Ditemukan 1062 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 02-03-2016 — Putus : 27-04-2016 — Upload : 18-05-2016
Putusan PA POLEWALI Nomor 101/Pdt.G/2016/PA.Pwl
Tanggal 27 April 2016 — -Sugiarti binti Sulaiman -Samsul Alam bin Sutomo
94
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikan salinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;4. Membebankan Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp361.000,00 (tiga ratus enam puluh satu ribu rupiah).
    Bahwa Penggugat dengan Tergugat adalah suami istri yang sah, menikahpada hari Senin tanggal 22 Desember 2014 M. bertepatan dengan tanggal29 Safar 1436 H. berdasarkan Kutipan Akta Nikah Nomor 255/12/X1V/2014,tertanggal 22 Desember 2014, yang diterbitkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar.2.
    Posita angka (2) benar setelah menikah Penggugat dengan Tergugattinggal di rumah orang tua Penggugat dan terakhir di rumah orang tuaTergugat di Dusun Il Bina Rejo, Desa Banato Rejo, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar selama 7 bulan;3. Posita angka (8) benar Penggugat dan Tergugat telah dikaruniai seoranganak dan anak tersebut dalam asuhan Penggugat;4. Posita angka (4) tidak benar Tergugat mengajak temanteman ke rumah,mereka datang sendiri.
    Bukti Surat berupa fotokopi Kutipan Akta Nikah yang diterbitkan olehPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, Provinsi Sulawesi Barat Nomor255/12/X1V/2014 tanggal 22 Desember 2014, bermeterai cukup dan telahdistempel pos, sesuai dengan aslinya (bukti P.);B. SaksiSaksi :1.
    tua Penggugat, kemudian pindah ke rumahorang tua Tergugat di Dusun Il Bina Rejo, Desa Banato Rejo,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar.Bahwa Penggugat dan Tergugat pernah rukun sekitar satu tahun dantelah dikaruniai seorang anak.Bahwa saat ini Penggugat dan Tergugat sudah berpisah tempattinggal.
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikansalinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepadaPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatat dalam daftar yang disediakanuntuk itu;4.
Register : 05-04-2021 — Putus : 15-04-2021 — Upload : 15-04-2021
Putusan PA POLEWALI Nomor 386/Pdt.P/2021/PA.Pwl
Tanggal 15 April 2021 — Pemohon melawan Termohon
2114
  • PENE TAPANNomor 386/Pdt.P/2021/PA.Pwleau alll par jJI yo>sJlDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadiliperkara pada tingkat pertama dalam sidang Hakim Tunggal telahmenjatuhkan penetapan atas perkara Dispensasi Kawin yang diajukanoleh:Karman bin Raki, NIK 760407035580001, umur 62 tahun, agama Islam,pendidikan SD, pekerjaan Usaha Pembuatan Batu Merah,bertempat kediaman di Dusun PanrengPanreng, DesaBatu, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali
    Mandar,selanjutnya disebut Pemohon I.Rosmiani binti Bejonita, NIK 7604074512740002, umur 46 tahun,agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Ibu rumahtangga, bertempat kediaman di Dusun PanrengPanreng,Desa Batu, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, selanjutnya disebut Pemohon I.Pengadilan Agama tersebut;Telan mempelajari suratsurat yang berkaitan dengan perkara ini;Telah mendengar keterangan para Pemohon, anak para Pemohon, calonistri Serta orang tuanya;Telah memeriksa alatalat bukti para Pemohon
    Bahwa keluarga Pemohon dan Pemohon Il sudah melakukanpelamaran pada tanggal 15 Februari 2021 dan keluarga calon isirianak Pemohon dan Pemohon II telah menerima dan merestulrencana perikahan tersebut, namun Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango tidak bersedia menikahkan karena usia anakPemohon Pemohon dan Pemohon II masih dibawah umur.Bahwa berdasarkan alasanalasan tersebut di atas Pemohonmohon kepada Ketua Pengadilan Agama Polewali cq.
    bernama Rosmiani binti Bejonita;bahwa tujuaan Pemohon dan Pemohon Il mengajukanpermohonan Dispensasi Kawin ke Pengadilan Agama Polewallkarena Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar menolak mendaftarkan pernikahananak Pemohon dan Pemohon Il;bahwa penyebab Kepala Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango menolak mencatatkan pernikahan anakPemohon dan Pemohon II karena anak Pemohon danPemohon Il belum cukup umur untuk melangsungkanpernikahan;bahwa anak Pemohon dan Pemohon
    Saksimengaku sebagai Kakak kandung Pemohon Il, di bawahSumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut : bahwa saksi kenal Pemohon bernama Karman bin Raki danPemohon II bernama Rosmiani binti Bejonita; bahwa tujuan Pemohon dan Pemohon Il mengajukanpermohonan Dispensasi Kawin ke Pengadilan Agama Polewallikarena Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar menolak mendaftarkan pernikahananak Pemohon dan Pemohon II;Hal. 7 dari 18 hal.
Register : 22-08-2016 — Putus : 21-09-2016 — Upload : 19-01-2017
Putusan PA POLEWALI Nomor 342/Pdt.G/2016/PA.Pwl
Tanggal 21 September 2016 — -Budi bin Teguh -Santi Lestari binti Sumijo
95
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikan salinan penetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5. Membebankan Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp 361.000,00 (tiga ratus enam puluh satu ribu rupiah).
    PUTUSANNomor 342/Pdt.G/2016/PA.Pwl2 y y DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadili perkara padatingkat pertama dalam persidangan majelis telah menjatuhkan putusan dalamperkara Cerai Talak antara:PENGGUGAT, umur 32 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaan Buruhbangunan, bertempat tinggal di Dusun Ill Banato Rejo, DesaBanato Rejo, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, sebagai Pemohon;melawanTERGUGAT, umur 18 tahun, agama Islam,
    pendidikan SD, pekerjaan lourumah tangga, bertempat tinggal di Dusun Banato Rejo, DesaBanato Rejo, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, sebagai Termohon;Pengadilan Agama tersebut;Telah membaca dan memeriksa berkas perkara;Telah mendengar keterangan Pemohon;Telah memeriksa alat bukti di muka sidang;DUDUK PERKARABahwa Pemohon dalam surat permohonannya tertanggal 22 Agustus2016 yang didaftarkan pada hari yang sama di Kepaniteraan PengadilanAgama Polewali dengan Nomor Register 342/Pdt.G/2016
    Bukti Surat berupa fotokopi Kutipan Akta Nikah yang diterbitkan olehPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, Nomor 0187/008/XIV2015 tanggal 28Desember 2015, bermeterai cukup dan telah distempel pos, sesuai denganaslinya (bukti P.);B. Bukti Saksi :1.
    Bahwa Pemohon dan Termohon adalah suami isteri sah, yang menikahpada tanggal 27 Desember 2015 dan tercatat pada Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar;2. Bahwa antara Pemohon dan Termohon tidak pernah tinggal bersama;Hal. 7 dari 11 halamanPutusan Nomor 342/Pdt.G/2016/PA.Pwl3. Bahwa penyebab Pemohon dan Termohon tidak pernah tinggal bersamakarena saat dilangsungkan pesta pernikahan Termohon pergimeninggalkan Pemohon dan pulang ke rumah orang tua Termohon;4.
