Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 18-04-2018 — Putus : 11-05-2018 — Upload : 03-08-2018
Putusan PA SUMENEP Nomor 141/Pdt.P/2018/PA.Smp
Tanggal 11 Mei 2018 — Pemohon:
1.Sura bin Sa'an
2.Mama bin Ma'uddin
110
  • Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (1.Sura bin Sa'an
    2.Mama bin Ma'uddin) dengan Pemohon II () yang dilaksanakan pada tanggal 04 Juli 1980 di Kecamatan Kecamatan Lenteng,
    3. Membebankan kepada Pemohon untuk membayar biaya perkara yang hingga kini dihitung sejumlah Rp. 91.000,00 ( sembilan puluh satu ribu ).

    Pemohon:
    1.Sura bin Sa'an
    2.Mama bin Ma'uddin
    PENETAPANNomor : 141/Pdt.P/2018/PA.SmppeaDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Sumenep yang memeriksa dan mengadili perkara padatingkat pertama dalam sidang majelis telah menjatunkan penetapan perkara IsbatNikah antara:Sura bin Saan, umur 56 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Petani,bertempat tinggal di Dusun Cangkreng, RT. 013 RW. 005 DesaCangkreng , Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep, sebagaiPemohon I.Mama bin Ma'uddin, umur 51 tahun, agama Islam, pendidikan
    Bahwa, antara Pemohon dan Pemohon II adalah sepasang suamiistriyang telah menikah dengan cara agama Islam di Desa Cangkreng ,Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep, pada tanggal 04 Juli 1980, denganmenggunakan wali nikah bernama Ma'uddin (sebagai ayah kandung PemohonIl), yang diaqad oleh Muhyiddin (guru ngaji), dengan maskawin berupaseperangkat alat shalat dibayar tunai, dan disaksikan oleh banyak orang dalamacara walimah terutama dua orang saksi bernama H.
    Majelis Hakimyang memeriksa perkara ini berkenan memberikan penetapan sebagai berikut :PRIMER :Mengabulkan permohonan Pemohon dan Pemohon II;Menetapkan sahnya perkawinan antara Pemohon (Sura bin Saan)dengan Pemohon II (Mama bin Ma'uddin) yang dilaksanakan padatanggal 04 Juli 1980 di Desa Cangkreng , Kecamatan Lenteng,Kabupaten Sumenep;Membebankan biaya perkara sesuai ketentuan hukum yang berlaku;SUBSIDER :Mohon Penetapan yang seadiladilnya;Bahwa, untuk memenuhi maksud KMA/032/SK/IV/2006 tentangpemberlakuan
    Benar telah terjadi pernikahan antara Pemohon (Sura bin Saan)dengan Pemohon II (Mama bin Ma'uddin) pada tanggal 04 Juli 1980 di rumahHalaman 7 dari 10 halaman Penetapan No.:141/Pdt.P/2018/PA.Smporang tua Pemohon II di Dusun Cangkreng, RT. 013 RW. 005 DesaCangkreng , Kecamatan Lenteng, Kabupaten Sumenep dengan wali ayahkandung Pemohon II2. bernama Ma'uddin serta disaksikan 2 orang saksi yang bernama H.Fauzah dan Mu'asim, dengan maskawin berupa seperangkat alat shalatdibayar tunal;1.
    Menyatakan sah Perkawinan antara Pemohon (Sura bin Saan)dengan Pemohon II (Mama bin Ma'uddin) yang dilaksanakan pada tanggal 04Juli 1980 di wilayah Kecamatan Lenteng Kepala Desa Cangkreng;2 Membebankan kepada para Pemohon untuk membayar biaya perkarasejumlah Rp. 271.000, (dua ratus tujuh puluh satu ribu).Demikian diputuskan dalam rapat permusyawaratan Majelis yangdilangsungkan pada hari Jumat tanggal 11 Mei 2018 Masehi, bertepatan dengantanggal 25 Sya'ban 1439 Hijriyah, oleh kami Drs. H.