Ditemukan 6 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 18-11-2016 — Putus : 18-01-2017 — Upload : 08-05-2017
Putusan PN TERNATE Nomor 244/Pid.B/2016/PN Tte
Tanggal 18 Januari 2017 — - JEFRY WODJUR Alias JEFRI - JUSRI BASAHONA Alias PAK JUSRI
480
  • Menyatakan Terdakwa I JEFRY WODJUR alias JEFRY dan Terdakwa II JUSRI BASAHONA alias PAK JUSRI tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Mereka yang member kesempatan, sarana atau keterangan untuk melakukan Penipuan dan Pemalsuan Surat, sebagaimana dalam dakwaan Kumulatif Kesatu dan dakwaan Kumulatif Kedua;2.
    Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa I JEFRY WODJUR alias JEFRY dan Terdakwa II JUSRI BASAHONA alias PAK JUSRI oleh karena itu dengan pidana penjara masing-masing selama 6 (enam) bulan;3. Menetapkan pidana tersebut tidak usah dijalani kecuali jika dikemudian hari ada putusan hakim yang menentukan lain disebabkan karena Para Terpidana melakukan suatu tindak pidana sebelum masa percobaan selama 1 (satu) tahun berakhir; 4.
    QM;- 1 (satu) pasang Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (Plat Nomor) DG 1021 UK;- 1 (satu) pasang Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (Plat Nomor) DG 1136 CU;- 1 (satu) pasang Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (Plat Nomor) DG 1019 UK;- 1 (satu) pasang Tanda Nomor Kendaraan Bermotor (Plat Nomor) DG 1135 CU;- 1 (satu) lembar STNK dengan Nomor Polisi DG 1135 CU atas nama Fahima Saleh;- 2 (dua) lembar Surat Pernyataan mengembalikan uang tertanggal 27 April 2015 atas nama Harus Saleh, Aswad Badar dan Jefry Wodjur
    - JEFRY WODJUR Alias JEFRI- JUSRI BASAHONA Alias PAK JUSRI
Register : 08-10-2018 — Putus : 20-12-2018 — Upload : 02-05-2019
Putusan PN TOBELO Nomor 94/Pid.Sus/2018/PN TOB
Tanggal 20 Desember 2018 — Penuntut Umum:
ISKANDAR MUDA HARAHAP, SH
Terdakwa:
RICHARD ABRIANTO MALIKIDINI ALIAS RIKI
11753
  • Penghapusan Kekerasan dalam Rumah Tangga;
  • Membebaskan terdakwa oleh karena itu dari dakwaan Penuntut Umum tersebut;
  • Memerintahkan terdakwa dibebaskan dari tahanan segera setelah putusan ini diucapkan;
  • Memulihkan hak-hak terdakwa dalam kemampuan, kedudukan, harkat serta martabatnya;
  • Menetapkan barang bukti berupa:
    • 1 (satu) Lembar foto copy legalisir Akta perkawinan Nomor : 112/TBL/1999, antara Richard Abrianto Malikidini dan Fisni Ponira Wodjur
      NHMtapi kemudian mengundurkan diri dan selanjutnya bekerja di dealer; Bahwa Terdakwa bekerja didealer tidak lama dan terdakwa mengundurkan diridan bersama dengan istri mengurus usaha; Bahwa dalam perkawinan dengan saksi Fisni Ponira Wodjur telah diperoleh hartahasil usaha bersama yakni mobil, tempat koskosan, kebun dan kios yangsekarang ini dikelola oleh mantan istri terdakwa (saksi Fisni Ponira Wodjur); BahwaTerdakwa keluar dari rumah karena bertengkar dengan saksi Fisni PoniraWodjur (istri terdakwa
      dan karena terjadipermasalahan dengan istrinya (Saksi Fisni Ponira Wodjur) kemudian terdakwatelah meninggalkan istri dan anakanaknya sejak bulan Juli tahun 2017.Berdasarkan fakta tersebut akan dipertimbangkan apakah pada saat terdakwameninggalkan keluarganya, kemudian istri dan anakanaknya terlantar ?.
