 23 April 2014 yang ditandatangani oleh Dr.
Putus : 04-05-2010 — Upload : 19-09-2011
Putusan DILMIL III 17 MANADO Nomor PUT / 35 -K / PM III-17 /AD/ IV / 2010
Tanggal 4 Mei 2010 — Serda Jems Regar
10641
  • .: Bahwa tindak pidana yangdidakwakan oleh Oditur dalam dakwaansubsideritas maka majelis akan membuktikanterlebih dahulu dakwaani primer mengandungunsur unsur sebagai berikutUnsur unsur dakwaan PrimairUnsur ke1 : Barang siapaUnsur ke2 : Dengan sengajaUnsur ke3: Menimbulkan rasa sakit atau lukapada orang lain: Bahwa mengenai dakwaantersebut Majelis Hakim akanmengemukakan pendapatnya sebagai berikut13Unsur unsur Dakwaan Primair:Unsur ke1 : barang siapaBahwa yang dimaksud dengan barangsiapa menurut
    Malinda Damapolii) .Dari uraian dan fakta tersebut diatas makaunsur ke2 dengan sengaja telah terpenuhi .Unsurke3 : Menimbulkan rasa sakit atau lukapada orang lainBahwa yang dimaksud denganmenimbulkan rasa sakit atau luka pada oranglain itu) merupakan tujuan atau kehendak darisipelaku (Terdakwa). Kehendak atau tujuan iniharus disimpulkan dari sifat perobuatan yangdapat menimbulkan rasa sakit atau perasaantidak enak terhadap orang lain.
    dan ganguan fungsi dariorgan tubuh dalam hal ini saksi 1dan saksi 1masih dapat bekerja ,tidak terhalang dalammencari mata pencaharian sehari hariDengan demikin majelis berpendapat Unsurke 3 melakukan penganiayaan tidak terpenuhiBahwa karena dakwaan primer tidak terbuktisecara sah dan meyakinkan maka majelis akanmembuktikan dakwaan subsider yang mengadungunsur unsur sebagai berikut:Unsur unsur dakwaan subsidairUnsur ke 1 : Barang SiapaUnsur ke 2 : Dengan SengajaMenimbang17Unsur ke3: Menimbulkan Rasa
    Malinda Damapolii).Dengan demikian unsur ke 2 dengan sengajatelah terpenuhiUnsurke3 : Menimbulkan rasa sakit atau lukapada orang lain Yang tidakmenimbulkan penyakit atau halanganuntuk menjalankan pekerjaan jabatanatau pencaharianBahwa menimbulkan rasa sakit atau luka adalahsegala perbuatan yang dapat menimbulkan rasasakit terhadap orang lain, seperti memukul ,menendang, melempar, mencekik, dan sebagainya.Bahwa yang dimaksu dengan Yang tidakmenimbulkan penyakit atau halangan untukmenjalankan pekerjaan
Register : 19-04-2016 — Putus : 30-06-2016 — Upload : 09-08-2021
Putusan PN RAHA Nomor 61/Pid.B/2016/PN Rah
Tanggal 30 Juni 2016 — Penuntut Umum:
Usman Sahubawa, SH.
