Ditemukan 15 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 27-02-2017 — Upload : 08-08-2017
Putusan MAHKAMAH AGUNG Nomor 12 K/Ag/2017
Tanggal 27 Februari 2017 — PEMOHON KASASI VS TERMOHON KASASI
3623 Berkekuatan Hukum Tetap
  • Biaya hadhadah/pemeliharaan anak bernama Agus Aditya sejumlahRp1.000.000,00 (satu juta rupiah) setiap bulan dengan ketentuanditambah 15% setiap tahunnya, sampai anak dewasa atau mandiri ( 21tahun);2.3. Nafkah iddah sejumlah Rp5.000.000,00 (lima juta rupiah);2.4. Mutah sejumlah Rp30.000.000,00 ( tiga puluh juta rupiah);2.5.
    Biaya hadhadah/pemeliharaan anak bernama Agus Aditya sejumlahRp1.000.000,00 (satu juta rupiah) setiap bulan dengan kenaikan 15%(lima belas persen) setiap tahun, sampai anak dewasa atau mandiri(berumur 21 tahun);2.3. Mutah sejumlah Rp30.000.000,00 ( tiga puluh juta rupiah);2.4. Nafkah selama masa iddah sejumlah Rp5.000.000,00 (lima jutarupiah);2.5.
Register : 27-03-2013 — Putus : 23-05-2013 — Upload : 13-01-2014
Putusan PA BLITAR Nomor 1123/Pdt.G/2013/PA.BL
Tanggal 23 Mei 2013 — PEMOHON DAN TERMOHON
121
  • SALINAN PUTUSANNomor 1123/Pdt.G/2013/PA.BL DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Blitar yang mengadili perkara perdata dalam tingkatpertama, dalam persidangan majelis, telah menjatuhkan putusan dalam perkaraPermohonan Hadhadah Anak:PEMOHON, Umur 36 tahun, Agama Islam, Pekerjaan Karyawan swasta, Tempattinggal di Kabupaten Blitar, disebut sebagai PEMOHON?
Register : 09-11-2020 — Putus : 26-11-2020 — Upload : 27-11-2020
Putusan PTA PADANG Nomor 55/Pdt.G/2020/PTA.Pdg
Tanggal 26 Nopember 2020 — Pembanding/Tergugat Terbanding/Penggugat
13658
  • menguatkan dalil Penggugat berasaldari keluarga atau orang dekat dengan Penggugat, maka keterangan merekamemenuhi syarat formal di Samping disumpah;Menimbang, bahwa berdasarkan apa yang telah dipertimbangkan olehmajelis Hakim tingkat pertama ditambah dengan pertimbangan tersebut diatas,maka Majelis Hakim tingkat banding berpendapat bahwa putusan Pengadilantingkat pertama tentang perceraian dapat dikuatkan;Hal 5 dari 7 hal putusan Nomor 55/Padt.G/2020/PTA.PdgMenimbang, bahwa putusan a quo tentang hadhadah
Putus : 09-12-2014 — Upload : 14-01-2015
Putusan PA SIMALUNGUN Nomor 517/Pdt.G/2014/PA.Sim
Tanggal 9 Desember 2014 —
399
  • menasehati Pemohon agar berpikir untuktidak bercerai dengan Termohon, tetapi Pemohon tetap pada dalildalilpermohonannya untuk berceraidengan Termohon;Bahwa perkara initidak dapat dimediasikarena Termohon tidak pernahlagi datang menghadap meskipun telah dipanggil secara resmi dan patut,selanjutnya dimulai pemeriksaan dengan membacakan surat permohonanPemohon yang maksud dan isinya tetap dipertahankan oleh Pemohon;Bahwa atas pertanyaan dan saran majelis hakim Pemohon bersedia untukmemberikan nafkah/hadhadah
Register : 05-08-2016 — Putus : 08-03-2017 — Upload : 14-04-2017
Putusan PA MEDAN Nomor 1600/Pdt.G/2016/PA.Mdn
Tanggal 8 Maret 2017 — PENGGUGAT DAN TERGUGAT
91
  • Putusan Nomor : 1600/Pdt.G/2016/PA.MdnMenimbang, bahwa oleh karena Penggugat telah mencabut posita 7 danpetitum c gugatannya tentang hak asuh anak (hadhadah), maka Majelis Hakim tidakmempertimbangkan lagi dan dikesampingkan dari putusan ini.Menimbang, bahwa oleh karena perkara ini termasuk dalam bidangperkawinan, berdasarkan Pasal 89 ayat (1) Undangundang Nomor 7 Tahun 1989Tentang Peradilan Agama, yang telah diubah dengan Undangundang Nomor 3 Tahun2006 dan perubahan kedua dengan Undangundang Nomor
Register : 07-04-2014 — Putus : 05-05-2014 — Upload : 27-08-2014
Putusan PA PONTIANAK Nomor 394/Pdt.G/2014/PA.Ptk
Tanggal 5 Mei 2014 — PENGGUGAT VS TERGUGAT
140
  • Menetapkan anak Penggugat dan Tergugat yang bernama Lola Aprilia dan LolaAudi Sabrina berada dibawah hadhadah Penggugat;5. Menghukum Tergugat ( HARMADI SUSANTO bin HARDI ) untuk membayarbiaya hidup dan biaya pendidikan anakanaknya sebesar Rp. 3.000.000, (Tiga JutaRupiah) perbulan melalui Penggugat sejak putusan ini dijatuhkan hingga anakanakdewasa dan mandiri;6.
