Ditemukan 7463 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 01-07-2014 — Upload : 12-11-2015
Putusan PN JAYAPURA Nomor 34/Pid.B/2014/PN.JPR
Tanggal 1 Juli 2014 — IMMANUEL TABU alias MANU
6921
  • Menyatakan terdakwa IMMANUEL TABU Alias MANU terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Dengan Sengaja Merampas Nyawa Orang Lain;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa IMMANUEL TABU alias MANU oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (Enam) Tahun ; 3. Menetapkan lamanya terdakwa ditahan dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan terdakwa tetap dalam tahanan;5.
    Keerom atau setidakidaknya pada suatu tempat yang termasuk dalamdaerah Hukum Pengadilan Negeri Jayapura, dengan sengaja merampas nyawa orang lain,yang terdakwa lakukan dengan cara sebagai berikut :Bahwa pada sekira jam 17.30 wit terdakwa yang merupakan kakak kandungkorban SAMUEL TABU, datang kerumah korban kemudian minumminuman keras jenisWishky Robinson.
    Unsur Merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa mengenai pembuktian unsurunsur dimaksud adalahsebagaimana pertimbanganpertimbangan dibawah ini :1.
    Unsur Merampas nyawa orang lainMenimbang bahwa berdasarkan fakta Hukum sebagaimana tersebut di atas bahwaakibat perbuatan terdakwa IMMANUEL TABU alias MANU pada hari Sabtu tanggal30 November 2013 sekira jam 21.00 Wit, bertempat di Jalan Trans Irian Pertigaan ArsoVil Distrik Arso Kabupaten Keerom, dengan mengayunkan parang yang dibawanya ke arahkepala korban SAMUEL TABU, mengakibatkan korban terjatun tidak sadarkan diri danakhirnya meninggal dunia akibat pendarahan dan kekerasan benda tajam pada bagiankepala
    Menyatakan terdakwa JIIUMANUEL TABU Alias MANU terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Dengan Sengaja Merampas Nyawa OrangLain;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa IMMANUEL TABU alias MANU oleh karena itudengan pidana penjara selama 6 (Enam) Tahun ;3. Menetapkan lamanya terdakwa ditahan dikurangkan seluruhnya dari pidana yangdijatuhkan;Menetapkan terdakwa tetap dalam tahanan;5.
Register : 24-06-2019 — Putus : 05-07-2019 — Upload : 05-07-2019
Putusan PT KENDARI Nomor 64/PID/2019/PT KDI
Tanggal 5 Juli 2019 — Pembanding/Terdakwa : ARDIN RADI Alias ARDIN Bin HAERUDDIN DALA
Terbanding/Penuntut Umum : PURKON ROHIYAT
7947
  • Bahwa dalam Putusan Judex Factie tingkat pertama Majelis Hakimtidak menguraikan unsur merampas nyawa orang lain dari pasalHalaman 12 dari 24 Putusan Nomor 64 /PID/2019/PT KDI340 KUHP sebagaimana dakwaan primaier Jaksa Penuntut Umumyang mendakwa Terdakwa Ardin Radi Alias Ardin Bin Haeruddin Dalamelanggar pasal 340 KUHP jo Pasal 55 ayat !
    55 ayat (1) ke 1 KUHP.Dengan tidak diuraikannnya unsur merampas nyawa orang lainsebagaimana dimaksud dalam pasal 340 KUHP maka PenasehatHukum Terdakwa menggangap baik Penuntut Umum maupun MajelisHakim tingkat pertama tidak dapat membuktikan unsur merampasnyawa orang lain yang di dakwakan terhadap terdakwa.
    Bahwa unsurmerampas Nyawa orang lain merupakan salah satu unsur yang harusdi buktikan oleh Penuntut Umum maupun oleh Majelis Hakim karenamerampas nyawa orang itu berarti telah terjadi pembunuhan, kalauunsur merampas nyawa orang lain tidak dapat di buktikan maka tidakterjadi pembunuhan.