      Dengan menyimak kembali keterangan saksisaksi dan membaca buktibukti suratyang diajukan oleh terdakwa dan Penasihat Hukumnya ternyata walaupunterdakwa telah meninggalkan keluarganya dan secara materi tidak tampakmemberikan nafkah hidup bagi saksi Fisni Ponira Wodjur dan anakanaknya tetapidari harta bersama yang diperoleh selama dalam perkawinan berupa mobil,tempat koskosan, kebun dan kios semua pengelolaannya ada pada saksi FisniPonira Wodjur sebagai istri, yang daripadanya masih dapat diperoleh
      tertanggal 08 Oktober 1999, yang ternyata diakui olehterdakwa sebagai bukti perkawinannya dengan saksi Fisni Ponira Wodjur dansekarang antara terdakwa dan saksi Fisni Ponira Wodjur telah bercerai makaterhadap barang bukti tersegut akan tetap terlampir dalam berkas;Menimbang, bahwa oleh karena terdakwa dibebaskan maka biaya perkaradibebankan kepada negara;Memperhatikan, Pasal 191 ayat (1) Undangundang Nomor 8 Tahun 1981tentang Hukum Acara Pidana, Surat Ketua Mahkaman Agung Nomor55/KMA/HK.05/05/2018
      Menetapkan barang bukti berupa: 1 (Satu) Lembar foto copy legalisir Akta perkawinan Nomor : 112/TBL/1999,antara Richard Abrianto Malikidini dan Fisni Ponira Wodjur tertanggal 08Oktober 1999;Tetap terlampir dalam berkas;6.
Register : 29-11-2018 — Putus : 08-01-2019 — Upload : 02-05-2019
Putusan PN TOBELO Nomor 120/Pid.B/2018/PN TOB
Tanggal 8 Januari 2019 — Penuntut Umum:
Roger L.V. Hermanus, SH
Terdakwa:
1.MAIKEL MALEAKHI SABGE Alias MAIKEL
2.YUNINGSI M. RAGAM Alias NENI
4428
  • Halmahera Utara Provinsi MalukuUtara tepatnya di halaman depan rumah saudari FISNI WODJUR Alias IRA atausetidaktidaknya di tempattempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukumPengadilan Negeri Tobelo, mereka yang melakukan, yang menyuruh melakukan,dan yang turut serta melakukan perbuatan Penganiayaan terhadap saksi korbanRICHARD A.
    Sesampainya dirumah saksi FISNI WODJUR Alias IRA,saksi korban dalam keadaan mabuk membuat keributan dan berteriakteriakmemanggil Terdakwa II YUNINGSI M. RAGAM Alias NENI yang merupakan ibukandung saksi FISNI WODJUR Alias IRA mengetuk pintu keras keras. Kemudiansaksi FISNI WODJUR Alias IRA menelpon saksi DEDI FERDI RAGAM Alias DEDImengatakan bahwa Saksi korban RICHARD A. MALIKIDINI Alias RIKI beradadalam rumah. dan meminta tolong agar mengamankan saksi korban RICHARD A.MALIKIDINI Alias RIKI.
    Kemudian saksi DEDI FERDI RAGAM Alias DEDI denganberjalan kaki menuju ke rumah saksi FISNI WODJUR Alias IRA, Sesampainyadisana saksi DEDI FERDI RAGAM Alias DEDI menanyakan kepada saksi korbanKenapa jam begini datang membuat keributan. Kemudian saksi korbanmenjawab Bahwa saksi korban mendatangi rumah saksi FISNI WODJUR AliasIRA dengan tujuan melihat anak saksi korban.
