Ditemukan 11 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 27-03-2019 — Putus : 30-04-2019 — Upload : 28-05-2024
Putusan PN TUBAN Nomor 85/Pid.B/2019/PN Tbn
Tanggal 30 April 2019 — Penuntut Umum:
YUNIATI UNDARTI, SH
Terdakwa:
PASRIATI Binti SARIDIN Alm
75
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan terdakwa Pasriati Binti Saridin Alm telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan ;
    2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan;
    3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
    4. Menetapkan agar Terdakwa tetap berada dalam tahanan Rutan;
    5. Menyatakan barang bukti
    Penuntut Umum:
    YUNIATI UNDARTI, SH
    Terdakwa:
    PASRIATI Binti SARIDIN Alm
Register : 25-06-2020 — Putus : 09-07-2020 — Upload : 14-07-2020
Putusan PN MALANG Nomor 626/Pdt.P/2020/PN Mlg
Tanggal 9 Juli 2020 — Pemohon:
SRI WAHYUNI ditulis juga SRI WAHYUNI JAYA KUMAR ditulis juga PASRIATI binti SULIYAN
132
  • Pemohon:
    SRI WAHYUNI ditulis juga SRI WAHYUNI JAYA KUMAR ditulis juga PASRIATI binti SULIYAN
Register : 16-12-2015 — Putus : 04-01-2016 — Upload : 02-03-2019
Putusan PA REMBANG Nomor 0150/Pdt.P/2015/PA.Rbg
Tanggal 4 Januari 2016 — Pemohon melawan Termohon
141
  • Menyatakan nama Pemohon (Pasriati binti Rasdan) dan nama Suami/Istri Pemohon (<<1029) sebgaiamana dalam kutipan Akta Nikah Nomor 5/44/73 tanggal 07 Juni 1973 menjadi ... dan nama Suami Pemohon....;
    3. Memerintahkan Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Pancur untuk mencoret nama Pemohon Pasriati binti Rasdan dan nama suami Pemohon <<1029 sebagaimana dalam kutipan akta nikah Nomor 5/44/73 tanggal 07 Juni 1973 mengganti menjadi ... dan nama suami Pemohon ...;
    4.
Register : 18-12-2019 — Putus : 14-01-2020 — Upload : 16-01-2020
Putusan PA REMBANG Nomor 1080/Pdt.G/2019/PA.Rbg
Tanggal 14 Januari 2020 — Penggugat melawan Tergugat
231
  • Menjatuhkan talak satu ba'in shughro Tergugat (Sukur Hartanto bin Ladi) terhadap Penggugat (Pasriati binti Pasiran) ;4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp. 341.000,- (tiga ratus empat puluh satu ribu rupiah);
Register : 07-09-2022 — Putus : 27-09-2022 — Upload : 27-09-2022
Putusan PA BANJARNEGARA Nomor 1963/Pdt.G/2022/PA.Ba
Tanggal 27 September 2022 — Penggugat melawan Tergugat
129
  • Menjatuhkan talak satu ba'in shughra Tergugat (Ihwan Riadi bin Sudarsono) terhadap Penggugat (Pasriati binti Edi Ihfanto al. Miswan);
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp 420.000,- (empat ratus dua puluh ribu rupiah).
Register : 08-08-2019 — Putus : 04-09-2019 — Upload : 04-09-2019
Putusan PA KABUPATEN MADIUN Nomor 1092/Pdt.G/2019/PA.Kab.Mn
Tanggal 4 September 2019 — Penggugat melawan Tergugat
165
    1. Menyatakan Termohon yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap sidang tidak hadir;
    2. Mengabulkan pemohonan Pemohon secara verstek;
    3. Memberi izin kepada Pemohon ( Endro Waseso bin Saimun ) untuk menjatuhkan talak satu raji terhadap Termohon ( Kantun Pasriati ) di depan sidang Pengadilan Agama Kabupaten Madiun;
    4. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp.571.000,00 ( lima ratus
Putus : 09-02-2017 — Upload : 16-03-2017
Putusan PN BLORA Nomor 23/Pdt.P/2017/PN Bla
Tanggal 9 Februari 2017 — I N D A R S U N
165
  • PengadilanNegeri Blora, oleh karena itu Pengadilan Negeri Blora berwenang untukmemeriksa permohonan Pemohon tersebut;Menimbang, bahwa selanjutnya berdasarkan bukti P4 berupa FotokopiKutipan Akta Kelahiran Nomor 01775/TP/2004 atas nama INDAH SETYO RINIyang dikeluarkan oleh Kantor Catatan Sipil Kabupaten Blora tanggal 21 April2004, didukung dengan keterangan saksi PUJO EKO GUNTARIYADI danJAYAT, menunjukkan bahwa di Blora pada tanggal 17 Oktober 2003 telah lahiranak perempuan dari suami istri INDARSUN dan PASRIATI
Register : 02-03-2016 — Putus : 06-04-2016 — Upload : 18-05-2016
Putusan PA BOJONEGORO Nomor 0594/Pdt.G/2016/PA.Bjn
Tanggal 6 April 2016 — PEMOHON
133
  • Menetapkan harta bersama yang diperoleh selama perkawinan antara Pemohon dan Termohon adalah: a. tanah luas + 500 m2, persil 202 D II, dengan batas-batas sebelah utara : tanah milik Karto Wiijoyo, sebalah Timur : tanah milik Usul, sebalah Selatan :tanah milik Pasriati, sebelah barat : tanah milik Suyono; b. tanah dan bangunan Rumah luas bangunan Panjang 12,20 m, Lebar 10.5 m. jenis bangunan dari kayu, ata genteng, lantai dari batu bata, diiding dari papan kayu; c.Sepeda motor 1 unit, napol
    ini ;MENGADILIHalaman 7 dari 9 : Putusan nomor: 594/Pdt.G/2016/PA.BjnMengabulkan permohonan Pemohon;Memberi ijin kepada Pemohon (PEMOHON ) untuk beristri lebih dari seorang(poligami) dengan seorang perempuan bernama Rini Puji Astuti bintiSukarjo;Menetapkan harta bersama yang diperoleh selama perkawinan antaraPemohon dan Termohon adalah:a. tanah luas + 500 m2, persil 202 D II, dengan batasbatas sebelah utara :tanah milik Karto Wiijoyo, sebalah Timur : tanah milik Usul, sebalahSelatan :tanah milik Pasriati
Register : 18-01-2016 — Putus : 18-02-2016 — Upload : 12-11-2019
Putusan PA REMBANG Nomor 0074/Pdt.G/2016/PA.Rbg
Tanggal 18 Februari 2016 — Penggugat melawan Tergugat
161
  • Menjatuhkan talak satu bain shughra Tergugat(Sumijan bin Sarijan) terhadap Penggugat (Pasriati binti Padi).
    4. Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Rembang agar mengirimkan salinan putusan ini setelah berkekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Rembang Kabupaten Rembang untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu ;
    5.
Register : 29-05-2019 — Putus : 18-07-2019 — Upload : 18-07-2019
Putusan PA TUBAN Nomor 1117/Pdt.G/2019/PA.Tbn
Tanggal 18 Juli 2019 — Penggugat melawan Tergugat
94
  • M E N G A D I L I