Terdakwa:
FATIR RAHMAN ALIMIN ALIAS MIMIN BIN ALIMIN
3918
  • Bahwa saksi setelah mendapat pukulan kemudian berjalan kearah Lorong PKsamping Kantor Dinas Pendidikan dan terdakwa brsama Borju mengikutiterdakwa dan kembali melakukan pemukulan secara bersamaan secaraberulang kali sehingga saksi terjatuh diatas aspal dan tidak sadarkan diri; Bahwa akibat dari kekerasan tersebut, saksi mengalami luka gores padabagian leher, luka pada bagian bibir hingga mengeluarkan darah, goyangpada gigi, rasa sakit pada punggung dan rasa saksit pada bagian kepaia; Bahwa setelah
    plastik dan melemparkan kea rahsaksi yang mengenai bagian kepaia saksi; Bahwa saksi setelah mendapat pukulan kemudian berjalan kearah Lorong PKsamping Kantor Dinas Pendidikan dan terdakwa brsama Borju mengikutiterdakwa dan kembali melakukan pemukulan secara bersamaan secaraberulang kali sehingga saksi terjatuh diatas aspal dan tidak sadarkan diri; Bahwa akibat dari kekerasan tersebut, saksi mengalami luka gores padabagian leher, luka pada bagian bibir hingga mengeluarkan darah, goyangpada gigi, rasa
    sakit pada punggung dan rasa saksit pada bagian kepaia; Bahwa setelah mendapat kekerasan, aktifitas saksi sebagai pekerja bangunanmenjadi terganggu karena saksi merasa pusing dan susah makan; Bahwa saksi mengenali barang bukti berupa 1 (Satu) buah kursi Plastik warnaputin dan 1 (satu) buah kursi stainless waarna biru merk future yang tidakmemiliki dudukan sebagai alat yang digunakan oleh terdakwa dan temannyapada saat melakukan kekerasan terhadap saksi;Bahwa kejadian tersebut dilakukan di tempat
    Bahwa saksisetelah mendapat pukulan kemudian berjalan kearah Lorong PK samping KantorHalaman 11 dari 14 Putusan Nomor 61/Pid.B/2016/PN Rah.Dinas Pendidikan dan terdakwa brsama Borju mengikuti terdakwa dan kemballimelakukan pemukulan secara bersamaan secara berulang kali sehingga saksiterjatuh diatas aspal dan tidak sadarkan diri;Menimbang, bahwa akibat dari kekerasan tersebut, saksi mengalami lukagores pada bagian leher, luka pada bagian bibir hingga mengeluarkan darah,goyang pada gigi, rasa sakit
    pada punggung dan rasa saksit pada bagian kepaia.Bahwa setelah mendapat kekerasan, aktifitas saksi sebagai pekerja bangunanmenjadi terganggu karena saksi merasa pusing dan susah makan;Menimbang, bahwa saksi mengenali barang bukti berupa 1 (Satu) buahkursi Plastik warna putih dan 1 (Satu) buah kursi stainless waarna biru merk futureyang tidak memiliki dudukan sebagai alat yang digunakan oleh terdakwa dantemannya pada saat melakukan kekerasan terhadap saksi.
Register : 07-01-2020 — Putus : 18-02-2020 — Upload : 21-02-2020
Putusan PA RENGAT Nomor 20/Pdt.G/2020/PA.Rgt
Tanggal 18 Februari 2020 — Penggugat melawan Tergugat
2013
  • Bahwa menurut pengakuan Penggugat pada tanggal xx juli xx19 Penggugatmerasa bahwa hatinya hilang rasa (il feel) kepada saya sejak jauh harisebelum akad nikah, yakni saat akan screening di kantor KUA. Ketika sayatanya kalau hilang rasa mengapa tetap dilanjutkan ke akad? JawabPenggugat, orang/keluarga sudah banyak tahu, hantaran sudah diterimadan Penggugat berharap setelan akad perasaannya akan pulih.
    JawabanPenggugat "hilang rasa dan tidak ada hati menghadap ke suami12.Waktu bergulir, saya masih tetap terus mencoba menjalin komunikasi viaphone ataupun wa tetapi tidak direspon Penggugat, kalaupun diresponhanya sekenanya saja. Maksud saya tetap berkomunikasi adalah inginmempertahankan pernikahan ini. Namun Penggugat selalu menutupHalaman 5 dari 19 halaman putusan Nomor xx/Pdt.G/xxxx/PA.Rgtkomunikasi.
    Menjawab surat tergugat sebelumnya terkait hilang rasa, benar penggugatsudah hilang rasa dari awal menikah, tapi penggugat tetap berusaha sebaikmungkin, berdoa dibukakan pintu hati untuk bisa mencintai dan melayanisuami. Bersabar kalau ini pasti karena baru Namun semakin berusahamencintai tergugat, malah semakin membuat tidak nyaman. Setiap hariberperilaku yang membuat penggugat dan keluarga penggugat semakinhilang kesabaran.3.