Register : 14-04-2014 — Putus : 10-01-2014 — Upload : 23-09-2014
Putusan PA BATAM Nomor 577/Pdt.G/2014/PA.Btm
Tanggal 10 Januari 2014 — PEMOHON VS TERMOHON
136
  • dengan Termohon telahmemenuhi unsurunsur yang terkandung dalam Pasal 39 ayat (2) Undangundang Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan jo Pasal 19 huruf (f)Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 1975 dan sejalan pula dengan Pasal10116 huruf (f) Kompilasi Hukum Islam, oleh karena itu berdasarkan Pasal 70ayat (1) Undangundang Nomor 7 Tahun 1989 tentang Peradilan Agama,permohonan Pemohon dapat dikabulkan;Menimbang, bahwa dalam jawab menjawab antara Pemohon danTermohon telah terdapat kesepakan tentang hak hadhadah
Register : 22-05-2017 — Putus : 03-04-2018 — Upload : 20-08-2018
Putusan PA CILACAP Nomor 2446/Pdt.G/2017/PA.Clp
Tanggal 3 April 2018 — pemohon termohon
125
  • Menetapkan hak asuh anak (hadhadah) bernama Anggit Restu Singgih bin Pujiono Adi Nugroho umur 1 tahun 3 bulan berada pada Penggugat Rekonpensi:3. Menghukum kepada Tergugat Rekonpensi untuk membayar kapada Penggugat Rekonpensi sebagai berikut :a. Mutah berupa uang sebesar Rp 5.000.000;- (lima juta rupiah);b. Nafkah Iddah selama 3 bulan sebesar Rp. 3.000.000;- (tiga juta rupiah);c.
Register : 25-06-2021 — Putus : 29-09-2021 — Upload : 29-09-2021
Putusan PA KARAWANG Nomor 2232/Pdt.G/2021/PA.Krw
Tanggal 29 September 2021 — Penggugat melawan Tergugat
205
  • Hafiz yang berada di bawah pengasuhan (hadhadah) Penggugat sejumlah Rp900.000,00 (sembilan ratus ribu rupiah) setiap bulan melalui Penggugat, di luar biaya pendidikan dan kesehatan, sampai anak tersebut dewasa atau mandiri atau berumur 21 tahun, dengan ketentuan setiap tahun mengalami pertambahan sebesar 3% (tiga persen) dari jumlah yang dibebankan tersebut;
  • Menghukum Tergugat untuk memberikan mutah, nafkah iddah, dan biaya pengasuhan (hadhanah)
Register : 23-08-2021 — Putus : 27-10-2021 — Upload : 27-10-2021
Putusan PA KARAWANG Nomor 2722/Pdt.G/2021/PA.Krw
Tanggal 27 Oktober 2021 — Penggugat melawan Tergugat
144
  • gugatan Penggugat untuk seluruhnya;
  • Menghukum Tergugat untuk memberikan hal-hal yang menjadi kewajibannya terhadap Penggugat, berupa:
    1. Mutah sejumlah Rp3.000.000,00 (tiga juta rupiah);
    2. Nafkah selama masa iddah sejumlah Rp7.000.000,00 (tujuh juta rupiah);
  • Menghukum Tergugat untuk memberikan biaya pengasuhan (hadhanah) anak yang bernama Fathiya Alzena Putri Kusuma yang berada di bawah pengasuhan (hadhadah
Register : 20-12-2022 — Putus : 15-02-2023 — Upload : 15-02-2023
Putusan PA KAB MALANG Nomor 7066/Pdt.G/2022/PA.Kab.Mlg
Tanggal 15 Februari 2023 — Penggugat melawan Tergugat
245
  • Malang;
    Dalam Rekonvensi:
    1. Mengabulkan gugatan Penggugat sebagian;
    2. Menghukum kepada Tergugat untuk membayar kepada Penggugat sesaat sebelum ikrar telak diucapkan berupa:
