Ditemukan 28 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 03-01-2018 — Putus : 27-03-2018 — Upload : 18-08-2020
Putusan PTA PEKANBARU Nomor 0006/Pdt.G/2018/PTA.Pbr
Tanggal 27 Maret 2018 — PEMBANDING VS TERBANDING
529503
  • bahwa dalam hal ini bukti PO1 adalah bukti primer atau buktiutama, maka apabila bukti P01 dinyatakan tidak sah dan sudah dikesampingkan,buktibukti sekunder sebagai pendukung tidak perlu dipertimbangkan lagi;Menimbang, bahwa oleh karena itu keberatan Pembanding angka 1 (satu)ini tidak dapat dibenarkan dan harus ditolak;Menimbang, bahwa keberatan Pembanding angka 2 adalah mengatakanseharusnya Majelis Hakim Pengadilan Agama Tanjungpinang melihat putusanMahkamah Konstitusi yang mengabulkan gugatan Machica
    Penggugat/Pembanding (Dedeh binti Siman)dalam perkara a quo mendalilkan bahwa perkawinannya dengan Asril binSarimudanus adalah perkawinan resmi yaitu dengan mengajukan poto kopiKutipan Akta Nikah, hanya saja Penggugat/Pembanding sepanjang pemeriksaan diTingkat Pertama tidak mampu menunjukkan/memperlihatkan asli Kutipan AktaNikah tersebut, sedangkan dalam kasus Machica Muchtar sejak semula memangsudah disadari dan dinyatakan bahwa perkawinan mereka adalah pernikahan sirriyang tidak dicatatkan di lembaga
Putus : 29-09-2016 — Upload : 31-05-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 2528 K/PDT/2015
Tanggal 29 September 2016 — IDA BAGUS NYOMAN TOYA vs I WAYAN DARTA, dk.
403287 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Dengan demikian menurut Adat/ Drestha ataupunAgama Hindu Para Termohon Kasasi/ Terbanding/ Penggugat tetapmerupakan anak Astra/Anak tidak sah yang tidak boleh mewaris terhadapobyek tanah sengketa dari tanah leluhur atau ayah biologisnya;Bahwa kita ketahui bahwa Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 46/PUUVIII/2010 bermula dari Uji Materi UU Perkawinan Nomor 1 Tahun 1974pada Pasal 2 ayat (2) dan Pasal 43 ayat (1) yang telah diajukan oleh Hj.Aisyah Machica binti Mochtar Ibrahim yang meminta PutranyaMuhammad
    Bahwa perkawinan antara Hj Aisyah Machica Mochtardengan alamarhum Moerdiono dilakukan secara siri (dibawah tangan)tidak tercatat sebagaimana dimaksudkan dalam UU Nomor 1 Tahun 1974Pasal 2 ayat (2) akan tetapi perkawinan tersebut dilakukan menurutAgama Islam dan telah sesuai dengan syarat sahnya/rukun perkawinandalam Agama Islam yaitu ada wali, ada saksi, ada ljab Kabul dan adaMahar, sehingga perkawinannya secara hukum Islam adalah sah dananak yang dilahirkan dari perkawinan itu tentunya juga sah
Register : 14-08-2019 — Putus : 05-09-2019 — Upload : 09-08-2021
Putusan PN CIBADAK Nomor 87/Pdt.P/2019/PN Cbd
Tanggal 5 September 2019 — Pemohon:
ADE KURNIAWATI BINTI SULAEMAN
10224
  • Pemohondiketahui berdomisili di Kampung Cipedes RT 03 RW.10 Desa Ridogalih KecamatanCikakak Kabupaten Sukabumi sehingga secara formal permohonan Pemohon memenuhisyarat formil permohonan untuk diajukan di wilayah hukum Pengadilan Negeri Cibadakyang berwenang mengadili perkaranya ;Menimbang , bahwa Kuasa Pemohon dalam permohonan in casu adalah mengenaipenetapan penyangkalan anak ;Menimbang , bahwa didalam Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 46 /PUUVIII / 2010 dalam perkara atas nama Hj.AISYAH MOCHTAR alias MACHICA
Register : 01-02-2021 — Putus : 15-02-2021 — Upload : 17-02-2021
Putusan PN JAKARTA UTARA Nomor 37/Pdt.P/2021/PN Jkt.Utr
Tanggal 15 Februari 2021 — Pemohon:
JERMAINI SUARTE
14457
  • Salah satu pasal yang disasar Aisyah Mochtaralias Machica binti H Mochtar Ibrahim selaku Pemohon yaitu ketentuan yangmengatur status keperdataan anak luar kawin.