    Malikidini (Korban) datang rumah saksi Fisni Wodjur aliasIra dan berteriakteriak memanggil serta mengetuk pintu keraskeras sehinggakemudian saksi Fisni Wodjur alias Ira menelpon saksi Dedi Ragam mengatakanbahwa Richard A.
    Malikidini(Korban) mendatangi rumah saksi Fisni Wodjur alias Ira dengan tujuan melihatanaknya;0 Bahwa kemudian terdakwa Maikel Maleakhi Sabge yang merupakanorang tua tiri saksi Fisni Wodjur alias Ira dengan menggunakan kepalan tanganmemukul kearah bagian kepala samping Saksi Richard A. Malikidini (Korban);80 Bahwa kemudian saksi Dedi Ragam mengamankan dan memerintahkansaksi Richard A. Malikidini (Korban) agar naik ke mobil namun tibatiba terdakwaIl Yuningsi M. Ragam menghampiri saksi Richard A.
Register : 13-04-2018 — Putus : 09-10-2018 — Upload : 09-05-2019
Putusan PN TOBELO Nomor 34/Pid.B/2018/PN TOB
Tanggal 9 Oktober 2018 — Penuntut Umum:
Roger L.V. Hermanus, SH
Terdakwa:
1.RICHARD ABRIANTO MALIKIDINI ALIAS RIKI
2.JULIANTI MANGALANA ALIAS ANTI
10544
  • pemukaagama Kristen yaitu Pdt J.Petrof, dan sesuai dengan Surat Kutipan AktaPerkawinan No. 122/TBL/1999 tanggal 8 Oktober 1999, Terdakwa RICHARDABRIANTO MALIKIDINI Alias RIKI dan saksi korban FISNI PONIRA WODJURtelah tinggal bersama dalam satu rumah di Desa wari Ino Kecamatan Tobelo dandari perkawinan tersebut telah dikaruniai 4 (Empat) orang anak.Bahwa pada waktu dan tempat sebagaimana diuraikan diatas, berawalpada sekitar bulan Juni 2017 saat itu kondisi rumah tangga saksi korban FISNIPONIRA WODJUR
    dan Terdakwa I RICHARD ABRIANTO MALIKIDINI Alias RIKIbaikbaik saja, dan pada bulan yang sama Terdakwa I RICHARD ABRIANTOMALIKIDINI Alias RIKI pergi Ke Weda dan selama berada di Weda perasaansaksi korban FISNI PONIRA WODJUR mulai curiga terhadap Terdakwa RICHARD ABRIANTO MALIKIDINI Alias RIKI, dimana sikap yang dulu biasanyamenghubungi dan menanyakan kabar saksi korban FISNI PONIRA WODJURserta anakanak, akan tetapi sekarang telah berubah, kemudian saksi korbanFISNI PONIRA WODJUR sempat menanyakan
    Saksi FISNI PONIRA WODJUR alias IRA: Bahwa keterangan saksi didepan Penyidik benar; Bahwa saksi adalah isteri terdakwa, menikah tahun 1999 di Desa Wari Ino,menjadi saksi untuk masalah perzinahan yang dilakukan oleh terdakwa I.Richard Abrianto Malikidini dan terdakwa Il. saudari Julianti Mangalana yangdilakukan sejak tanggal 25 Juli 2017; Bahwa saksi tidak melihat perzinahan tersebut tapi Saksi mendengar dari NonaPendeta Dalensang dan anak saksi; Bahwa Nona Pendeta Dalensang pernah menceriterakan,
    Richard Abrianto Malikidinimasih terikat perkawinan secara sah dengan Fisni Ponira Wodjur, sehingga darikeadaan tersebut maka menurut Majelis unsur seorang pria yang telah kawin telahterpenuhi dan terbukti; Unsur yang melakukan perzinahan;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan gendak dalam kamus besarbahasa Indonesia adalah perempuan yang disukai (diajak berzina); perempuansimpanan.
