Ditemukan 1 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 11-04-2019 — Putus : 21-05-2019 — Upload : 03-07-2019
Putusan PN NGANJUK Nomor 56/Pid.Sus/2019/PN Njk
Tanggal 21 Mei 2019 — Penuntut Umum:
1.JEMMY SANDRA, SH., MH
2.Nasikah, SH.
Terdakwa:
DENNY WIBIASTONO Bin Alm. JONI WIBIASTOMO
3329
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa DENNY WIDIASTONO BIN DJONI WIBIATOMO (ALM) tersebut diatas telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Tanpa hak menguasai Narkotika Golongan I bukan tanaman sebagaimana dalam dakwaan primair;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun dan denda Rp.800.000.000,00 (delapan ratus juta rupiah) subsidair
    PUTUSANNomor 56/Pid.Sus/2019/PN NjkDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Negeri Nganjuk yang mengadili perkara pidana denganacara pemeriksaan biasa dalam tingkat pertama menjatuhkan putusan sebagaiberikut dalam perkara Terdakwa:Nama lengkap : DENNY WIDIASTONO Bin DJONI WIBIATOMO(ALM);Tempat lahir : LANGSA;Umur/tanggal lahir : 36 Tahun / 21 Desember 1977;Jenis kelamin : Lakilaki;Kebangsaan : Indonesia;Tempat tinggal : Jl. Bareng Il K/520 RT.11 RW.008, Dsn/Ds. BarengKec.
    Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa DENNY WIDIASTONOBin DJONI WIBIATOMO (ALM) berupa pidana penjara selama 5 (lima)Tahun dengan dikurangi selama Terdakwa berada dalam tahanansementara dengan perintah Terdakwa tetap ditahan.3. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa DENNY WIDIASTONOBin DJONI WIBIATOMO (ALM) berupa pidana denda sebesarRp.800.000.000,00 (delapan ratus juta) Subsidair 4 (empat) bulankurungan.4.
    Menetapkan supaya Terdakwa DENNY WIDIASTONO BinDJONI WIBIATOMO (ALM) untuk membayar biaya perkara masingmasing sebesar Rp.5.000,00 (lima ribu) rupiah.Setelah mendengar permohonan Terdakwa yang pada pokoknyamemohon agar Majelis Hakim menjatuhkan putusan seringanringannya denganalasan Terdakwa telah menyesali perbuatannya ;Setelan mendengar tanggapan Penuntut Umum secara lisan terhadappermohonan Terdakwa yang menyatakan tetap pada tuntutannya ;Setelah mendengar Tanggapan Terdakwa terhadap tanggapanPenuntut
    motor yang ditumpangioleh Terdakwa dan saksi SELLA;Menimbang, berdasarkan hasil pemeriksaan di laboratoriumkriminalistik nomor lab. 0O1124/NNF/2019 dan dari hasil pemeriksaandisimpulkan, bahwa barang bukti tersebut adalah benar metamfetaminaterdaftar dalam golongan 1 (Satu) nomor urut 61 Lampiran UU Nomor 35Tahun 2009 tentang Narkotika yang tergolong jenis Narkotika golongan bukantanaman;Menimbang, bahwa mendasari pada fakta tersebut diatas dapatdisimpulkan bahwa Terdakwa DENNY WIDIASTONO BIN DJONI WIBIATOMO
    Menyatakan Terdakwa DENNY WIDIASTONO BIN DJONI WIBIATOMO(ALM) tersebut diatas telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalahHalaman 16 dari 18 Putusan Nomor 56/Pid.Sus/2019/PN Njkmelakukan tindak pidana Tanpa hak menguasai Narkotika Golongan bukan tanaman sebagaimana dalam dakwaan primair;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 4 (empat) tahun dan denda Rp.800.000.000,00 (delapanratus juta rupiah) subsidair 3 (tiga) bulan kurungan;3.