Ditemukan 6 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 31-10-2018 — Putus : 23-11-2018 — Upload : 25-11-2018
Putusan PA JEMBER Nomor 3974/Pdt.P/2018/PA.Jr
Tanggal 23 Nopember 2018 — Pemohon melawan Termohon
150
  • mempelajari berkas perkara;Setelah mendengar keterangan para Pemohon dan saksisaksi;TENTANG DUDUK PERKARABahwa Pemohon dengan surat Permohonannya tertanggal 31 Oktober 2018yang terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Jember Nomor3974/Pdt.P/2018/PA.Jr mengajukan halhal sebagai berikut: Bahwa para Pemohon telah melangsungkan pernikahan pada tanggal 01081984, di Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember; Pernikahan para Pemohon tersebut dilangsungkan menurut tata cara AgamaIslam sebagai berikut : Wali Nikah Sunarsoh
    Nomor 3974/Pdt.P/2018/PA.Jr Saksi tahu dan kenal dengan para Pemohon karena saksi adik ipar Pemohon ; Saksi tahu Pemohon dan Pemohon II telah menikah pada tanggal 01081984di Kecamatan Sukowono Kabupaten Jember karena saksi waktu itu ikut hadirpada acara pernikahan tersebut dan dihadiri juga oleh para undangan lainnya; Bahwa yang menjadi wali dalam pernikahan tersebut ialah Sunarsoh denganmaskawin berupa uang Rp 25000 telah dibayar tunai ; Yang menikahkan Hanafi Mudher sebagai Kuasa dari wali nikah
    dengan lainnya telah saling bersesuaian, maka keterangan saksi dapatditerima dan menguatkan dalil permohonan Pemohon;Menimbang bahwa berdasarkan keterangan para pihak, buktibukti sertasaksisaksi yang diajukan oleh pemohon tersebut diatas, majelis telah menemukanfakta dalam persidangan ini yang pokoknya sebagai berikut: Pemohon dan Pemohon Il telah menikah pada tanggal 01081984, diKecamatan Sukowono Kabupaten Jember; Pernikahan para Pemohon tersebut dilaksanakan menurut agama Islam, yaituwali nikah Sunarsoh
Register : 06-09-2021 — Putus : 20-09-2021 — Upload : 20-09-2021
Putusan PA SELONG Nomor 1047/Pdt.G/2021/PA.Sel
Tanggal 20 September 2021 — Penggugat melawan Tergugat
156
    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara sah untuk menghadap di persidangan, tidak hadir ;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu Ba'in SughraTergugat (Saharudin bin Amaq Budiwati) terhadap Penggugat (Suhaini binti Sunarsoh) ;
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlahRp.545,000,00 ( lima ratus empat puluh lima ribu rupiah).
Register : 09-10-2019 — Putus : 29-10-2019 — Upload : 29-10-2019
Putusan PA Siak Sri Indrapura Nomor 479/Pdt.G/2019/PA.Sak
Tanggal 29 Oktober 2019 — Penggugat melawan Tergugat
124
  • MENGADILI

    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan, tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat secara verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu bain shughra Tergugat (Muhamad Anang Rusadi bin Sunarsoh) terhadap Penggugat (Maya Sari binti Jumali);
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara ini sejumlah Rp 786.000,00 ( tujuh
Register : 19-07-2017 — Putus : 08-01-2018 — Upload : 12-08-2019
Putusan PA KRAKSAAN Nomor 1188/Pdt.G/2017/PA.Krs
Tanggal 8 Januari 2018 — Penggugat melawan Tergugat
70
  • 1. Menyatakan Tergugat telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di depan persidangan, tidak hadir ;

    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek ;

    3. Menjatuhkan talak satu ba'in Shughra Tergugat (SAMSUL bin SUNARSOH. Alm) terhadap Penggugat (SUTRIYA binti AHMAD) ;.

Register : 28-04-2021 — Putus : 19-05-2021 — Upload : 19-05-2021
Putusan PA KISARAN Nomor 935/Pdt.G/2021/PA.Kis
Tanggal 19 Mei 2021 — Penggugat melawan Tergugat
97
  • materiil, serta mempunyai kekuatan pembuktian yang sempurna danmengikat;Menimbang, bahwa untuk memenuhi maksud pasal 22 ayat 2 PeraturanPemerintah No. 9 tahun 1975 tentang Pelaksanaan UndangUndang No. 1tahun 1974 tentang Perkawinan sebagaimana telah diubah menjadi UndangUndang No. 16 tahun 2019, jo pasal 76 ayat 1 UndangUndang No. 7 tahun1989 yang telah diubah keduakalinya dengan UndangUndang No. 50 tahun2009, Majelis Hakim telah mendengarkan keterangan pihak keluarga dan orangterdekat Pemohon bernama Sunarsoh
Register : 05-04-2018 — Putus : 12-12-2018 — Upload : 30-12-2020
Putusan PN SIDOARJO Nomor 99/Pdt.G/2018/PN SDA
Tanggal 12 Desember 2018 — Penggugat:
1.MOH. DODIK BASTIAN
2.FAISAL IMANULLAH
3.MOHAMMAD RUDIANSYAH ADAM
4.LULUK KHOIRUN NISAK
5.LULI AINUN JARIYAH
Tergugat:
1.SUKARSIH
2.SUNARLIN
3.SUNARDI
4.YARLIK ASIH
5.RUSMIATI
6.EKA FAJAR NUR RAHMA
7.UBAIDDILLAH
8.NAYLA FAUZIRAHMA
9.SUTOKO
10.ATIK ATUL AKHOIRIYAH
11.ROHMAN
12.EKA HENDRIK
13.HENDRA NURMADIAN
14.HOLIFAH HENDRIANI
15.HENDO NUR MUHAMMAD
16.SUDIPO
17.SALAM
18.HERU
19.RESA
20.ABDUL SYAHID
21.KEPALA DESA DUKUHSARI
Turut Tergugat:
1.LIK ATI
2.SUPARMANTO
3.MUKIT
4.MARTAMIN
9130
  • Sda.dan Persil Nomor 143 atas nama Irdal Kasrawi; Bahwa yang menjadi sengketa dalam perkara ini adalah Persil Nomor 196;Menimbang, bahwa telah dilakukan sidang lapangan (pemeriksaan ditempat), dengan hasil sidang lapangan sebagaimana selengkapnya termuatdalam Berita Acara Persidangan, yang pada pokoknya adalah: bahwa tanah sengketa adalah merupakan hamparan tanah kering denganbatas Utara : Martak Kasan;batas :Selatan : Jalan Desa;Timur : Latifah/Laili/Ngatminah/Sunarsoh;Barat : Suparman/Masroih/Surais