    Begitu pula dakwaan yang didakwakankepada terdakwa Ardin Radi Alias Ardin Bin Haeruddin Dala dalamHalaman 13 dari 24 Putusan Nomor 64 /PID/2019/PT KDIperkara Aquo baik Penuntut Umum maupun Majelis Hakim dalamputusannya tidak dapat membuktikan unsur merampas nyawa oranglain.
    nyawa orang laindalam membuktikan dakwaannya yang menuntut terdakwa Ardin Radidengan dakwaan Pasal 340 KUHP jo Pasal 55 ayat (1) ke1 KUHP.Berkaitan dengan hal tersebut Penuntut Umum menyatakan bahwaunsur ke4 yaitu merampas nyawa orang lain telah kami uraikandimana terdakwa Ardin radi bersamasama dengan saksi Suratno saksiSuratno membangunkan terdakwa ARDIN RADI Alias ARDIN yangtertidur kemudian terdakwa bersama dengan saksi Suratno langsungmengikuti korban Antoni dan saksi Ali sambil saksi Suratno
Putus : 14-03-2017 — Upload : 23-03-2017
Putusan PN LUBUK PAKAM Nomor 2066/Pid.B/2016/PN Lbp
Tanggal 14 Maret 2017 — 1. Nama lengkap : Aroziduhu Waruwu als Aro als Said 2. Tempat lahir : Nias 3. Umur/Tanggal lahir : 38/10 Agustus 1978 4. Jenis kelamin : Laki-laki 5. Kebangsaan : Indonesia 6. Tempat tinggal : Jalan Besar Percut Kebun Sayur bekas Peternakan Babi Dusun XV Desa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang 7. Agama : Islam 8. Pekerjaan : Tidak ada
257
  • Menyatakan terdakwa Aroziduhu Waruwu als Aro als Said bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja merampas nyawa orang lain sebagaimana dalam surat Dakwaan Alternatif Kedua;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Aroziduhu Waruwu als Aro als Said dengan pidana penjara selama 10 (sepuluh ) tahun;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;5.
    Menyatakan terdakwa Aroziduhu Waruwu als Aro als Said bersalahmelakukan tindak pidana "dengan sengaja merampas nyawa orang lain"sebagaimana diatur dan diancam dalam pasal 338 KUHP, dalam suratdakwaan Atau Kedua.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Aroziduhu Waruwu als Aro als Saiddengan pidana penjara selama 13 (tiga belas) tahun dikurangi selamaterdakwa berada dalam masa penangkapan dan atau penahanan denganperintah agar terdakwa tetap ditahan.3.
    nyawa orang lain, perbuatan mana dilakukan terdakwadengan cara sebagai berikut :Berawal pada hari Jumat tanggal 03 Juni 2016 sekitar pukul 21.00 wibterdakwa AROZIDUHU WARUWU Als ARO Als SAID bertemu dengan korbanMansurdin Alias Buyung dirumah saksi Jumiatik di Simpang Kebun SayurDesa Percut Kecamatan Percut Sei Tuan, pada saat itu terdakwa berkatakepada saksi Jumiatik berkata Aku gak ada kerjaan * dijawab korban Yaudah sebelum ada kerjaan mu kau sama aku dulu tinggal , dijawab terdakwaYa udahlah
    Dengan sengaja merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad. 1.
    Unsur Dengan sengaja merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta yang terungkapdipersidangan bahwa pada hari Jumat tanggal 03 Juni 2016 sekitar pukul 21.00wib terdakwa bertemu dengan korban MANSURDIN alias BUYUNG di rumahsdr JUMIATIK di simpang Kebun sayur Desa Percut Kec.
    Menyatakan terdakwa Aroziduhu Waruwu als Aro als Said bersalahmelakukan tindak pidana dengan sengaja merampas nyawa orang lainsebagaimana dalam surat Dakwaan Alternatif Kedua;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Aroziduhu Waruwu als Aro als Saiddengan pidana penjara selama 10 (sepuluh ) tahun;3.
Putus : 03-05-2011 — Upload : 21-07-2013
Putusan PN SENGKANG Nomor 45/ Pid. B/ 2011/ PN. SKG
Tanggal 3 Mei 2011 — BAHARUDDIN alias Dg. MATIRO bin AMBO AJANG
206
  • MATIRO bin AMBO AJANG,telah terbukti secara sah dan menyakinkan berslah melakukan tindak pidanaKejahatan terhadap nyawa yaitu dengan sengaja merampas nyawa orang lainsesuai dengan Pasal 338 Kitab UndangUndang Hukum Pidana KUHP..2 Menghukum terdakwa dengan pidana penjara selama 10 (sepuluh) tahun penjaradikurangi masa penahanan yang telah dijalani dengan perintah terdakwa tetapditahan..3 Menyatakan barang bukti berupa :e 1 (satu) buah kayu seppu yang bentuknya panjang,e 2 (dua) potongan bambu dane
    nyawa orang lain;Ad. 1.
