Ditemukan 16566 data

Urut Berdasarkan
 
Mungkin maksud Anda adalah : ambarita ambarak
Register : 03-10-2019 — Putus : 06-11-2019 — Upload : 08-11-2019
Putusan PA AMBARAWA Nomor 1083/Pdt.G/2019/PA.Amb
Tanggal 6 Nopember 2019 — Penggugat melawan Tergugat
394
  • Memberi izin kepada Pemohon ( Aris Cahyono bin Tukiman Darto Wiyono ) untuk menjatuhkan talak satu raji terhadap Termohon ( Susana Ariski binti Sudjatman ) di depan sidang Pengadilan Agama Ambarawa;
    4.Menghukum Pemohon untuk memberikan kepada Termohon ;

    • Nafkah iddah sebesar Rp 1.500.000,00 (satu juta lima ratus ribu rupiah);
    • Mutah berupa uang sebesar Rp 1.500.000,00 (satu juta lima ratus ribu rupiah);

    5.

    PUTUSANNomor 1083/Pdt.G/2019/PA.AmbyeDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkaraperkara tertentupada tingkat pertama dalam persidangan Majelis, menjatuhkan putusansebagai berikut dalam perkara permohonan izin ikrar talak antara;Rn, Umur 33 tahun, agama Islam,Pekerjaan Karyawan Swasta, Pendidikan SekolahLanjutan Tingkat Pertama, tempat kediaman di JMS Kabupaten= Karanganyar, sebagaiPemohon;MelawanRee, Umur 34 tahun, agama Islam, Pekerjaan tidakbekerja
    Bahwa Pemohon sanggup untuk membayar biaya perkara;Berdasarkan dalil dan alasanalasan tersebut diatas, maka dengan iniPemohon memohon agar Ketua Pengadilan Agama Ambarawa cq. MajelisHakim dapat memeriksa dan mengadili perkara ini, selanjutnyamenjatuhkan putusan yang amarnya sebagai berikut :PRIMER :1. Mengabulkan permohonan Pemohon untuk seluruhnya;Hal. 3 dari 15 Hal. Put. No 1083/Pdt.G/2019/PA.Amb2.
    Memberi izin kepada Pemohon (iiiMM) smenjatuhkan talak satu Raji kepada (qxa.2: Membebankan biaya yang timbul sesuai dengan ketentuan hukum;SUBSIDER :Atau apabila Pengadilan Agama Ambarawa berpendapat lain mohon putusanyangseadil adilnya (ex aequo et bono);Bahwa, pada hari sidang yang telah ditetaopkan Pemohon telah datangmenghadap ke muka sidang, sedangkan Termohon tidak datang menghadap kemuka sidang dan tidak menyuruh orang lain untuk menghadap sebagaiwakil/kuasa hukumnya meskipun telah dipanggil
    No 1083/Pdt.G/2019/PA.Ambbukti surat tersebut secara formil telah memenuhi syarat sebagai alat bukti danselanjutnya akan dipertimbangkan;Menimbang, bahwa perkara ini termasuk sengketa di bidangperkawinan, dan berdasarkan Bukti P1 Pemohon berdomisili di wilayah hukumPengadilan Agama Ambarawa, maka berdasarkan ketentuan Pasal 49 ayat (1)huruf (a) dan Pasal 66 ayat (2) Undangundang Nomor 7 Tahun 1989 TentangPeradilan Agama sebagaimana telah diubah dengan Undangundang Nomor 3Tahun 2006 dan perubahan
    Mengabulkan pemohonan Pemohon dengan verstek;&Memberi izin kepada Pemchon (isuntuk menjatuhkan talak satu raji terhadap Termohon (aWE) di depan sidang Pengadilan Agama Ambarawa;Menghukum Pemohon untuk memberikan kepada Termohon;e Nafkah iddah sebesar Rp 1.500.000,00 (satu juta lima ratus ribu&rupiah);e Mutah berupa uang sebesar Rp 1.500.000,00 (satu juta lima ratusribu rupiah);5.
Register : 29-10-2013 — Putus : 09-01-2014 — Upload : 21-04-2014
Putusan PA AMBARAWA Nomor 1047/Pdt.G/2013/PA.Amb
Tanggal 9 Januari 2014 — PENGGUGAT VS TERGUGAT
132
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkan salinan putusan ini kepada Kantor Urusan Agama Kecamatan Jambu, Kabupaten Semarang;-----------------------------------------------------------------------4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara yang hingga kini dihitung sebesar Rp. 291.000,- (dua ratus sembilan puluh satu ribu rupiah) ;
    PUTUSANNomor 1047/Pdt.G / 2013 / PA.AmbDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkara ceraigugat pada tingkat pertama, telah menjatuhkan putusan seperti tersebut di bawah inidalam perkara antara;PENGGUGAT, umur 42 tahun, agama Islam, pendidikan terakhir SD,pekerjaan Swasta, NIK. , bertempat tinggal semula di Kabupaten Semarang dan sekarang di KabupatenSemarang, sebagaiPenggugat;MELAWANTERGUGAT, umur 46 tahun, agama Islam, pendidikan
    terakhir SLTA,pekerjaan Swasta, bertempat tinggal di KabupatenSemarang, sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut; Setelah membaca dan mempelajari berkas perkara; Setelah mendengar keterangan Penggugat dan para saksi; TENTANG DUDUK PERKARAMenimbang, bahwa Penggugat dengan surat gugatannya tertanggal 29 Oktober2013 yang telah terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Ambarawa Nomor: 1047/Pdt.G/2013/PA.Amb tanggal 29 Oktober 2013. mengemukakan halhal sebagaiberikut :1Bahwa, pada tanggal 17 Mei 1995
    bermaksud mengakhiri rumahtangganya secara hukum ;8 Bahwa atas halhal tersebut diatas Penggugat mengajukan gugatan cerai terhadapTergugat dengan alasan: antara Penggugat dan Tergugat terusmenerus terjadiperselisihan dan pertengkaran dan tidak ada harapan akan hidup rukun lagi dalamrumah tangga dan hal tersebut sesuai dengan Pasal 19 huruf (f) PeraturanPemerintah Nomor 9 Tahun 1975 jo Pasal 116 huruf (f) Kompilasi HukumBerdasarkan alasan/dalildalil di atas, Penggugat mohon agar Ketua PengadilanAgama Ambarawa
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkan salinanputusan ini kepada Kantor Urusan Agama Kecamatan Jambu, KabupatenSemarang;4.
    Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara yang hingga kinidihitung sebesar Rp. 291.000, (dua ratus sembilan puluh satu ribu rupiah) ;Demikian putusan ini dijatuhkan berdasarkan musyawarah Majelis HakimPengadilan Agama Ambarawa, pada hari Kamis tanggal Sembilan bulan Januari tahundua ribu empat belas Masehi bertepatan dengan tanggal delapan bulan Rabiulawal tahunseribu empat ratus tiga puluh lima Hijriyah, oleh Kami Drs. H. FUAD sebagai HakimKetua Majelis, H.
Register : 06-11-2014 — Putus : 30-03-2015 — Upload : 07-04-2015
Putusan PA AMBARAWA Nomor 1010/Pdt.G/2014/PA.Amb
Tanggal 30 Maret 2015 — PENGGUGAT VS TERGUGAT
141
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkan salinan putusan yang telah berkekuatan hukum tetap kepada pegawai pencatat nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Ungaran Barat, dan pegawai pencatat nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu ;4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara yang hingga kini dihitung sebesar Rp. 541.000,00 (lima ratus empat puluh satu ribu rupiah);
    PUTUSANNomor 1010/Pdt.G/2014/PA.AmbDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkara tertentupada tingkat pertama, telah menjatuhkan putusan dalam perkara cerai gugat yangdiajukan oleh :PENGGUGAT, umur 32 tahun, agama Islam, Pendidikan terakhir , pekerjaanSWASTA, bertempat tinggal di Kabupaten Semarang,dalam hal ini memberi kuasa kepada SUDARDI, SH.Advokat/Pengacara pada kantor Advokat dan PenasehatHukum SUDARDI, SH, dan REKAN yang beralamat
    , Berdasarkan Surat Kuasa Khusustanggal 05 September 2014, sebagai Penggugat ;MelawanTERGUGAT, umur 36 tahun, agama Islam, Pendidikan terakhir , pekerjaanSwasta, bertempat tinggal di Kabupaten Semarang,sebagai Tergugat ;Pengadilan Agama tersebut ;Setelah membaca dan mempelajari berkas perkara ;Setelah mendengar keterangan Penggugat, Tergugat dan saksisaksi dipersidangan ;TENTANG DUDUK PERKARAMenimbang, bahwa Penggugat telah mengajukan gugatan cerai yang terdaftar diKepaniteraan Pengadilan Agama Ambarawa
    Membebankan biaya perkara ini menurut hukum ;Ataue Apabila Yth Ketua Pengadilan Agama Ambarawa berpendapat lain mohonputusan yang seadiladilnya.Menimbang, bahwa pada hari persidangan yang telah ditetapkan, Penggugat danTergugat hadir dipersidangan, kemudian oleh Ketua Majelis diperintahkan untukmediasi dan para pihak sepakat memilih Drs. H.
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkan salinanputusan yang telah berkekuatan hukum tetap kepada pegawai pencatat nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Ungaran Barat, dan pegawai pencatat nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang, untuk dicatatdalam daftar yang disediakan untuk itu ;4.
    Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara yang hingga kinidihitung sebesar Rp. 541.000,00 (lima ratus empat puluh satu ribu rupiah);Demikian putusan ini dijatuhkan berdasarkan musyawarah Majelis HakimPengadilan Agama Ambarawa, pada hari Senin tanggal 30 Maret 2015 Masehibertepatan dengan tanggal 9 Jummadil Akhir 1436 Hijriyah, oleh Kami Drs. H. SALIM,SH, MH sebagai Hakim Ketua Majelis, H.
Putus : 07-02-2017 — Upload : 17-02-2017
Putusan PA AMBARAWA Nomor 972/Pdt.G/2016/PA.Amb
Tanggal 7 Februari 2017 —
128
  • PUTUSANNomor 0972/Pdt.G/2016/PA.AmbDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu pada tingkat pertama dalam persidangan majelis telah menjatuhkanputusan dalam perkara cerai gugat antara :Tyas Ratna Sari, SE binti Ir Bambang Triwahono MM, umur 32 tahun,agama Islam, Pendidikan terakhir , pekerjaan Pegawai BUMD,bertempat tinggal di Jalan Brantas RT.002 RW. 002 KelurahanSidomulyo Kecamatan Ungaran Timur Kabupaten Semarang,sebagai
    Jalan Brantas RT.002 RW. 002 KelurahanSidomulyo Kecamatan Ungaran Timur Kabupaten Semarang dansekarang bertempat tinggal di Klegen RIT 014 RW 007 DesaSrebegan Kecamatan Ceper Kabupaten Klaten , sebagai Tergugat;Pengadilan Agama tersebut;Telah mempelajari suratsurat yang berkaitan dengan perkara ini;Telah mendengar keterangan Penggugat dan Tergugat serta para saksidi muka sidang;DUDUK PERKARAMenimbang, bahwa Penggugat telah mengajukan gugatan ceraiyang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Ambarawa
Register : 26-05-2014 — Putus : 22-10-2014 — Upload : 27-02-2015
Putusan PA REMBANG Nomor 453/Pdt.G/2014/PA.Rbg
Tanggal 22 Oktober 2014 — Penggugat dan Tergugat
171
  • sebagai teangga dekatnya; Bahwa Penggugat dan Tergugat menikah tahun 2003, setelah menikah hidupbersama di rumah orangtua Penggugat selama 2 tahun kemudian tinggal di rumahkontrakan selama 8 tahun lebih dan terakhir kembali hidup bersama di rumahorangtua Penggugat telah dikaruniai 2 orang anak namun sekarang keduanya telahberpiah rumah tangganya; Bahwa Penggugat dan Tergugat berpisah rumah tangganya karena keduanyabertengkar masalah Tergugat menjalin cinta dengan wanita lain bernama Suratihorang Ambarawa
    Penggugat dan Tergugat menikah tahun 2003, setelah menikah hidupbersama di rumah orangtua Penggugat selama 2 tahun kemudian tinggal di rumahkontrakan selama 8 tahun lebih dan terakhir kembali hidup bersama di rumahorangtua Penggugat telah dikaruniai 2 orang anak namun sekarang keduanya telahberpiah rumah tangganya; Bahwa Penggugat dan Tergugat berpisah rumah tangganya karena Penggugat danTergugat bertengkar masalah Tergugat mempunyai hubungan pribadi denganwanita lain bernama Suratih orang dari Ambarawa