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikansalinan penetapan ikrar talak kepada Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, untukdicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu;5.
Register : 16-01-2018 — Putus : 01-02-2018 — Upload : 25-01-2019
Putusan PA POLEWALI Nomor 25/Pdt.P/2018/PA.Pwl
Tanggal 1 Februari 2018 — Pemohon melawan Termohon
95
  • Bahwa Pemohon telah mendaftarkan perkawinan anak kandung Pemohonke Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewalliMandar, tetapi berdasarkan surat Kepala Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar dengan Nomor B019/Kua.31.03.07/PW.01/1/2018, bertanggal 15 Januari 2018 menolakuntuk melangsungkan pernikahan antara ANAK PEMOHON, denganCALON ISTRI ANAK PEMOHON, dengan alasan anak Pemohon masih dibawah umur;2.
    penetapan yangseadiladilnya.Hal. 2 dari 13 Penetapan No.25/Pdt.P/2018/PA.PwlBahwa pada hari sidang yang telah ditetapbkan, Pemohon telah datangmenghadap sendiri di persidangan, selanjutnya dibacakan surat permohonanPemohon yang isinya tetap dipertahankan oleh Pemohon.Bahwa Majelis Hakim telah mendengar keterangan anak Pemohon,mengaku bernama ANAK PEMOHON, umur 18 tahun, agama Islam,pendidikan SD, pekerjaan Distributor Buku, bertempat kediaman di Dusun IIKayu Bolong, Desa Jambu Malea, Kecamatan Tapango
    Bahwa dia sehat jasmani dan rohani.Hal. 3 dari 13 Penetapan No.25/Pdt.P/2018/PA.PwlBahwa untuk menguatkan dalildalil permohonannya, Pemohon telahmengajukan bukti surat:1.Asli Surat Penolakan Pernikahan Nomor B.019/Kua.31.03.07/PW.01/1/2018bertanggal 15 Januari 2018, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, lalu diberi kode P.1..
    selengkapnya ditunjuk halinwal sebagaimana yang telah tercantum dalam Berita Acara Sidang perkaraini yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari penetapan ini.PERTIMBANGAN HUKUMMenimbang, bahwa maksud dan tujuan permohonan Pemohon adalahsebagaimana terurai di atas.Menimbang, bahwa Pemohon hendak menikahkan anaknya yangbernama ANAK PEMOHON dengan seorang perempuan bernama CALONISTRI ANAK PEMOHON, namun ditolak olen Kepala Kantor Urusan AgamaHal. 6 dari 13 Penetapan No.25/Pdt.P/2018/PA.PwlKecamatan Tapango
    keduanya telah saling kenaldan dia ingin segera menikah.Menimbang, bahwa Pemohon = dalam menguatkan dalildalilpermohonannya mengajukan bukti surat (P.1, P.2,dan P.3. serta dua orangsaksi yaitu Kasmawati binti Made dan Mohammad Aksa bin Ahmad).Menimbang, bahwa berdasarkan bukti Surat tertanda P.1,maka terbuktibahwa Pemohon telah berupaya mengurus pernikahan anak kandungnyayang bernama ANAK PEMOHON dengan calon istri anak Pemohon bernamaCALON ISTRI ANAK PEMOHON, akan tetapi Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango
Register : 19-10-2015 — Putus : 08-12-2015 — Upload : 16-12-2015
Putusan PA POLEWALI Nomor 415/Pdt.G/2015/PA.Pwl
Tanggal 8 Desember 2015 — -Nurjanna binti Subba -Nasir bin Sattuang
111
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikan salinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Wonomulyo, Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu.4.
    PUTUSANNomor 415/Pdt.G/2015/PA.Pwlo> ll por Jl al owDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadili perkara perdatatertentu pada tingkat pertama, dalam persidangan Majelis telah menjatuhkanputusan, atas perkara Cerai Gugat antara:Nurjanna binti Subba, umur 36 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaanibu rumah tangga, bertempat tinggal di Dusun III Malla (jalan porosTapango Barat), Desa Tapango, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar,
    sebagai Penggugat.melawanNasir bin Sattuang, umur 39 tahun, agama Islam, pendidikan SD, pekerjaanpetani, bertempat tinggal di Dusun III Malla (dekat Jembatan Malla), DesaTapango, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, sebagaiTergugat.Pengadilan Agama tersebut.Telah mempelajari suratsurat yang berkaitan dengan perkara ini.Telah mendengar keterangan Penggugat dan Tergugat serta memeriksa alat buktidi muka sidang.DUDUK PERKARAMenimbang, bahwa Penggugat dalam surat gugatannya tertanggal 19 Oktober2015
    Muddin, umur 56 tahun, agama Islam, pekerjaan petani,bertempat tinggal di Dusun Ill Malla, Desa Tapango, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, di bawah sumpah memberikan keterangan padapokoknya sebagai berikut: Bahwa saksi kenal dengan Penggugatdan Tergugat sebagai suami istri karenasaksi adalah tetangga Penggugat danTergugat. Bahwa setelah menikah Penggugat danTergugat tinggal di rumah orang tuaPenggugat, kadang di rumah orang tuaTergugat.
    hukum, oleh karenanyaberdasarkan pasal 39 (2) UndangUndang Nomor 1 Tahun 1974 dapat dikabulkandi luar hadirnya Tergugat dengan menjatuhkan talak satu ba'in shugra dariTergugat kepada Penggugat.Menimbang, bahwa Majelis Hakim perlu memerintahkan Panitera PengadilanAgama Polewali Mandar untuk mengirim salinan putusan perkara a quo yang telahberkekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah yang mewilayahitempat tinggal Penggugat dan Tergugat (Pegawai Pencatat Nikah Kantor UrusanAgama Kecamatan Tapango
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikansalinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepadaPegawai PencatatNikah KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar dan Pegawai Pencatat Nikah Kantor UrusanAgama Kecamatan Wonomulyo, Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatatdalam daftar yang disediakan untuk itu.4.
Register : 12-07-2018 — Putus : 01-08-2018 — Upload : 26-01-2019
Putusan PA POLEWALI Nomor 608/Pdt.P/2018/PA.Pwl
Tanggal 1 Agustus 2018 — Pemohon melawan Termohon
84
  • Bahwa Pemohon telah mendaftarkan perkawinan anak kandung Pemohonke Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango Kabupaten Polewali Mandar,tetapi berdasarkan surat Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar dengan NomorB.266/Kua.31.03.07/PW.01/07/2018 bertanggal 11 Juli 2018 menolak untukmelangsungkan pernikahan antara Xxx dengan Xxx dengan alasan anakPemohon masih di bawah umur;2.