    Apa gunanya lagihidup berumah tangga tapi tidak dilandasi dengan kejujuran, keterbukaandan rasa bahagia.Berdasarkan apa yang telah diuraikan di atas, saya penggugatmemohon kepada Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili perkara iniuntuk memberikan putusan sebagai berikut :a. Mengabulkan gugatan penggugat untuk seluruhnyab. Menetapkan jatuh talak satu) Bain Sughro tergugat Xx terhadappenggugat Xxc.
    rasaketentraman dan ketenangan bagi yang melakukannya sebagaimana dimaksuddalam Pasal 1, Pasal 33 dan 34 UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974, jo.Pasal 3 Kompilasi Hukum Islam, dan dalil nash AlQuran dalam Surat ArRuumayat 21 yang berbunyi:Bl aS jy Bg oSiy Jass Gi itu asl Budd 98 oS Gls Salle SesOs SSatigsal ll2J UWS usArtinya: dan di antara tandatanda kekuasaanNya ialah Dia menciptakanuntukmu isteriisteri dari jenismu sendiri, supaya kamu cenderung danmerasa tenteram kepadanya, dan dijadikanNya diantaramu rasa
Register : 16-06-2020 — Putus : 10-09-2020 — Upload : 11-09-2020
Putusan PA KARANGANYAR Nomor 694/Pdt.G/2020/PA.Kra
Tanggal 10 September 2020 — Penggugat melawan Tergugat
204
  • Ar Rum : 21 yang artinya : Dan diantara tandatanda(kebesaranNya) ialah Dia menciptakan pasanganpasangan untukmu darijJenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, danhalaman 9 dari 14 halamanPutusan Nomor 0694/Pdt.G/2020/PA.Kra.dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang.
    Tujuan pernikahan Mawadah yaituuntuk memiliki keluarga yang di dalamnya terdapat rasa cinta, berkaitan denganhalhal yang bersifat jasmaniah. Cinta adalah hal utama yang harus adapadanya.
    Dan Ketika hubungan sudah berjlan dan mendapatkan rasa nyaman,maka cinta yang sudah ada akan tumbuh menjadi cinta yang semakin besardan kuat yang akhirnya memberikan kemanfaatan pada pasangan;Menimbang, bahwa Tujuan pernikahan Rahmah yaitu untukmemperoleh keluarga yang di dalamnya terdapat rasa kasih sayang, yakni yangberkaitan dengan halhal yang bersifat kerohanian.
    Dan menjalin hubungankeluarga rasa kasin sayang merupakan inti dari banyak factor yang harus ada,dengan adanya rasa kasih sayang keluarga tersebut bisa menjadi lebihhalaman 10 dari 14 halamanPutusan Nomor 0694/Pdt.G/2020/PA.Kra.harmonis dan memperoleh sebuah kebahagiaan yang mana kebahagiaan ituakan menjadi benteng yang dapat memperkuat hubungan agar ketika setiapkali ada rintangan atau hambatan menerjang, akan mudah terselesaikan tanpamenimbulkan perselisihnan dan pertengkara dan berakibat fatal
Register : 01-07-2019 — Putus : 31-07-2019 — Upload : 24-07-2020
Putusan PN KOLAKA Nomor 139/Pid.B/2019/PN Kka
Tanggal 31 Juli 2019 — Penuntut Umum:
SERLI PATULAK, S.H.
Terdakwa:
SUWITO Bin DADA
6327
  • Kolaka Timur atau setidaktidaknya di Suatutempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan NegeriKolaka, telah melakukan penganiayaan yang menimbulkan luka/ rasa sakit,perbuatan tersebut terdakwa lakukan dengan cara sebagai berikut : Bahwa pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut di atas awalnyaketika terdakwa bersamasama dengan temannya sedang minum miras jenisballo di depan rumah saksi AWALUDDIN yang letaknya sekitar 30 meter dibelakang tempat diadakannya pesta pernikahan.
    Akantetapi dalam praktek peradilan di Indonesia sudah lazim dipergunakan suatuyurisprudensi tetap yang menyatakan penganiayaan adalah suatu kesengajaanyang menimbulkan perasaan tidak enak, sakit atau luka pada orang lain,sehingga dari yurisprudensi tersebut dapatlah disimpulkan penganiayaan yangdimaksud pasal 351 KUHP mengandung unsurunsurnya sebagai berikut :1. dengan sengaja.2. menimbulkan rasa tidak enak, sakit atau luka pada orang lain.Ad. 1.
