Ditemukan 3 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 25-07-2013 — Putus : 26-09-2013 — Upload : 14-11-2013
Putusan PN MUARO Nomor 90/Pid.B/2013/PN.MR
Tanggal 26 September 2013 — ADANG BAYU Pgl ADANG
934
  • Menyatakan terdakwa ADANG BAYU Pgl. ADANGtelah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana MELARIKAN PEREMPUAN YANG BELUM DEWASA;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 3 (tiga) bulan;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang telah dijatuhkan;4. Memerintahkan agar terdakwa tetap berada dalam tahanan; 5.
    ADANG BAYU Pgl ADANG
    PUTUSAN No. 90/Pid.B/2013/PN.MR.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Muaro yang mengadili perkara pidana pada Pengadilantingkat pertama dengan acara pemeriksaan biasa telah menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara terdakwa : Nama lengkap : ADANG BAYU PglADANGTempat lahir : Mulia BaktiUmur/tangal lahir : 21 Tahun / 22 Januari 1992Jenis kelamin : Lakilaki.Kebangsaan : Indonesia.Tempat Tinggal : Jorong Koto Ranah Kel.Kurnia Selatan Kec.
    Menyatakan terdakwa ADANG BAYU Pgl ADANG bersalah melakukanTindak Pidana Melarikan perempuan yang belum Dewasa sebagaimana diaturdalam Pasal 332 ayat (1) ke1 KUHP dalam dakwaan.2. Menjatuhkan pidana terhadap ADANG BAYU Pgl ADANG berupa pidanapenjara selama 2 (dua) tahun dan 6 (enam) bulan dengan dikurangi selamaterdakwa berada dalam tahanan sementara dengan perintah terdakwa tetapditahan.3.
    PDM 63/N.3.24/Ep.2/07/2013 tertanggal 24 Juli 2013 dengan dakwaan Tunggal, yaitu:DAKWAANBahwa terdakwa ADANG BAYU Pgl ADANG pada hari Kamis tanggal 09Mei 2013 sekira jam 17.30 Wib atau setidaktidaknya pada waktu lain dalam bulan MeiTahun 2013 bertempat di Jorong Balai Timur Nagari Sungai Rumbai Timur Kec.SungaiRumbai Kab.
    Saksi EVI MARLINABahwa Saksi diperiksa sehubungan dengan peristiwa melarikan anak perempuanyaitu saksi Novira Septiana yang dilakukan oleh terdakwa Adang Bayu Pgladang.Bahwa pada hari Sabtu tanggal 11 Mei 2013 terdakwa Adang Bayu datang kerumah saksi bersama dengan saksi Vira dan setahu saksi terdakwa datang kerumah saksi dengan menggunakan sepeda motor, tetapi saksi tidak ingat merekdan jenis sepeda motor tersebut kemudian Saksi Vira mengatakan bahwa saksiVira mau menginap di rumah saksi kemudian
    Rumbai.Bahwa pihak keluarga terdakwa Adang Bayu telah mengusahakan perdamaiandengan keluarga saksi Vira tetapi tidak disambut dengan baik oleh keluarga saksiVira.Menimbang, bahwa atas keterangan saksi ini, Terdakwa membenarkanketerangannya.10Menimbang, bahwa Terdakwa ADANG BAYU Pgl ADANG didengarketerangannya yang pada pokoknya menerangkan sebagai berikut11Bahwa terdakwa telah membawa pergi saksi Novira Septiana tanpa seizinorang tua saksi Vira berawal pada hari Kamis tanggal 09 Mei 2013 sekirajam
Register : 03-09-2019 — Putus : 18-09-2019 — Upload : 18-09-2019
Putusan PA Pulau Punjung Nomor 211/Pdt.G/2019/PA.Plj
Tanggal 18 September 2019 — Penggugat:
Afriyani binti Susanto
Tergugat:
Adang Bayu bin Toni Pujuyanto
348
  • 1. Menyatakan, Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk datang menghadap di muka sidang, tidak hadir;

    2. Mengabulkan gugatan Penggugat secara verstek;

    3. Menjatuhkan talak satu ba'in shugra Tergugat (Adang Bayu bin Toni Pujiyanto) terhadap Penggugat (Afriyani binti Susanto);

    4. Membebankan kepada Penggugat

    Penggugat:
    Afriyani binti Susanto
    Tergugat:
    Adang Bayu bin Toni Pujuyanto
    Menjatuhkan talak satu ba'in sughra Tergugat (Adang Bayu bin ToniPujiyanto) terhadap Penggugat (Afriyani binti Susanto).3.
    Saksiadalah tetangga Penggugat, menerangkan di bawah sumpah yangpada pokoknya sebagai berikut : Bahwa saksi kenal dengan Tergugat namanya Adang Bayu; Bahwa hubungan Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri;Halaman 4 dari 14 Halaman Putusan Nomor 211/Pdt.G/2019/PA.PljBahwa Penggugat dan Tergugat menikah pada tahun 2013 diSungai Rumbai Dharmasraya;Bahwa Penggugat dan Tergugat membina rumah tangga di JorongRanah, Nagari Kurnia Selatan, Kecamatan Sungai Rumbai,Kabupaten Dharmasraya;Bahwa Penggugat
    Saksi adalahkakak seibu Penggugat, menerangkan di bawah sumpah yang padapokoknya sebagai berikut:Bahwa saksi kenal dengan Tergugat namanya Adang Bayu;Bahwa hubungan Penggugat dan Tergugat adalah suami isteri;Halaman 5 dari 14 Halaman Putusan Nomor 211/Pdt.G/2019/PA.Plj Bahwa Penggugat dan Tergugat menikah sekitar 6 (enam) tahunyang lalu di Sungai Rumbai Dnarmasraya; Bahwa Penggugat dan Tergugat membina rumah tangga di JorongRanah, Nagari Kurnia Selatan, Kecamatan Sungai Rumbai,Kabupaten Dharmasraya
    Menjatuhkan talak satu ba'in shugra Tergugat (Adang Bayu bin ToniPujiyanto) terhadap Penggugat (Afriyani binti Susanto).4.
Register : 16-03-2023 — Putus : 04-04-2023 — Upload : 05-04-2023
Putusan PA CIMAHI Nomor 271/Pdt.G/2023/PA.Cmi
Tanggal 4 April 2023 — Penggugat melawan Tergugat
163
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap ke persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu ba'in sughra Tergugat (Adang Bayu Firmansyah bin Yahya Sunarya) kepada Penggugat (Siti Aisyah binti Oman Abdul Suganda);
    4. Membebankan biaya perkara kepada Negara melalui DIPA Pengadilan Agama Kota Cimahi Tahun Anggaran 2023;