Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 08-08-2016 — Putus : 09-09-2016 — Upload : 21-12-2016
Putusan PN BENGKALIS Nomor 461/Pid.Sus/2016/PN Bls
Tanggal 9 September 2016 — - HERMAN Bin MANSUR (Alm)
347
  • - Menjatuhkan pidana kepada terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm) oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan
    - HERMAN Bin MANSUR (Alm)
    THAIB (Alm);Menghukum terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm) membayar ongkosperkara sebesar Rp. 5.000.
    tindak pidanasebagaimana diuraikan didalam surat dakwaannya tersebut diatas;Menimbang, bahwa selanjutnya setelah Majelis Hakim menanyakan danmencocokkan Identitas terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm)dengan ldentitasTerdakwa yang tercantum didalam Surat Dakwaan Penuntut Umum tersebutdiatas, ternyata Identitas terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm)tersebut cocok,dan sama, dengan ldentitas Terdakwa yang tercantum dalam Surat DakwaanPenuntut Umum tersebut, sehingga menurut pendapat Majelis Hakim tidak adakesalahan
    tentang Identitas Terdakwa tersebut (error in person);Menimbang, bahwa selanjutnya disamping hal tersebut diatas ternyatamenurut pengamatan Majelis Hakim selama melakukan pemeriksaan Terdakwadipersidangan, terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm)tersebut telah dewasa,sehat jasmani, dan rohani, dan tidak berada dibawah pengampuan, sehinggamenurut pendapat Majelis Hakim terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm)tersebut mampu mempertanggung jawabkan atas perbuatan pidananyatersebut;Menimbang, bahwa berdasarkan hal
    hal yang telah dipertimbangkantersebut diatas, maka menurut pendapat Majelis Hakim unsur pertama SetiapOrang ini telah terpenuhi ada pada diri Terdakwa yaitu HERMAN Bin MANSUR(Alm);Halaman 18 dari 23 Putusan Nomor 461/Pid.Sus/2016/PN Bis.Ad.2.
    Menyatakan Terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm)tersebut diatas, terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaPenyalahgunaan Narkotika Golongan bagi diri sendiri;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa HERMAN Bin MANSUR (Alm) olehkarena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan;3. Menetapbkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4.
Register : 08-08-2016 — Putus : 22-09-2016 — Upload : 21-12-2016
Putusan PN BENGKALIS Nomor 464/Pid.Sus/2016/PN Bls
Tanggal 22 September 2016 — - HERMISON Bin MULIS
397
  • Mandau Kab.Bengkalis yang mana pada saat itu saksi sedang menggunakan shabushabu bersama dengan terdakwa dan HERMAN Bin MANSUR (Alm); Bahwa pada saat penggeledahan ditemukan barang bukti berupa 2 (dua)paket narkotika jenis shabushabu, 1 (satu) buah kaca berisi sisa pakaishabushabu dan 1 (satu) buah bong atau alat hisap shabu; Bahwa pada hari Selasa tanggal 22 Maret 2016 sekira pukul 22.00 Wibsekitar pukul 11.00 Wib terdakwa dan HERMAN datang kebengkel saksi diJalan Jend. Sudirman Kel.
    M.Si, telah dilakukan analisis secara kimiaforensik terhadap barang bukti 1 (satu) botol plastik berisi 40 ml urine milikterdakwa EFRIZAL Bin SANUSI THAIB (Alm), dengan kesimpulan adalahPositif mengandung Metamfetamina dan terdaftar dalam Golongan (satu)nomor urut 61 Lampiran UndangUndang RI No. 35 Tahun 2009 tentangNarkotika;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbangan tersebut diatas terdakwatelah menggunakan narkotika jenis shabushabu tersebut bersama dengansaksi EFRIZAL Bin SANUSI THAIB (Alm) dan HERMAN
    Bin MANSUR (Alm);Menimbang, bahwaberdasarkan uraian tersebut diatas unsur ini telahterpenuhi;Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 127 ayat (1)huruf a UU RI No. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika telah terpenuhi, makaTerdakwa haruslah dinyatakan telah terbukti secara sah dan meyakinkanmelakukan tindak pidana sebagaimana didakwakan dalam dakwaan JaksaPenuntut Umum;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Majelis Hakim tidak menemukanhalhal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana,