Ditemukan 536 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 13-02-2020 — Putus : 17-03-2020 — Upload : 17-03-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 87/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 17 Maret 2020 — Penuntut Umum:
LIA HAYATI MEGASARI, SH.
Terdakwa:
MANTO HARYADI Bin ISHAK
1710
  • Komang Nur Cahyadi Anak dari Nuryana, dibawah sumpah padapokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi pernah diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor LampungTengah dan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi mengerti diperiksa dipersidangan kali ini karena saksibersama dengan rekan saksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto serta beberaparekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah yang telahmelakukan penangkapan terhadap Terdakwa ; Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah
    meyalahgunakan narkotikajenis shabushabu tersebut pada hari Jumat tanggal 25 Oktober 2019 sekiraJam 17.00 WIB, bertempat di rumah Terdakwa yang beralamatkan diKampung Terbanggi Agung Rt.004 Rw.002 Kecamatan Gunung SugihKabupaten Lampung Tengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Bayu Agus Tanoto sertabeberapa rekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahdalam melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut mendapatkaninformasi dari masyarakat mengatakan bahwa di salah satu rumah yangberalamatkan
    Berbekal informasi tersebutselanjutnya saksi dan saksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksilainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah mendatangi wilayahtersebut melakukan penyelidikan di tempat tersebut.
    Sesampainya ditempat tersebut saksi dan saksi Bayu Agus Tanoto langsung mendatangitempat yang dimaksud dan masuk melalui pintu depan melihat Terdakwasedang menggunakan narkotika jenis shabushabu di dalam kamar,selanjutnya dilakukan penggeledahan dan ditemukan barang buktidiantaranya berupa 1 (satu) bungkus plastik bening berisi kristal warnaputin narkotika jenis shabushabu, 1 (Satu) buah alat hisap shabu /bong dan1 (satu) buah pipa kaca pirek dilantai dihadapan Terdakwa, setelah ituTerdakwa langsung
    ;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta saksisaksi yang terungkapdipersidangan bahwa benar Terdakwa ditangkap oleh anggota Polisi dariSat Res Narkoba Resor Lampung Tengah diantaranya saksi Komang NurCahyadi dan saksi Bayu Agus Tanoto karena menggunakan Narkotikajenis shabushabu tersebut pada hari Jumat tanggal 25 Oktober 2019sekira Jam 17.00 WIB, bertempat di rumah Terdakwa yang beralamatkandi Kampung Terbanggi Agung Rt.004 Rw.002 Kecamatan Gunung SugihKabupaten Lampung Tengah;Menimbang, bahwa apakah
Register : 05-03-2020 — Putus : 20-04-2020 — Upload : 28-04-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 117/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 20 April 2020 — Penuntut Umum:
ELIS MAYATI, SH.
Terdakwa:
DEDI SASMITA ALIAS PACUL BIN AJI SANTOSO
137
  • Bandar Agung Kecamatan TerusanNunyai Kabupaten Lampung Tengah, atau setidaktidaknya disuatu tempatdalam daerah hukum Pengadilan Negeri Gunung Sugih yang berwenangmemeriksa dan mengadili perkara ini, tanpa hak atau melawan hukum,memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan narkotika golongan bukan tanaman yang dilakukan Terdakwa dengan cara sebagai berikut : Bahwa waktu dan tempat sebagaimana diuraikan diatas, sebelumnyasekira Jam 20.30 wib , saksi RUDI RIYANTO BIN UNANG RATU dan saksiBAYU AGUS TANOTO
    Rudi Riyanto Bin Unang Ratu, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor Lampung Tengahdan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi mengerti diperiksa karena saksi bersama dengan rekansaksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksi lainnya SatRes Narkoba Resor Lampung Tengah yang telah melakukan penangkapanterhadap Terdakwa ;Putusan Nomor 117/Pid.Sus/2020/PN Gns. hal 6 dari 17 hal Bahwa saksi menangkap
    Terdakwa telah meyalahgunakan narkotikajenis shabushabu tersebut pada hari Kamis tanggal 28 Nopember 2019sekira jam 21.00 WIB, bertempat di belakang rumah Terdakwa yangberalamatkan di Kampung Bandar Agung Kecamatan Terusan NunyaiKabupaten Lampung Tengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Bayu Agus Tanoto sertabeberapa rekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahdalam melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut mendapatkaninformasi dari masyarakat mengatakan bahwa di salah satu
    Berbekal informasi tersebut selanjutnya saksi dan saksiBayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksi lainnya Sat Res NarkobaResor Lampung Tengah mendatangi wilayah tersebut melakukanpenyelidikan di tempat tersebut.
    Bayu Agus Tanoto Bin Suyud, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor Lampung Tengahdan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi diperiksa karena saksi bersama dengan rekan saksi yaitusaksi Rudi Riyanto serta beberapa rekan saksi lainnya Sat Res NarkobaResor Lampung Tengah yang telah melakukan penangkapan terhadapTerdakwa ; Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah meyalahgunakan narkotikajenis shabushabu tersebut pada
Register : 22-01-2020 — Putus : 27-02-2020 — Upload : 28-02-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 27/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 27 Februari 2020 — Penuntut Umum:
JESFRY AGUSTINUS,S.H.
Terdakwa:
IRFAN IRAWADI Bin SYARIFUDIN UMAR
1911
  • Lampung Tengah atausetidaktidaknya pada tempat lain yang masih dalam daerah hukum PengadilanNegeri Gunung Sugih, telah melakukan perbuatan, Tanpa hak atau melawanhukum memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakan NarkotikaGolongan bukan tanaman, yang dilakukan Terdakwa dengan cara sebagaiberikut :Awalnya pada hari Rabu tanggal 14 Agustus 2019 sekira pukul 19.00WIB saksi KOMANG NUR CAHYADI Anak dari WAYAN NUR RIANA dan saksiBAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT yang merupakan anggota Polres LampungTengah
    Lampung Tengah atausetidaktidaknya pada tempat lain yang masih dalam daerah hukum PengadilanNegeri Gunung Sugih, telah melakukan perbuatan, Penyalahguna NarkotikaGolongan 1 bagi diri sendiri, yang dilakukan Terdakwa dengan cara sebagaiberikut :Awalnya pada hari Rabu tanggal 14 Agustus 2019 sekirapukul 19.00 WIBsaksi KOMANG NUR CAHYADI Anak dari WAYAN NUR RIANA dan saksi BAYUAGUS TANOTO Bin SUYUT yang merupakan anggota Polres Lampung Tengahmendapat informasi bahwa ada seorang lakilaki warga yaitu
    ;Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umumtelah mengajukan Saksisaksi sebagai berikut:1.Komang Nur Cahyadi Anak dari Wayan Nur Riana, dibawah sumpah padapokoknya menerangkan sebagai berikut :Bahwa saksi pernah diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor LampungTengah dan keterangan saksi yang berikan adalah benar;sccces= Bahwa saksi mengerti diperiksa dipersidangan kali ini karena saksibersama dengan rekan saksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto serta beberaparekan saksi lainnya Sat Res
    Berbekal informasi tersebutselanjutnya saksi dan saksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksilainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah mendatangi wilayahtersebut melakukan penyelidikan di PB Swalayan Kampung PoncowatiKecamatan Terbanggi Besar Kabupaten Lampung Tengah.