    Bahwa Pemohon bermaksud akan melangsungkan pernikahan anakkandung Pemohon bernama Xxx, umur 18 tahun 8 bulan, agama Islam,pendidikan SMA, pekerjaan Petani, bertempat tinggal di Dusun Baba Bussu,Desa Bussu, Kecamatan Tapango, dengan seorang perempuan bernamaHal. 1 dari 13 halamanPenetapan Nomor 608/Pdt.P/2018/PA.PwlXxx, umMur 18 tahun, agama Islam, pendidikan SMA, pekerjaan tidak ada,bertempat tinggal di Dusun Baba Bussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar;Bahwa syaratsyarat untuk
    Bukti Surat:1.Asli Surat Penolakan Pernikahan Nomor B.266/Kua.31.03.07/PW.01/07/2018 tanggal 11 Juli 2018 yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, Provinsi SulawesiBarat, bukti surat tersebut bermeterai cukup dan telah dinazegelen pos(bukti P.1);Fotokopi Kutipan Akta Kelahiran atas nama Ilham Abd.
    Bukti saksi:1.Saksi I, Umur 44 tahun, Agama Islam, Pekerjaan Petani, BertempatKediaman di Dusun Baba Bussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar.
    , KabupatenPolewali Mandar, Provinsi Sulawesi Barat menerangkan bahwa PegawaiPencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, KabupatenPolewali Mandar, menolak untuk memberikan rekomendasinikah/melangsungkan pernikahan antara Xxx dan Xxx dengan alasan calonmempelai pria masih di bawah umur.
Register : 25-02-2020 — Putus : 04-03-2020 — Upload : 06-03-2020
Putusan PA POLEWALI Nomor 159/Pdt.P/2020/PA.Pwl
Tanggal 4 Maret 2020 — Pemohon melawan Termohon
125
  • PENE TAPANNomor 159/Pdt.P/2020/PA.Pwlpay al par Jl yor ylDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadiliperkara pada tingkat pertama dalam sidang Hakim Tunggal telahmenjatuhkan penetapan atas perkara Dispensasi Kawin yang diajukanoleh:Bahtiar bin Kumsi, Umur 51 tahun, NIK 7604070802680001, agamaIslam, pendidikan SMA, pekerjaan Petani, bertempatkediaman di Dusun Takaturu, Desa Tapango Barat,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar,sebagai
    Pemohon ;Kasmawati binti Darwis Umur 32 tahun, NIK 7604074901870001,agama Islam, Pendidikan SD, Pekerjaan Ibu RumahTangga, bertempat kediaman di Dusun Takaturu, DesaTapango Barat, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, sebagai Pemohon Il;Pengadilan Agama tersebut;Telah mempelajari Suratsurat yang berkaitan dengan perkara ini;Telah mendengar keterangan Pemohon dan Pemohon II, anak Pemohon dan Pemohon II, calon suami serta walinya;Telah memeriksa alatalat bukti Pemohon dan Pemohon II di mukasidang
    Penetapan No.159/Pdt.P/2020/PA.PwlPengadilan Agama Polewali dengan register perkara nomor159/Pdt.P/2020/PA.Pwl, tanggal 25 Februari 2020 dengan dalildalilsebagai berikut:1.Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah mendaftarkan pernikahananak kandung Pemohon dan Pemohon II ke Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, tetapi berdasarkansurat Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, KabupatenPolewali Mandar Nomor B153/KUA.31.03.07/PW.01/02/2020tertanggal 21 Februari 2020 menolak
    Randi bin Makmur, denganalasan anak Pemohon dan Pemohon II masih di bawah umur;Bahwa Pemohon dan Pemohon II bermaksud akan melangsungkanpernikahan anak kandung Pemohon dan Pemohon II bernama Asmibinti Bahtiar, umur 18 tahun, agama Islam, pendidikan SMP, pekerjaanTidak Ada, bertempat kediaman di Dusun Takaturu, Desa TapangoBarat, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, denganseorang lakilaki bernama Muh.
    Bahwa Pemohon dan Pemohon II ingin mengawinkan anaknya yangbernama Asmi binti Bahtiar, namun ditolak oleh Kepala Kantor UrusanAgama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, selakuPegawai Pencatat Nikah, karena belum mencapai umur 19 (Sembilanbelas) tahun;3. Bahwa umur anak Pemohon dan Pemohon II (Asmi binti Bahtiar)baru 18 (delapan belas) tahun 3 (tiga) bulan;4.
Register : 19-04-2018 — Putus : 30-04-2018 — Upload : 28-01-2019
Putusan PA POLEWALI Nomor 275/Pdt.P/2018/PA.Pwl
Tanggal 30 April 2018 — Pemohon melawan Termohon
94
  • Bahwa Pemohon telah mendaftarkan perkawinan anak kandungPemohon ke Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, KabupatenPolewali Mandar, tetapi berdasarkan surat Kepala Kantor UrusanAgama, Kabupaten Polewali Mandar dengan Nomor B160/Kua.31.03.07/PW.01/04/2018 tertanggal 19 April 2018 menolakuntuk melangsungkan pernikahan antara ANAK PEMOHON denganCALON ISTRI ANAK PEMOHONdengan alasan anak Pemohon masihdi bawah umur;Hal.1 dari 14 hal. Penetapan No.275/Pdt.P/2018/PA.Pwl.
    Bahwa keluarga calon suami telah pernah melamar ke pihak keluargacalon isteri dan Pemohon telah merestui rencana pernikahan atasberlangsungnya pernikahan tersebut, namun Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango tidak bersedia menikahkan karena usia anakPemohon masih dibawah umur.Berdasarkan dalildalil di atas, Pemohon mohon agar KetuaPengadilan Agama Polewali c.q Majelis Hakim yang memeriksa danmengadili perkara ini berkenan menjatuhkan penetapan sebagai berikut:1.
    Saksi :1.dan Pencatatan Sipil Kabupaten Polewali Mandar, yang telahdiberi meterai cukup dan telah dicocokkan dengan aslinya ternyatasesuai, kemudian diberi tanda, bukti P.3 ;SAKSI I, umur 26 tahun, agama Islam, pekerjaan petani, tempatkediaman di Jambu Malea, Dusun Kayu Bolong, Desa JambuMalea, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, dibawah sumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut :bahwa saksi kenal Pemohon bernama PEMOHON ;bahwa saksi kenal Pemohon karena keponakan ;bahwa tujuan Pemohon
    Penetapan No.275/Pdt.P/2018/PA.Pwldan calon istrinya saling mencintai dan sulit dipisahkan dansudah sepakat untuk menikah karena calon istri telah hamil ;bahwa anak Pemohon sudah mempunyai pekerjaan sebagaipetani ;bahwa status anak Pemohon perjaka sedangkan calon istrinyaberstatus perawan ;bahwa calon istri anak Pemohon tidak pernah dilamar oleh lakilaki lain ;SAKSI Il, umur 31 tahun, agama Islam, pekerjaan petani, tempatkediaman di Dusun Kayu Bolong, Desa Jambu Malea,Kecamatan Tapango, Kabupaten
    Bahwa Pemohon ingin mengawinkan anaknya yang bernama ANAKPEMOHON dengan Nur Indah Sari binti Sahiba, namun ditolak olehKepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, KabupatenPolewali Mandar, selaku Pegawai Pencatat Nikah, karena belummencapai umur 19 (Sembilan belas) tahun ;3. Bahwa umur anak Pemohon (ANAK PEMOHON) baru 17 (tujuh belas)tahun, 4 (empat) bulan ;4. Bahwa anak Pemohon (ANAK PEMOHON) tidak sekolah dan telahbekerja sebagai petani ;5.