    Merampas nyawa orang lain; Menimbang, bahwa unsur merampas nyawa orang lain dalam rumusan delikPasal 338 KUHP terletak dibelakang unsur sengaja (opzet), maka menurut sistem KUHP,unsur sengaja harus meliputi definisi dari unsur merampas nyawa orang lain.
    Dengandemikian unsur merampas nyawa orang lain mengandung arti Pelaku menghendaki danmenginsyafi perbuatannya yang berupa menghilangkan nyawa orang lain;won nn n= == Menimbang, bahwa dipersidangan saksi Bahri bin Tettong menerangkan padahari Sabtu tanggal 15 Januari 2011 di Jalan Perkuburan Desa Alupang Kec. TakalallaKabupaten Wajo sekitar jam 07.30 Wita, saksi melihat ayahnya yang bernama Tettongtergeletak tidak bernyawa;14won nnn n= Menimbang, bahwa dipersidangan saksi SITTI AMINAH binti Dg.
    nyawa orang lain telah terpenuhi;won nn n= == Menimbang, bahwa oleh karena unsur pasal 338 KUHP telah terpenuhi, makadakwaan Primair dari Penuntut Umum telah terbukti sah secara hukum dan keyakinan;weneennnna Menimbang, bahwa oleh karena dakwaan primair telah terbukti, maka Majelistidak perlu lagi mempertimbangkan unsurunsur Pasal dalam dakwaan subsidair PenuntutUmum; Menimbang, bahwa selama dipersidangan tidak satu pun fakta yangmembuktikan adanya alasanalasan penghapus pidana, maka terhadap terdakwa
Register : 04-09-2023 — Putus : 02-11-2023 — Upload : 03-11-2023
Putusan PN LUBUK LINGAU Nomor 469/Pid.B/2023/PN Llg
Tanggal 2 Nopember 2023 — Penuntut Umum:
1.Akbari Darnawinsyah, S.H.
2.Trian Febriansyah, S.H,.M.H.
Terdakwa:
Inu bin Alamsyah
330
  • Menyatakan Terdakwa Inu Bin Alamsyah tersebut diatas, terbukti sacara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengan sengaja merampas nyawa orang lain sebagaimana dalam dakwaan alternatif kedua;
2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 7 (tujuh) Tahun;
3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;
4.
Register : 18-12-2012 — Putus : 04-02-2013 — Upload : 09-04-2013
Putusan PN MENGGALA Nomor 280 / Pid.B / 2012 / PN. MGL
Tanggal 4 Februari 2013 — TAMI Bin ROHIMUN
6121
  • Menyatakan Terdakwa Tami Bin Rohimun bersalah melakukan tindakpidana dengan sengaja merampas nyawa orang lain, sebagaimana diaturdan diancam pidana dalam Pasal 338 KUHP dalam surat dakwaantunggal2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Tami Bin Rohimun denganpidana penjara selama 7 (tujuh ) tahun dikurangi selama terdakwa beradadalam tahanan dengan perintah terdakwa tetap ditahan.3.