    ;Menimbang, bahwa berdasarkan fakta saksisaksi yang terungkapdipersidangan bahwa benar Terdakwa ditangkap oleh anggota Polisi dariSat Res Narkoba Resor Lampung Tengah diantaranya saksi Komang NurCahyadi dan saksi Bayu Agus Tanoto karena menyalahgunakanNarkotika jenis shabushabu tersebut pada hari Rabu tanggal 14 Agustus2019 sekira pukul 19.30 WIB, bertempat di dalam ATM PB SwalayanKampung Poncowati Kecamatan Terbanggi Besar Kabupaten LampungTengah.
Register : 22-05-2019 — Putus : 13-06-2019 — Upload : 13-06-2019
Putusan PA SURABAYA Nomor 1056/Pdt.P/2019/PA.Sby
Tanggal 13 Juni 2019 — Pemohon melawan Termohon
101
  • yang sebenarnya adalah nama Pemohon II (Ony Fritztyono bin Moelyono) dan ibu Pemohon I Endah Suciati, dan nama ayah Pemohon II semula (Riawan Tantono) menjadi (Riawan Tanoto), serta tanggal lahir Pemohon II semula 30-05-1970 yang sebenarnya adalah tanggal 30-08-1970 ;
  • Memerintah Para Pemohon mencatatkan perubahan biodata Para Pemohon kepada Pegawai Pencatat Nikah pada Kantor Urusan Agama Kecamatan Tanjung
    Hayati, M.Kes binti Riawan Tanoto,umur 49 tahun, agama Islam, PNS, bertempattinggal di Kota Surabaya, Selanjutnya disebutsebagai Pemohon Il.Dalam permohonan ini Pemohon dan Pemohon II disebut juga ParaPemohon, dalam hal ini memberi kuasa kepada Rr.J. Budyanti M.S.
    Hayati, M.Kes (Pemohon II) adalahtanggal 30081970, serta nama ayah Pemohon II adalah Riawan Tanoto,HIm. 6 dari 11 hlm. Penetapan No. 1056/Pdt.P/2019/PA. Sby.beragama Islam dan bertempat tinggal di Kota Surabaya, serta dapat beracaradi Pengadilan Agama Surabaya yang sebenarnya sesuai dengan maksudPemohon;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.4 berupa Fotokopi Kutipan AktaNikah atas nama Onny Fritztyono, bin L. Mulyono dan Dr.
    Hayati, M.Kes binti Riawan Tanoto) adalah 30 Agustus1970 sesuai bukti (P.1, P.2, P.3);Menimbang, bahwa perubahan biodata tanggal lahir Para Pemohondalam Akta Nikah tidak mengurangi isi keotentikan Akta tersebut sebagaimanadimaksud dalam Pasal 2 ayat (2) UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974;Menimbang, bahwa permohonan Para Permohon mengenai penetapanperubahan biodata suami istri berupa tanggal lahir Para Pemohon ersebut tidakbertentangan dengan maksud Pasal 6 ayat (2) huruf (a) Peraturan PemerintahNomor
    Sedang nama ayah dan tanggal lahir Pemohon II yang semula (RiawanTantono) menjadi (Riawan Tanoto) serta tanggal lahir Pemohon II diubah /diganti menjadi tanggal 30081970 ;Menimbang, bahwa selanjutnya oleh karena permohonan Para Pemohontelah dipertimbangkan dikabulkan, untuk kepastian adanya pembetulan biodatasuami istri, maka Para Pemohon harus diperintah untuk melaporkanpembetulan biodata tentang tanggal lahir Para Pemohon, sebagaimanapertimbangan tersebut diatas kepada Pegawai Pencatat Nikah pada
    Pemohon tertulisEndang Sutjiati, tanggal lahir Pemohon II tertulis 30051970 dan namaayah Pemohon II tertulis Riawan Tantono, yang tercatat dalam KutipanAkta Nikah nomor 902/5/II/1995, tanggal 01 Pebruari 1995, yangdikeluarkan oleh Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama KecamatanTanjung Merawa, Kabupaten Deli Serdang, adalah salah. yang sebenarnyaadalah nama Pemohon II (Ony Fritztyono bin Moelyono) dan ibuPemohon Endah Suciati, dan nama ayah Pemohon II semula (RiawanTantono) menjadi (Riawan Tanoto
Register : 22-07-2020 — Putus : 26-08-2020 — Upload : 02-09-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 336/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 26 Agustus 2020 — Penuntut Umum:
ELFA YULITA, SH
Terdakwa:
DEDE SUNANDAR Als DEON Bin ADIS
168
  • Sudirman, SH Bin Mardani, keterangannya dibacakan dibawah sumpahpada pokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor LampungTengah dan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi mengerti diperiksa karena saksi bersama denganrekan saksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksilainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah yang telahmelakukan penangkapan terhadap Terdakwa ; Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah meyalahgunakannarkotika
    jenis shabushabu tersebut pada hari Selasa tanggal 29Putusan Nomor 336/Pid.Sus/2020/PN Gns. hal 6 dari 18 halFebruari 2020 sekira pukul 20.30 WIB, bertempat di Mess di KampungDonoarum Kecamatan Seputihn Agung Kabupaten Lampung Tengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Bayu Agus Tanoto sertabeberapa rekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahdalam melakukan penangkapan' terhadap' Terdakwatersebutmendapatkan informasi dari masyarakat mengatakan bahwa di salahsatu mess yang beralamatkan
    Berbekal informasitersebut selanjutnya saksi, saksi Bayu Agus Tanoto serta beberaparekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahmendatangi wilayah tersebut melakukan penyelidikan di tempattersebut.
    Sesampainya di tempat tersebut tepatnya di Mess, saksi dansaksi Bayu Agus Tanoto dan melihat ada 1 (satu) orang lakilaki dankarena curiga saat itu juga kami melakukan penangkapan terhadaporang tersebut, selanjutnya pada saat dilakukan penggeledahan badanhingga ke dalam Mess yang berjarak sekitar 3 (tiga) meter ditemukan 1(satu) buah pipa kaca pirek bekas pakai, 1 (Satu) buah plastik beningbekas pakai, 1 (Satu) buah jarum sumbu api dan 1 (satu) buah kertasalumunium foil di lantai bawah tikar dan diakui
    Bayu Agus Tanoto Bin Suyud, keterangannya dibacakan dibawahSumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor LampungTengah dan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi diperiksa karena saksi bersama dengan rekan saksiyaitu saksi Sudirman, SH serta beberapa rekan saksi lainnya Sat ResNarkoba Resor Lampung Tengah yang telah melakukan penangkapanterhadap Terdakwa ; Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah meyalahgunakannarkotika jenis
Register : 06-05-2020 — Putus : 28-05-2020 — Upload : 29-05-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 205/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 28 Mei 2020 — Penuntut Umum:
ELFA YULITA, SH
Terdakwa:
MULYADI BIN YUSUF
2110
  • Lampung Tengahatau setidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukum Pengadilan NegeriGunung Sugih yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, tanpa hakatau melawan hukum, menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima,menjadi perantara dalam jual beli, menukar atau menyerahkan narkotikagolongan yang dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut :Bahwa pada hari Kamis tanggal 09 Januari 2020 sekira jam 08.00 Wibsaksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyut dan saksi Angga Yude Bin M.
