Ditemukan 3 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 20-04-2016 — Putus : 08-06-2016 — Upload : 27-06-2016
Putusan PN RANTAU Nomor 113/Pid.Sus/2016/PN.Rta
Tanggal 8 Juni 2016 — HUSASI
176
  • HUSASI terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa Hak Menjadi Perantara Dalam Jual Beli Narkotika golongan I sebagaimana dalam dakwaan Kesatu;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 5 (lima) tahun dan 6 (enam) bulan serta denda sebesar Rp. 1.000.000.000,- (satu milyar rupiah) dengan ketentuan apabila denda tidak dibayar akan diganti dengan pidana penjara selama 3 (tiga) bulan;3.
    HUSASI
    HUSASI;2. Tempat lahir : Binuang;3. Umur/tanggal lahir : 19 Tahun/ 07 Juli 1996;4. Jenis kelamin : Lakilaki;5. Kebangsaan : Indonesia;6. Tempat tinggal : Jl. Pantai Atas RT.02 Kelurahan Raya Belanti Kec.Bunuang Kab. Tapin;7. Agama : Islam;8. Pekerjaan : Swasta;Terdakwa ditangkap berdasarkan Surat Perintah Penangkapan Polres Tapintanggal 04 Februari 2016 No. SP.Kap/15/II/2016/Resnarkoba, pada tanggal 04Februari 2016;Terdakwa ditahan dalam tahanan Rumah Tahanan Negara oleh:1.
    HUSASI tepatnya disaku celana sebelah kanankemudian Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI dan barang bukti dibawa kePolres Tapin untuk dilakukan pemeriksaan selanjutnya;Bahwa saat dilakukan penangkapan Terdakwa HILMI Bin H. HUSASImembawa narkotika jenis sabusabu tersebut hanya seorang diri saja;Bahwa narkotika jenis sabusabu tersebut adalah milik Sdr. NADI dandibawa oleh Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI dengan maksud untukdiantar kepada orang yang tidak dikenal;Bahwa Terdakwa HILMI Bin H.
    HUSASI sudah beberapa kalimengantarkan barang narkotika jenis sabu dari Sdr. NADI;Bahwa Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI dalam mengantarakan narkotikajenis sabu tersebut diupah oleh Sdr. NADI sebesar Rp. 50.000, (limapuluh ribu rupiah) sampai Rp. 100.000, (seratus ribu rupiah);Bahwa Terdakwa HILMI Bin H.
    HUSASI ditangkap oleh Saksi M.HERMAWAN Bin ZAINY RAHMAN bersama Saksi M. RIFNI RIDHANIBin AHMAD MISLIANSYAH serta anggota dari Sat Resnarkoba PolresTapin lainnya pada hari Kamis tanggal 04 Februari 2016 sekitar jamHalaman 18 dari 23 Putusan Nomor 116/Pid.Sus/2016/PN.Rta15.00 wita disebuah warung yang ada Bilyardnya di JI. Pantai AtasRT.02 Kel. Raya Belanti Kec. Binuang Kab.
    HUSASI tepatnya disaku celana sebelah kanankemudian Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI;Bahwa narkotika jenis sabusabu tersebut adalah milik Sdr. NADI dandibawa oleh Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI dengan maksud untukdiantar kepada orang yang tidak dikenal;Bahwa Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI sudah beberapa kalimengantarkan barang narkotika jenis sabu dari Sdr. NADI;Bahwa Terdakwa HILMI Bin H. HUSASI dalam mengantarakan narkotikajenis sabu tersebut diupah oleh Sdr.
Register : 24-06-2015 — Putus : 25-08-2015 — Upload : 02-09-2015
Putusan PN RANTAU Nomor 182 / Pid. Sus / 2015 / PN. Rta
Tanggal 25 Agustus 2015 — -BASRI Als BASRI Bin HUSASI ( Alm )
196
  • Menyatakan Terdakwa Basri Als Basri Bin Husasi ( Alm ) tidak terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimana dakwaan Primair;2. Membebaskan Terdakwa Basri Als Basri Bin Husasi ( Alm ) dari dakwaan Primair tersebut;3. Menyatakan Terdakwa Basri Als basri Bin Husasi telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hak atau melawan hukum menguasai narkotika Golongan I 4.
    Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa Basri Als Basri Bin Husasi tersebut diatas dengan pidana penjara selama 4 ( empat ) tahun dan pidana denda sebesar Rp.1.000.000.000,- ( satu milyar rupiah ) dengan ketentuan apabila pidana denda tersebut tidak dibayar akan diganti dengan pidana penjara selama 1 ( satu ) bulan ;5. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan kepadanya ;6.
    -BASRI Als BASRI Bin HUSASI ( Alm )
    Rta.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Rantau yang memeriksa dan mengadili perkarapidana pada tingkat pertama dengan acara pemeriksaan secara biasa, telahmenjatuhkan putusan sebagai berikut dalam perkara Terdakwa :Nama lengkap : BASRI Als BASRI Bin HUSASI ( Alm );Tempat lahir : Barabai;Umur / Tgl.
    Menyatakan Terdakwa BASRI Als BASRI Bin HUSASI (Aim) bersalahmelakukan tindak pidana telah tanpa hak atau melaivan hukum memiliki,menyimpan, menguasai, atau menyediakan Narkotika Golongan sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 112 ayat (1) UUNo. 35 Tahun 2009 tentang Narkotika, sebagaimana dalam DakwaanSubsidiair;2.
    Perk.: PDM170/RTU/Euh.2/06/2015 selengkapnya adalah sebagai berikut :DAKWAAN:Halaman 3 Putusan Nomor : 182/Pid.Sus/2015/PN.RtaPRIMAIR :Bahwa terdakwa BASRI Als BASRI Bin HUSASI (Aim) bersamasdr.IMBI (masuk dalam Daftar Pencarian Orang / DPO) pada hari Senintanggal 16 Maret 2015 sekitar pukul 21.30 WITA atau setidak tidaknyapada waktu lain dalam bulan Maret 2015 atau setidaktidaknya masih dalamtahun dua ribu Lima belas, bertempat di Jl.Houling 94 Kec.Tapin TengahKabupaten Tapin tepatnya dikebun sawit
    berupa Sabu tersebut tidak memiliki ijin dari pihakyang berwenang dan tidak berdasarkan resep dokter juga bukandalam rangka pengobatan atau perawatan, dan terdakwamengetahui bahwa perbuatan terdakwa merupakan perbuatanyang dilarang oleh UndangUndang tetapi terdakwatetapmelakukannyaPerbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana 114 ayat(1) Jo Pasal 132 ayat (1) UndangUndang Nomor 35 Tahun 2009 tentangNarkotika ;SUBSIDAIR:Bahwa terdakwa BASRI Als BASRI Bin HUSASI (Aim) bersamasdr.IMBI (masuk
    Menyatakan Terdakwa Basri Als Basri Bin Husasi ( Alm ) tidak terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanasebagaimana dakwaan Primair;2. Membebaskan Terdakwa Basri Als Basri Bin Husasi ( Alm ) dari dakwaanPrimair tersebut;3. Menyatakan Terdakwa Basri Als basri Bin Husasi telah terbukti secarasah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana tanpa hakatau melawan hukum menguasai narkotika Golongan Halaman 25 Putusan Nomor : 182/Pid.Sus/2015/PN.Rta.
Register : 10-08-2021 — Putus : 14-09-2021 — Upload : 16-09-2021
Putusan PN PALANGKARAYA Nomor 285/Pid.Sus/2021/PN Plk
Tanggal 14 September 2021 — ,M.H
Terdakwa:
ARBANI Alias BANI Bin AHMAD HUSASI
391
  • M E N G A D I L I

    1. Menyatakan Terdakwa Arbani Als Bani Bin Ahmad Husasi, tersebut diatas, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tidak pidana Secara tanpa hak menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar, atau menyerahkan Narkotika golongan I bukan tanaman yang beratnya melebihi 5 gram;

    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa

    Arbani Als Bani Bin Ahmad Husasi, oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) tahun dan 6 (enam) bulan, menjatuhkan pula pidana denda sejumlah Rp1.000.000.000,00 (satu milyar rupiah) dengan ketentuan apabila pidana denda tersebut tidak dibayar maka diganti dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan;

    3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan tersebut.

    ,M.H
    Terdakwa:
    ARBANI Alias BANI Bin AHMAD HUSASI