    Merampas nyawa orang lain.Tentang Unsur barang siapaMenimbang, bahwa dimaksudkan dengan barang siapa dalam pasal iniadalah orang (een eider) atau manusia ( naturlijke person ) yang dianggap cakapdan mampu sebagai subjek hukum ;Menimbang, bahwa dalam kaitan ini, orang sebagai subjek hukumsebagaimana layaknya haruslah memenuhi kriteria kKemampuan dan kecakapanbertanggungjawab secara hukum ,atau yang disebut juga sebagai syaratsubjektif dan syarat objektifBahwa secara objektif ,orang yang disangka atau
    Bahwa golok yang dipergunakan Terdakwa untuk membunuh korbanAmbo Upek tersebut sebelumnya berada didalam warung Terdakwa.Menimbang, bahwa dengan memperhatikan motif dan perbuatan yangdilakukan tersebut, jelas terdakwa menginsafi dan menghendaki perbuatantersebut, dikarena terdakwa merasa kesal terhadap korban Ambo Upek yangmemukuli wanita yang bekerja dengan Terdakwa, sehingga dengan demikianunsure kedua ini telah terpenuhi dan terbukti;Tentang Unsur Merampas nyawa orang lainMenimbang, bahwa dari
    fakta dan keadaan dipersidangan dapat diketahuidengan adanya perbuatan terdakwa yang membacoknya berkali kali ke arahleher, punggung korban Ambo Upek tersebut, jelas perbuatan Terdakwa tersebutmerupakan perbuatan yang dapat merampas nyawa orang lain in casu korbanAmbo Upek, sehingga dengan demikian unsur merampas nyawa orang lain telahterpenuhi dan terbukti.Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan diatas,ternyata oleh karena seluruh unsur yang termuat dalam dakwaan telah terpenuhidan
Upload : 04-09-2012
Putusan PT MEDAN Nomor 193/PID/2011/PT.MDN
WAKIJAN
1610
  • Yuguandai iri dan sakit hati terhadap korban Yusdianto Als Alay sehinggaberkeinginan untuk merampas nyawa Korban Yusdianto Als Alay. Kemudian JusdiSubroto meminta agar Terdakwa mencari orang yang mau dibayar untuk merampasnyawa korban Yusdianto Als Alay.mendengar permintaan dari menantunya tersebutmaka Terdakwa pun menyanggupinya.Kemudian Terdakwa mencari temansekampungnya yaitu Agus Susilo Als Agus yang diyakini oleh Terdakwa akan dapatmelakukan perbuatan merampas nyawa orang lain.
    nyawa korban, Pada sekitar pukul21.30.Wib, Jusdi Subroto Als Yuguandai bertemu dengan Muliono Nasution AlsCandil (dilakukan Penuntutan secara terpisah) yang hendak bekerja jagamalam.Kemudian Jusdi Subroto Als Yuguandai berkata kepada Muliono NasutionAls Candil ngawani aku keluar kota kau mau?
    nyawa orang lain yaitu korban Yusdianto Als Alay dan MuhammadDirham Als Aloy, yang dilakukan dengan cara sebagai berikut :Pada hari Senin tanggal 31 Mei 2010, Jusdi Suboto Als Yuguandai datang kerumahterdakwa.Terdakwa merupakan mertua dari Jusdi Suboto Als Yuguandai, kemudianJusdi Subroto menceritakan tentang abangnya yaitu Korban Yusdianto Als Alay.Yuguandai iri dan sakit hati terhadap korban Yusdianto Als Alay sehinggaberkeinginan untuk merampas nyawa Korban Yusdianto Als Alay.
    Kemudian JusdiSubroto meminta agar Terdakwa mencari orang yang mau dibayar untuk merampasnyawa korban Yusdianto Als Alay.mendengar permintaan dari menantunya tersebutmaka Terdakwa pun menyanggupinya.Kemudian Terdakwa mencari temansekampungnya yaitu Agus Susilo Als Agus yang diyakini oleh Terdakwa akan dapatmelakukan perbuatan merampas nyawa orang lain. Terdakwa mendatangi rumahAgus Susilo Als Agus di Pasar VII Tembung Kec.
    KemudianJusdi Subroto Als Yuguandai berbincangbincang dengan Agus Susilo Als Agus danTerdakwa Jusdi Subroto Als Yuguandai bercerita tentang masalah warisan dikeluarganya dan juga keinginannya untuk merampas nyawa abangnya yaitu korbanYusdianto Als Alay dikarenakan Jusdi Subroto merasa sakit hati dan iri. KemudianJusdi Subroto Als Yuguandai menawarkan hal tersebut kepada Agus Susilo AlsAgus dan apabila Agus Susilo Als Agus bersedia. Jusdi Subroto Als Yuguandai akanmemberikan imbalan uang.