    persidangan, oleh karenanya Penggugat telah mengajukan bukti surat P.1 danP.2 serta 2 (dua) orang saksi, yang telah memberikan keterangan di persidangansebagaimana telah terurai di atas; Menimbang bahwa para saksi Penggugat di bawah sumpahnya telah memberikanketerangan sebagai apa yang dilihat dan didengar sendiri tentang rumah tanggaPenggugat dan Tergugat,Bahwa Penggugat dan Tergugat pisah tempat tinggal selama 9bulan lamanya karena bertengkar masalah, Tergugat bermain cinta dengan wanita lainorang dari Ambarawa
    dapat ditemukanfakta dalam persidangan tentang rumah tangga Penggugat dan Tergugat sebagaiberikute Bahwa Penggugat dan Tergugat adalah suami istri yang menikah pada tahun2003 dihadapan Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Sale,KabupatenRembang, dalam keadaan Ba'da Dukhul dan dikaruniai 2 orang anak bernama;e Bahwa sejak bulan Agustus 2010 antara Penggugat dan Tergugat terjadiperselisihan dan pertengkaran secara terus menerus yang disebabkan Tergugatbermain cinta dengan wanita lain yang berasal dari Ambarawa
Register : 09-10-2020 — Putus : 24-11-2020 — Upload : 26-11-2020
Putusan PA SEMARANG Nomor 2661/Pdt.G/2020/PA.Smg
Tanggal 24 Nopember 2020 — Penggugat melawan Tergugat
181
  • Bahwa pada hari Kamis Rojab, tanggal 06 Juni 2013 M,Penggugatdengan Tergugat telah melangsungkan pernikahan dan dicatat olehPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Ambarawa,Kabupaten Semarang,sebagaimana tercantum dalam Kutipan Akta NikahNomor :237/007/ V1/2013 tertanggal 06 Juni 2013 dan sesaat setelahHalaman 1 dari 11 putusan Nomor 2661/Pdt.G/2020/PA.Smgakad nikah, Tergugat mengucapkan sighat talik talak;3.
    Berdasarkan alasan/ dalildalil di atas, Penggugat mohon agar KetuaPengadilan Agama Kelas IB Ambarawa atau Majelis Hakim yangmemeriksa perkara ini berkenan menjatuhkan putusan yang amarnyaberbunyi sebagai berikut;Halaman 3 dari 11 putusan Nomor 2661/Pdt.G/2020/PA.SmgMenjatuhkan talak satu bain shughra Tergugat (Danang Bayu PamungkasbinTadji Andrianto) kepada Penggugat (Tia Fitri Sanifa binti AgusPornomo);Atau;Apabila Majelis Hakim Pengadilan Agama Kelas IA Semarangberpendapat lain, mohon putusan yang
    Surat Keterangan Pergi nomor ... tanggal .... yang dikeluarkanoleh Baterman Kecil 240, RT. 005 RW.002 Kelurahan KembangsariKecamatanSemarangTengahKotaSemarang, sementara ini bertempattinggal di JL.Pojoksari Rt.02/01,Kecamatan Ambarawa KabupatenSemarang (Bukti P.2).B.
    Saksisaksi.1.umur ... tahun, Agama Islam, pekerjaan ... tempat tinggal diKecamatanSemarangTengahKotaSemarang, sementara ini bertempattinggal di JL.Pojoksari Rt.02/01,Kecamatan Ambarawa KabupatenSemarang Saksi tersebut memberikan keterangan di bawah sumpah yangpada pokoknya sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat,KAIONA .....eeeeeeeeeeeeeeee Penggugat; Bahwa Pengguggat dan Tergugat menikah pada tanggal ............. ; Bahwa setelah menikah, Penggugat dan Tergugat tinggal
Register : 01-10-2018 — Putus : 08-11-2018 — Upload : 22-11-2018
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0956/Pdt.G/2018/PA.Amb
Tanggal 8 Nopember 2018 — Penggugat melawan Tergugat
202
  • PUTUSANNomor:0956/Padt.G/2018/PA.AmbDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara tertentu padatingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara cerai gugat antara:PENGGUGAT, umur 49 tahun, agama Islam, pekerjaan Buruh, tempattinggal di Kabupaten Semarang, selanjutnya disebut sebagai:PENGGUGATMELAWANTERGUGAT, umur 49 tahun, agama Islam, pekerjaan Buruh, tempattinggal di Kabupaten Semarang, selanjutnya disebut
    bermaksudmengakhiri rumah tangganya secara hukum ;7.Bahwa atas halhal tersebut diatas Penggugat mengajukan gugatancerai terhadap Tergugat dengan alasan: antara Penggugat dan Tergugatterusmenerus terjadi perselisihan dan pertengkaran dan tidak adaharapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga dan hal tersebutsesuai dengan Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun1975 jo Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam ;Berdasarkan alasan/dalildalil di atas, Penggugat mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa
    2009 jo Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor 9Tahun 1975 Majelis Hakim telah berusaha melakukan perdamaian dengan caramenasehati Penggugat agar tidak bercerai dari Tergugat, tetapi tidak berhasil;Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka Peraturan Mahkamah Agung Nomor 01 Tahun 2008 tentangMediasi tidak dapat dilaksanakan;Menimbang, bahwa berdasarkan pemeriksaan identitas Penggugat danbukti P.1. ternyata Penggugat bertempat tinggal di wilayah hukum PengadilanAgama Ambarawa
    , maka berdasarkan Pasal 49 ayat (1) dan Pasal 73 ayat (1)UndangUndang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah dan ditambah terakhirdengan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009, perkara ini menjadi wewenangPengadilan Agama Ambarawa;Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 26 Peraturan Pemerintah Nomor9 tahun 1975 Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut tetapi tidak hadirdan tidak pula mengirimkan wakilnya ke persidangan dan ketidakhadirannyatersebut bukan disebabkan oleh halangan yang sah, maka persidangandilanjutkan
Register : 12-11-2018 — Putus : 25-03-2019 — Upload : 02-05-2019
Putusan PA AMBARAWA Nomor 1152/Pdt.G/2018/PA.Amb
Tanggal 25 Maret 2019 — Penggugat melawan Tergugat
264
  • mengadili