Register : 07-08-2012 — Putus : 06-09-2012 — Upload : 22-10-2014
Putusan PA POLEWALI Nomor 268/Pdt.G/2012/PA.Pwl
Tanggal 6 September 2012 — -Teguh Dwi Dharmawijaya, S.Pd. bin Adam K, S.Pd -Dewi Asriani binti Jumali, S.Pd
64
  • Bahwa pada tanggal 14 Mei 2011, pemohon dengan termohon melangsungkanpernikahan yang dicatat oleh Pegawai Pencatat Nikah pada Kantor Urusan Agama(KUA) Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar sebagaimana BukuKutipan Akta Nikah Nomor: 78/16/V/2011, tertanggal 20 Mei 2011.2.
    Bahwa setelah akad nikah pemohon dan termohon hidup bersama sebagai suamiistri dan bertempat tinggal di rumah orang tua pemohon di Dusun Kemiri, DesaKebunsari, Kecamatan Wonomulyo selama tiga minggu, kemudian pemohon pergike Mamuju Utara karena pekerjaan pemohon di sana sedangkan termohon tinggaldi rumah orang tua termohon di Dusun IV Mekar Rejo (RK V), Desa Banato Rejo,Kecamatan Tapango.3.
    Bahwa pemohon sering menasehati termohon tetapi termohon tidak menerimanasihat tersebut secara baik karena termohon tidak terlalu waras, sehingga terjadipertengkaran dan akibat pertengkaran tersebut, termohon pulang sendiri ke rumahorang tua termohon di Desa Banato Rejo, Kecamatan Tapango.5. Bahwa setelah kepergian tersebut, pemohon juga berangkat ke Mamuju Utara untukmencari nafkah dan sejak itu pula sudah tidak ada komunikasi antara pemohon dantermohon.6.
    tetap dipertahankan olehpemohon dengan tambahan keterangan bahwa pemohon dengantermohon selama bersama sebagai suami isteri tidak pernahmelakukan hubungan badan (qabla dukhul) karena pemohon merasakasihan dengan termohon yang tidak nyambung~= dalamberkomunikasi dengan pemohonBahwa, untuk menguatkan dalildalil permohonannya, pemohon telahmengajukan alat bukti surat berupa: Fotokopi Kutipan Akta Nikah nomor 78/16/V/2011, tertanggal 20 Mei 2011, yang dikeluarkan oleh Kantor Urusan Agama4Kecamatan Tapango
    Bahwa setelah menikah pemohon dantermohon tinggal di rumah saksi selama 3minggu, kemudian pemohon pergi keMamuju Utara karena pemohon bekerjasebagai guru honorer di sana sedangkantermohon pulang ke rumah orang tuatermohon di Dusun Mekar Rejo, DesaBanato Rejo, Kecamatan Tapango tanpasepengetahuan saksi setelah pemohonpergi ke Mamuju Utara.
Putus : 05-10-2015 — Upload : 13-01-2016
Putusan PN POLEWALI Nomor 146/Pid.B/2015/PN.POL
Tanggal 5 Oktober 2015 — Pidana - BURHANUDDIN Bin ARSYAD - NIRWAN Bin LONTJA Alias PAPA ANI - ADAM Bin SUPU Alias BAPAK DIAH -
3712
  • Tapango, Kab. Polman;Islam ;PNS Dinas Kehutanan Kab.Polman;ADAM Bin SUPU Alias BAPAK DIAH;Halaman 1 dari 23 Putusan Nomor 146/Pid.B/2015/PN Pol.Tempat lahir : Pulau Tangga;Umur/tanggal lahir : 52 Tahun/ 31 Desember 1963;Jenis kelamin : Lakilaki ;Kebangsaan : Indonesia ;Tempat tinggal : Dusun Dakka, Desa Dakka, Kec.
    Tapango, Kab.Polman;Agama > Islam ;Pekerjaan > Petani;Terdakwa BURHANUDDIN Bin ARSYAD, Terdakwa II NIRWAN Bin LONTJAAlias PAPA ANI dan Terdakwa II ADAM Bin SUPU Alias BAPAK DIAH masingmasing ditahan dalam tahanan Rumah Tahanan Negara oleh :1.2.Penyidik sejak tanggal 29 Juni 2015 sampai dengan tanggal 18 Juli 2015;Perpanjangan Penahanan Penuntut Umum sejak tanggal 19 Juli 2015 sampaidengan 27 Agustus 2015;Penuntut Umum sejak tanggal 25 Agustus 2015 sampai dengan tanggal 13September 2015;Majelis Hakim
    SAWIR (DPO) pada hari Sabtu tanggal 27 Juni 2015 sekitar jam00.00 Wita atau setidaktidaknya pada suatu waktu dalam bulan Juni 2015,bertempat di Dusun Dakka Desa Dakka Kecamatan Tapango Kabupaten PolewaliMandar atau setidaktidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerahhukum Pengadilan Negeri Polewali yang berwenang memeriksa dan mengadiliperkaranya, tanpa mendapat izin dengan sengaja menawarkan atau memberikankesempatan untuk permainan judi dan menjadikannya sebagai pencarian, ataudengan
    Tapango dan ketika melintas di jalan poros menuju Pelitakan anggotakepolisian dari Unit Opsnal Polres Polman melihat sejumlah orang yang cukupramai berada di bawah kolong rumah warga sehingga pada saat itu anggotakepolisian dari Unit Opsnal Polres Polman merasa curiga dan kemudianmenghampiri tempat tersebut namun sebagian orang sempat melarikan diri padasaat melihat anggota kepolisian dari Unit Opsnal Polres Polman dan anggotakepolisian dari Unit Opsnal Polres Polman langsung menangkap beberapa orangyang
    Tapango dan ketika melintas di jalan poros menuju Pelitakan anggotakepolisian dari Unit Opsnal Polres Polman melihat sejumlah orang yang cukup ramaiberada di bawah kolong rumah warga sehingga pada saat itu anggota kepolisiandari Unit Opsnal Polres Polman merasa curiga dan kemudian menghampiri tempattersebut namun sebagian orang sempat melarikan diri pada saat melihat anggotakepolisian dari Unit Opsnal Polres Polman dan anggota kepolisian dari Unit OpsnalPolres Polman langsung menangkap beberapa orang
Register : 11-05-2016 — Putus : 06-06-2016 — Upload : 13-06-2016
Putusan PA POLEWALI Nomor 272/Pdt.P/2016/PA.Pwl
Tanggal 6 Juni 2016 — -Panji bin Sulleang -Asni binti Sainggi
144
  • Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Panji bin Sulleang) dengan Pemohon II (Asni binti Sainggi) yang dilaksanakan pada tanggaltanggal 5 September 2012 di Dusun Bussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polwali Mandar;3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk mencatatkan perkawinannya kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar;4.
