- Menyatakan Terdakwa??ARDINA MAYA Binti MUHAMAD Panggilan MAYA terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana ?????Tanpa Hak dan Melawan Hukum, Menguasai??Narkotika Golongan I bukan tanaman?????Sebagaimana dalam Dakwaan Alternatif Kesatu??Penunut Umum;
- Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada ??Terdakwa??tersebut diatas dengan pidana penjara??selama 4 (Empat) tahun dan 8 (delapan) Bulan,??dan denda sebesar Rp800.000.000,00 (Delapan Ratus Juta Rupiah) dengan ketentuan bahwa jika denda tersebut tidak dibayar maka diganti dengan pidana penjara selama??2 (dua) bulan;
- Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan.
- Menetapkan Terdakwa tetap ditahan.
- Menetapkan barang bukti berupa :
- 1 (satu) buah ember plastik warna abu-abu merk PHYLIA yang didalamnya terdapat 1 (satu) helai celana pendek warna cream merk CARDINAL yangmana dikantong depan sebelah kanan terdapat 1 (satu) buah plastik klip warna bening ukuran sedang yang didalamnya terdapat butiran kristal bening?? narkotika golongan I jenis shabu.
Putusan PN Pulau Punjung Nomor 68/Pid.Sus/2019/PN Plj |
|
Nomor | 68/Pid.Sus/2019/PN Plj |
Tingkat Proses | Pertama |
Klasifikasi |
Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika Pidana Khusus Narkotika dan Psikotropika |
Kata Kunci | Narkotika |
Tahun | 2019 |
Tanggal Register | 29 Agustus 2019 |
Lembaga Peradilan | PN Pulau Punjung |
Jenis Lembaga Peradilan | PN |
Hakim Ketua | Hakim Ketua Dessy Darmayanti |
Hakim Anggota | Hakim Anggota Rahmi Afdhila, Br Hakim Anggota Alvin Ramadhan Nur Luis |
Panitera | Panitera Pengganti: Faisal |
Amar | Lain-lain |
Amar Lainnya | PIDANA PENJARA WAKTU TERTENTU |
Catatan Amar |
M E N G A D I L I : ?????????? Dirampas untuk dimusnahkan; ?????????? 6. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp2.000,00 (dua ribu rupiah). |
Tanggal Musyawarah | 29 Oktober 2019 |
Tanggal Dibacakan | 29 Oktober 2019 |
Kaidah | — |
Abstrak |
Data Identitas Tidak Ditemukan
Lampiran
Lampiran
- Download Zip
- 68/Pid.Sus/2019/PN_Plj.zip
- Download PDF
- 68/Pid.Sus/2019/PN_Plj.pdf
Putusan Terkait
Putusan Terkait
-
Kasasi : 1580 K/Pid.Sus/2020
Pertama : 68/Pid.Sus/2019/PN Plj
Banding : 206/PID.SUS/2019/PT PDG
Statistik7143