    Lampung Tengah yangmenguasai, menjual, membeli, atau menggunakan narkotika, mendengar haltersebut saksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyut dan saksi Angga Yude Bin M.
    Lampung Tengahatau setidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukum Pengadilan NegeriGunung Sugih yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, tanpa hakatau melawan hukum, memiliki, menyimpan, menguasai, atau menyediakannarkotika golongan bukan tanaman yang dilakukan terdakwa dengan carasebagai berikut :Bahwa pada hari Kamis tanggal 09 Januari 2020 sekira jam 08.00 Wibsaksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyut dan saksi Angga Yude Bin M.
Register : 02-07-2020 — Putus : 21-07-2020 — Upload : 24-07-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 297/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 21 Juli 2020 — Penuntut Umum:
LIA HAYATI MEGASARI, SH.
Terdakwa:
RIYAN Bin DANYA
299
  • Rudi Riyanto Bin Unang Ratu, keterangannya dibacakan dibawahsumpah pada pokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi mengerti diperiksa karena saksi bersama denganrekan saksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksilainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah yang telahmelakukan penangkapan terhadap Terdakwa ; Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah meyalahgunakannarkotika jenis shabushabu tersebut pada hari Kamis tanggal 19 Maret2020 sekira Jam 14.00 WIB, bertempat di Kebun Singkong
    BelakangSamsat Gunung Sugih Kabupaten Lampung Tengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Bayu Agus Tanoto sertabeberapa rekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahdalam melakukan penangkapan' terhadap' Terdakwatersebutmendapatkan informasi dari masyarakat mengatakan bahwa di KebunSingkong Belakang Samsat Gunung Sugih Kabupaten LampungTengah ada orang yang menyalahgunakan narkotika jenis shabushabu.
    Sesampainya di tempat tersebut saksi, saksi BayuAgus Tanoto langsung mendatangi tempat yang dimaksud dan melihat1 (Satu) orang lakilaki sedang yang sedang duduk sambil membakarsampah dan para saksi langsung menghampiri Terdakwa dan bertanyakepada Terdakwa sedang apa dan Terdakwa terlihat gugup sehinggamerasa curiga dan langsung menggeledah diri Terdakwa ditemukan 1(satu) bungkus kecil yang berisikan narkotika jenis shabushabu yangTerdakwa simpan didalam kantong celana depan sebelah kanan,Putusan
    Selanjutnya pada saat Terdakwamembakar sampah kemudian datang beberapa anggota Sat Res NarkobaResor Lampung Tengah diantaranya yaitu saksi Rudi Riyanto dan saksiBayu Agus Tanoto melakukan penangkapan terhadap diri Terdakwa danselanjutnya dilakukan penggeledahan dan ditemukan 1 (Satu) bungkus kecilyang berisikan narkotika jenis shabushabu yang Terdakwa simpan didalamkantong celana depan sebelah kanan, setelah itu Terdakwa beserta barangbukti langsung diamankan ke Kantor Polisi Resor Lampung Tengah
Register : 12-05-2020 — Putus : 28-05-2020 — Upload : 29-05-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 213/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 28 Mei 2020 — Penuntut Umum:
MILSON SABRONI, SH
Terdakwa:
IMAM MUHLISIN Bin TUMINO
258
  • Yusuf mendapatkan informasi dari masyarakat mengatakanbahwa ada seorang warga di Dusun Rawa Bunder, Kampung Buyut Utara,Kecamatan Gunung Sugih, Kabupaten Lampung Tengah yang menguasai,menjual, membeli atau menggunakan Narkotika, mendengar laporan tersebutHalaman 8 dari 16 Putusan Nomor 213/Pid.Sus/2020/PN PwtSaksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyud, Saksi Angga Yude Bin M.
    Yusuf dananggota Sat Narkoba lainnya langsung menuju TKP tepatnya di warungkosong yang beralamatkan di Dusun Rawa Bunder Kampung Buyut Utara,Kecamatan Gunung Sugih, Kabupaten Lampung Tengah, sesampainya SaksiBayu Agus Tanoto Bin Suyud, Saksi Angga Yude Bin M. Yusuf dan rekanrekannya di Tkp sekira Jam 19.30 WIB, Saksi dan rekanrekannya langsungmelakukan penggeledahan terhadap badan dan sekeliling Terdakwa yangmana pada saat itu Terdakwa sedang duduk menunggu temannya SaudaraBeni (DPO).
    Yusuf dan Terdakwa yaitu 1(satu) bungkus plastik bening berisi kristal warna putin diduga narkotika jenisshabu, Saksi dan Terdakwa masih dapat mengenalinya dengan jelas danbenar bahwa barang bukti yang diperlinatkan kepada Saksi dan Terdakwa ituadalah barang bukti yang berhasil Saksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyud, SaksiAngga Yude Bin M.
    Denganrangkaian kejadian Saksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyud Dan Saksi Angga Yude BinM. Yusuf mendapatkan informasi dari masyarakat mengatakan bahwa adaseorang warga di Dusun Rawa Bunder, Kampung Buyut Utara, KecamatanGunung Sugih, Kabupaten Lampung Tengah yang menguasai, menjual, membelliatau menggunakan Narkotika, mendengar laporan tersebut Saksi Bayu AgusTanoto Bin Suyud, Saksi Angga Yude Bin M.
    Yusuf danTerdakwa yaitu 1 (Satu) bungkus plastik bening berisi kristal warna putin didugaHalaman 12 dari 16 Putusan Nomor 213/Pid.Sus/2020/PN Pwtnarkotika jenis shabu, Saksi dan Terdakwa masih dapat mengenalinya denganjelas dan benar bahwa barang bukti yang diperlinatkan kepada Saksi danTerdakwa itu adalah barang bukti yang berhasil Saksi Bayu Agus Tanoto BinSuyud, Saksi Angga Yude Bin M.