    1. Menyatakan Termohon yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan, tidak hadir;

    2. Mengabulkan permohonan Pemohon dengan verstek;

    3. Memberi izin kepada Pemohon (Nor Aini bin Ismun) untuk menjatuhkan talak satu raji terhadap Termohon (Mariyam binti Hartono) di depan sidang Pengadilan Agama Ambarawa;

    4. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp361.000,00

    PUTUSANNomor 1152/Pdt.G/2018/PA.AmbosDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkaraperkara tertentupada tingkat pertama dalam persidangan Majelis, menjatunkan putusansebagai berikut dalam perkara permohonan izin ikrar talak antara;PEMOHON, umur 40 tahun, agama Islam, Pekerjaan SWASTA, PendidikanSekolah Dasar, tempat kediaman di KabupatenSemarang, sebagai Pemohon;MelawanTERMOHON, umur 39 tahun, agama Islam, Pekerjaan Buruh, PendidikanSekolah Dasar
    Menetapkan, memberi ijin kepada Pemohon (PEMOHON) untuk ikrarmenjatuhkan talak terhadap Termohon (TERMOHON) di depan persidanganPengadilan Agama Ambarawa;2: Membebankan biaya menurut hukum;> Atau apabila Yth Ketua Pengadilan Agama Ambarawa berpendapatlain mohon diputus seadiladilnya.Bahwa, pada hari sidang yang telah ditetapbkan Pemohon telah datangmenghadap ke muka sidang, sedangkan Termohon tidak datang menghadap kemuka sidang dan tidak menyuruh orang lain untuk menghadap sebagaiwakil/kuasa hukumnya
    Pemohon dalam SuratPermohonannya bahwa Pemohon dan Termohon beragama Islam dan telahmelakukan perkawinan secara islami, maka perkara ini merupakan kompetensiabsolut Pengadilan Agama untuk memeriksa dan menyelesaikannya (videPasal 2 jo Pasal 49 ayat (1) Undang Undang Nomor 7 Tahun 1989 TentangPeradilan Agama sebagai mana yang telah diubah yang kedua dengan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009) ;Menimbang, bahwa berdasarkan surat permohonan, Pemohonbertempat tinggal wilayah yurisdiksi Pengadilan Agama Ambarawa
Register : 10-11-2015 — Putus : 30-11-2015 — Upload : 08-12-2015
Putusan PA AMBARAWA Nomor 168/Pdt.P/2015/PA.Amb
Tanggal 30 Nopember 2015 — PEMOHON
193
  • PENETAPANNomor : 0168/Pdt.P/2015/PA.Ambearl yor dl Ul pu,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkara tertentupada tingkat pertama, telah menjatuhkan Penetapan dalam perkara Dispensasi Nikahyang diajukan oleh :PEMOHON, umur 50 tahun, agama Islam, pekerjaan BURUH, tempat tinggaldi Kabupaten Semarang, sebagai Pemohon ;Pengadilan Agama tersebut ;Setelah membaca berkas dalam perkara ini ;Setelah mendengar keterangan Pemohon dan keterangan
    pada tanggal 28Juni 2015 calon Isteri anak Pemohon telah melahirkan seorang bayi lakilaki yangbernama ANAK KEDUA MEMPELAIBahwa antara anak Pemohon dengan calon isterinya tersebut tidak ada laranganuntuk melakukan pernikahan;Bahwa anak Pemohon berstatus jejaka, dan telah akil baliq serta sudah siap untukmenjadi suami atau kepala keluarga;Bahwa Pemohon sanggup membayar seluruh biaya perkara yang timbul akibatperkara ini;Berdasarkan halhal tersebut di atas, Pemohon mohon agar Ketua PengadilanAgama Ambarawa
    yang diajukan oleh Pemohon ;Menimbang, bahwa Pemohon telah mengajukan bukti tertulis yang diberi kodeP.1 sampai dengan P.6, buktibukti P.1, P.2, P.3, berupa foto kopi yang telahbermeterai, dilegalisir, dan dicocokkan dengan aslinya sedang bukti P.4 P.5 dan P.6yang merupakan surat asli, maka berdasarkan pasal 165 HIR bukti tersebut dapatditerima untuk dipertimbangkan ;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P1, Pemohon berdomisili di wilayahKabupaten semarang yang menjadi yuridiksi Pengaadilan Agama Ambarawa
    , danperkara ini termasuk dalam bidang perkawinan, maka sesuai Keputusan KetuaMahkamah Agung RI Nomor : KMA/032/SK/TV/2006 tentang Pemberlakuan Buku IIPengadilan Agama Ambarawa berwenang mengadili perkara ini( kompetensi Relatif) ;Menimbang, bahwa perkara ini adalah perkara perkawinan, maka berdasarkanpasal 49 ayat (1) Undang Undang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah denganUndang Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan diubah yang kedfua dengan Undang UndangNomor 50 Tahun 2009 tentang Peradilan Agama, Pengadilan
Register : 17-12-2014 — Putus : 05-01-2015 — Upload : 06-03-2015
Putusan PA AMBARAWA Nomor 163/Pdt.P/2014/PA.Amb
Tanggal 5 Januari 2015 — PEMOHON
100
  • Ul pwDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkara tertentupada tingkat pertama, telah menjatuhkan Penetapan dalam perkara Dispensasi Nikahyang diajukan oleh :PEMOHON, umur 51 tahun, agama Islam, pekerjaan BURUH, tempat tinggaldi Kabupaten Semarang, sebagai Pemohon ;Pengadilan Agama tersebut ;Setelah membaca berkas dalam perkara ini ;Setelah mendengar keterangan Pemohon dan saksisaksi dan keterangan lainnya dipersidangan ;TENTANG DUDUK
    Bahwa Pemohon sanggup membayar seluruh biaya perkara yang timbul akibatperkara ini;Berdasarkan halhal tersebut di atas, Pemohon mohon agar Ketua PengadilanAgama Ambarawa segera memeriksa dan mengadili perkara ini, selanjutnyamenjatuhkan penetapan yang amarnya berbunyi sebagai berikut :1 Mengabulkan permohonan Pemohon ;2 Menetapkan, memberikan dispensasi kepada anak Pemohon yang bernamaANAK PEMOHON untuk menikah dengan calon istrinya yang bernamaCALON ISTRI ANAK PEMOHON ;3 Menetapkan biaya perkara
    Pemohon ;Menimbang, bahwa Pemohon telah mengajukan bukti tertulis yang diberi kodeP.1 sampai dengan P.6, dimana bukti P.1 sampai P.3 berupa fotokopi yang telahbermeterai, dilegalisir dan dicocokkan dengan aslinya, sedangkan bukti P.4 sampaidengan P.6 merupakan surat asli, dan setelah diteliti maka berdasarkan pasal 165 HIRbukti tersebut dapat diterima untuk dipertimbangkanMenimbang, bahwa berdasarkan bukti P1, Pemohon berdomisili di wilayahKabupaten semarang yang menjadi yuridiksi Pengaadilan Agama Ambarawa