Register : 14-03-2019 — Putus : 11-04-2019 — Upload : 12-04-2019
Putusan PA WATES Nomor 24/Pdt.P/2019/PA.Wt
Tanggal 11 April 2019 — Pemohon melawan Termohon
14261
  • Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tersebut menanggapipermohonan uji materi tentang status anak di luar nikah yang diajukanoleh Machica Muchtar.Him. 2 dari 10 Pen. No. 24/Pdt.P./2019/PA.Wt.7. Bahwa Mahkamah Konstitusi (MK) dalam putusanya menjelaskanbahwa Anak yang dilahirkan di luar perkawinan mempunyai hubungandengan ibunya dan keluarga ibunya, serta dengan lakilaki sebagaiayahnya yang diketahui bukti kebenarannya (ada hubungan darah)dengan sang anak.8.
Register : 25-03-2021 — Putus : 09-06-2021 — Upload : 14-06-2021
Putusan PN JAKARTA UTARA Nomor 126/Pdt.P/2021/PN Jkt.Utr
Tanggal 9 Juni 2021 — Pemohon:
Ny. NANY ANGKASA
9738
  • Salah satu pasal yang disasar Aisyah Mochtaralias Machica binti H Mochtar Ibrahim selaku Pemohon yaitu ketentuan yangmengatur status keperdataan anak luar kawin.
Register : 18-03-2016 — Putus : 21-04-2016 — Upload : 07-11-2019
Putusan PA RANGKAS BITUNG Nomor 0033/Pdt.P/2016/PA.Rks
Tanggal 21 April 2016 — Pemohon melawan Termohon
7431
  • Aisyah Mochtar alias Machica bintiH. Mochtar Ibrahim, dan dalam kesimpulannya Mahkamah Konstitusiberpendapat bahwa pencatatan perkawinan bukan faktor yang menentukansahnya perkawinan.Menimbang, bahwa dalam literatur fiqih kontemporer disebutkan bahwaperaturan perundangundangan tentang perkawinan dapat diklasifikasikankepada dua kategori, yaitu peraturan syara dan peraturan bersifat tautsiqiy.Peraturan syara adalah peraturan yang menentukan sah atau tidak sahnyasebuah pernikahan.
Register : 05-04-2016 — Putus : 12-05-2016 — Upload : 07-11-2019
Putusan PA RANGKAS BITUNG Nomor 0037/Pdt.P/2016/PA.Rks
Tanggal 12 Mei 2016 — Pemohon melawan Termohon
5119
  • Aisyah Mochtar alias Machica bintiH. Mochtar Ibrahim, dan dalam kesimpulannya Mahkamah Konstitusiberpendapat bahwa pencatatan perkawinan bukan faktor yang menentukansahnya perkawinan.Menimbang, bahwa dalam literatur fiqih kontemporer disebutkan bahwaperaturan perundangundangan tentang perkawinan dapat diklasifikasikankepada dua kategori, yaitu peraturan syara dan peraturan bersifat fautsiqiy.Peraturan syara adalah peraturan yang menentukan sah atau tidak sahnyasebuah pernikahan.
Register : 11-03-2016 — Putus : 14-04-2016 — Upload : 07-11-2019
Putusan PA RANGKAS BITUNG Nomor 0021/Pdt.P/2016/PA.Rks
Tanggal 14 April 2016 — Pemohon melawan Termohon
186
  • Aisyah Mochtar alias Machica bintiH.
Putus : 24-11-2016 — Upload : 02-02-2017
Putusan PN MEDAN Nomor 266/Pdt.G/2016/PN Mdn
Tanggal 24 Nopember 2016 — - Tuan Petrus Lim (PENGGUGAT I) - Ny. Eni, Wiraswasta, (PENGGUGAT II) - Ny. Ferronia (TERGUGAT I) - Nona Christian Taslim (TERGUGAT II) - Tuan Johanes Lim (TERGUGAT III) - Nona Destalia Taslim (TERGUGAT IV) - Tuan Sofian halim (TERGUGAT V)
10246
  • Fakta ternyata yang merawat dan membawa Penggugat berobat adalah Tergugat s/d V.Bahwa tentang Putusan Mahkamah Konstiusi Nomor : 46/PUUVIII/2010tertanggal 17 Februari 2012, konteksnya tidak sama dengan perkara aquo, sebab subjek dalam perkara Nomor : 46/PUUVIII/2010 yaitu Hj.Aisyah Mochtar alias Machica binti H.