    2.1. Nafkah, maskan dan kiswah selama dalam masa iddah sejumlah Rp6.000,000,00 (enam juta rupiah);
    2.2. Mutah berupa uang sebesar Rp10.000.000,00 (sepuluh juta rupiah);
    3. Menetapkan Penggugat sebagai pemegang hak asuh anak (Hadhadah
Register : 10-05-2021 — Putus : 03-08-2021 — Upload : 03-08-2021
Putusan PA RANTAU PRAPAT Nomor 707/Pdt.G/2021/PA.RAP
Tanggal 3 Agustus 2021 — Penggugat melawan Tergugat
121
  • seorang Ibu, dan mengingat sifattempramen Penggugat dan keluarganya, Tergugat khawatir jika anakanakberada dalam asuhan Penggugat akan berpengaruh buruk padaperkembangan dan psikologis anakanak Penggugat dan Tergugat ;11 Bahwa pasal 156 huruf c Kompilasi Hukum Islam menyebutkan Apabilapemegang hadhanah ternyata tidak dapat menjamin keselamatan jasmanidan rohani anak, meskipun biaya nafkah dan hadhanah telah dicukupi, makaatas permintaan kerabat yang bersangkutan Pengadilan Agama dapatmemindahkan hak hadhadah
Register : 27-07-2020 — Putus : 02-11-2020 — Upload : 02-11-2020
Putusan PA TANGERANG Nomor 1721/Pdt.G/2020/PA.Tng
Tanggal 2 Nopember 2020 — Penggugat melawan Tergugat
132
  • Bahwa gugatan Rekonvensi yang di ajukan Penggugat Rekonvensikepada Tergugat Konvensi sangat tidak mendasarkan karena gugatanRekonvensi yang di ajukan Termohon/Penggugat Rekonvensi yangmenyatakan karena surat permohonan Pemohon tidak benar sehinggadengan demikian terdapat gugatan Rekonvensi tentang nafkahanak/biaya anak, namun tidak meminta hadhadah/ hak asuh anak,namun nafkahn anak/tanggung jawab baik = hidup danpendidikan/mengajari anak terdapat dalam Pasal 41 UndangUndangNomor 1 Tahun 1974 tentang
Register : 01-03-2024 — Putus : 14-03-2024 — Upload : 14-03-2024
Putusan PA TONDANO Nomor 45/Pdt.G/2024/PA.Tdo
Tanggal 14 Maret 2024 — Penggugat melawan Tergugat
2526
  • Bahwa Penggugat dan Tergugat sepakat kedua anak tersebut pada poin 2 (dua) ditetapkan hak asuh dan pemeliharaan (hadhadah) kepada Penggugat (Ibu Kandungnya);
    4. Bahwa Penggugat berkewajiban memberikan hak akses kepada Tergugat untuk bertemu dan mencurahkan rasa kasih sayangnya kepada kedua anak tersebut pada poin 2 (dua) selama 1 (satu) hari dalam 1 (satu) minggu/ tidak menginap.
    5.
Register : 21-11-2023 — Putus : 29-11-2023 — Upload : 29-11-2023
Putusan PA TONDANO Nomor 77/Pdt.G/2023/PA.Tdo
Tanggal 29 Nopember 2023 — Penggugat melawan Tergugat
9970
  • ol>
  • Bahwa Penggugat dan Tergugat sepakat menyelesaikan perkara ini dengan musyawarah untuk mencapai mufakat;
  • Bahwa selama perkawinan antara Penggugat dan Tergugat telah dikaruniai dikaruniai seorang anak perempuan bernama Rosa Rahmadani Pitoi, tempat tanggal lahir Ratatotok, 13 Agustus 2011 berumur 12 tahun,
  • Bahwa Penggugat dan Tergugat sepakat anak tersebut yang bernama Rosa Rahmadani Pitoi ditetapkan hak asuh dan pemeliharaan (hadhadah