    Unsur menimbulkan rasa tidak enak, sakit atau luka pada orang lain.Unsur ini bersifat alternatif dan sebagai konsekwensinya apabila salahsatu komponen unsur terbukti, maka terpenuhilah apa yang dikehendaki unsurini.
    sakit atau luka pada lengan sebelah kiri,karenanya yang akan dibuktikan kemudian apakah hal tersebut merupakanakibat dari perbuatan terdakwa;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta dipersidangan, saksi korban Priadimengalami rasa sakit atau luka pada lengan sebelah kiri.
    Dan agar pidana yang akandijatuhkan kelak memenuhi rasa keadilan maka perlu dipertimbangkan terlebihdahulu keadaan yang memberatkan dan meringankan sebagai berikut :Keadaan yang memberatkan : Perbuatan terdakwa tergolong main hakim sendiri;Keadaan yang meringankan : Terdakwa sungguhsungguh menyesali perbuatannya dan tidak akanmengulangi lagi; Terdakwa belum pernah dihukum; Terdakwa mempunyai tanggungan keluarga; Antara korban dengan terdakwa sudah saling memaafkan;Menimbang, bahwa oleh karena dalam
Register : 15-01-2019 — Putus : 26-02-2019 — Upload : 26-02-2019
Putusan PA LUBUK PAKAM Nomor 0145/Pdt.G/2019/PA.Lpk
Tanggal 26 Februari 2019 — Penggugat melawan Tergugat
104
  • Termohon mempunyai rasa cemburu yang berlebihan sehinggakemanapun Pemohon pergi Termohon selalu mencurigai Pemohonbahwa Pemohon mempunyai wanita idaman lain.b. Termohon sering pergi meninggalkan rumah tanpa seijinPemohonc. Termohon sering melalaikan kewajibannya sebagai seorang isterimemasak makanan untuk Pemohon dan mengurus diri Pemohond. Termohon selalu menuntut biaya rumah tangga yang lebih dantidak sesuai dengan kemampuan Pemohon.e.
    di bawahsumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa Saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon,karena Saksi bertetangga dengan Pemohon; Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami istri,mereka menikah pada tahun 1990 yang lalu dan dari pernikahanPemohon dan Termohon telah dikaruniai dua orang anak; Bahkan rumah tangga Pemohon dan Termohon padaawalnya rukun dan harmonis, namun sejak tahun 2007 tidakharmonis lagi karena sering terjadi perselisihan pertengkaranyang disebabkan Termohon mempunyai rasa
    di bawah sumpahnya memberikan keterangan sebagaiberikut Bahwa Saksi kenal dengan Pemohon dan Termohon,karena Saksi bertetangga dengan Pemohon; Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami istri,mereka menikah pada tahun 1990 yang lalu dan dari pernikahanPemohon dan Termohon telah dikaruniai dua orang anak; Bahkan rumah tangga Pemohon dan Termohon padaawalnya rukun dan harmonis, namun sejak tahun 2007 tidakharmonis lagi karena sering terjadi perselisihan pertengkaranyang disebabkan Termohon mempunyai rasa
    mengajukan Cerai Talak terhadapTermohon adalah sebagai berikut: Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami istri yang menikah padatahun 1990 yang lalu dan dari pernikahan tersebut telah dikaruniai duaorang anak; Bahwa rumah tangga Pemohon dan Termohon pada awalnya rukundamai dan sejak akhir tahun 2007 tidak harmonis lagi, karena seringterjadi perselisihan dan pertengkaran; Bahwa penyebabnya sejak tahun 2007 tidak harmonis lagi karena seringterjadi perselisihan pertengkaran yang disebabkan Termohonmempunyai rasa
