Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 01-12-2015 — Putus : 21-12-2015 — Upload : 20-01-2016
Putusan PN MAGELANG Nomor 157/Pid.B/2015/PN Mgg
Tanggal 21 Desember 2015 — Terdakwa I: BACHTIAR Bin MOCHRODIN, Terdakwa II: JUMARI bin YASMIN (Alm), Terdakwa III: IRWAN SUSANTO SULISTIO bin BAMBANG SULISTIO, dan Terdakwa IV: MUHAMMAD BAWAZHIR bin JUWADI
719
  • Menyatakan Terdakwa I: BACHTIAR Bin MOCHRODIN, Terdakwa II: JUMARI bin YASMIN (Alm), Terdakwa III: IRWAN SUSANTO SULISTIO bin BAMBANG SULISTIO, dan Terdakwa IV: MUHAMMAD BAWAZHIR bin JUWADI tidak terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana dalam dakwaan Primair;2.
    Membebaskan Terdakwa I: BACHTIAR Bin MOCHRODIN, Terdakwa II: JUMARI bin YASMIN (Alm), Terdakwa III: IRWAN SUSANTO SULISTIO bin BAMBANG SULISTIO, dan Terdakwa IV: MUHAMMAD BAWAZHIR bin JUWADI tersebut dari dakwaan Primair;3.
    Menyatakan Terdakwa I: BACHTIAR Bin MOCHRODIN, Terdakwa II: JUMARI bin YASMIN (Alm), Terdakwa III: IRWAN SUSANTO SULISTIO bin BAMBANG SULISTIO, dan Terdakwa IV: MUHAMMAD BAWAZHIR bin JUWADI telah terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana MEMPERGUNAKAN KESEMPATAN MAIN JUDI DI TEMPAT YANG DAPAT DILIHAT OLEH UMUM;4.
    Terdakwa I: BACHTIAR Bin MOCHRODIN,Terdakwa II: JUMARI bin YASMIN (Alm),Terdakwa III: IRWAN SUSANTO SULISTIO bin BAMBANG SULISTIO, danTerdakwa IV: MUHAMMAD BAWAZHIR bin JUWADI
    LahirJenis KelaminKebangsaanAlamatAgamaPekerjaan: Islam;: Sopir Angkot;: MUHAMMAD BAWAZHIR bin JUWADI;: Magelang;: 32 Tahun / 29 November 1982;> LakiLaki;: Indonesia;Gg. Pongangan RT. 01 RW. 12, Kel.
    MagelangTengah, Kota Magelang;Bahwa pada saat itu Terdakwa 1: BACHTIAR bin MOCHRODIN sedangmelakukan permainan judi dengan menggunakan Kartu Remi denganmenggunakan Joker;Bahwa pada saat itu Terdakwa bermain dengan Jumari, Inwan SusantoSulistio, dan Muhammad Bawazhir;Barangbukti yang di sita oleh Petugas Kepolisian berupa :52 (lima puluh dua) lembar kartu Remi dan Uang tunai sebesar Rp37.000, (tiga puluh tujuh ribu rupiah), milik Terdakwa Bachtiar BinMochrodin.Uang tunai sebesar Rp 92.000, (Sembilan
    puluh dua ribu rupiah), milikterdakwa Jumari Bin Yasmin ( Alm );Uang tunai sebesar Rp 70.000, (tujuh puluh ribu rupiah), milik terdakwaIrwan Susanto Sulistio Bin Bambang Sulistio (alm);1 (satu) lembar tikar merk HELIOS bermotif garis coklat hijau;Bahwa pada diri terdakwa Muhammad Bawazhir Bin Juwadi tidakditemukan barang bukti;Bahwa Kartu Remi yang digunakan berasal dari beli seharga Rp 6.000.