Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 04-02-2016 — Putus : 25-02-2016 — Upload : 08-03-2016
Putusan PA GIRI MENANG Nomor 86/Pdt.P/2016/PA.GM
Tanggal 25 Februari 2016 — Sumarap bin Ribasim-PEMOHON I 2. Misari binti Jumalam-PEMOHON II
164
  • Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Sumarap bin Ribasim) dengan Pemohon II (Misari binti Jumalam) yang dilaksanakan pada 16 November 1998, Di Dusun Batu Rakit RT.003 Desa Sukadana Kecamatan Bayan Kabupaten Lombok Utara;3. Membebankan biaya perkara ini kepada DIPA Pengadilan Agama Giri Menang Tahun Anggaran 2016 sebesar Rp. 276.000,- (Dua ratus tujuh puluh enam ribu rupiah);
    Sumarap bin Ribasim-PEMOHON I2. Misari binti Jumalam-PEMOHON II
    PENETAPANNomor 0086/Pdt.P/2016/PA.GMBISMILLAHIRRAHMANIRRAHIMDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Giri Menang yang memeriksa dan mengadili perkaratertentu dalam tingkat pertama dalam persidangan Majelis Hakim telah menjatuhkanpenetapan dalam perkara permohonan Itsbat Nikah yang diajukan oleh:1Sumarap bin Ribasim, umur 37 tahun, agama Islam, pekerjaan Tani, bertempattinggal di Dusun Batu Rakit RT.003 Desa Sukadana Kecamatan Bayan KabupatenLombok Utara, selanjutnya disebut
    Menetapkan sah pernikahan antara Pemohon I (Sumarap bin Ribasim) denganPemohon II (Misari binti Jumalam) yang dilaksanakan pada 16 November 1998 diDi Dusun Batu Rakit RT.003 Desa Sukadana Kecamatan Bayan Kabupaten LombokUtara3.
    termasuk bidang perkawinan, maka sesuai Pasal89 ayat (1) UndangUndang No. 7 Tahun 1989 yang telah diubah dengan UndangUndang Nomor 3 Tahun 2006 dan telah diubah kembali dengan UndangUndangNomor 50 Tahun 2009 biaya perkara dibebankan kepada Pemohon I dan Pemohon II;Memperhatikan, segala ketentuan perundangundangan yang berlaku, dan dalilsyar'i yang bersangkutan dengan perkara ini;MENETAPKAN1 Mengabulkan permohonan Pemohon I dan Pemohon II;2 Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Sumarap bin Ribasim