    , danperkara ini termasuk dalam bidang perkawinan, maka sesuai Keputusan KetuaMahkamah Agung RI Nomor KMA/032/SK/IV/2006 tentang Pemberlakuan Buku IIPengadilan Agama Ambarawa berwenang mengadili perkara ini( kompetensi Relatif) ;7Menimbang, bahwa perkara ini adalah perkara perkawinan, maka berdasarkanpasal 49 ayat (1) Undang Undang nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah denganUndang Undang Nomor 3 Tahun 2006 dan diubah yang kedfua dengan Undang UndangNomor 50 Tahun 2009 tentang Peradilan Agama, Pengadilan
Register : 05-01-2016 — Putus : 19-05-2016 — Upload : 23-05-2016
Putusan PA AMBARAWA Nomor 25/Pdt.G/2016/PA.Amb
Tanggal 19 Mei 2016 — PENGGUGAT VS TERGUGAT
121
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkan salinan putusan yang telah berkekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Brati Kabupaten Grobogan dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Ungaran Timur Kabupaten Semarang dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Demak Kabupaten Demak, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
    Gen ll ati auDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara tertentu padatingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhnkan putusan sebagaiberikut dalam perkara cerai gugat antara:PENGGUGAT, umur 31 tahun, agama Islam, pendidikan terakhir SMK,pekerjaan Buruh, NIK. , bertempat tinggal di KabupatenSemarang, selanjutnya disebut sebagai: PENGGUGATMELAWANTERGUGAT, umur 35 tahun, agama Islam, pendidikan terakhir SMP,pekerjaan Buruh, terakhir bertempat
    seluruh biaya perkara yang timbul akibatperkara ini;Bahwa atas halhal tersebut diatas Penggugat mengajukan gugatan ceraiterhadap Tergugat dengan alasan: Tergugat meninggalkan Penggugatselama 6 tahun 1 bulan berturutturut hingga sekarang tanpa ijin Penggugatdan tanpa alasan yang sah dan hal tersebut sesuai dengan Pasal 19 huruf(b) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 jo Pasal 116 huruf (b)Kompilasi Hukum Islam ;Berdasarkan alasan/dalildalil di atas, Penggugat mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa
    Indonesia.hingga sekarang telah lebih dua tahun lamanya;Menimbang, bahwa alasan tersebut telah ternyata sesuai denganketentuan Pasal 19 huruf (b) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 joPasal 116 huruf (b) Kompilasi Hukum Islam, sehingga dapat diterima untukdiperiksa lebih lanjut;Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak hadir maka dianggaptidak akan mempertahankan rumahtangganya;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.1 ternyata Penggugatbertempat tinggal di wilayah yurisdiksi Pengadilan Agama Ambarawa
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkansalinan putusan yang telah berkekuatan hukum tetap kepada PegawaiPencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Brati KabupatenGrobogan dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama KecamatanUngaran Timur Kabupaten Semarang dan Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Demak Kabupaten Demak, untuk dicatat dalamdaftar yang disediakan untuk itu;5.
Register : 04-07-2013 — Putus : 05-12-2013 — Upload : 08-04-2014
Putusan PA AMBARAWA Nomor 654/Pdt.G/2013/PA.Amb
Tanggal 5 Desember 2013 — PEMOHON VS TERMOHON
182
  • Gea ll ail anyDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara ijin poligamitelah menjatuhkan putusan sebagai berikut, dalam perkara yang diajukan oleh:PEMOHON, Umur 61 tahun, Agama Islam, Pekerjaan PNS Hakim,NIK. , tempat kediaman Kabupaten Semarang,sebagai PEMOHON;MelawanTERMOHON, Umur 57 tahun, Agama Islam, Pekerjaan , Tempatkediaman di Kabupaten Semarang, sebagaiTERMOHON;Pengadilan Agama tersebut ; 222 nnn nen nnn enn nnn conn nce nesSetelah mempelajari
    Oleh karena Termohon sudah tidak cakap bertindak hukum, mohon kiranyatidak perlu dipanggil dan mewakilkan kepada anaknya untuk hadirdipersidangan yang bernama) ANAK KE 1 PEMOHON DENGAN TERMOHON12.Pemohon sanggup membayar seluruh biaya perkara yang timbul akibatDerkala INI = n= 22> noo ron nnn nnn nnn nnn nnn nnn nnn nen nnn n nnn nn ene neBerdasarkan alasan/dalildalil diatas, Pemohon mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa segera memanggil pihakpihak dalam perkaraini, selanjutnya memeriksa dan
    Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara yanghingga kini dihitung sebesar Rp.291.000, (dua ratus sembilan puluh satutibU rupiah).~== 22 2a ean anne nnn nanan cee eee cece cence cenceDemikian diputuskan di Ambarawa pada hari Kamis tanggal Limabulan Desember tahun dua ribu tiga belas Masehi bertepatan dengan tanggalDua bulan Sofar tahun seribu empat ratus tiga puluh lima Hijriyah, oleh KamiDrs. H. FUAD sebagai Hakim Ketua Majelis, HABDUL KHOLIQ, SH.MH. danDrs.
Register : 17-07-2018 — Putus : 23-08-2018 — Upload : 19-09-2018
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0652/Pdt.G/2018/PA.Amb
Tanggal 23 Agustus 2018 — Penggugat melawan Tergugat
193
  • PENETAPANNomor: 0652/Pdt.G/2018/PA.Ambeby st oO olDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkaracerai gugat pada tingkat pertama, telah menjatuhkan penetapan dalam perkarayang diajukan oleh :PENGGUGAT, umur 28 tahun, agama Islam, Pekerjaan Swasta, NIK.