    Tegasnya antara Machica binti H. Mochtar lbrahimdengan almarhum Moerdiono diikat dengan perkawinan siri tetapi tidakterdaftar secara Negara, sedangkan menurut Penggugat dan Ilhubungan mereka tidak diikat dengan perkawinan adat maupun tidakterdaftar secara Negara;halaman 19putusan perkara perdata nomor 266/pdt.g/2016/on mdn24.25.26.Bahwa Tergugat s/d V membantah dalil Penggugat II bahwa CALVINadalah anak biologis dari Penggugat I.
    (salah satu Hakim MK yangmemutus perkara tentang pengakuan anak artis Machica Mochtar daripernikahan sirrinya dengan Mordiono) dalam Diskusi Hukum dengan topicImplementasi Ketentuan Anak Luar Kawin dalam UU Perkawinan PascaPutusan MK, yang diselenggarakan oleh Hukumonline pada tanggal 29Maret 2012, memberikan tanggapan a.l. sbb : ...
Register : 11-03-2016 — Putus : 14-04-2016 — Upload : 07-11-2019
Putusan PA RANGKAS BITUNG Nomor 0020/Pdt.P/2016/PA.Rks
Tanggal 14 April 2016 — Pemohon melawan Termohon
2012
  • Aisyah Mochtar alias Machica bintiH.
Register : 23-06-2015 — Putus : 29-07-2015 — Upload : 01-12-2015
Putusan PA WATES Nomor 037/Pdt.P/2015/PA.Wt
Tanggal 29 Juli 2015 — PEMOHON
7121
  • Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tersebutmenanggapi permohonan uji materi tentang status anak di luar nikah yangdiajukan oleh Machica Muchtar yang memperjuangkan status hukumanaknya dari perkawinan siri dengan Moerdiono;10.Bahwa Putusan Mahkamah Konstitusi No.46/PUUVIII/2010 tanggal 1311.Februari 2012 tersebut mengakui anak yang lahir dari pernikahan siridipersamakan dengan anak yang lahir dari pernikahan yang sah secarahukum Negara.
Register : 19-10-2017 — Putus : 19-03-2018 — Upload : 18-09-2019
Putusan PA SERANG Nomor 2129/Pdt.G/2017/PA.Srg
Tanggal 19 Maret 2018 — Penggugat melawan Tergugat
4510
  • Bahwa, tergugat tetap dalam jawaban, ingin mempertahankan rumahtangga penggugat dan terugat;Bahwa, penggugat berpendapat bahwa itsbat nikah perkawinan keduatidak dapat diterima, karena telah melanggar aturan administrasi;Bahwa, banyak kasus itsbat nikah yang tidak dapat diterima karenaperkawinan kedua, seperti artis Machica Muhtar;Bahwa, jika itsbat nikah tidak dapat diterima, maka begitu juga denganperceraian tidak dapat diputuskan secara hukum;Bahwa berdasarkan alasanalasan tersebut, tergugat mohon
Register : 25-02-2014 — Putus : 20-03-2014 — Upload : 04-08-2014
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 7/Pdt.P/2014/PA.Gsg
Tanggal 20 Maret 2014 — Pemohon I & Pemohon II
2618
  • AisyahMochtar alias Machica binti H.
Register : 21-01-2016 — Putus : 31-03-2016 — Upload : 27-09-2019
Putusan PA GUNUNG SUGIH Nomor 0006/Pdt.P/2016/PA.Gsg
Tanggal 31 Maret 2016 — Pemohon melawan Termohon
3212
  • AisyahMochtar alias Machica binti H. Mochtar Ibrahim dan Pemohon II adalahMuhammad Iqbal Ramadhan bin Moerdiono;Hal.14 dari 22 hal.
Putusan Mahkamah Konstitusi
Putusan Mahkamah Konstitusi Nomor 46/PUU-VIII/2010 Tahun 2010
50773717
  • Tentang : Pengujian Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan
  • Aisyah Mochtar alias Machica bintiH.