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon;

    2. Memberi izin kepada Pemohon (SAMPURI BIN TROISEH) untuk menjatuhkan talak satu raj'i terhadap Termohon (PASRIATI BINTI SARIDIN ) di depan sidang Pengadilan Agama Tuban;

    3. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp516.000,00 (lima ratus enam belas ribu

Register : 23-03-2013 — Putus : 02-05-2011 — Upload : 23-03-2013
Putusan PN BLITAR Nomor 276/Pid.B/2011/PN.BLT
Tanggal 2 Mei 2011 — NUR HUDA Als BAMBANG Bin H.SUCIPTO
223
  • SAKSI PASRIATI, dengan dibawah sumpah telah memberikan keterangan yang padapokoknya sebagai berikut :Bahwa, benar saksi pernah diperiksa di Penyidik Polres Blitar ;Bahwa, benar LULUK EKAWATI karena merupakan anak saksi ;Bahwa, benar LULUK EKAWATI pernah mendaftar kepada terdakwa untuk bekerja keLuar Negeri ke Korea Selatan guna akan menyusul auaminya yang telah bekerja di Korselsebelumnya ;Bahwa, benar bermula pada hari Sabtu tanggal 12 September 2009 jam.19.00 WIB sewaktuPONIRAN bersama dengan LULUK