Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 10-06-2013 — Putus : 22-08-2013 — Upload : 23-04-2014
Putusan PN WAIKABUBAK Nomor 59/PID.B/2013/PN.WKB
Tanggal 22 Agustus 2013 — - DANIEL MALO Alias ADI
267
  • Menyatakan terdakwa DANIEL MALO Alias ADI terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Pencurian dalam keadaan memberatkan;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 4 (empat) bulan;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa, dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan terdakwa tetap ditahan
    - DANIEL MALO Alias ADI
    1 SALINAN PUTUSAN PUTUSANNomor : 59/PID.B/2013/PN.WKBDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Waikabubak yang memeriksa dan mengadiliperkara pidana pada peradilan tingkat pertama dengan acarapemeriksaan biasa telah menjatuhkan putusan sebagaimanatersebut di bawah ini dalam perkara atas nama terdakwaNama lengkap : DANIEL MALO Alias ADI;Tempat lahir : Waikabubak;Umur : 26 tahun/20 Oktober 1987;Jenis Kelamin : Lakilaki;Kebangsaan : Indonesia;Tempat tinggal : Redatani, desa
    Menyatkan terdakwa Daniel Malo alias Adi bersalahmelakukan tindak pidana pencurian dengan pemberatansebagaimana dakwaan jaksa penuntut umum melanggar Pasal363 ayat (1) ke1, ke3 dan ke4 KUHP;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Daniel Malo alias Adiberupa pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam)bulan dengan dikurangi selama terdakwa berada dalamtahanan sementara dengan perintah terdakwa tetap ditahan;3.
    Perkara : PDM No. 36/P.3.20/04/2013tertanggal O7 Juni 2013 sebagai berikut:Bahwa terdakwa Daniel Malo alias Adi bersamasama denganNUS (DPO) pada hari Rabu, tanggal 27 Pebruari 2013 atausetidaktidaknya dalam Pebruari 2013 sekitar 22.30 Wita atausetidaktidaknya antara matahari terbenam dan matahari terbitbertempat di Korokangali.
    MALO Alias ADI bersesuaiansebagaimana dalam surat dakwaan Penuntut Umum, maka dengandemikian unsur barangsiapa ini telah terpenuhi.Ad.2.
    Menyatakan terdakwa DANIEL MALO Alias ADI terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaPencurian dalam keadaan memberatkan;2.Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidanapenjara selama 1 (satu) tahun dan 4 (empat) bulan;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa,dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan terdakwa tetap ditahan;5.