    Aisyah Mochtar alias Machica binti H.Mochtar Ibrahim) dengan seorang lakilaki bernama Drs. Moerdiono,dengan wali nikah almarhum H. Moctar Ibrahim, disaksikan oleh 2 orangsaksi, masingmasing bernama almarhum KH. M. Yusuf Usman danRisman, dengan mahar berupa seperangkat alat shalat, uang 2.000 Riyal(mata uang Arab), satu set perhiasan emas, berlian dibayar tunai dandengan ijab yang diucapkan oleh wali tersebut dan qobul diucapkan olehlakilaki bernama Drs. Moerdiono;6.
Register : 09-08-2018 — Putus : 25-09-2018 — Upload : 02-05-2019
Putusan PT MANADO Nomor 113/PDT/2018/PT MND
Tanggal 25 September 2018 — Pembanding/Penggugat : AGNES MIN BAGENSA
Terbanding/Tergugat V : DANNY BAGENSA ALOAS OPO
Terbanding/Tergugat III : SIAN BAGENSA
Terbanding/Tergugat I : POPY PATRAS
Terbanding/Tergugat VI : KELUARGA MAKAUNTUNG BAGENSA
Terbanding/Tergugat IV : SOAN BAGENSA
Terbanding/Tergugat II : SAN BAGENSA
Terbanding/Turut Tergugat V : NUR KANTERUMINGANG
Terbanding/Turut Tergugat III : KAPITALAUNG KAMPUNG KALURAE DI KALURAE
Terbanding/Turut Tergugat I : KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL KABUPATEN KEPULAUAN SANGIHE DI TAHUNA
Terbanding/Turut Tergugat IV : WEM PATRAS
Terbanding/Turut Tergugat II : CAMAT TABUKA UTARA DI ENEMAWIRA
3221
  • AISYAHMOCHTAR alias MACHICA binti H.
Putus : 08-06-2015 — Upload : 15-06-2015
Putusan PT MATARAM Nomor 59 / PDT / 2015 / PT.MTR
Tanggal 8 Juni 2015 — IDA BAGUS ERJANA, S.H., DK Melawan I WAYAN TANTRI, DKK
7427
  • Aisyah MochtarAls Machica binti Mochtar Ibrahim yang meminta putranya MuhammadIqbal Ramadhan bin Moerdiono agar diakui sebagai anak almarhumMoerdiono Mantan Menteri Sekretaris Negara di Era Soeharto ;Bahwaperkawinan antara Moerdiono dengan Hj.
Register : 17-09-2018 — Putus : 31-01-2019 — Upload : 21-03-2019
Putusan PN SORONG Nomor 91/Pdt.G/2018/PN Son
Tanggal 31 Januari 2019 — Perdata : Yustina Anitha Burdam melawan Tn. Marthen Fakdawer
1095953
  • Pasal ini diuji oleh artisdangdut Machica Mochtar yang mempersoalkan Pasal 43 ayat (1) yangmengatur bahwa status anak luar kawin hanya memiliki hubungan hukumdengan ibunya dan dalam amar putusannya, Mahkamah Konstitusi menyatakanPasal 43 ayat (1) UU Perkawinan bertentangan dengan UUD 1945 sepanjangdimaknai menghilangkan hubungan dengan lakilaki yang dapat dibuktikan ilmupengetahuan dan teknologi dan atau alat bukti lain ternyata mempunyaihubungan darah sebagai ayahnya, sehingga menurut Majelis Hakim
Register : 01-04-2019 — Putus : 18-06-2019 — Upload : 18-06-2019
Putusan PT JAYAPURA Nomor 19/PDT/2019/PT JAP
Tanggal 18 Juni 2019 — Pembanding/Penggugat : YUSTINA ANITHA BURDAM Diwakili Oleh : MARKUS SOUISSA
Terbanding/Tergugat : Tn. Marthen Fakdawer
8139
  • Pasal ini diuji olehartis dangdut Machica Mochtar yang mempersoalkan Pasal 43 ayat (1)yang mengatur bahwa status anak luar kawin hanya memiliki hubunganhukum dengan ibunya dan dalam amar putusannya, Mahkamah Konstitusimenyatakan Pasal 43 ayat (1) UU Perkawinan bertentangan dengan UUD1945 sepanjang dimaknai menghilangkan hubungan dengan lakilaki yangdapat dibuktikan ilmu pengetahuan dan teknologi dan atau alat bukti lainternyata mempunyai hubungan darah sebagai ayahnya, sehingga menurutMajelis Hakim