    Menyatakan sah pernikahan Pemohon I (Panji bin Sulleang) dengan Pemohon II(Hasni binti Saenggi) yang dilaksanakan pada tanggal 5 September 2012 di DusunBussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polwali Mandar;3.
    dalam persidangan yangterbuka untuk umum, yang isinya tetap dipertahankan oleh Pemohon I dan Pemohon II;Bahwa untuk menguatkan dalildalil permohonannya maka Pemohon I danPemohon II telah mengajukan alat bukti berupa dua orang saksi di persidangan yangmasingmasing telah memberikan keterangannya secara terpisah, dibawah sumpahmenurut cara agama Islam sebagai berikut:Saksi kesatu,Samaruddin bin Sulleang,umur 34 tahun, agama Islam, pekerjaan tani,bertempat tinggal di DusunKambe, Desa Rappang, Kecamatan Tapango
    Penetapan Nomor 272 /Pdt.P/2016/PA.PwlBahwa saksi hadir saat dilaksanakan akad nikah Pemohon I dan Pemohon II padatanggal 5 September 2012 di Dusun Bussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polwali Mandar;Bahwa yang menjadi wali nikah dalam pernikahan Pemohon I dengan Pemohon IIadalah ayah kandung Pemohon II bernama Sulleang yang dinikahkan oleh ImamMasjid Nurul Amin Bussu, bernama Hae, karena wali nikah mewakilkan kepadanya,dengan maskawin berupa uang sejumlah Rp. 200.000,00 (dua ratus ribu
    Pemohon I dan Pemohon II padatanggal 5 September 2012 di Dusun Bussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polwali Mandar;Bahwa yang menjadi wali nikah dalam pernikahan Pemohon I dengan Pemohon IIadalahayah kandung Pemohon II bernama Sulleang yang dinikahkan oleh ImamMasjid Nurul Amin Bussu, bernama Hae, karena wali nikah mewakilkan kepadanya,dengan maskawin berupa uang sejumlah Rp. 200.000,00 (dua ratus ribu rupiah)diserahkan secara tunai oleh Pemohon I kepada Pemohon II;Bahwa yang menjadi saksi
    Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Panji bin Sulleang) dengan PemohonII (Asni binti Sainggi) yang dilaksanakan pada tanggaltanggal 5 September 2012 diDusun Bussu, Desa Bussu, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polwali Mandar;3. Memerintahkan kepada Pemohon I dan Pemohon II untuk mencatatkanperkawinannya kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama KecamatanTapango, Kabupaten Polewali Mandar;4.
Register : 03-01-2011 — Putus : 23-02-2011 — Upload : 02-11-2011
Putusan PA POLEWALI Nomor 01/Pdt.G/2011/PA Pol.
Tanggal 23 Februari 2011 — sukria sebagai penggugat
126
  • Bahwa pada tanggal 30 Juni 2006, penggugat dengantergugat melangsungkan perkawinan yang dicatat olehPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama (KUA)Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandarsebagaimana Buku Kutipan Akta Nikah Nomor:89/15/VII/2006, tertanggal 11 Juni 2006;. Bahwa setelah akad nikah penggugat dan tergugat hidupbersama sebagai suamiistri dengan bertempat' tinggaldi rumah orang tua tergugat di Desa Riso selama 4tahun;.
    Bahwa dua hari setelah perselisihan penggugat dantergugat tersebut, penggugat dan anaknya pulang kerumah orang tua penggugat di Desa Tapango, karenapenggugat tidak tahan lagi karena tergugat marahkepada penggugat dan tergugat tidak memperdulikan lagipenggugat;6. Bahwa sejak penggugat tinggal di rumah orang tuapenggugat pada bulan Maret 2010 di Desa Riso, tergugattidak pernah datang menjenguk penggugat dan tidakpernah lagi memberi nafkah kepada penggugat;.
    SAKSI II, umur 21 tahun, agama Islam, pekerjaanpetani, bertempat tinggal di Dusun III, Desa Riso,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, telahmemberikan keterangan di bawah sumpah sebagaiberikut: Bahwa saksi kenal dengan penggugat dan tergugat,karena penggugat kemanakan saksi, danbertetangga dekat dengan penggugat dan tergugatdi Desa Riso ;Bahwa saksi mengetahui pada awalnya rumah tanggapenggugat dan tergugat rukun dan telah dikarunia1 (satu) orang anak, dan tinggal di rumah orangtua tergugat
    di Desa Riso, Kecamatan Tapango;Bahwa antara penggugat dengan tergugat telah pisahtempat tinggal sejak kurang lebih 1 (satu) tahunyang lalu, penggugat pulang dan tinggal bersamadengan orang tuanya di Desa Tapango sedangtergugat tinggal di rumah orang tuanya di DesaRiso;Bahwa penggugat dan tergugat pisah tempat tinggalkarena sering terjadi perselisihan danpertengkaran ;Bahwa saksi pernah melihat penggugat dan tergugatbertengkar di rumahnya, ketika itu tergugatmemukul penggugat dengan sapu lidi dan
    ;Menimbang, bahwa penggugat dalam perkara ini telahmengajukan alat bukti P berupa Fotokopi Kutipan AktaNikah dari Kantor Urusan Agama (KUA) Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Nomor : 89/15/VII/2006 tertanggal 11Juni 2006 yang merupakan akta autentik yang membuktikanbahwa antara penggugat dengan tergugat adalah terikatdalam suatu perkawinan ~ yang sah;Menimbang, bahwa dalil dalil penggugat juga didukungdengan keterangan 2 (dua) orang saksi yang keterangannyadibawah sumpah dan saling bersesuaian
Register : 01-09-2016 — Putus : 04-10-2016 — Upload : 21-02-2017
Putusan PA POLEWALI Nomor 356/Pdt.G/2016/PA.Pwl
Tanggal 4 Oktober 2016 — -Dahlia binti Baddu Halim -Jupri bin Nandrang
92
  • Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikan salinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatat dalam daftar yang disediakan untuk itu.5. Membebankan Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp 451.000,00 (empat ratus lima puluh satu rupiah
    Bahwa Penggugat dengan Tergugat adalah suami istri yang sah, menikahpada hari Rabu tanggal 17 Desember 2008 M. bertepatan dengan tanggal18 Dzulhijah 1429 H. berdasarkan Kutipan Akta Nikah Nomor236/20/X1/2008, tertanggal 23 Desember 2008, yang diterbitkan olehKantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar.2.
    Bahwa setelah pernikahan tersebut, Penggugat dengan Tergugatbertempat tinggal terkadang di rumah orang tua Penggugat di DusunWonorejo, Desa Banato Rejo, Kecamatan Tapango dan terkadang di rumahHal. 1 dari 12 Put.
