Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 24-10-2018 — Putus : 16-11-2018 — Upload : 18-11-2018
Putusan PA JEMBER Nomor 3289/Pdt.P/2018/PA.Jr
Tanggal 16 Nopember 2018 — Pemohon melawan Termohon
70
  • 1. Mengabulkan permohonan para Pemohon ;

    2. Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I ( Mat Ali bin Akmo ) dengan Pemohon II ( Hanami binti Ma'un/P.Hanami ) yang dilaksanakan pada tanggal 28 Desember 2002 di Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember ;

    3. Memerintahkan kepada para Pemohon untuk melakukan pencatatan perkawinan kepada Pegawai Pencatat Nikah di wilayah Kantor Urusan Agama Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember;

    4.

    PENETAPANNomor 3289/Pat.P/2018/PA.Jr>.DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Jember yang memeriksa perkara tertentu pada tingkatpertama telah menjatuhkan penetapan dalam perkara permohonan PengesahanNikah yang diajukan oleh:Mat Ali bin Akmo, umur 42 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaanpetani, tempat kediaman di Dusun Curahdami RT.001 RW. 007Desa Sukorambi Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jembersebagai Pemohon ;Hanami binti Ma'un/P.Hanami, umur 33 tahun, agama Islam
    mendengar keterangan para Pemohon dan saksisaksi;TENTANG DUDUK PERKARABahwa Pemohon dengan surat Permohonannya tertanggal 24 Oktober 2018yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Jember Nomor3289/Pdt.P/2018/PA.Jr mengajukan halhal sebagai berikut: Bahwa para Pemohon telah melangsungkan pernikahan pada tanggal 28Desember 2002, di Desa Sukorambi Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember; Pernikahan para Pemohon tersebut dilangsungkan menurut tata cara AgamaIslam sebagai berikut : Wali Nikah Ma'un/P.Hanami
    Menyatakan sah pernikahan Pemohon (Mat Ali bin Akmo) dan Pemohon II(Hanami binti Ma'un/P.Hanami) yang dilangsungkan pada tanggal 28Desember 2002 di Desa Sukorambi Kecamatan Sukorambi KabupatenJember;3.
    Saliman, umur 54 tahun, agama Islam, pekerjaan petani, bertempat tinggal didesa Sukorambi Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember;Saksi memberikan keterangan dibawah sumpah pada pokoknya sebagai berikut : Saksi tahu dan kenal dengan para pihak karena saksi tetangga Pemohon; Saksi pernah menghadiri acara pernikahan Pemohon dan Pemohon II padatanggal 28 Desember 2002, di Desa Sukorambi Kecamatan SukorambiKabupaten Jember ; Saksi melihat sendiri pada acara pernikahan itu yang menjadi wali ialahMa'un/P.Hanami
    Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon ( Mat Ali bin Akmo ) denganPemohon II ( Hanami binti Ma'un/P.Hanami ) yang dilaksanakan pada tanggal28 Desember 2002 di Kecamatan Sukorambi Kabupaten Jember ;3. Memerintahkan kepada para Pemohon untuk melakukan pencatatanperkawinan kepada Pegawai Pencatat Nikah di wilayah Kantor Urusan AgamaKecamatan Sukorambi Kabupaten Jember;4. Membebankan kepada para Pemohon untuk membayar biaya perkara sebesarRp 316000.