Register : 04-08-2020 — Putus : 29-09-2020 — Upload : 06-10-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 371/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 29 September 2020 — Penuntut Umum:
M. KEMAL PASHA ZAHRIE, SH
Terdakwa:
AZIZ NURWAHYUDI Bin BUYADI
3111
  • yang dilakukan dengan cara sebagai berikut :Bahwa berawal pada hari Sabtu tanggal 21 Maret 2020 sekira jam 20.00WIB saksi JULIO ANDRIAN Bin JOHANDRI dan saksi BAYU AGUS TANOTOBin SUYUT yang keduanya merupakan anggota Sat Res Narkoba PolresLampung Tengah, mendapatkan informasi dari masyarakat bahwa ada pestanarkoba di salah satu rumah warga di Kampung Rukti Basuki KecamatanRumbia Kabupaten Lampung Tengah, selanjutnya atas dasar informasi tersebutsaksi JULIO ANDRIAN Bin JOHANDRI dan saksi BAYU AGUS TANOTO
    BinSUYUT melaporkan kepada pimpinan kemudian saksi JULIO ANDRIAN BinJOHANDRI dan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT langsung melakukanpenyelidikan dengan cara mendatangi lokasi dimaksud dan sesampainya lokasidimaksud saksi JULIO ANDRIAN Bin JOHANDRI dan saksi BAYU AGUSTANOTO Bin SUYUT melihat Terdakwa bersama dengan ROINTON (DPO)sedang duduk di teras rumah Terdakwa, kemudian saksi JULIO ANDRIAN BinJOHANDRI dan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT langsung melakukanupaya penangkapan dan berhasil mengamankan
    Terdakwa sedangkanROINTON (DPO) berhasil melarikan diri, Kemudian saksi JULIO ANDRIAN BinJOHANDRI dan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT langsung melakukanpenggeledahan terhadap Terdakwa dan saksi JULIO ANDRIAN Bin JOHANDRIdan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT berhasil menemukan barang buktiberupa 2 (dua) bungkus plastik klip berisikan kristal warna putin didugaHalaman 3 dari 15 Putusan Nomor 371/Pid.Sus/2020/PN Gnsnarkotika jenis shabu dan 1 (Satu) bungkus kotak rokok Hits Mild yang berhasilditemukan
    Terdakwa sedangkanROINTON (DPO) berhasil melarikan diri, Kemudian saksi JULIO ANDRIAN BinJOHANDRI dan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT langsung melakukanpenggeledahan terhadap Terdakwa dan saksi JULIO ANDRIAN Bin JOHANDRIdan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUT berhasil menemukan barang buktiberupa 2 (dua) bungkus plastik klip berisikan kristal warna putin diduganarkotika jenis shabu dan 1 (Satu) bungkus kotak rokok Hits Mild yang berhasilditemukan di lantai teras rumah Terdakwa di dekat Terdakwa duduk
Register : 03-01-2013 — Putus : 12-12-2012 — Upload : 03-01-2013
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 302/ Pid. B/ 2012/ PN. GS
Tanggal 12 Desember 2012 — Samsuri Alias Azis bin Nurdin
156
  • Batin Baru dengan tujuan berbincangbincang, kemudian terdakwa, saksiGUNAWAN bin NURDIN dan saksi SOBIRIN bin MUSA duduk di salah satu ruangperkantoran SPBU Gunung Batin Baru dengan posisi lampu dimatikan, kemudianterdakwa meletakkan 1 (satu) pucuk senjata api rakitan tersebut dari besi gagangkayu warna coklat beserta 2 (dua) buah amunisi caliber 5,56 mm warna kuning diatas meja tepat di depan terdakwa dengan ditutupi 1 (Satu) buah topi warna birumerk Lee Cooper, kemudian datanglah saksi BAYU AGUS TANOTO
    bin SUYUDdan saksi EVAN HERLANI TINAMBUNAN selaku anggota kepolisian PolsekTerusan Nunyai yang sedang berpatrol malam dan melakukan penggeledahan,kemudian ditemukan 1 (satu) pucuk senjata api rakitan tersebut dari besi gagangkayu warna coklat beserta 2 (dua) buah amunisi caliber 5,56 mm warna kuningyang ditutupi dengan 1 (satu) buah topi warna biru merk Lee Cooper, kemudiansaksi BAYU AGUS TANOTO bin SUYUD dan saksi EVAN HERLANITINAMBUNAN menanyakan kepemilikan senjata api tersebut dan terdakwamengakui
    Saksi Bayu Agus Tanoto bin Suyud menerangkan sebagai berikut;e Bahwa pada hari, tanggal 03 Agustus 2012 sekira pukul 23.00 WIBbertempat di perkantoran SPBU Gunung Batin Baru, Kecamatan TerusanNunyai, Kabupaten Lampung Tengah, dilakukan penggeledahan terhadapTerdakwa dan ditemukan (satu) pucuk senjata api rakitan terbuata daribesi gagang kayu warna coklat beserta 2 (dua) buah amunisi caliber 5,56mm warna kuning yang ditutupi dengan 1 (satu) buah topi warna biru merkLee Cooper; 22222 nn nana nn nnn
    saksiSobirin 5 222222 nn nnn nn nnn nnn en nnn ence nen enensBahwa jenis peluru yang digunakan oleh Terdakwa adalah jenis peluruhampa laras panjang yang merupakan buatan Pindad;Bahwa Terdakwa bukanlah target operasi atau orang yang masuk dalamDaftar Pencarian Orang;2 22Bahwa Terdakwa tidak memiliki ijin kKepemilikan senjata api ;Bahwa saksi Bayu masih mengenali barang bukti yang dihadapkan di depanDErSiIDANGAN ~ nnn nn nnn n enn nnn nn nn nnn nn nn ncn c ncn anceo Atas keterangan saksi Bayu Agus Tanoto
Register : 04-04-2019 — Putus : 21-05-2019 — Upload : 27-05-2019
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 101/Pid.Sus/2019/PN Gns
Tanggal 21 Mei 2019 — Penuntut Umum:
LIA HAYATI MEGASARI, SH.
