Ditemukan 3 data
67 — 36
- Memberi izin kepada Pemohon (Jasrian bin Sidik) untuk menjatuhkan talak satu raji terhadap Termohon (Desi Arisandi, S.Pd. binti Nurdin, S.Pd.) di depan sidang Mahkamah Syariyah Suka Makmue setelah putusan ini berkekuatan hukum tetap.
- Mengabulkan gugatan Penggugat Rekonvensi sebagian.
- Menetapkan 2 (dua) orang anak yang bernama:
- Adis Fakhri Ramadhan bin Jasrian, umur 8 tahun 10 bulan.
- Assyfa Humaira binti Jasrian, umur 4 tahun 8 bulan.
- Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk memberikan biaya pemeliharaan anak (nafkah anak) kepada Penggugat Rekonvensi setiap bulan minimal sejumlah Rp.1.500.000,- (satu juta lima ratus ribu rupiah) kepada 2 (dua) orang anak yang bernama:
- Adis Fakhri Ramadhan bin Jasrian, umur 8 tahun 10 bulan.
- Assyfa Humaira, umur 4 tahun 11 bulan.
Dalam Rekonvensi
Berada dalam asuhan (hadhanah) Penggugat Rekonvensi tanpa mengurangi hak akses terhadap Tergugat Rekonvensi untuk memberikan kasih sayang terhadap kedua anak tersebut.
151 — 35
I
- Menerima permohonan banding Pembanding;
- Memperbaiki Putusan Mahkamah Syariyah Suka Makmue Nomor 80/Pdt.G/2019/MS.Skm tanggal 15 Oktober 2019 Masehi bertepatan dengan tanggal 16 Rabiul Awal 1441 Hijriyah, sehingga amarnya berbunyi sebagai berikut:
Dalam Konvensi
- Mengabulkan permohonan Pemohon;
- Memberi izin kepada Pemohon (Jasrian
bin Sidik) untuk menjatuhkan talak 1 (satu) raji terhadap Termohon (Desi Arisandi, S.pd. binti Nurdin, S.pd.) di depan sidang Mahkamah Syariyah Suka Makmue;
- Mengabulkan gugatan Penggugat Rekonvensi sebagian;
- Menetapkan Termohon sebagai pemegang hak hadhanah 2 (dua) orang anak Pemohon dan Termohon yang bernama :
- Adis Fakhri Ramadhan bin Jasrian, umur 8 tahun 10 bulan ;
- Assyfa Humaira binti Jasrian, umur 4 tahun 8 bulan ;
>
- Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk membayar kepada Penggugat Rekonvensi biaya hadhanah untuk 2 (dua) orang anak Tergugat Rekonvensi dan Penggugat Rekonvensi masing-masing sejumlah Rp.1.000.000,- (satu juta rupiah) untuk setiap anak setiap bulan sampai masing-masing
Anak kedua binti Jasrian, umur 4 tahun 8 bulan ;Berada dalam asuhan (hadhanah) Penggugat Rekonvensi tanpamengurangi hak akses terhadap Tergugat Rekonvensi untuk memberikankasih sayang terhadap kedua anak tersebut ;Menghukum Tergugat Rekonvensi untuk memberikan biaya pemeliharaananak (nafkah anak) kepada Penggugat Rekonvensi setiap bulan minimalsejumlah Rp1.500.000, (satu juta lima ratus ribu rupiah) kepada 2 (dua)orang anak yang bernama:a. Anak pertama, umur 8 tahun 10 bulan;b.
Anak kedua binti Jasrian, umur 4 tahun 8 bulan ;Dengan kewajiban Termohon memberi akses kepada Pemohon untukbertemu dengan anakanak Pemohon dan Termohon tersebut ;Hal. 13 dari 15 hal.
Dalam Rekonvensi
Dengan kewajiban Termohon memberi akses kepada Pemohon untuk bertemu dengan anak-anak Pemohon dan Termohon tersebut ;
40 — 3
Menyatakan Termohon yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap sidang tidak hadir;
2.Mengabulkan permohonan Pemohon secara verstek;
3.Memberikan izin kepada Pemohon (Harry Jasrian Anggara Bin Jasman) untuk menjatuhkan talak satu raj'i terhadap Termohon (Siti Rezky Hotnida Binti Syahnan Nasution) didepan sidang Pengadilan Agama Bangkinang;
4.Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp1.120.000