    faktafakta yuridis yang telah dikonstatir sebagai berikut: Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami istri yang menikah padatahun 1990 yang lalu dan dari pernikahan tersebut telah dikaruniai duaorang anak; Bahwa rumah tangga Pemohon dan Termohon pada awalnya rukundamai dan sejak akhir tahun 2007 tidak harmonis lagi, kKarena seringterjadi perselisihan dan pertengkaran; Bahwa penyebabnya sejak tahun 2007 tidak harmonis lagi karena seringterjadi perselisihan pertengkaran yang disebabkan Termohonmempunyai rasa
Register : 16-06-2020 — Putus : 17-09-2020 — Upload : 18-09-2020
Putusan PA PURWOKERTO Nomor 1151/Pdt.G/2020/PA.Pwt
Tanggal 17 September 2020 — Penggugat melawan Tergugat
131
  • bernama :Amaranggana Azkadyna, lahir di xxxxxxxx, tangal 10 April 2015, bahwaanak tersebut sekarang dalam asuhan Penggugat dan orangtuaPenggugat;3 Bahwa Penggugat dengan Tergugat belum pernah bercerail;4 Bahwa rumah tangga pada awalnya rukun dan harmonis, namun sejak tahun2018 rumah tangga Penggugat dengan Tergugat mulai tidak rukun, seringterjadi perselisihan/pertengkaran yang terus menerus disebabkan karenadiantara Penggugat dengan Tergugat samasama mempunyai sifat egois,Tergugat tidak mempunyai rasa
    peduli dan tidak mempunyai sikaptanggungjawab kepada istri (Penggugat), Tergugat mempunyaisifatcemburu dan curiga yang berlebihan kepada Penggugat, sehingga diantaraPenggugat dengan Tergugat sudah tidak ada kecocokan lagi dan sudahtidak ada rasa cinta serta tidak ada rasa saling percaya lagi;5 Bahwa antara Penggugat dengan Tergat sudah terjadi pisah ranjangselama 1 tahun dan puncak perselisihan/pertengkaran antara Penggugatdengan Tergugat terjadi pada bulan Mei tahun 2020, hingga akhirnyaTergugat
    Tergugat menolak dengan tegas pernyataan penggugat dalamsurat gugatannya yang menyatakan bahwa tergugat tidak mempunyairasa peduli dan tidak memiliki rasa tanggungjawab kepada istri(penggugat). Karena faktanya selama pernikahan tergugat telahmemenuhi tugas dan kewajibannya yaitu memberikan nafkah lahirmaupun batin.
    Bahwa benar tergugat memiliki rasa curiga kepada tergugat.Tergugat curiga penggugat telah memiliki PIL (pria idaman lain) namunkecurigaan itu benar dan terbukti dengan ditemukannya pesanpesanWA mesra serta fotofoto mesra tergugat dengan pria lain. (buktiterlampir)7. Bahwa benar Tergugat merasa cemburu setelah menemukanbuktibukti bahwa pihak penggugat telah memiliki PIL.8.
    seorang wanita (istri) untuk membentuk rumah tangga yangbahagia dan kekal berdasarkan Ketuhanan Yang Maha Esa, serta untukmewujudkan keluarga yang sakinah, mawadah, warahmah sejalan denganFirman Alloh di dalam AlQur'an surat ArRuum ayat 21 :Baiada 25 lah sKuthe she fudli wpb oslwalilly 25Os Shit mp Leasl3 $4 liesArtinya: Dan diantara tandatanda kekuasaanNya talah Dia menciptakanuntukmu isteriisteri dari jenismu sendiri, Supaya kamu cenderung danmerasa tentram kepadanya, dan dijadikanNya diantaramu rasa
Register : 13-12-2017 — Putus : 11-01-2018 — Upload : 10-08-2021
Putusan PN KRAKSAAN Nomor 559/Pid.B/2017/PN Krs
Tanggal 11 Januari 2018 — Penuntut Umum:
TRIDIASTIJOWATI, SH.