Terdakwa:
DANI Bin PENDI
1017
  • Sus/2019/PN Gns. hal 4 dari 14 halscccce Bahwa saksi mengerti diperiksa dipersidangan kali ini karena saksibersama dengan rekan saksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto serta beberaparekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah yang telahmelakukan penangkapan terhadap Terdakwa ;Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah meyalahgunakan narkotika jenisshabushabu tersebut pada hari Rabu tanggal 16 Januari 2019 sekira Jam12.30 WIB, bertempat di rumah Terdakwa yang beralamat di KampungGayau Sakti Kecamatan
    Seputihn Agung Kabupaten Lampung Tengah;ececse= Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Bayu Agus Tanoto sertabeberapa rekan saksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahdalam melakukan penangkapan terhadap Terdakwa tersebut mendapatkaninformasi dari masyarakat mengatakan bahwa di salah satu rumah diKampung Gayau Sakti Kecamatan Seputin Agung Kabupaten LampungTengah ada orang yang menyalahgunakan narkotika jenis shabushabu.Berbekal informasi tersebut selanjutnya saksi dan saksi Bayu Agus Tanotoserta
    /Pid.Sus/2019/PN Gns. hal 5 dari 14 halBahwa Terdakwa juga di lakukan pemeriksaan sempel urin dan hasil daripemeriksaan tersebut Terdakwa Positif sebagai pengguna Narkotika jenisshabushabu ; Bahwa Terdakwa tidak ada ijin dan tidak sedang dalam masa rehabilitasiuntuk menggunakan Narkotika golongan jenis shabushabu tersebut ; Bahwa saksi mengetahui barang bukti yang dihadirkan kepersidangan;eenccenn Terhadap keterangan saksi, Terdakwa memberikan pendapatmembenarkan dan tidak keberatan;2.Bayu Agus Tanoto
    narkotika jenis shabushabu tersebutdiawali pada hari Rabu tanggal 16 Januari 2019 sekira Jam 11.00 WIBpada saat itu setelah Terdakwa membeli narkotika jenis shabu, kemudianTerdakwa pulang kerumah dan masuk kedalam kamar Terdakwa langsungmenyiapkan alat hisab shabu dan menggunakan narkotika jenis shabushabu tersebut sendirian dimana pada saat sedang memakai kemudiansekira jam 12.30 WIB datang beberapa anggota Sat Res Narkoba ResorLampung Tengah diantaranya yaitu saksi Rudi Riyanto dan saksi BayuAgus Tanoto
Register : 24-04-2019 — Putus : 17-06-2019 — Upload : 19-07-2019
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 136/Pid.Sus/2019/PN Gns
Tanggal 17 Juni 2019 — Penuntut Umum:
ANITA CERLINA, SH.
Terdakwa:
MUKSIN SOBIRIN Bin ABDULRAHMAN
158
  • bertempat dijalan AspalKp.Purnama Tunggal Kec.Way Pengubuan Kab Lampung Tengah, atau setidaktidaknya pada suatu tempat yang termasuk dalam daerah hukum PengadilanNegeri Gunung Sugih, Setiap orang yang tanpa hak atau melawan hukum,menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantaradalam jual beli, menukar, atau menyerahkan Narkotika Golongan , Perbuatantersebut dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut : Bahwa pada waktu dan tempat sebagaimana diuraikan diatas, saksiBAYU TANOTO
    Wib atau setidaktidaknya pada suatu waktu dalam bulan Januari tahun 2019, bertempat dijalanAspal Kp.Purnama Tunggal Kec.Way Pengubuan Kab Lampung Tengah, atausetidak tidaknya pada suatu tempat yang termasuk dalam daerah hukumPengadilan Negeri Gunung Sugih, tanpa hak atau melawan hukum, memiliki,meyimpan, menguasai atau menyediakan Narkotika Golongan bukan tanaman,Perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan cara sebagai berikut : Bahwa pada waktu dan tempat sebagaimana diuraikan diatas, saksiBAYU TANOTO
    Bayu Agus Tanoto Bin Suyud, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi pernah diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor LampungTengah dan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi mengerti diperiksa dipersidangan kali ini karena saksibersama dengan rekan saksi yang bernama saksi Julio Andrian danbeberapa rekan yang lain telah melakukan penangkapan terhadapTerdakwa; Bahwa saksi menangkap Terdakwa karena memiliki dan menguasainarkotika jenis shabushabu tersebut
    Julio Andrian Bin Johandri, keterangannya dibacakan dibawah sumpahpada pokoknya menerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi dalam keadaan sehat jasmani dan rohani; Bahwa saksi mengerti diperiksa karena saksi bersama dengan rekansaksi yang bernama saksi Bayu Agus Tanoto dan beberapa rekan yang laintelah melakukan penangkapan terhadap Terdakwa; Bahwa saksi menangkap Terdakwa karena memiliki dan menguasainarkotika jenis shabushabu tersebut pada hari Rabu tanggal 16 Januari Putusan Nomor 136/Pid.Sus/2019
    di Facebook kemudian perempuantersebut memesan Narkotika jenis shabushabu kepada Terdakwasebanyak satu paket seharga Rp.200.000, (dua ratus ribu rupiah),kemudian Terdakwa langsung memesan dan memblinya kepada SaudaraDaenk Rizal (DPO), setelah itu Terdakwa menuju ke Kampung PurnamaTunggal Kecamatan Way Pengubuan Kabupaten Lampung Tengah akantetapi di tengah perjalanan sepeda motor yang Terdakwa kendarai dihentikan oleh anggota Polisi Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengahdiantaranya saksi Bayu Agus Tanoto
Register : 16-09-2020 — Putus : 12-10-2020 — Upload : 03-11-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 426/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 12 Oktober 2020 — Penuntut Umum:
RINA MAYASARI, S.H.
Terdakwa:
HERU SUSANTO Bin BUNAWAL
2914
  • Perbuatan tersebut dilakukan oleh Paraterdakwa dengan cara sebagai berikut: Bahwa berawal pada waktu tersebut diatas, ketika Saksi WENDOARIYADI Bin ARIYADI dan Saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUTmendapatkan informasi bahwa ada orang yang sedang menyalahgunakanNarkotika Jenis Shabu. Bahwa pada saat dilakukan penggeledahanditemukan barang bukti berupa: 1(Ssatu) bungkus plastic bening bekas pakalberisikan Kristal warna putin diduga Narkotika shabu, Seperangkat alat hisapshabu/bong.
    Bayu Agus Tanoto Bin Suyud, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor Lampung Tengahdan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi mengerti diperiksa karena saksi bersama dengan rekansaksi yaitu saksi Wendo Ariyadi serta beberapa rekan saksi lainnya Sat ResNarkoba Resor Lampung Tengah yang telah melakukan penangkapanterhadap Terdakwa ; Bahwa saksi menangkap Terdakwa telah meyalahgunakan narkotikajenis shabushabu tersebut
    Wendo Ariyadi Bin Ariyadi, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi diperiksa dihadapan penyidik Polisi Resor Lampung Tengahdan keterangan saksi yang berikan adalah benar; Bahwa saksi diperiksa karena saksi bersama dengan rekan saksi yaitusaksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekan saksi lainnya Sat ResNarkoba Resor Lampung Tengah yang telah melakukan penangkapanterhadap Terdakwa ;Putusan Nomor 426/Pid.Sus/2020/PN Gns. hal 6 dari 16 hal Bahwa saksi menangkap Terdakwa
    Berbekal informasitersebut selanjutnya saksi, saksi Bayu Agus Tanoto serta beberapa rekansaksi lainnya Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah mendatangi wilayahtersebut melakukan penyelidikan di tempat tersebut.