    No. 356/Pdt.G/2016/PA.Pw 1.orang tua Tergugat di Dusun Tapango, Desa Tapango, KecamatanTapango dan terakhir di rumah orang tua Penggugat di Dusun Wonorejo,Desa Banato Rejo, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandarselama 6 tahun 7 bulan.Bahwa selama pernikahan tersebut, Penggugat dan Tergugat pernah rukundan telah dikaruniai dua orang anak, masingmasing bernama: ANAKPENGGUGAT DAN TERG dan kedua orang anak tersebut dalamaUGATsuhan Penggugat.Bahwa pada awal pernikahan, rumah tangga Penggugat dengan
    SAKSI 2, umur 50 tahun, agama Islam, pekerjaan urusan rumah tangga,bertempat tinggal di Jalan Pendidikan, Dusun Wonorejo, Desa Banatorejo,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, di bawah sumpahmemberikan keterangan pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa saksi kenal dengan Penggugat dan Tergugat karena saksi adalahibu kandung Penggugat.
    Memerintahkan Panitera Pengadilan Agama Polewali untuk menyampaikansalinan putusan ini yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap kepadaPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, untuk dicatat dalam daftar yang disediakanuntuk itu.5. Membebankan Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlahRp 451.000,00 (empat ratus lima puluh satu rupiah).Hal. 11 dari 12 Put.
Register : 13-01-2016 — Putus : 25-01-2016 — Upload : 25-02-2016
Putusan PA POLEWALI Nomor 12/Pdt.P/2016/PA.Pwl
Tanggal 25 Januari 2016 — -Yakub K bin Kusu
112
  • Bahwa Pemohon bermaksud akan melangsungkan pernikahan anakkandungnya bernama ANAK PEMOHON, umur 18 tahun, agama Islam,pendidikan SMP, pekerjaan petani, bertempat tinggal di Dusun Kambe,Desa Rappang, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar denganseorang perempuan bernama CALON ISTRI ANAK PEMOHON, umur 16tahun, agama Islam, pekerjaan tidak ada, bertempat tinggal di Jalan PorosBasseang, Kelurahan Madatte, Kecamatan Polewali, Kabupaten PolewaliMandar;2.
    sudah berlangsungkurang lebih 6 bulan lamanya dan hubungan keduanya sudah sedemikianeratnya karena saling cinta mencintai.Bahwa Pemohon sangat khawatir apabila tidak segera dinikahkan akanterjadi perbuatan yang dilarang oleh ketentuan hukum Islam.Bahwa anak Pemohon berstatus perjaka dan sudah siap membina rumahtangga.Bahwa keluarga Pemohon dan orang tua calonnya telah merestui rencanapernikahan tersebut.Bahwa Pemohon telah mendaftarkan perkawinan anaknya ke KantorUrusan Agama Kecamatan Kecamatan Tapango
    perkara menurut hukum.Atau bilamana Majelis Hakim berpendapat lain mohon penetapan yang seadiladilnya.Bahwa pada hari sidang yang telah ditetapbkan, Pemohon telah datangmenghadap sendiri di persidangan, selanjutnya dibacakan surat permohonanPemohon yang isinya tetap dipertahankan oleh Pemohon.Bahwa Majelis Hakim telah mendengar keterangan anak Pemohon,mengaku bernama ANAK PEMOHON, umur 18 tahun, agama Islam,pendidikan SMP, pekerjaan petani, bertempat tinggal di Dusun Kambe, DesaRappang, Kecamatan Tapango
    untuk menikah dan keluarganya serta keluarga calonsuaminya telah merestui pernikahannya.Bahwa dia sudah mensiruasi dan dia sudah sanggup menjadi ibu rumahtangga.Hal. 3 dari 12 Penetapan No.12/Pdt.P/2016/PA.Pwl Bahwa dia sehat jasmani dan rohani.Bahwa untuk menguatkan dailildalil permohonannya, Pemohon telahmengajukan bukti surat:1.Asli Surat Penolakan untuk melangsungkan pernikahan Nomor Kk.31.03.07/PW.00/10/I/2016, tertanggal 13 Januari 2016, yang dikeluarkan oleh KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango
    SAKSI Il, umur 44 tahun, agama Islam, pekerjaan petani, bertempat tinggaldi Dusun Kambe, Desa Rappang, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, di bawah sumpah menerangkan pada pokoknya sebagai berikut: Bahwa saksi kenal dengan Pemohon karena saksi adik ipar Pemohon.
Register : 06-12-2019 — Putus : 20-12-2019 — Upload : 27-12-2019
Putusan PA POLEWALI Nomor 796/Pdt.P/2019/PA.Pwl
Tanggal 20 Desember 2019 — Pemohon melawan Termohon
279
  • Bahwa Pemohon telah mendaftarkan pernikahan anak kandung Pemohonke Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, tetapi berdasarkan surat Kepala Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar Nomor: B609/KUA.31.03.07/PW.01/12/2019 tertanggal 4 Desember 2019 menolakuntuk mencatatkan pernikahan antara Nasrawati binti Pudding denganHal. 1 dari 19 halamanPenetapan Nomor 796/Pdt.P/2019/PA.PwlAntang bin Husain.
    baikmenurut ketentuan hukum Islam maupun peraturan perundangundanganyang berlaku;Bahwa anak kandung Pemohon dan calon suaminya tidak pernahmenikah dan sudah siap menjadi seorang istri/iobu rumah tangga,begitupun dengan calon suaminya telah akil baligh serta sudah siap pulamenjadi suami atau kepala rumah tangga dalam keluarga.Bahwa keluarga calon suami telah melamar ke keluarga calon isteri danPemohon telah merestui dan menerima rencana pernikahan tersebut,namun Imam/Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango
    telah diterima olehPemohon; Bahwa Paman calon suami selaku Imam di Desa Dakka, KecamatanTapango telah mengurus administrasi pencatatan nikah ke KantorUrusan Agama Kecamatan Binuang yang mewilayahi tempat tinggalanak Pemohon dan calon suami anak Pemohon dan rencanapernikahan akan dicatatkan oleh Pegawai Pencatat Nikah KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango karena anak Pemohon dan calonsuami anak Pemohon telah melarikan diri dan tinggal di rumah Pamancalon suami di Desa Dakka, Kecamatan Tapango; Bahwa
    Asli Surat Penolakan Pernikahan Nomor B609/KUA.31.03.07/PW.01/12/2019 tanggal 4 Desember 2019 yang dikeluarkan oleh Kepala KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar,bermeterai cukup dan telah distempel pos, diberi tanda P.2;3.
    , Kabupaten Polewali Mandar, menerangkan bahwaHal. 13 dari 19 halamanPenetapan Nomor 796/Pdt.P/2019/PA.PwlPegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, menolak untuk melangsungkan perkawinanantara Nasrawati binti Pudding dan Antang bin Husain.
