Ditemukan 3 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 20-03-2012 — Putus : 20-03-2012 — Upload : 24-04-2012
Putusan PA MANADO Nomor 3/Pdt.G/2012/PA.Mdo
Tanggal 20 Maret 2012 — - SALEH WONGGO Bin SAREM WONGGO - JUHARIYAH Binti JASMARAN
5223
  • - SALEH WONGGO Bin SAREM WONGGO- JUHARIYAH Binti JASMARAN
    2012/PA.MdoBISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHAESAPengadilan Agama Manado yang memeriksa dan mengadiliperkara tertentu pada tingkat pertama dalam persidangan Majelistelah menjatuhkan putusan terhadap perkara antara:SALEH WONGGO Bin SAREM WONGGO, umur 72 tahun,agama Islam, pekerjaan Pensiunan PNS,Pendidikan Sarjana Muda Hukum, bertempattinggal di Kelurahan Komo Luar Lingkungan Il,Kecamatan Wenang, Kota Manado, selanjutnyadisebut sebagai PemohonlawanJUHARIYAH Binti JASMARAN
    Memberi izin kepada Pemohon (SALEH WONGGO BinSAREM WONGGO) untuk menjatuhkan talak satu rajiterhadap Termohon (JUHARIYAH Binti JASMARAN) di depansidang Pengadilan Agama Manado;4.
Register : 08-05-2018 — Putus : 31-05-2018 — Upload : 06-01-2020
Putusan PT BANDUNG Nomor 124/PID/2018/PT BDG
Tanggal 31 Mei 2018 — Pembanding/Penuntut Umum II : ANITA DIAN WARDHANI,SH
Terbanding/Terdakwa : TONI Bin JASMARAN
6017
  • Pembanding/Penuntut Umum II : ANITA DIAN WARDHANI,SH
    Terbanding/Terdakwa : TONI Bin JASMARAN
    PUTUSANNomor 124/Pid.B/2018/PT.BDG.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan tinggi Jawa Barat di Bandung yang memeriksa danmengadili perkara pidana telah menjatuhkan putusan sebagai berikut dalamperkara atas :Nama : Toni Bin Jasmaran ;Tempat Lahir : Bogor ;Umur/tanggal lahir : 27 Juni 1966 ;Jenis Kelamin : Lakilaki ;Kebangsaan : Indonesia ;Tempat tinggal : Kp.
    ., tentang penunjukanMajelis Hakim yang mengadili pekara ini;Telah membaca berkas perkara dan salinan resmi putusan PengadilanNegeri Cibinong tanggal 1 Februari 2018 Nomor : 584/Pid.B/2017/PN.Cbiserta Suratsurat lainnya yang berhubungan dengan perkara ini ;Menimbang, bahwa berdasarkan Surat Dakwaan Penuntut Umum padaKejaksaan Negeri Cibinong Nomor :Reg.Perk :PDM36/Bgr/08/2017 tanggal 22Agustus 2017, Terdakwa telah didakwa dengan dakwaan sebagai berikut :DAKWAAN :Bahwa ia terdakwa Toni Bin Jasmaran
    Menyatakan terdakwa Toni Bin Jasmaran, bersalah melakukan tindakpidana Pengrusakan, sebagaimana dimaksud dalam Dakwaan Pasal406 ayat (1) KUHP ;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Toni Bin Jasmaran denganpenjara selama : 8 (delapan) bulan, dengan perintah supaya terdakwasegera ditahan ;3. Menyatakan barang bukti berupa : 3 (tiga) plang papan UPT LahanKering, dikembalikan kepada Dinas Pertanian melalui saksi DadangKustaman ;4.
    Menyatakan terdakwa Toni Bin Jasmaran, telah terbukti Secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Merusak Barang ;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa tersebut oleh karena itu denganpidana penjara selama : 5 (lima) bulan ;3. Menetapkan pidana tersebut tidak usah dijalani kecuali jika dikemudianhari ada putusan Hakim yang menentukan lain disebabkan karenaTerpidana melakukan suatu tindak pidana sebelum masa percobaanselama 10 (Sepuluh) bulan berakhir ;4.
Register : 12-09-2017 — Putus : 01-02-2018 — Upload : 21-09-2021
Putusan PN CIBINONG Nomor 584/Pid.B/2017/PN Cbi
Tanggal 1 Februari 2018 —
2.ANITA DIAN WARDHANI,SH
Terdakwa:
TONI Bin JASMARAN
6520
  • M E N G A D I L I:

    1. Menyatakan terdakwa Toni Bin Jasmaran, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Merusak Barang ;
    2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa tersebut oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 5 (lima) bulan ;
    3. Menetapkan pidana tersebut tidak usah dijalani kecuali jika dikemudian hari ada putusan Hakim yang menentukan lain disebabkan karena Terpidana melakukan suatu tindak pidana sebelum masa percobaan

    2.ANITA DIAN WARDHANI,SH
    Terdakwa:
    TONI Bin JASMARAN
    PUTUSANNomor 584/Pid.B/2017/PN CbiDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Cibinong yang mengadili perkaraperkara pidana denganacara biasa dalam tingkat pertama, telah menjatunkan putusan sebagai berikutdalam perkara Terdakwa :Nama : Toni Bin Jasmaran ;Tempat Lahir : Bogor ;Umur/tanggal lahir : 27 Juni 1966 ;Jenis Kelamin : Lakilaki ;Kebangsaan : Indonesia ;Tempat tinggal : Kp.
    Menyatakan terdakwa Toni Bin Jasmaran, bersalah melakukan tindak pidanaPengrusakan, sebagaimana dimaksud dalam Dakwaan Pasal 406 ayat (1)KUHP ;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Toni Bin Jasmaran dengan penjaraselama : 8 (delapan) bulan, dengan perintah supaya terdakwa segera ditahan ;Halaman 2 dari 12 Put. No.584/Pid.B/2017/PN.ChiForm01/SOP/14.6/20173.4.
    Menyatakan terdakwa Toni Bin Jasmaran, tidak memenuhi unsurunsurmelakukan tindak pidana sebagaimana diatur dalam dakwaan melanggarPasal 406 ayat (1) KUHP ;2.
    Selebihnya membebaskansetidaktidaknya melepaskan terdakwa darituntutan hukum lainnya ;Menimbang bahwa terhadap pledoi/pembelaan Terdakwa tersebut, JaksaPenuntut Umum telah Mengajukan Tanggapannya tertanggal 18 Januari 2018dengan menyatakan tetap pada tuntutannya semula ;Menimbang bahwa, Terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umumsebagaimana dalam surat dakwaannya yang pada pokoknya berisi sebagai berikutDAKWAAN :Bahwa ia terdakwa Toni Bin Jasmaran, pada hari Selasa tanggal 4 Oktober 2016 sekitarJam
    Menyatakan terdakwa Toni Bin Jasmaran, telah terbukti Secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Merusak Barang ;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa tersebut oleh Karena itu dengan pidanapenjara selama : 5 (lima) bulan ;3. Menetapkan pidana tersebut tidak usah dijalani kecuali jika dikemudian hari adaputusan Hakim yang menentukan lain disebabkan Karena Terpidana melakukansuatu tindak pidana sebelum masa percobaan selama 10 (sepuluh) bulanberakhir ;4.