    Kurang lebih 5 (lima) menit kemudian datangbeberapa anggota Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah diantaranyayaitu saksi Bayu Agus Tanoto dan saksi Wendo Ariyadi masuk kedalamrumah serta mengamankan Terdakwa dan selanjutnya dilakukanpenggeledahan dan ditemukan berupa 1(satu) bungkus pelastik klip beningyang berisikan kristal putin di duga narkotika jenis shabu dan seperangkatalat hisap shabu/ bong yang berhasil ditemukan tepat di hadapanTerdakwa, setelah itu Terdakwa beserta barang bukti langsung
Register : 17-04-2020 — Putus : 12-05-2020 — Upload : 13-05-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 167/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 12 Mei 2020 — Penuntut Umum:
ELFA YULITA, SH
Terdakwa:
1.MUHAMAD APRIYANDI BIN ARIF ALI KABAR
2.DERI BIN JOHAN
2015
  • Lampung Tengah atausetidaktidaknya disuatu tempat dalam daerah hukum Pengadilan NegeriGunung Sugih yang berwenang memeriksa dan mengadili perkara ini,permufakatan jahat untuk melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawanhukum, memiliki, menyimpan, menguasal, atau menyediakan narkotikagolongan bukan tanaman yang dilakukan dengan cara sebagai berikut : Bahwa pada hari selasa tanggal 10 Desember 2019 sekira jam 12.00 Wibsaksi Komang Nur Cahyadi Anak Dari Wayan Nuriana bersama saksi BayuAgus Tanoto
    Lampung Tengah sering dijadikan tempat penyalahgunaannarkotika serta kKumpul kumpul anak muda, kKemudian saksi Komang NurCahyadi bersama saksi Bayu Agus Tanoto melakukan penyelidikan ke lokasihingga sekira jam 13.00 Wib saksi Komang Nur Cahyadi bersama saksiBayu Agus Tanoto langsung melakukan penggebrekan didalam rumahtersebut, kemudian terdapat Terdakwa . Muhamad Apriyandi dan TerdakwaIl.
    Diki (DPO);Putusan Nomor 167/Pid.Sus/2020/PN Gns. halaman 7 dari 20 halaman Bahwa pada saat kami melakukan penangkapan terhadap keduaTerdakwa tersebut, kami menanyakan kepada mereka apakah merekamemiliki izin dari pihak yang berwenang untuk mempergunakan barangtersebut, dan menurut pengakuan mereka bahwa mereka tidak memilikiizin ; Bahwa saksi mengetahui barang bukti yang dihadirkan; Terhadap keterangan saksi tersebut Para Terdakwa menyatakan tidakkeberatan dan membenarkannya;2.nnnen Bayu Agus Tanoto
    kosongdan disana sudah tersedia 1 (satu) buah alat hisap shabu dan pipet/sedotanuntuk menghisap shabu dan Saudara Diki (DPO) mengatakan ayo kitanyabu dulu biar engk pusing, nanti kita ketempat cewek lalu Terdakwajawab ya udah ayo saya sama Deri ini sudah sugest dari tadi danselanjutnya menggunakan narkotika jenis shabushabu tersebut dan padasaat giliran Terdakwa menggunakan kemudian datang beberapa anggotaSat Res Narkoba Resor Lampung Tengah diantaranya saksi Komang NurCahyadi dan saksi Bayu Agus Tanoto
    bernama DERI Bin JOHAN dengan segalaidentitasnya tersebut dan Terdakwa mengakui apa yang tertera dalamsurat dakwaan dan Para Terdakwa adalah orang yang cakap dan mampuuntuk mempertanggungjawabkan akibat dari segala perbuatannya,sehingga dengan demikian unsur setiap orang ini telah terpenuhi;Unsur Penyalahguna narkotika golongan bagi diri sendiriMenimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan bahwa benar Para Terdakwa ditangkap oleh saksi KomangNur Cahyadi dan saksi Bayu Agus Tanoto
Register : 20-11-2017 — Putus : 04-07-2017 — Upload : 20-11-2017
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 151/Pid.Sus/2017/PN Gns
Tanggal 4 Juli 2017 — ARI PRISTIAWAN BIN KASMAN
8215
  • Terusan Nunyai, KabupatenLampung Tengah atau setidaktidaknya pada tempat lain yang masih termasukdalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Gunung Sugih yang berwenangmemeriksa dan memutus perkara ini, telah tanpa hak atau melawan hukummemiliki, menyimpan, menguasai atau menyediakan Narkotika Golongan bukan tanaman, Perbuatan tersebut dilakukan terdakwa dengan caracarasebagai berikut :Pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut di atas, berawal saat SaksiDedi Ariza Bin Zahri (Alm) dan Saksi Bayu Agus Tanoto
    Bin Suyud yangkeduanya merupakan Anggota Kepolisian Sektor Terusan Nunyai mendapatkaninformasi dari masyarakat bahwa dirumah terdakwa ada beberapa orang yangsedang menggunakan/ mengkonsumsi narkotika jenis shabushabu, berdasarkaninformasi dari masyarakat tersebut Saksi Dedi Ariza Bin Zahri (Alm) bersamasama dengan Saksi Bayu Agus Tanoto Bin Suyud dan Beny M.
    rumah di JalanPahlawan, Kampung Bandar Agung, Kecamatan Terusan Nunyai, KabupatenLampung Tengah atau setidaktidaknya pada tempat lain yang masih termasukdalam wilayah hukum Pengadilan Negeri Gunung Sugih yang berwenangmemeriksa dan memutus perkara ini, sebagai penyalah guna NarkotikaGolongan bagi diri sendiri, Perobuatan tersebut dilakukan terdakwa dengancaracara sebagai berikut :Pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut di atas, berawal saat SaksiDedi Ariza Bin Zahri (Alm) dan Saksi Bayu Agus Tanoto
    jenisshabushabu tersebut pada hari Sabtu tanggal 10 Desember 2016 sekitar jam21.30 Wib, bertempat di sebuah rumah di Jalan Pahlawan Kampung BandarAgung Kecamatan Terusan Nunyai Kabupaten Lampung Tengah; Bahwa cara saksi bersama dengan saksi Bayu Agus Tanoto beberapa rekansaksi lainnya Sat Reskrim Sektor Terusan Nunyai dalam melakukanpenangkapan terhadap terdakwa tersebut mendapatkan informasi darimasyarakat bahwa dirumah terdakwa ada beberapa orang yang sedangmenggunakan/ mengkonsumsi narkotika
Putus : 22-09-2008 — Upload : 16-06-2009
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 86K/TUN/2008
Tanggal 22 September 2008 — KEPALA KANTOR PERTANAHAN KOTA JAMBI ; TANOTO KUSUMA ; Dkk vs. RTS. FARIDA, S.E. binti H. RADEN USMAN ; Hj. RTS. FATIMAH binti H. RADEN YASIN ; Dkk
3819 Berkekuatan Hukum Tetap
  • KEPALA KANTOR PERTANAHAN KOTA JAMBI ; TANOTO KUSUMA ; Dkk vs. RTS. FARIDA, S.E. binti H. RADEN USMAN ; Hj. RTS. FATIMAH binti H. RADEN YASIN ; Dkk
Register : 01-11-2017 — Putus : 23-03-2017 — Upload : 01-11-2017
Putusan PN TANGERANG Nomor 458/Pid.B/2016/PN.Tng
Tanggal 23 Maret 2017 — MARUK als MARUF bin (alm) MUSAN
12043
  • (sebelum adanya pemecahan Kecamatan) 2 2011 Peralihan hak berdasarkan Akta Jual Beli No. 1113 / 2012,HERRY KIANTO HARIANTO telah menjual tanah tersebutkepada WIDJAJA TANOTO 3 2013 Peralihan hak berdasarkan Akta Jual Beli (AJB) Nomor :1473/2013 yang dibuat dihadapan PPAT Martianis, SH,WIDJAJA TANOTO telah menjual tanah dengan persil Nomor23.