    dengankeluarga , demi masa depan Penggugat maka Penggugat meyakini tidakakan melanjutakan rumah tangga bersama Tergugat dan dan memutuskanmengakhiri rumah tangga dengan mengajukan gugat cerai ke PengadilanAgama .10.Bahwa dengan melihat kondisi tersebut di atas Penggugat meyakinibahwa Tergugat sudah tidak bisa berubah dan karena sudah tidak kuatlagi , maka Penggugat mengajukan cerai gugat karena melihat rumahtangga yang sudah tidak ada harapan lagi dan penggugat mengajukangugatan di pengadilan Agama Ambarawa
    Membebankan Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlahRp.421.000, (empat ratus dua puluh satu ribu rupiah);Demikian penetapan ini dijatuhkan berdasarkan musyawarah MajelisHakim Pengadilan Agama Ambarawa, pada hari Kamis tanggal 23 Agustus2018 M bertepatan dengan tanggal 11 Zulhijah 1439 H, oleh Kami Drs. H.Sapari. MSI sebagai Hakim Ketua Majelis, Drs. H. Saefudin, SH. MH dan AbdulHakim, S.Ag.
Register : 19-11-2019 — Putus : 05-12-2019 — Upload : 10-12-2019
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0166/Pdt.P/2019/PA.Amb
Tanggal 5 Desember 2019 — Pemohon melawan Termohon
317
  • PENETAPANNomor 0166/Pdt.P/2019/PA.Amb 2 rN 47h & 4 ~t agee DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkaraperkara tertentupada tingkat pertama dalam persidangan Majelis, menjatuhkan Penetapansebagai berikut dalam perkara Permohonan Dispensasi Nikah yang diajukanoleh;Tugiyono Bin Suyadi, Tempat/ Tanggal Lahir : Kab Semarang,7 Agustus 1978,umur 41 tahun, agama Islam, Pekerjaan Buruh HarianLepas, Pendidikan Sekolah Dasar, tempat kediaman diDsn Mranak
    No 0166/Pdt.P/2019/PA.AmbBerdasarkan halhal tersebut di atas, Pemohon mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa segera memeriksa dan mengadili perkara ini,selanjutnya menjatuhkan penetapan yang amarnya berbunyi sebagai berikut1. Mengabulkan permohonan Pemohon ;2. Menetapkan, memberikan dispensasi kepada anak Pemohon yang bernamaLUTVI ARIANA Binti TUGIYONO untuk menikah dengan calon suaminyayang bernama ;MANGSUR SUBEKI BIN JUMARI.3. Menetapkan biaya perkara menurut hukum kepada Pemohon ;4.
    permohonan dispensasi kawin atas anaknya, maka berdasarkanpasal 49 ayat (1) Undangundang No. 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agamayang telah diubah dengan Undangundang No. 3 Tahun 2006 dan perubahankedua dengan Undangundang No. 50 tahun 2009, beserta penjelasannya,perkara ini Secara absolute menjadi wewenang Pengadilan Agama;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan Pemohon yang dikuatkandengan bukti tertulis bertanda (P.1), maka telah terbukti Pemohon saat iniberdomisili di wilayah hukum Pengadilan Agama Ambarawa
    dan karenanyaMajelis Hakim menyatakan perkara tersebut termasuk kewenangan relatifPengadilan Agama Ambarawa;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti (P.2 dan P.3) Permohonan a quodiajukan oleh Pemohon, karena itu Sesuai dengan ketentuan Pasal 7 ayat (2)UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan, Pemohon memilikilegal standing dalam mengajukan perkara a quo;Menimbang, bahwa Pemohon mengajukan Permohonan DispensasiNikah dengan alasan sebagaimana tersebut diatas yang pada pokoknyamemohon dispensasi
Register : 25-01-2016 — Putus : 01-03-2016 — Upload : 21-03-2016
Putusan PA AMBARAWA Nomor 14/Pdt.P/2016/PA.Amb
Tanggal 1 Maret 2016 — PEMOHON
163
  • PENETAPANNomor:0014/Pdt.P/2016/PA.Ambearl yor dl Ul pu,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkara tertentupada tingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhkan penetapan sebagaiberikut dalam perkara Wali Adhol yang diajukan olah :PEMOHON, umur 21 tahun, agama Islam, pekerjaan SWASTA, tempat tinggalSemula di Kabupaten Semarang dan sekarangbertempat tinggal di Kabupaten Semarang, sebagai"Pemohon:;Pengadilan Agama tersebut;Setelah
    mempelajari berkas perkara ;Setelah mendengar Pemohon, dan keterangan saksisaksi dalam persidangan;DUDUK PERKARANYA Menimbang, bahwa Pemohon dalam surat Permohonannya tertanggal 25Januari 2016 yang didaftarkan di Kepaniteraan Pengadilan Agama Ambarawa denganNomor: 0014/Pdt.P/2016/PA.Amb, tanggal 25 Januari 2016 mengemukakan halhalsebagai berikut:1 Bahwa Pemohon adalah anak kandung dari pasangansuami istri :a Ayah PemohonNama : AYAH PEMOHONUmur : 52 tahun,Agama : IslamPekerjaan : SWASTATempat kediaman
    Pemohon telah memenuhi syaratsyarat dan tidak adalarangan untuk melangsungkan pernikahan baik menurut ketentuan HukumIslam maupun peraturan perundangundangan yang berlaku;Pemohon sangat khawatir apabila antara Pemohon dengan calon suamiPemohon tidak segera melangsungkan pernikahan akan terjadi halhal yangbertentangan dengan ketentuan hukum Islam;Pemohon sanggup membayar seluruh biaya perkara yang timbul akibat perkaraBerdasarkan halhal tersebut di atas, Pemohon mohon agar Ketua PengadilanAgama Ambarawa
    49 ayat ( 1 ) huruf ( a ) UndangUndang Nomor : 7 Tahun1989, yang telah diubah dengan UndangUndang Nomor: 3 Tahun 2006, dan UndangUndang Nomor: 50 Tahun 2009, Perubaha kedua atas UndangUndang Nomor: 7 Tahun1989, Tentang Peradilan Agama, maka secara absolut Pengadilan Agama berwenanguntuk mengadili perkara ini; Menimbang bahwa berdasakan keteranagan Pemohon yang dikuatkan denganbukti P.1, Pemohon beragama Islam dan berdomisili diwilayah Kabupaten semarang,yang menjadi Yurisdiksi Pengadilan Agama Ambarawa
Register : 23-09-2016 — Putus : 06-04-2017 — Upload : 25-06-2019
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0943/Pdt.G/2016/PA.Amb
Tanggal 6 April 2017 — Penggugat melawan Tergugat
163
  • MENGADILI

