Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 29-08-2015 — Putus : 22-10-2015 — Upload : 17-02-2016
Putusan PN Pasarwajo Nomor 66/Pid.B/2015/PN.Psw
Tanggal 22 Oktober 2015 — Pidana - La Sida Bin La Sencengi.
794
  • Menyatakan terdakwa La Sida Bin La Sencengi tersebut di atas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana penganiayaan terhadap anak;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
    Pidana- La Sida Bin La Sencengi.
    PUTUSANDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Pasarwajo yang mengadili perkara pidana denganacara pemeriksaan biasa dalam tingkat pertama menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara Terdakwa:Nama lengkap : La Sida Bin La Sencengi;Tempat lahir : Lapanda;Umur/tanggal lahir : 31 tahun/31 Desember 1984;Jenis kelamin : Lakilaki;Kebangsaan : Indonesia;Tempat tinggal : Kel. Awainulu, Kec. Pasarwajo, Kab.
    Menyatakan terdakwa La Sida Bin La Sencengi, telah terbukti secara sahdan meyakinkan melakukan tindak pidana melakukan penganiayaanterhadap anak;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa La Sida Bin La Sencengi denganpidana penjara selama 2 (dua) tahun dikurangkan seluruhnya selamaterdakwa berada dalam tahanan sementara, dengan perintah agarterdakwa tetap ditahan;3.
    Awaluddin A, dokter pada RumahSakit Umum Daerah Pasarwajo, dengan kesimpulan : padapemeriksaan ditemukan adanya pembengkakan yang disertaikemerahan pada tubuh korban akibat benda tumpul;Perbuatan terdakwa La Sida Bin La Sencengi sebagaimana diatur dan diancampidana dalam pasal 80 ayat (1) Undang Undang Nomor 23 tahun 2002 tentangPerlindungan Anak;Menimbang, bahwa terhadap dakwaan Penuntut Umum, terdakwa tidakmengajukan keberatan;Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umumtelah mengajukan
    PswMenimbang, bahwa dalam perkara ini telah diajukan terdakwa dipersidangan yaitu La Sida Bin La Sencengi, yang setelah ditanyakanidentitasnya ternyata bersesuaian dengan identitasnya dalam surat dakwaanJaksa penuntut Umum. Selain itu menurut penilaian dan pengamatan MajelisHakim, terdakwa adalah orang yang cakap dan dapat bertanggung jawabmenurut hukum. Dengan demikian unsur setiap orang, telah terpenuhi;Ad.2.
    Menyatakan terdakwa La Sida Bin La Sencengi tersebut di atas, terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanapenganiayaan terhadap anak;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 1 (satu) tahun dan 6 (enam) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatunkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.