    (sebelum adanya pemecahan Kecamatan) 2 2011 Berdasarkan peralihan hak berupa Akta Jual Beli No. 1113 /2012 HERRY KIANTO HARIANTO menjual tanah tersebutkepada WIDJAJA TANOTO 3 2013 Berdasarkan Peralihan hak berupa Akta Jual Beli (AJB)Nomor : 1473/2013 yang dibuat dihadapan PPAT Martianis,SHInsinyur WIDJAJA TANOTO menjual tanah sawahdengan Persil Nomor 23. S.Ill Blok 001, Kohir Nomor 1236luas 2.542 M2 yang terletak di Jalan Pelud, Kampung.Gelam, Desa Belimbing Kecamatan.
    S.BI Blok 001, Kohir Nomor 1236,telah beralih hak kepemilikannya dari penjual ( WIDJAJA TANOTO)kepada pembeli ( MINARTO) berdasarkan Akta Jual Beli (AJB) Nomor1473/2013,b) Tanah sawah dengan luas 2.056 1.43 Jalan Pelud, Kampung Gelam,Desa Belimbing, Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang denganPersil Nomor 23. S.Ill Blok 001, Kobir Nomor 1233, telah beralin hakkepemilikannya dari penjual ( WIDJAJA TANOTO) kepada pembeli (MINARTO) berdasarkan Akte Jual Beli (AJB) Nomor 1475/2013;Bahwa sdr.
    WIDJAJA TANOTO selaku penjual dan saksi MINARTO selakupembeli ketika itu telah menghadap kepada Saksi, yang didaksikan olehKepala Desa Belimbing saksi HAJI MASKOTA HuS, SE, dan Staff DesaBelimbing yang bernama USMAN UJAR;Bahwa saksi ketika membuat (AJB) Nomor: 1473/2013 dan (AJB) Nomor :1475/2013 sudah sesuai prosedur, karenad. Para pihak penjual baik pembeh beserta para saksisaksi datangmenghadap Salmi selaku PPAT (Pejabat Pembuat Alda Tanah),Halaman 11 Putusan Nomor 458/Pid.B/2016/PN.Tng.12e.
    MARWATAB.A;Bahwa pada Tahun 2013 kedua bidang tanah tersebut berdasarkan AktaJual Beli (AJB) Nomor : 1473/2013 dan Akte Jual Beli (AJB)Nomor:1475/2013 yang masingmasing dibuat dihadapan PPAT Martianis,SH telah dijual oleh WIDJAJA TANOTO kepada MINARTO, dengandemikian sdr. Minarto adalah pemilik kKedua bidang tanah sawah denganPersil Nomor 23.
Register : 18-07-2019 — Putus : 28-08-2019 — Upload : 04-09-2019
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 209/Pid.Sus/2019/PN Gns
Tanggal 28 Agustus 2019 — Penuntut Umum:
RIZKA NURDIANSYAH, S.H.
Terdakwa:
1.SUPRIYANTO BIN SUDIRMAN
2.ANANG ANTONI BIN HARTONI
2312
  • mendapatkan informasi dari wargamasyarakat yang tidak dapat di sebutkan identitasnya bahwa ada yang sedangmenggunakan Narkotika jenis shabu shabu kemudian saksi Zaenal Arobidindan saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserse Narkotika Polres LampungTengah melakukan penyelidikan atas laporan tersebut sesampainya di belakangRuko Pasar Kota Gajah Kecamatan Kota Gajah Kanupaten Lampung Tengahsaksi Zaenal Arobidin dan saksi Bayu Agus Tanoto beserta team resersePutusan Nomor 209/Pid.Sus/2019/PN Gns. halaman
    PasarKota Gajah Kecamatan Kota Gajah Kabupaten Lampung Tengah atau di tempatlain setidaktidaknya masih termasuk dalam Daerah Hukum Pengadilan NegeriGunung Sugih yang berwenang memeriksa dan mengadili, Penyalah gunanarkotika golongan bagi diri sendiri mereka yang melakukan, yang menyuruhmelakukan, dan yang turut serta melakukan perbuatan tersebut dilakukanterdakwa dengan caracara sebagai berikut ;Pada hari Rabu tanggal 13 Maret 2019 sekira pukul 20.00 Wib saksiZaenal Arobidin dan saksi Bayu Agus Tanoto
    mendapatkan informasi dari wargamasyarakat yang tidak dapat di sebutkan identitasnya bahwa ada yang sedangmenggunakan Narkotika jenis shabu shabu kemudian saksi Zaenal Arobidindan saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserse Narkotika Polres LampungTengah melakukan penyelidikan atas laporan tersebut sesampainya di belakangRuko Pasar Kota Gajah Kecamatan Kota Gajah Kanupaten Lampung Tengahsaksi Zaenal Arobidin dan saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserseNarkotik Polres Lampung Tengah langsung menegepung
    Zaenal Arobidin Bin Thiolib, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut : Bahwa saksi pernah diperiksa di Penyidik Resor Lampung Tengahdan keterangan yang saksi berikan adalah benar; Bahwa saksi melakukan penangkapan terhadap kedua Terdakwatersebut bersama rekan saksi yaitu saksi Bayu Agus Tanoto AnggotaPolisi Sat Res Narkoba Resor Lampung Tengah; Bahwa pada saat saksi dan rekanrekan melakukan penangkapanterhadap kedua Terdakwa tersebut mereka sedang menggunakan ataumenghisap narkotika
    Unsur Penyalahguna narkotika golongan bagi diri sendiriMenimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan bahwa benar para Terdakwa ditangkap oleh saksi ZaenalArobidin dan saksi Bayu Agus Tanoto kesemuanya Anggota Polisi PolisiSat Res Narkoba Resor Lampung Tengah pada hari Rabu tanggal 13Maret 2019 sekira pukul 21.00 WIB bertempat di belakang Ruko PasarKota Gajah Kecamatan Kota Gajah Kabupaten Lampung Tengah.