Register : 29-07-2016 — Putus : 18-08-2016 — Upload : 20-02-2017
Putusan PN POLEWALI Nomor 144/Pid.Sus/2016/PN.POL
Tanggal 18 Agustus 2016 — MUH.FAJAR Alias FAJAR Bin SAFARUDDIN
8315
  • Fajar Alias Fajar Bin Safaruddin, pada hari Kamistanggal 19 Mei 2016 sekira pukul 23.00 Wita atau setidaktidaknya pada suatu waktumasih dalam bulan Mei tahun 2016 bertempat di Dusun 2 Katapang Desa DakkaKecamatan Tapango Kabupaten Polewali Mandar Provinsi Sulawesi Barat atausetidaktidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam daerah hukumPengadilan Negeri Polewali, Tanoa Hak Atau Melawan Hukum, Memiliki,Menyimpan, Menguasai Atau Menyediakan Narkotika Golongan Bukan Tanaman,perbuatan tersebut
    POL.Bahwa saksi mengerti sebabnya dimintai keterangan sebagai saksi dipersidangan yakni sehubungan dengan saksi telah melakukan penangkapanterhadap Terdakwa karena terlibat penyalahgunaan narkotika;Bahwa kejadiannya pada hari Kamis tanggal 19 Mei 2016, sekitar pukul 23.00Wita bertempat di Dusun 2 Katapang, Desa Dakka, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar, Provinsi Sulawesi Barat;Bahwa berawal ketika saksi dan saksi Amril Nuangsa Alias Amril (anggotasatuan narkoba Polres Polman) mendapatkan
    informasi dari masyarakat yangmenyebutkan seringnya terjadi penyalahgunaan Narkotika di wilayah DesaDakka, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, Provinsi SulawesiBarat kemudian saksi menindaklanjuti informasi tersebut dengan menujulokasi yang dimaksud;Bahwa saat sampai di lokasi yang dimaksud saksi dan saksi Amril NuangsaAlias Amril mencurigai rumah yang dihuni oleh saksi Retno Budiati Alias EnoBinti Abd.
    Latif yang beralamat diDusun 2 Katapang Desa Dakka Kecamatan Tapango Kabupaten PolewaliMandar Provinsi Sulawesi Barat selanjutnya saksi langsung diamankan olehanggota kepolisian yakni saksi Yuliadi dan saksi Amril Nuangsa (anggota Polri)kemudian saksi digeledah namun sebelum digeledah saksi langsungmengeluarkan 1 (satu) sachet plastik bening yang berisikan narkotika jenisshabushabu dan 1 (satu) buah kaca pireks berwarna bening dari dalamkantong celana sebelah kanan yang dikenakan oleh saksi;Bahwa
    Latif yang beralamat di Dusun 2 Katapang DesaDakka Kecamatan Tapango Kabupaten Polewali Mandar Provinsi SulawesiBarat sambil membawa 3 (tiga) sachet plastik bening yang berisikan narkotikajenis shabushabu dan 1 (satu) buah kaca pireks berwarna bening didalamlipatan dompet milik Terdakwa;Bahwa selanjutnya pada hari Kamis tanggal 19 Mei 2016 sekira pukul 23.00Wita Terdakwa tiba di rumah saksi Retno Budiati Alias Eno Binti Abd.
Register : 11-07-2016 — Putus : 25-07-2016 — Upload : 18-09-2016
Putusan PA POLEWALI Nomor 300/Pdt.P/2016/PA.Pwl
Tanggal 25 Juli 2016 — -Amiruddin bin Muh. Adam
115
  • Memerintahkan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar untuk menghadiri dan mencatatkan perkawinan pada diktum 2 tersebut;4. Membebankan Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp 201.000,00 ( dua ratus satu ribu rupiah).
    Bahwa Pemohon bermaksud akan melangsungkan pernikahan anakkandungnya bernama ANAK PEMOHON, umur 18 tahun, agama Islam,pendidikan SMA, pekerjaan Petani, bertempat tinggal di Dusun Batang Utta,Desa Palatta, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, denganseorang perempuan bernama CALON ISTRI ANAK PEMOHON, umur 18tahun, agama Islam, pendidikan SMK, pekerjaan tidak ada, bertempat tinggaldi Dusun Simbalatu, Desa Palatta, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar;Halaman 1 dari 12 hal.
    Bahwa Pemohon telah mendaftarkan perkawinan anaknya ke Kantor UrusanAgama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, tetapiberdasarkan surat Kepala Kantor Urusan Agama Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mandar dengan NomorB.194/KUA.31.03.07/PW.01/06/2016 bertanggal 1 Juli 2016 menolak untukmelangsungkan pernikahan antara ANAK PEMOHON dengan CALON ISTRIANAK PEMOHON dengan alasan anak Pemohon masih di bawah umur;Berdasarkan dalildalil di atas, Pemohon mohon agar Ketua Pengadilan AgamaPolewali
    SURATSURAT:1.Asli Surat Penolakan Pernikahan NomorB.194/KUA.31.03.07/PW.01/06/2016 dari Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, tanggal 1 Juli 2016,lalu oleh Ketua Majelis ditandai P.1;. Fotokopi surat Kutipan Akta Kelahiran Nomor : 41085/UM/V/2006 tanggal2 Mei 2006 yang dikeluarkan oleh Kepala Kantor Kependudukan danCatatan Sipil Kabupaten Polewali Mandar, telah cocok dan sesuai denganaslinya serta bermeterai cukup, lalu olen Ketua Majelis ditandai P.2;.
    SAKSI , umur 41 tahun, agama Islam, pekerjaan Tenaga Honorer,bertempat tinggal di Jalan Poros Tapua, Dusun Simbalatu, Desa Palatta,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, pada pokoknyamenerangkan dibawah sumpahnya sebagai berikut : Bahwa saksi mengenal Pemohon karena saksi adalah tante daricalon menantu Pemohon ; Bahwa setahu saksi tujuan Pemohon mengajukan permohonan kePengadilan karena Pemohon akan menikahkan anak Pemohonyang bernama ANAK PEMOHON, tetapi pada waktu Pemohonmelaporkan rencana
    Memberi dispensasi kawin kepada anak Pemohon bernama ANAKPEMOHON untuk menikah dengan seorang perempuan bernama CALONISTRI ANAK PEMOHON;Memerintahkan kepada Pegawai Pencatat Nikah Kantor Urusan AgamaKecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar untuk menghadiri danmencatatkan perkawinan pada diktum 2 tersebut;.
Register : 06-03-2019 — Putus : 11-04-2019 — Upload : 28-04-2019
Putusan PA POLEWALI Nomor 175/Pdt.G/2019/PA.Pwl
Tanggal 11 April 2019 — Penggugat melawan Tergugat
116
  • PUTUSANNomor 175/Pdt.G/2019/PA.PwlAs 2DEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadili perkara padatingkat pertama dalam persidangan majelis telah menjatuhkan putusan atasperkara Cerai Gugat antara:Hamsiah binti Arsyad, umur 26 tahun, agama Islam, pendidikan SMP,pekerjaan Ibu Rumah Tangga, bertempat kediaman di Dusun II KayuBolong, Desa Jambu Malea, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMandar, sebagai Penggugat.melawanIwan bin Sila, umur 40 tahun
    , agama Islam, pendidikan tidak ada, pekerjaanKuli Bangunan, bertempat kediaman di Dusun II Kayu Bolong, DesaJambu Malea, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar,sebagai Tergugat.Pengadilan Agama tersebut;Telah membaca dan memeriksa berkas perkara;Telah mendengar keterangan Penggugat;Telah memeriksa alat bukti di muka sidang;DUDUK PERKARABahwa Penggugat dalam surat gugatannya tertanggal 6 Maret 2019 yangtelah terdaftar di Kepaniteraan Pengadilan Agama Polewali dengan NomorRegister 175/Pdt.G/
    Bahwa Penggugat dengan Tergugat adalah suami istri yang sah, menikahpada hari Senin tanggal 14 Maret 2016 M. bertepatan dengan tanggal4 Jumadil Tsani 1437 H. berdasarkan Kutipan Akta Nikah Nomor0025/003/III/2016, tertanggal 14 Maret 2016 yang diterbitkan oleh KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar;Halaman 1 dari 11 hal.
    Putusan No. 175/Pdt.G/2019/PA.PwlBahwa setelah pernikahan tersebut, Penggugat dengan Tergugat bertempatkediaman di rumah orang tua Penggugat di Dusun II Kayu Bolong, DesaJambu Malea, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, kemudianPenggugat dan Tergugat tinggal di rumah kontrakan di Jalan sungalSaddang, Kota Makassar, Provinsi Sulawesi Selatan dan terakhir tinggal dirumah orang tua Penggugat di Dusun II Kayu Bolong, Desa Jambu Malea,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar selama 9 bulan
    Santi bin Saing, Umur 31 tahun, Agama Islam, Pekerjaan UrusanRumah tangga, Bertempat kediaman di Jalan Kapten Jumhana, Dusun IIKayu Bolong, Desa Jambu Malea, Kecamatan Tapango, KabupatenPolewali Mandar;Saksi tersebut mengaku tetangga Penggugat dan di bawah sumpahnyamemberikan keterangan sebagai berikut: Bahwa Penggugat bernama Hamsiah binti Arsyad sedangkanTergugat bernama Iwan bin Sila;Halaman 3 dari 11 hal.
Register : 04-06-2021 — Putus : 21-06-2021 — Upload : 21-07-2021
Putusan PA POLEWALI Nomor 459/Pdt.P/2021/PA.Pwl
Tanggal 21 Juni 2021 — Pemohon melawan Termohon
85
  • PENETAPANNomor 459/Pdt.P/2021/PA.PwlZN ENS Syl asDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadili perkaradalam tingkat pertama, dalam sidang Majelis Hakim, telah menjatuhkan penetapandalam perkara Dispensasi Kawin antara:Karianto bin Sarji, umur 41, agama Islam, pekerjaan Buruh Harian, pendidikanSD, tempat kediaman di Dusun Wono Rejo, Desa BanatoRejo, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar,selanjutnya disebut Pemohon I.Mesinem binti Darsum
    , umur 38, agama Islam, pekerjaan Ibu Rumah Tangga,pendidikan SD, tempat kediaman di Dusun Wono Rejo,Desa Banato Rejo, Kecamatan Tapango, KabupatenPolewali Mandar, selanjutnya disebut Pemohon Il.Selanjutnya Pemohon bersama dengan Pemohon Ildisebut para Pemohon.Pengadilan Agama tersebut;Telah membaca dan mempelajari berkas perkara;Telah mendengarkan keterangan para Pemohon, anak para Pemohon, calonSuami anak para Pemohon, orang tua/wali calon Ssuami anak para Pemohon;Telah memeriksa alatalat bukti
    Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah mendaftarkan pernikahan anakkandung Pemohon dan Pemohon II ke Kantor Urusan Agama KecamatanTapango, Kabupaten Polewali Mandar, tetapi berdasarkan surat Kepala KantorUrusan Agama Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar Nomor : BHal. 1 dari 19 Hal.
    Kediaman di Dusun Wono Rejo, DesaBanato Rejo, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar;3.
    Bahwa keluarga calon suami telah pernah melamar ke pihakkeluarga calon isteri dan Pemohon dan Pemohon II telah merestui rencanapernikahan atas berlangsungnya pernikahan tersebut, namun Kantor UrusanAgama Kecamatan Tapango tidak bersedia menikahkan karena usia anakPemohon dan Pemohon II masih dibawah umur;Hal. 2 dari 19 Hal. Penetapan No.459/Pat.P/2021/PA.Pwl6.
Register : 15-06-2021 — Putus : 08-07-2021 — Upload : 21-07-2021
Putusan PA POLEWALI Nomor 483/Pdt.P/2021/PA.Pwl
Tanggal 8 Juli 2021 — Pemohon melawan Termohon
2114
  • MENETAPKAN

    1. Mengabulkan permohonan Pemohon I dan Pemohon II;
    2. Menyatakan sah perkawinan antara Pemohon I (Suhardi bin Rusna) dengan Pemohon II (Indrayani binti Bote) yang dilaksanakan pada tahun 1999 di Dusun Kondo, Desa Palatta, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mamasa (sekarang Kabupaten Polewali Mandar),;
    3. Membebankan Pemohon I dan Pemohon II untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp100.000,00 (seratus ribu
    PENETAPANNomor 483/Pdt.P/2021/PA.Pwl2, Ata) seaDEMI KEADILAN BERDASARKAN KETUHANAN YANG MAHA ESAPengadilan Agama Polewali yang memeriksa dan mengadili perkarapada tingkat pertama dalam sidang tunggal telah menjatuhkan penetapan atasperkara permohonan Pengesahan Nikah yang diajukan oleh:Suhardi bin Rusna, umur 42 tahun, agama Islam, pendidikan SD, PekerjaanPetani, bertempat kediaman di Dusun Kondo, Desa Palatta,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar, sebagaiPemohon I.Indrayani binti Bote, umur
    Bahwa Pemohon dan Pemohon II telah menikah menurut agamaIslam pada tahun 1999 di Dusun Kondo, Desa Palatta, Kecamatan Tapango,Kabupaten Polewali Mamasa (Ssekarang Kabupaten Polewali Mandar),dengan wali nikah adalah ayah kandung Pemohon II bernama Bote, yangdinikahkan oleh Imam Masjid Nurul Yagin bernama H. Abd.
    Menyatakan sah perkawinan Pemohon (Suhardi bin Rusna) denganPemohon II (Indrayani binti Bote) yang dilaksanakan pada tahun 1999 diHal. 2 dari 11 halaman Penetapan Nomor 483/Padt.P/2021/PA.PwlDusun Kondo, Desa Palatta, Kecamatan Tapango, Kabupaten PolewaliMamasa (sekarang Kabupaten Polewali Mandar);3.
    Hasna binti Hasan, umur 49 tahun, Agama Islam,Pekerjaan Ibu rumah tangga, bertempat kediaman di Dusun Simbalata,Desa Palatta, Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mandar. Saksimengaku sebagai Tetangga Pemohon dan Pemohon Il, di bawahsumpahnya memberikan keterangan sebagai berikut:Bahwa saksi kenal Pemohon dan Pemohon II.
    Pemohon danPemohon Il pada tahun 1999 di Dusun Kondo, Desa Palatta,Kecamatan Tapango, Kabupaten Polewali Mamasa (sekarangKabupaten Polewali Mandar);Bahwa yang menjadi wali nikah dalam pernikahan Pemohon denganPemohon II adalah ayah kandung Pemohon II bernama Bote yangdinikahkan oleh Imam Masjid Nurul Yagin bernama H. Abd.