    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan tidak hadir;

    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;

    3. Menjatuhkan talak satu ba'in sughro Tergugat (ADE TRI MULIYANTO Bin SUPRIYANTO) kepada Penggugat (DESITA NUR EMI Binti NURJAHID);

    4. Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkan salinan putusan yang telah berkekuatan hukum

    PUTUSANNomor:0943/Pdt.G/2016/PA.AmbDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara tertentu padatingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara cerai gugat antara:Xxx binti xxx, umur 30 tahun, agama Islam, pekerjaan KaryawanSwasta, bertempat tinggal di Kab.Semarang, dalam hal inimemberikan kuasa kepada SLAMET EFFENDI,SH, Pekerjaanadvokat, Tempat kediaman di Jin.Soekarno Hatta no.55Karangjati, Bergas Kab.Semarang
    2009 jo Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor 9Tahun 1975 Majelis Hakim telah berusaha melakukan perdamaian dengan caramenasehati Penggugat agar tidak bercerai dari Tergugat, tetapi tidak berhasil;Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka Peraturan Mahkamah Agung Nomor 01 Tahun 2016tentang Mediasi tidak dapat dilaksanakan;Menimbang, bahwa berdasarkan pemeriksaan identitas Penggugat danbukti P.1. ternyata Penggugat bertempat tinggal di wilayah hukum PengadilanAgama Ambarawa
    maka berdasarkan Pasal 49 ayat (1) dan Pasal 73 ayat (1)UndangUndang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah dan ditambah terakhirdengan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009, perkara ini menjadi wewenangPengadilan Agama Ambarawa;Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 26 Peraturan Pemerintah Nomor9 tahun 1975 Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut tetapi tidak hadirdan tidak pula mengirimkan wakilnya ke persidangan dan ketidakhadirannyatersebut bukan disebabkan oleh halangan yang sah, maka persidangandilanjutkan
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Ambarawa untuk mengirimkansalinan putusan yang telah berkekuatan hukum tetap kepada PegawaiPencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Bergas KabupatenSemarang, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
Register : 13-04-2018 — Putus : 26-07-2018 — Upload : 23-10-2018
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0383/Pdt.G/2018/PA.Amb
Tanggal 26 Juli 2018 — Penggugat melawan Tergugat
195
  • PUTUSANNomor:0383/Pdt.G/2018/PA.Amber yosl aUD ob,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara tertentu padatingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara cerai gugat antara:PENGGUGAT, umur 27 tahun, agama Islam, pekerjaan SWASTA tempattinggal di Kabupaten Semarang, selanjutnya disebut sebagai:PENGGUGATMELAWANTERGUGAT, umur 33 tahun, agama Islam, pekerjaan , tempat tinggal di Kota Semarang, selanjutnya
    bermaksudmengakhiri rumah tangganya secara hukum ;7.Bahwa atas halhal tersebut diatas Penggugat mengajukan gugatancerai terhadap Tergugat dengan alasan: antara Penggugat dan Tergugatterusmenerus terjadi perselisihan dan pertengkaran dan tidak adaharapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga dan hal tersebutsesuai dengan Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun1975 jo Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam ;Berdasarkan alasan/dalildalil di atas, Penggugat mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa
    2009 jo Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor 9Tahun 1975 Majelis Hakim telah berusaha melakukan perdamaian dengan caramenasehati Penggugat agar tidak bercerai dari Tergugat, tetapi tidak berhasil;Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka Peraturan Mahkamah Agung Nomor 01 Tahun 2016 tentangMediasi tidak dapat dilaksanakan;Menimbang, bahwa berdasarkan pemeriksaan identitas Penggugat danbukti P.1. ternyata Penggugat bertempat tinggal di wilayah hukum PengadilanAgama Ambarawa
    maka berdasarkan Pasal 49 ayat (1) dan Pasal 73 ayat (1)UndangUndang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah dan ditambah terakhirdengan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009, perkara ini menjadi wewenangPengadilan Agama Ambarawa;Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 26 Peraturan Pemerintah Nomor9 tahun 1975 Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut tetapi tidak hadirdan tidak pula mengirimkan wakilnya ke persidangan dan ketidakhadirannyatersebut bukan disebabkan oleh halangan yang sah, maka persidangandilanjutkan
Register : 30-09-2013 — Putus : 17-10-2013 — Upload : 23-04-2014
Putusan PA AMBARAWA Nomor 112/Pdt.P/2013/PA.Amb
Tanggal 17 Oktober 2013 — PEMOHON
250
  • P ENETAPANNomor 0112/Pdt.P/ 2013 /PA.AmbDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang memeriksa dan mengadili perkarapermohonan Dispensasi Kawin pada tingkat pertama, telah menjatuhkan penetapansebagai berikut yang diajukan oleh: PEMOHON, umur 45 tahun, agama Islam, pekerjaan Buruh , NIK ,bertempat tinggal di Kabupaten Semarang, sebagaiPEMOHON;Pengadilan Agama tersebut:Telah membaca surat permohonan Pemohon:Telah mendengarkan keterangan Pemohon, anak Pemohon dan
    Pemohon sanggup membayar seluruh biaya perkara yang timbul akibat perkaraBerdasarkan halhal tersebut di atas, Pemohon mohon kepada Ketua PengadilanAgama Ambarawa agar berkenan memeriksa dan mengadili perkara ini, selanjutnyamenjatuhkan penetapan yang amarnya berbunyi sebagai berikut :1. Mengabulkan permohonan Pemohon ; 2. Menetapkan, memberikan dispensasi kepada anak Pemohon yang bernamaANAK PEMOHON untuk menikah dengan calon istrinya yang bernamaCALON ISTRI ANAK PEMOHON ;3.