Register : 13-11-2019 — Putus : 10-12-2019 — Upload : 10-12-2019
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 401/Pid.Sus/2019/PN Gns
Tanggal 10 Desember 2019 — Penuntut Umum:
ASTRI WIJAYANTI SH
Terdakwa:
1.ANGGI PRATAMA Bin WAGIYANTO
2.WISNU WICAKSONO Als CEMER Bin M.HASANUDIN
4016
  • prekursor Narkotika sebagaimanadimaksud Pasal 111, Pasal 112, Pasal 113, Pasal 114, Pasal 115, Pasal 116,Pasal 117, Pasal 118, Pasal 119, Pasal 120, Pasal 121, Pasal 112, Pasal 123,Pasal 124, Pasal 125, Pasal 126, dan Pasal 129 perbuatan dilakukan terdakwadengan cara sebagai berikut :Bahwa berdasarkan imformasi dari masyarakat tentang adanyapenyalahgunaan Narkoba ,kemudian pada hari Rabu tanggal 17 Juli 2019 sekirajam 21.30 Wib.saksi KOMANG NURCAHYADI Anak dari WAYAN NURYANAdan saksi BAYU AGUS TANOTO
    Bin SUYUD (anggota Polres LampungTengah) datang kerumah terdakwa ANGGI PRATAMA Bin WAGIYANTO didusu VI Kp.Nunggal Rejo Kec.Punggur Kab.Lampung Tengah,setiba dilokasisaksi KOMANG NURCAHYADI Anak dari WAYAN NURYANA dan saksi BAYUAGUS TANOTO Bin SUYUD melihat terdakwa ANGGI PRATAMA BinPutusan Nomor 401/Pid.Sus/2019/PN Gns. halaman 3 dari 22 halamanWAGIYANTO dan Terdakwa Il WISNU WICAKSONO Als CEMER BinM.HASANUDIN sedang mengkomsumsi shabu menggunakan 1 (satu) buah alathisap shabu/bong secara bergantian
    didalam kamar terdakwa I ANGGIPRATAMA Bin WAGIYANTO ,kemudian saksi KOMANG NURCAHYADI Anakdari WAYAN NURYANA dan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUDmelakukan penggeledahan didalam kamar terdakwa ANGGI PRATAMA BinWAGIYANTO dan ditemukan 1 (Satu) bungkus palstik bening berisi kristal warnaputih Narkotika jenis shabu sisa pakai dan 1 (Satu) buah alat hisap shabu/bongdidekat para terdakwa duduk,para terdakwa mengakui 1 (Satu) bungkus palstikbening berisi kristal warna putin Narkotika jenis shabu sisa pakai
    bagi diri sendiri.yvang melakukan,yangmenyuruh,melakukan dan turut serta melakukan perbuatan,perbuatan manaterdakwa lakukan dengan cara sebagai berikut :Bahwa berdasarkan imformasi dari masyarakat tentang adanyapenyalahgunaan Narkoba ,kemudian pada hari Rabu tanggal 17 Juli 2019 sekirajam 21.30 Wib.saksi KOMANG NURCAHYADI Anak dari WAYAN NURYANAdan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUD (anggota Polres LampungTengah) datang kerumah terdakwa ANGGI PRATAMA Bin WAGIYANTO didusu VI Kp.Nunggal Rejo Kec.Punggur
    Kab.Lampung Tengah,setiba dilokasisaksi KOMANG NURCAHYADI Anak dari WAYAN NURYANA dan saksi BAYUAGUS TANOTO Bin SUYUD melihat terdakwa ANGGI PRATAMA BinWAGIYANTO dan Terdakwa Il WISNU WICAKSONO Als CEMER BinM.HASANUDIN sedang mengkomsumsi shabu menggunakan 1 (satu) buah alathisap shabu/bong secara bergantian didalam kamar terdakwa ANGGIPRATAMA Bin WAGIYANTO ,kemudian saksi KOMANG NURCAHYADI Anakdari WAYAN NURYANA dan saksi BAYU AGUS TANOTO Bin SUYUDmelakukan penggeledahan didalam kamar terdakwa
Register : 15-01-2020 — Putus : 27-02-2020 — Upload : 28-02-2020
Putusan PN GUNUNG SUGIH Nomor 13/Pid.Sus/2020/PN Gns
Tanggal 27 Februari 2020 — Penuntut Umum:
REZA ANDIKA, SH
Terdakwa:
SUHARTONO Bin NGADIMAN
2112
  • Perbuatan tersebutdilakukan terdakwa dengan caracara sebagai berikut:Pada hari Sabtu tanggal 03 Agustus 2019 sekira pukul 20.00 Wib saksiSudirman, saksi Bayu Agus Tanoto mendapatkan informasi dari masyarakatbahwa di seputaran pom bensin yukum jaya kelurahan yukum jaya kecamatanterbanggi besar kabupaten lampung tengah sering terjadi transaksi narkotikasetelah mendapatkan informasi tersebut saksi Sudirman, saksi Bayu AgusTanoto beserta team reserse narkoba Polres Lampung Tengah menuju lokasitersebut
    dan sesampainya di pom bensin yukum jaya sekira pukul 20.30 wibsaksi Sudirman, saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserse narkoba melihatterdakwa SUHARTONO Bin NGADIMAN yang mencurigakan kemudian saksiSudirman, saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserse narkoba langsungmelakukan penggeledahan terhadap terdakwa SUHARTONO Bin NGADIMANdan di temukan 1 (satu) buah kotak rokok merek surya yang berisikan 1 (satu)bungkus plastik bening berisikan Kristal warna putih narkotika jenis shabu yangdi temukan
    Perbuatantersebut dilakukan terdakwa dengan caracara sebagai berikut :Pada hari Sabtu tanggal 03 Agustus 2019 sekira pukul 20.00 Wib saksiSudirman, saksi Bayu Agus Tanoto mendapatkan informasi dari masyarakat Putusan Nomor 13/Pid.Sus/2020/PN Gns. halaman 4 dari 16 halamanbahwa di seputaran pom bensin yukum jaya kelurahan yukum jaya kecamatanterbanggi besar kabupaten lampung tengah sering terjadi transaksi narkotikasetelah mendapatkan informasi tersebut saksi Sudirman, saksi Bayu AgusTanoto beserta
    team reserse narkoba Polres Lampung Tengah menuju lokasitersebut dan sesampainya di pom bensin yukum jaya sekira pukul 20.30 wibsaksi Sudirman, saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserse narkoba melihatterdakwa SUHARTONO Bin NGADIMAN yang mencurigakan kemudian saksiSudirman, saksi Bayu Agus Tanoto beserta team reserse narkoba langsungmelakukan penggeledahan terhadap terdakwa SUHARTONO Bin NGADIMANdan di temukan 1 (satu) buah kotak rokok merek surya yang berisikan 1 (Satu)bungkus plastik bening
    halaman 6 dari 16 halaman Bahwa cara saksi bersama dengan rekanrekan dalam melakukanpenangkapan terhadap Terdakwa tersebut berawal mendapatkan informasidari masyarakat bahwa di pom bensin Yukum Jaya Kelurahan Yukum JayaKecamatan Terbanggi Besar Kabupaten Lampung Tengah sering terjaditransaksi jual beli narkotika dan selanjutnya saksi bersamadengan rekanrekan saksi melakukan penyelidikan ke lokasi yang di maksud setelahsampai di lokasi sekira jam 20.30 WIB saksi bersamasama dengan saksiBayu Agus Tanoto