Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 16-02-2010 — Putus : 29-04-2010 — Upload : 22-10-2012
Putusan PA KLUNGKUNG Nomor 3/Pdt.P/2010/PA.Klg.
Tanggal 29 April 2010 —
4523
  • PA.Klg.BISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Klungkung yang memeriksa dan mengadili perkaraperkaratertentu dalam tingkat pertama, telah menjatuhkan penetapan atas perkara Itsbat Nikahyang diajukan oleh ;YULIUS bin RUSLI MEDALI Umur 44 tahun, agama Islam Pendidikan SMAPekerjaan: Wiraswasta ( Dagang ) Tempat tinggal diJalan Warkudara No. 38, Lingkungan Pande,Kelurahan Semarapura Klod Kangin, KecamatanKlungkung, Kabupaten Klungkung, selanjutnyadisebut sebagai PEMOHON I ; NI KETUT KAMARTINI
    Kabupaten Klungkung;Bahwa permohonan ini diajukan untuk mendapatkan Buku KutipanAkta Nikah yang sah sesuai dengan UndangUndang Perkawinan.Berdasarkan alasan alasan tersebut diatas, Pemohon I dan Pemohon IJ memohonkepada Ketua Pengadilan Agama Klungkung cq Majelis Hakim yang memeriksa perkara ini untuk memberikan penetapan sebagai berikut :PRIMER :1 Mengabulkan Permohonan Pemohon I dan Pemohon I;2 Menetapkan syahnya perkawinan antara Pemohon I (YULIUS bin RUSLIMEDALI ) dengan Pemohon II (NI KETUT KAMARTINI
    pernikahan tersebut;e Bahwa tidak ada pihakpihak yang keberatan terhadap pernikahan tersebut; Menimbang, Bahwa untuk menguatkan dalildalil permohonannya tersebutPemohon I dan Pemohon II di depan sidang telah mengajukan surat surat bukti berupa :1 Fotokopi Kartu Tanda Penduduk Nomor NIK 5105032010660002 atas namaYULIUS tertanggal 30 Maret 2010, bermeterai cukup dan telah dicocokkan dengan aslinya kemudian diberi kode P1;2 Fotokopi Kartu Tanda Penduduk, Nomor NIK 5101024504760002 atas nama NIKETUT KAMARTINI
    guna meringkas uraian penetapan ini, maka ditunjuksegala hal yang selengkapnya telah dicatat dalam berita acara persidangan perkara inisebagai bagian tak terpisahkan dari penetapan ini; TENTANG HUKUMNYAMenimbang, Bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon I dan PemohonII adalah sebagaimana terurai di muka; Menimbang, Bahwa yang menjadi pokok perkara ini adalah Pemohon I danPemohon II berkehendak untuk ditetapkan sahnya pernikahan antara Pemohon I(YULIUS Bin RUSLI MEDALD dan Pemohon II (NI KETUT KAMARTINI
    UndangundangNomor 50 Tahun 2009, maka seluruh biaya yang timbul dalam perkara ini dibebankankepada Pemohon I dan Pemohon I; Menimbang bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan tersebut di atas,maka permohonan Pemohon I dan Pemohon IJ patut dikabulkan; Mengingat segala peraturan perundangundangan yang berlaku serta hukum Syara yang berkaitan dalam perkara ini;MENETAPKAN1 Mengabulkan permohonan Pemohon I dan Pemohon II; 2 Menetapkan sahnya pernikahan Pemohon I (YULIUS bin RUSLI MEDALIT)dan Pemohon II (NI KETUT KAMARTINI
Register : 20-05-2022 — Putus : 14-06-2022 — Upload : 14-06-2022
Putusan PA KLUNGKUNG Nomor 14/Pdt.G/2022/PA.Klg
Tanggal 14 Juni 2022 — Penggugat melawan Tergugat
12914
  • MENGADILI

    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patutuntuk menghadap di persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat secara verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu ban shugra Tergugat (Yulius bin Rusli Medali) terhadap Penggugat (Ni Ketut Kamartini binti I Nyoman Gindra);
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp370.000,00 (tigaratus tujuhpuluh ribu rupiah);