Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 27-08-2020 — Putus : 24-09-2020 — Upload : 25-09-2020
Putusan PN BATAM Nomor 655/Pid.B/2020/PN Btm
Tanggal 24 September 2020 — Penuntut Umum:
KARYA SO IMMANUEL GORT, SH
Terdakwa:
RIO TRIUGO WIDIYANTO Als AHMAT Bin NYAMAN
5615
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan terdakwa Rio Triugo Widiyanto als Ahmat Bin Nyaman telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penggelapan dalam jabatan.
    RIO TRIUGO WIDIYANTO Alias AHMAT Bin NYAMAN

Terlampir dalam berkas perkara

  1. Membebani terdakwa untuk membayar biaya perkara masing-masing sebesar Rp. 5.000,- (lima ribu rupiah)
Penuntut Umum:
KARYA SO IMMANUEL GORT, SH
Terdakwa:
RIO TRIUGO WIDIYANTO Als AHMAT Bin NYAMAN
Nama lengkap : Rio Triugo Widiyanto als Ahmat Bin Nyaman2. Tempat lahir : Blora (Jateng)3. Umur/Tanggal lahir : 29/1 Juli 19914. Jenis kelamin : Lakilaki5. Kebangsaan : Indonesia6. Tempat tinggal : Perumahan Taman Batu Aji Indah Tahap 3 Blok AWNo.16 RT.O5 RW.14 Kel. Sagulung, Kecamatan Sagulung Kota Batam, Prov.Kepulauan Riau7. Agama : Islam8. Pekerjaan : Tidak BekerjaTerdakwa Rio Triugo Widiyanto als Anmat Bin Nyaman ditahan dalam tahananrutan oleh:1.
Penyidik sejak tanggal 16 Juni 2020 sampai dengan tanggal 5 Juli 2020Terdakwa Rio Triugo Widiyanto als Anmat Bin Nyaman ditahan dalam tahananrutan oleh:2. Penyidik Perpanjangan Oleh Penuntut Umum sejak tanggal 6 Juli 2020sampai dengan tanggal 14 Agustus 2020Terdakwa Rio Triugo Widiyanto als Anmat Bin Nyaman ditahan dalam tahananrutan oleh:3.
Penuntut Umum sejak tanggal 13 Agustus 2020 sampai dengan tanggal 1September 2020Terdakwa Rio Triugo Widiyanto als Anmat Bin Nyaman ditahan dalam tahananrutan oleh:4. Hakim Pengadilan Negeri sejak tanggal 27 Agustus 2020 sampai dengantanggal 25 September 2020Terdakwa Rio Triugo Widiyanto als Anmat Bin Nyaman ditahan dalam tahananrutan oleh:5.
Menyatakan terdakwa Rio Triugo Widiyanto als Ahmat Bin Nyamantelah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaPenggelapan dalam jabatan.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 2 (dua) tahun dan 6 (Enam) bulan;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalanioleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4.
RIO TRIUGO WIDIYANTO AliasAHMAT Bin NYAMANTerlampir dalam berkas perkara6. Membebani terdakwa untuk membayar biaya perkara masingmasingsebesar Rp. 5.000. (lima ribu rupiah)Demikianlah diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis HakimPengadilan Negeri Batam, pada hari Selasa tanggal 22 September 2020 olehkami, Marta Napitupulu, S.H..MH, sebagai Hakim Ketua , Benny Arisandy,S.H.
Register : 22-01-2020 — Putus : 20-02-2020 — Upload : 20-02-2020
Putusan PA BATAM Nomor 13/Pdt.P/2020/PA.Btm
Tanggal 20 Februari 2020 — Pemohon melawan Termohon
127
  • Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Rio Triugo Widiyanto bin Nyaman) dengan Pemohon II (Linda binti Zainal) yang dilaksanakan pada tanggal 12 Juli 2014 di Kelurahan Sadai, Kecamatan Bengkong, Kota Batam;

    3. Memerintahkan Pemohon I dan Pemohon II untuk mencatat perkawinannya kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Nongsa, Kota Batam;

    4.