Terdakwa:
SLAMET alias P.TAPA bin JAMIN
604
  • secara sadar oleh seseorang dan diwujudkannya dalam perbuatan nyata,dimana antara kesadaran yang timbul dengan pelaksanaan perbuatan masih terdapattenggang waktu untuk berpikir tentang akibat yang akan ditimbulkan ;Menimbang, bahwa unsur kesengajaan dalam tindak pidana penganiayaanmerupakan unsur kesengajaan sebagai maksud (opzet als ogmerk) yang berarti seseorangdapat dikatakan melakukan penganiayaan apabila orang tersebut mempunyai maksudmelakukan perbuatan yang dapat menimbulkan akibat berupa rasa
    sakit atau luka padatubuh, sedangkan yang dimaksud dengan unsur penganiayaan adalah setiap perbuatanyang dilakukan untuk menimbulkan rasa sakit atau luka pada tubuh orang lain ;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta fakta yang terungkap dipersidanganterdakwa, keterangan para saksi (saksi korban SANUSI, saksi JUMA'ATI al B.TO, saksiJAMIN al P.MIARTO, saksi ENDANG al B.DIDIN), keterangan terdakwa adanya barangbukti dan alat bukti surat yang pada pokoknya menerangkan dikarenakan pada saat saksikorban SANUSI
    balas dendam terhadapTerdakwa, akan tetapi untuk mendidik Terdakwa sadar akan kesalahannya dan dapatmemperbaiki diri sehingga pada masa yang akan datang Terdakwa diharapkan akanmenjadi orang yang taat pada ketentuan Hukum sehingga bisa menjadi warga Negara yangbaik serta menjunjung tinggi normanorma Hukum yang berlaku ;Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim berpendapat lamanya pidana yangakan dijatuhkan dalam amar putusan, berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan telah sesuai dengan rasa
    keadilan hukum maupun masyarakat ;Menimbang, bahwa azas penting dalam hukum pidana bahwa tujuan pemidanaantidak sematamata sebagai tindakan balas dendam dari pemberian nestapa rasa sakit tetapiyang lebih penting, bahwa pemidanaan itu bertujuan agar terpidana menyadarikesalahannya sehingga tidak berbuat yang sama lagi di kemudian hari, sehinggapemidanaan itu bertujuan sebagai bentuk pembelajaran dan penyadaran ;Menimbang, bahwa sebelum Majelis Hakim menjatuhkan pidana, perlu MajelisHakim ungkapkan
    bahwa Hakim dalam menyelesaikan perkara selalu didasarkan kepadaketentuan Perundangundangan yang berlaku (unsur yuridis) namun agar putusan hakimdipandang adil atau memenuhi rasa keadilan bagi para terdakwa, Negara dan masyarakatmaka Hakim harus pula mempertimbangkan unsur philosofis dan unsur sosiologissehingga penyelesaian perkara tidak sematamata hanya bertitik tolak pada permasalahanhukum yang berkembang atau kepastian hukum melainkan harus dapat menjiwai nilainilaiyang berkembang serta rasa
Putus : 31-05-2017 — Upload : 09-06-2017
Putusan PN ENREKANG Nomor 28/Pid.B/2017/PN Enr
Tanggal 31 Mei 2017 — ROSDIANA Binti RUSTAM MALAKA
8221
  • Taspen Makassar sehingga sehari sebelumsaksi membawa lou Terdakwa ke Makassar untuk mengurus haltersebut, Terdakwa datang mengambil lou Terdakwa sehingga saksimenelepon Terdakwa dan terjadilah kejadian tersebut;Bahwa akibat perbuatan Terdakwa, saksi mengalami rasa sakit padadahi sebelah kiri sehingga saksi tidak dapat melakukan aktifitas seharihari selama beberapa hari;Bahwa korban telah memaafkan perbuatan Terdakwa didepanpersidangan;Terhadap keterangan saksi tersebut, Terdakwa membenarkannya;2.
    Hairul, selaku Dokter pemeriksa pada Rumah Sakit UmumMassenrenpulu Kab Enrekang;Bahwa korban tidak bisa melakukan aktifitas seharihari akibat rasa sakittersebut selama beberapa hari;Bahwa korban telah memaafkan perbuatan Terdakwa di depan persidangandan telah ada surat pernyataan perdamaian antara keduanya yang diketahuioleh Kepala Desa Pundilemo;Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkanapakah berdasarkan faktafakta hukum tersebut diatas, Terdakwa dapatdinyatakan telah melakukan
    Namun menurutYurisprudensi, yang diartikan dengan penganiayaan adalah sengajamenyebabkan perasaan tidak enak (penderitaan), rasa sakit, atau luka.