    adalahsebagaimana tersebut di atas ; Menimbang, bahwa Majelis telah menasehati Pemohon untukmenangguhkan perkawinan anak Pemohon akan tetapi tidak berhasil ;Menimbang, bahwa Pemohon pada pokok permohonannya adalahmengajukan dispensasi nikah untuk anak lakilakinya bernama ANAK PEMOHONyang belum mencapai batas minimal usia diperbolehkan nikah oleh undangMenimbang, bahwa berdasarkan bukti P.1 berupa Fotocopy Kartu TandaPenduduk atas nama Pemohon menunjukkan bahwa Pemohon berdomisili di wilayahPengadilan Agama Ambarawa
    sehingga Pengadilan Agama Ambarawa berwenanguntuk memeriksa dan mengadili perkara ini ;Menimbang, bahwa dari bukti P.2 berupa fotokopi Kutipan Akta Nikahdengan bermeterai cukup serta telah sesuai dengan aslinya telah memenuhi sebagai alatbukti yang mendukung dalil permohonan Pemohon ;Menimbang, bahwa berdasarkan bukti P.3 berupa Fotocopy Akta Kelahiranatas nama ANAK PEMOHON dan surat bukti tersebut telah bermaterai cukup sertatelah sesuai dengan aslinya, sehingga secara formil telah memenuhi sebagai
Register : 23-05-2018 — Putus : 12-07-2018 — Upload : 23-10-2018
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0514/Pdt.G/2018/PA.Amb
Tanggal 12 Juli 2018 — Penggugat melawan Tergugat
193
  • PUTUSANNomor:0514/Pdt.G/2018/PA.Ambeer yes UL ebb,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara tertentu padatingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara cerai gugat antara:PENGGUGAT, umur 45 tahun, agama Islam, pekerjaan SWASTA,tempat tinggal di Kabupaten Semarang, selanjutnya disebutsebagai: PENGGUGATMELAWANTERGUGAT, umur 59 tahun, agama Islam, pekerjaan Buruh, tempattinggal di Kabupaten Semarang,
    bermaksudmengakhiri rumah tangganya secara hukum ;7.Bahwa atas halhal tersebut diatas Penggugat mengajukan gugatancerai terhadap Tergugat dengan alasan: antara Penggugat dan Tergugatterusmenerus terjadi perselisihan dan pertengkaran dan tidak adaharapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga dan hal tersebutsesuai dengan Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun1975 jo Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam ;Berdasarkan alasan/dalildalil di atas, Penggugat mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa
    2009 jo Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor 9Tahun 1975 Majelis Hakim telah berusaha melakukan perdamaian dengan caramenasehati Penggugat agar tidak bercerai dari Tergugat, tetapi tidak berhasil;Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka Peraturan Mahkamah Agung Nomor 01 Tahun 2016tentang Mediasi tidak dapat dilaksanakan;Menimbang, bahwa berdasarkan pemeriksaan identitas Penggugat danbukti P.1. ternyata Penggugat bertempat tinggal di wilayah hukum PengadilanAgama Ambarawa
    maka berdasarkan Pasal 49 ayat (1) dan Pasal 73 ayat (1)UndangUndang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah dan ditambah terakhirdengan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009, perkara ini menjadi wewenangPengadilan Agama Ambarawa;Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 26 Peraturan Pemerintah Nomor9 tahun 1975 Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut tetapi tidak hadirdan tidak pula mengirimkan wakilnya ke persidangan dan ketidakhadirannyatersebut bukan disebabkan oleh halangan yang sah, maka persidangandilanjutkan
Register : 12-07-2018 — Putus : 16-08-2018 — Upload : 10-09-2018
Putusan PA AMBARAWA Nomor 0630/Pdt.G/2018/PA.Amb
Tanggal 16 Agustus 2018 — Penggugat melawan Tergugat
133
  • PUTUSANNomor:0630/Pdt.G/2018/PA.Ambeer yes UL ebb,DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Ambarawa yang mengadili perkara tertentu padatingkat pertama dalam persidangan Majelis menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara cerai gugat antara:PENGGUGAT, umur 26 tahun, agama Islam, pekerjaan SWASTA,tempat tinggal di Kabupaten Semarang, selanjutnya disebutsebagai: PENGGUGATMELAWANTERGUGAT, umur 28 tahun, agama Islam, pekerjaan , tempat tinggal di Kabupaten Semarang, selanjutnya
    bermaksudmengakhiri rumah tangganya secara hukum ;7.Bahwa atas halhal tersebut diatas Penggugat mengajukan gugatancerai terhadap Tergugat dengan alasan: antara Penggugat dan Tergugatterusmenerus terjadi perselisihan dan pertengkaran dan tidak adaharapan akan hidup rukun lagi dalam rumah tangga dan hal tersebutsesuai dengan Pasal 19 huruf (f) Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun1975 jo Pasal 116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam ;Berdasarkan alasan/dalildalil di atas, Penggugat mohon agar KetuaPengadilan Agama Ambarawa
    2009 jo Pasal 31 Peraturan Pemerintah Nomor 9Tahun 1975 Majelis Hakim telah berusaha melakukan perdamaian dengan caramenasehati Penggugat agar tidak bercerai dari Tergugat, tetapi tidak berhasil;Menimbang, bahwa oleh karena Tergugat tidak pernah hadir dipersidangan, maka Peraturan Mahkamah Agung Nomor 01 Tahun 2008 tentangMediasi tidak dapat dilaksanakan;Menimbang, bahwa berdasarkan pemeriksaan identitas Penggugat danbukti P.1. ternyata Penggugat bertempat tinggal di wilayah hukum PengadilanAgama Ambarawa
    maka berdasarkan Pasal 49 ayat (1) dan Pasal 73 ayat (1)UndangUndang Nomor 7 Tahun 1989 yang telah diubah dan ditambah terakhirdengan UndangUndang Nomor 50 Tahun 2009, perkara ini menjadi wewenangPengadilan Agama Ambarawa;Menimbang, bahwa berdasarkan Pasal 26 Peraturan Pemerintah Nomor9 tahun 1975 Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut tetapi tidak hadirdan tidak pula mengirimkan wakilnya ke persidangan dan ketidakhadirannyatersebut bukan disebabkan oleh halangan yang sah, maka persidangandilanjutkan