Register : 11-10-2018 — Putus : 15-11-2018 — Upload : 04-12-2018
Putusan PN BANGIL Nomor 532/Pid.B/2018/PN Bil
Tanggal 15 Nopember 2018 — Penuntut Umum:
HENDI BUDI FIDRIANTO, SH
Terdakwa:
SIANTO bin KAMSUN
326281
  • Puspo Kab.Pasuruan atau setidaktidaknya pada suatu tempat dalam daerah hukumPengadilan Negeri Bangil, yang melakukan, yang menyuruh melakukan, danyang turut serta melakukan perbuatan dengan sengaja dan denganrencana terlebih dahulu merampas nyawa orang lain yaitu terhadapkorban KASMAN yang para Terdakwa lakukan dengan cara sebagai berikut:Berawal ketika SATIMAN yang mencurigai terdakwa telah menyantet istrinyahingga meninggal dunia sehingga pada hari Selasa tanggal 05 April 2016sekira jam 23.30 WIB
    Puspo Kab.Pasuruan atau setidaktidaknya pada suatu tempat dalam daerah hukumPengadilan Negeri Bangil, yang melakukan, yang menyuruh melakukan, danyang turut serta melakukan dengan sengaja merampas nyawa orang lainyaitu korban KASMAN, yang Terdakwa lakukan dengan cara sebagai berikut :Berawal ketika SATIMAN yang mencurigai terdakwa telah menyantet istrinyahingga meninggal dunia sehingga pada hari Selasa tanggal 05 April 2016sekira jam 23.30 WIB di rumah terdakwa II di Dsn. Mangu Ds.
    Merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa Majelis Hakim akan mempertimbangkan unsurunsur pasal tersebut di atas berdasarkan faktafakta yang terungkap dalampersidangan, sebagai berikut:Ad. 1.
    SOEDARSONO Kota Pasuruan;Bahwa Terdakwa sudah pernah dihukum sebanyak 2 (dua) kali karenamelakukan tindak pidana pencurian dan perampasan;Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta hukum tersebut di atas,maka teranglah Terdakwa telah dengan sengaja dan dengan direncanakanterlebih dahulu merampas nyawa orang lain yang mengakibatkan kematianterhadap korban KASMAN Alias KASIARI, yakni pada waktu SATIMAN BinRAUB (Narapidana) sedang berada di rumah tempat tinggal RAPI!
    Merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa merampas nyawa orang Iain yaitu melakukanperbuatan yang mengakibatkan kematian terhadap orang tersebut;Menimbang, bahwa berdasarkan faktafakta hukum sebagaimana telahdiuraikan di atas, maka teranglah bahwa pada waktu LINDANG Bin SATIMANmelakukan pembunuhan terhadap Korban KASMAN alias KASIARI, saat ituTerdakwa SIANTO Bin KAMSUN sambil memegang alat berupa pedang danRAPI!
Putus : 06-01-2015 — Upload : 26-03-2015
Putusan PN PALEMBANG Nomor 1436/Pid.B/2014/PN .Plg
Tanggal 6 Januari 2015 — SAID SAMSUDIN BIN SOMAD (ALM
6912
  • SU IPalembang.e Terdakwa telah melakukan tindak pidana MERAMPAS NYAWA ORANG LAIN99 vs>e Barang bukti yang ditemukan berupa : 1 (satu) buah gabus bekas lemari es yangtelah pecah menjadi beberapa bagian, 2 (dua) helai ambal yang telah kotor terkenatanah liat dan 1 (satu) helai kain seprai kasur yang telah kotor terkena tanah liat ;e Bahwa benar akibat kejadian tersebut terdakwa merasa menyesal ;2 Saksi ROBINSON BIN HOLIDIN yang pada pokoknya menerangkan;e kejadiannya pada hari SENIN tanggal 9 JUNI
    SU IPalembang.e Terdakwa telah melakukan tindak pidana MERAMPAS NYAWA ORANG LAINon>e Barang bukti yang ditemukan berupa : 1 (satu) buah gabus bekas lemari es yangtelah pecah menjadi beberapa bagian, 2 (dua) helai ambal yang telah kotor terkenatanah liat dan 1 (satu) helai kain seprai kasur yang telah kotor terkena tanah liat ;e Bahwa benar akibat kejadian tersebut terdakwa merasa menyesal ;Menimbang, bahwa atas keterangan saksi saksi tersebut diatas, terdakwa tidakkeberatan dan membenarkannya pula