    Safeialias Safei dan Saksi Suardi L alias Bapak Pein namun Terdakwa lalu melakukanpemukulan terhadap korban dengan menggunakan kepalan tangan kanansebanyak 1 (satu) kali kena pada dahi sebelah kiri Korban.Menimbang, bahwa perbuatan Terdakwa melakukan pemukulanterhadap korban adalah untuk memberikan rasa sakit demi melampiaskanemosinya karena Terdakwa merasa Korban hendak menguasai gaji pensiunBapak Terdakwa sedangkan Terdakwa sendiri yang meminta tolong kepadaKorban untuk menyelesaikan gaji pensiunan
    Kitab UndangUndang Hukum Pidana, maka secara sah danmeyakinkan Terdakwa telah terbukti melakukan tindak pidana sebagaimanadalam Dakwaan Tunggal Penuntut Umum;Halaman 13 dari 16 Putusan Nomor 28/Pid.B/2017/PN EnrMenimbang, bahwa terhadap tuntutan Penuntut Umum yang menuniutagar Terdakwa dihukum selama 8 (delapan) bulan dan dengan memperhatikandan mempertimbangkan permohonan Terdakwa tentang keringanan hukumansetelah Majelis memperhatikan faktafakta di persidangan dengan mengingatdan memperhatikan rasa
Register : 04-08-2021 — Putus : 22-09-2021 — Upload : 23-09-2021
Putusan PT KUPANG Nomor 115/PID/2021/PT KPG
Tanggal 22 September 2021 — Identitas Pihak Tidak Dipublikasi
9639
  • OeboboKota Kupang, saat itu. terdakwa masih terus berkomunikasi dengansaudara Felix Tiwu Loda; selanjutnya pada bulan Oktober 2018, saudaraKUMBANG menemui terdakwa di tempat kos terdakwa, lalu duduk diatasKasur sambil bercerita, dan pada saat itu terdakwa dalam keadaan hatiterluka karena masalah rumah tangga dan terbawa perasaan rasa cintamaka terdakwa dan saudara KUMBANG berciuman bibir, sambil saudaraKUMBANG memegang payudara terdakwa, lalu terjadilah hubungan badanlayaknya suami istri antara terdakwa
    Namunkhusus terhadap amar putusan berupa Menjatuhkan pidana kepadaterdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) bulanbahwa pidana tersebut tidak usah dijalani, kecuali apabila dikemudianhari ada perintah lain dalam putusn hakim karena terdakwa sebelumlewat waktu 1 (Satu) tahun melakukan suatu perbuatan yang dapatdipidana adalah belum mencerminkan rasa keadilan didalammasyarakat dan tidak dapat dijadikan daya tangkal terhadap kejahatan;Bahwa sebagaimana dimaklumi tujuan pemidanaan
    Oleh karna itu apabila terdakwaBUNGA hanya dijatuhi hukuman berupa pidana penjara selama 6(enam) bulan bahwa pidana tersebut tidak usah dijalani, kecuali apabiladikemudian hari ada perintah lain dalam putusn hakim karena terdakwasebelum lewat waktu 1 (satu) tahun melakukan suatu perbuatanyang dapat dipidana, maka dikhawatirkan tujuan untuk mendidik dantujuan untuk membuat rasa takut pada warga lain tidak tercapai, apalagiterdakwa BUNGA adalah seorang Aparatur Sipil Negara dan seorangIbu dari 3 (tiga
    Dondu,S.Stp yang menyatakan terbuktisecara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana Perzinahansebagaimana dalam dakwaan tunggal kami, namun khusus terhadapamar putusan berupa Menjatuhkan pidana kepadaTerdakwa olehkerana itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) bulan bahwapidana tersebut tidak usah dijalani, kecuali apabila dikemudian hariada perintah lain dalam putusan hakim karena terdakwa sebelumlewat waktu 1 (Satu) tahun melakukan suatu perbuatan yang dapatdipidana adalah belum mencerminkan rasa