    Richard Abrianto Malikidini telah menikah dengan saksi FisniPonira Wodjur pada tanggal 8 Oktober 1999 di Gereja Imanuel Wari sesuaidengan Surat Kutipan Akta Perkawinan No. 122/TBL/1999 tanggal 8 Oktober1999, dan dari perkawinan tersebut telah dikaruniai 4 (Empat) orang anak; Bahwa pada sekitar bulan Juni 2017 perkawinan terdakwa I. Richard AbriantoMalikidini dengan saksi Fisni Ponira Wodjur mulai goyah dengan adanyaperubahan sikap terdakwa I.
Putus : 20-02-2019 — Upload : 26-12-2019
Putusan PT MALUKU UTARA Nomor 2/PID/2019/PT TTE
Tanggal 20 Februari 2019 — -MAIKEL MALEAKHI SABGE Alias MAIKEL; -YUNINGSI M. RAGAM Alias NENI
11750
  • Tobelo Kab.Halmahera Utara Provinsi Maluku Utara tepatnya di halaman depanrumah saudari FISNI WODJUR Alias IRA atau setidaktidaknya ditempattempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukumPengadilan Negeri Tobelo, mereka yang melakukan, yang menyuruhmelakukan, dan yang turut serta melakukan perbuatan Penganiayaanterhadap saksi korban RICHARD A.
    MALIKIDINI Alias RIKI mendatangi rumahsaksi FISNI WODJUR Alias IRA dengan menggunakan mobil di desaWari ino, kec. Tobelo Kab. Halmahera Utara. Sesampainya dirumahsaksi FISNI WODJUR Alias IRA, saksi koroban dalam keadaan mabukmembuat keributan dan berteriakteriak memanggil Terdakwa IlYUNINGSI M. RAGAM Alias NENI yang merupakan ibu kandung saksiFISNI WODJUR Alias IRA mengetuk pintu keras keras.
    Kemudian saksiFISNI WODJUR Alias IRA menelpon saksi DEDI FERDI RAGAM AliasDEDI mengatakan bahwa Saksi korban RICHARD A. MALIKIDINI AliasRIKI berada dalam rumah. dan meminta tolong agar mengamankan saksikorban RICHARD A. MALIKIDINI Alias RIKI. Kemudian saksi DEDIFERDI RAGAM Alias DEDI dengan berjalan kaki menuju ke rumah saksiFISNI WODJUR Alias IRA, Sesampainya disana saksi DEDI FERDIRAGAM Alias DEDI menanyakan kepada saksi korban Kenapa jambegini datang membuat keributan.
    Kemudian saksi koroban menjawab Bahwa saksi korban mendatangi rumah saksi FISNI WODJUR Alias IRAdengan tujuan melihat anak saksi korban. Kemudian muncul terdakwa 1MAIKEL MALEAKHI SABGE Alias MAIKEL yang merupakan orang tuatiri FISNI WODJUR Alias IRA dengan menggunakan Kepalan Tanganmemukul wajah kanan dan wajah kiri sebanyak 2 dua kali kearah bagiankepala samping Saksi korban RICHARD A. MALIKIDINI Alias RIKI.Kemudian saksi DEDI mengamankan dan memerintahkan saksi korbanRICHARD A.
Register : 27-05-2015 — Putus : 16-06-2015 — Upload : 14-06-2017
Putusan PN TERNATE Nomor 120/Pid.Sus/2015/PN Tte
Tanggal 16 Juni 2015 — RIKSAN BESSI Alias ICAN
430
  • JEFRI WODJUR dengan No. 0032336 dikembalikan kepada pemiliknya. ------------------------------------------------------- 1 (satu) lembar SIM A an. RIKSAN BESSI dikembalikan kepada pemiliknya. --------------------------------------------------------------------------------------6. Membebankan biaya perkara kepada Terdakwa sebesar Rp.5.000,- (Lima ribu Rupiah)