Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 17-12-2013 — Upload : 26-03-2014
Putusan PN LHOK SUKON Nomor 209/Pid.B/2013/PN-LSK
Tanggal 17 Desember 2013 — ABDULRAHMAN Bin H. MUHAMMAD SALEH
818
  • M E N G A D I L IMenyatakan terdakwa ABDULRAHMAN Bin H.
    MUHAMMAD SALEH telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PERBUATAN TIDAK MENYENANGKAN;Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa tersebut dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan;Menetapkan bahwa lamanya terdakwa berada dalam tahanan rumah dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;Memerintahkan agar terdakwa ditahan;Menetapkan barang bukti berupa:Sebilah pisau besar bergagang kayu warna coklat;Dirampas untuk dimusnahkan.
    ABDULRAHMAN Bin H. MUHAMMAD SALEH
    dapat dimintai pertanggungjawaban terhadap perbuatanyang dilakukannya;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan subjek hukumadalah mereka yang tunduk pada hukum yang berlaku di NegaraRepublik Indonesia, yaitu setiap warga Negara Indonesia atausetiap orang yang berdomisili di wilayah Negara Republik Indonesia;Menimbang, bahwa berdasarkan keterangan saksisaksi danketerangan terdakwa, orang atau subjek hukum yang diperiksasebagai pelaku perbuatan sebagaimana didakwakan oleh PenuntutUmum adalah terdakwa ABDULRAHMAN
    Bin H.
    MUHAMMAD SALEH;Menimbang, bahwa terdakwa ABDULRAHMAN Bin H.MUHAMMAD SALEH adalah seseorang yang diajukan sebagaisubyek hukum dalam perkara ini dengan identitas lengkapsebagaimana termuat dalam Surat Dakwaan Jaksa Penuntut Umum,setelah ditanyakan oleh Ketua Majelis Hakim kepadanya, terdakwatelah membenarkannya, sehingga tidak terdapat kekeliruan tentangorang (error in persona) yang diajukan oleh Penuntut Umumtersebut, namun demikian apakah terdakwa sebagai subyek hukumtersebut dapat dinyatakan sebagai
Putus : 11-02-2014 — Upload : 02-09-2014
Putusan PT BANDA ACEH Nomor 29/PID/2014/PT-BNA
Tanggal 11 Februari 2014 — ABDULRAHMAN BIN H. MUHAMMAD SALEH
498
  • Menyatakan terdakwa ABDULRAHMAN Bin H. MUHAMMAD SALEH telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PERBUATAN TIDAK MENYENANGKAN;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan ;3. Menetapkan bahwa lamanya terdakwa berada dalam tahanan rumah dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Memerintahkan agar terdakwa ditahan;5.
    ABDULRAHMAN BIN H. MUHAMMAD SALEH
    Menghukum terdakwa untuk membayar biaya perkara sebesar Rp. 2000,(dua ribu rupiah).Menimbang, bahwa putusan Pengadilan Negeri Lhoksukon tanggal17 Desember 2013, No. 209/Pid.B/2013/PN Lsk, yang amarnya berbunyi sebagaiberikut: Menyatakan terdakwa ABDULRAHMAN Bin H.
    MUHAMMAD SALEH telahterbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaPERBUATAN TIDAK MENYENANGKAN; Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa tersebut dengan pidana penjaraselama 3 (tiga) bulan ; Menetapkan, ....4 Menetapkan bahwa lamanya terdakwa berada dalam tahananrumah dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; Memerintahkan agar terdakwa ditahan; Menetapkan barang bukti berupa: Sebilah pisau besar bergagang kayu warna coklat; Dirampas untuk dimusnahkan.