    selanjutnya dari fakta tersebut Majelis akan mempertimbangkanapakah Terdakwa dapat dipersalahkan telah melakukan perbuatan sebagaimana didakwakankepadanya;Menimbang, bahwa selanjutnya pengadilan akan mempertimbangkan apakah perbuatanyang dilakukan terdakwa memenuhi unsur dari pasal yang didakwakan kepadanya ;Menimbang, bahwa terdakwa diajukan kepersidangan oleh Jaksa Penuntut Umumdengan dakwaan primair yaitu diancam pidana dalam Pasal338 KUHP yang unsurunsurnya;e Barang siapa ;e Dengan sengaja merampas
    nyawa orang lain ;Menimbang, fakta yang terungkap di persidangan yang diperoleh dari keterangan saksi saksi dan pengakuan terdakwa yang membenarkan dakwaan Jaksa Penuntut Umum makaMajelis berkesimpulan bahwa perbuatan terdakwa telah memenuhi unsur unsur yangdisyaratakan dalam pasal 338 KUHP oleh karena itu terdakwa haruslah dinyatakantelah terbukti melakukan tindak pidana sebagaimana dakwaan Jaksa Penuntut Umum dalamalternatif dua tersebut ;Menimbang, bahwa selama pemeriksaan persidangan Majelis
Register : 20-05-2019 — Putus : 11-07-2019 — Upload : 22-07-2019
Putusan PN SOE Nomor -35/Pid.B/2019/PN.Soe
Tanggal 11 Juli 2019 — -DANIEL KAUSE, (TERDAKWA)
9439
  • Menyatakan Terdakwa DANIEL KAUSE telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana : dengan sengaja mencoba merampas nyawa orang lain ;2. Menjatuhkan Pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama : 6 (Enam) Tahun ;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;5.
    Menyatakan Terdakwa DANIAL KAUSE telah terbukti bersalah melakukantindak pidana "mencoba, dengan sengaja merampas nyawa orang lain dantidak selesainya pelaksanaan itu, bukan sematamata di sebabkan karenakehendaknya, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 338 jo.Pasal 53 ayat (1) Kitab Undangundang Hukum Pidana ;2.
    Timor Tengah Selatan atau setidaktidaknya pada suatu tempatyang masih termasuk dalam derah Hukum Pengadilan Negeri Soe yangberwenang memeriksa dan mengadili perkara ini, melakukan tindak pidanamencoba, dengan sengaja merampas nyawa orang lain, dan tidak selesainyapelaksanaan itu, bukan sematamata di sebebkan karena kehendaknya sen diriyang dilakukan dengan caracara sebagai berikut;Bahwa berawal saat YONGK!
    Menyatakan Terdakwa DANIEL KAUSE telah terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana : dengan sengajamencoba merampas nyawa orang lain ;2. Menjatuhkan Pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama : 6 (Enam) Tahun ;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkanseluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan ;5. Menyatakan barang bukti berupa:Hal 22 dari 23 hal.
Register : 23-03-2015 — Putus : 20-05-2015 — Upload : 07-07-2015
Putusan PN PALEMBANG Nomor 343/Pid.B/2015/PN.Plg
Tanggal 20 Mei 2015 — FAREZA HOLIS Bin ISMAIRIN
436
  • Menyatakan terdakwa FAREZA HOLIS Bin ISMAIRIN telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana:dengan sengaja merampas nyawa orang lain;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana selama 13 (tiga belas) tahunpenjara ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan terdakwa tetap ditahan ;5.
    Menyatakan terdakwa FAREZA HOLIS Bin ISMAIRIN telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana dengansengaja merampas nyawa orang lain sebagaimana diatur dandiancam pidana pasal 338 KUHP, sebagaimana dalam dakwaanSubsidair Penuntut Umum .3. Menyatuhkan pidana terhadap terdakwa FAREZA HOLIS Bin ISMAIRINdengan pidana penjara selama 13 (tiga belas) tahun dengan dikurangiselama terdakwa berada dalam tahanan dengan perintah agar terdakwatetap berada dalam tahanan.4.
    Menyatakan terdakwa FAREZA HOLIS Bin ISMAIRIN telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana:dengansengaja merampas nyawa orang lain;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidanaselama 13 (tiga belas) tahunpenjara ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniterdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan terdakwa tetap ditahan ;5.