    Penunut Umum tersebutharuslah ditolak atau dikesampingkan karena rasa keadilan dandaya tangkal terhadap suatu kejahatan serta mendidik sikapmental / prilaku agar membuat rasa takut pada warga lain bukansemata mata hanya dengan menjatuhkan hukuman pemidanaanseseorang dalam terali besi saja, karena mulai dari tahapanpenetapan tersangka, dilanjutkan dengan status hukum sebagaiTerdakwa serta diperhadapkan di kursi pesakitan dalam persidangandi Pengadilan adalah sudah merupakan suatu hukuman bagiseseorang
Register : 18-02-2019 — Putus : 14-03-2019 — Upload : 14-03-2019
Putusan PA MAROS Nomor 83/Pdt.G/2019/PA.Mrs
Tanggal 14 Maret 2019 — Penggugat melawan Tergugat
115
  • XXXX, (Samping MasjidNurul Hidayah), Desa XXXX, Kecamatan XXXX, , Kabupaten Maros;Hal. 1 dari 14 Hal.Putusan nomor 83/Pdt.G/2019/PA Mrs.Bahwa selama ikatan pernikahan, Penggugat dan Tergugat belum pernahmelakukan hubungan badan layaknya suami isteri (qabla dukhul);Bahwa Penggugat sudah berusaha berkomunikasi dengan Tergugat namuntidak berhasil, dan Penggugat dan Tergugat menikah atas keinginankeluarga;Bahwa pada tanggal 28 September 2018, Penggugat pergi meninggalkanTergugat di sebabkan tidak ada rasa
    selama kurang lebih 3 (tiga) minggu.Sejak setelah menikah, rumah tangga Penggugat dan Tergugattidak pernah rukun.Hal. 3 dari 14 Hal.Putusan nomor 83/Pdt.G/2019/PA Mrs.1.Saksi mengetahul rumah tangga Penggugat dan Tergugat tidakrukun karena saksi sering melihat dan mendengar Penggugat danTergugat cekcok mulut dan tidak saling bertegur sapa.Persoalan yang saksi dengar dalam pertengkaran mulut antaraPenggugat dan Tergugat adalah persoalan Penggugat dan Tergugatmenikah karena dijodohkan dan tidak ada rasa
    ), Desa XXXX, Kecamatan XXXX, , KabupatenMaros, selama kurang lebih 3 (tiga) minggu.Sejak setelah menikah, rumah tangga Penggugat dan Tergugattidak pernah harmonis.Saksi mengetahul rumah tangga Penggugat dan Tergugat tidakharmonis karena saksi sering melihat dan mendengar Penggugat danTergugat cekcok mulut dan tidak saling bertegur sapa.Persoalan yang saksi dengar dalam pertengkaran mulut antaraPenggugat dan Tergugat adalah persoalan Penggugat dan Tergugatmenikah karena dijodohkan dan tidak ada rasa
    Keadaantersebut disebabkan Penggugat dan Tergugat tidak pernah rukun karenaPenggugat dan Tergugat menikah karena dijodohkan dan tidak ada rasa salingsuka antara Penggugat dan Tergugat, sehingga sejak akhir bulan September2018, Penggugat dan Tergugat berpisah tempat tinggal.Menimbang, bahwa mengacu pada dasar faktual (feitelijke gronden) danalasan hukum (rechteliike gronden) yang tertuang dalam posita gugatanPenggugat, dapat disimpulkan bahwa kehendak Penggugat untuk berceraiHal. 6 dari 14 Hal.Putusan
    wajib buktidengan memperhatikan ketentuan Pasal 76 ayat (1) UndangUndang Nomor 1Tahun 1974 tentang Perkawinan, yaitu dengan mendengarkan keterangansaksisaksi keluarga atau orang dekat Penggugat dan Tergugat lainnya.Menimbang, bahwa berdasarkan materi pokok gugatan Penggugat,maka yang menjadi pokok masalah dalam perkara ini adalah apakah telahterjadi perselisihan dan pertengkaran dalam rumah tangga Penggugat danTergugat disebabkan karena Penggugat dan Tergugat menikah karenadijodohkan dan tidak ada rasa