Putus : 13-04-2015 — Upload : 03-06-2015
Putusan PN AMUNTAI Nomor 28/Pid.B/2015/PN Amt.
Tanggal 13 April 2015 — - ABDURAHMAN Alias RAHMAN Alias PAK INUR Bin ASLI (Alm);
7019
  • nyawa oranglain;Ad.1.
    oleh karena dakwaan PRIMAIR tidak terbukti, maka MajelisHakim akan mempertimbangkan dakwaan SUBSIDAIR yaitu sebagaimana diatur dandiancam pidana dalam Pasal 338 KUHP, yang unsurunsurnya sebagai berikut:1 Unsur barangsiapa;2 Unsur dengan sengaja merampas nyawa orang lain;Ad.1.
    Unsur dengan sengaja merampas nyawa orang lainMenimbang, bahwa suatu tindak pidana dilakukan dengan sengaja harus dapatdibuktikan bahwa ada niat atau kehendak untuk mewujudkan suatu tindak pidana danakibat hukumnya harus dilakukan dengan sengaja pula.
    nyawa orang lain kalau ditafsirkan secaragramatikal, menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, merampas adalah mengambil denganpaksa atau dengan kekerasan.
    Penusukan yang langsung diarahkan ke bagian dada dapat dikategorikansebagai sengaja dengan maksud untuk merampas nyawa orang lain (unsur kesengajaandalam delik ini) karena bagian dada merupakan bagian yang melindungi organorgan vitaldari tubuh manusia yang apabila ditusuk dapat menyebabkan kematian (seketika).
Register : 14-03-2019 — Putus : 22-04-2019 — Upload : 23-04-2019
Putusan PN MUARA TEWE Nomor 29/Pid.B/2019/PN Mtw
Tanggal 22 April 2019 — Penuntut Umum:
LIBERTY S.M. PURBA, SH
Terdakwa:
HENGKI RAHMADINOOR Bin SUHARMAN
5012
  • Menyatakan Terdakwa HENGKI RAHMADIANOOR Bin SUHARMANterbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanadengan sengaja mencoba merampas nyawa orang lain, sebagaimana diatur dan di ancam pidana dalam Pasal 338 Jo. Pasal 53 ayat (1) KUHPdalam dakwaan Penuntut Umum;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa HENGKI RAHMADIANOOR BinSUHARMAN dengan pidana penjara selama 7 (tujuh) tahun, dipotong masapenahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dengan perintah agarTerdakwa tetap ditahan.3.
    Dengan sengaja mencoba merampas nyawa orang lain;3.
    Telah willens atau menghendaki melakukan tindakan yang bersangkutandan telah wettens atau mengetahul bahwa tindakannya itu bertujuanuntuk merampas nyawa orang lain;b. Telah menghendaki bahwa yang akan dirampas itu ialah nyawa, dan;c. Telah mengetahui bahwa yang hendak ia rampas itu ialah nyawa oranglain;Menimbang, bahwa dimensi unsur dengan sengaja, baik menurutpandangan teoritis dan praktisi peradilan bahwa pengertian unsur dengansengaja mempunyai beberapa corak dan bentuk.
    Maka untuk itu, berikutnyaakan diteliti dan dipertimbangkan apakah memang benar terdakwa telahmelakukan perbuatan mencoba merampas nyawa orang lain yang dilakukandengan sengaja terhadap korban KASET sehingga dapat dijatuhkan pidanasesuai asas minimum pembuktian sebagaimana ketentuan pasal 183 KUHAP;Menimbang, bahwa berdasarkan hal tersebut diatas maka majelis hakimakan meneliti, mengkaji, mendeskrispsikan dan mempertimbangkan unsurdengan sengaja mencoba merampas nyawa orang lain melalui faktafaktayuridis
    nyawa orang lain dimana terdakwadengan menggunakan tangan kanannya mengayunkan sebilah pisau ke arahsaksi korban dan mengenai bagian tubuh ketiak sebelah kiri.
Register : 06-12-2019 — Putus : 27-02-2020 — Upload : 11-05-2020
Putusan PN KOTA AGUNG Nomor 379/Pid.B/2019/PN Kot
Tanggal 27 Februari 2020 — - Musedayan alias Dayan bin M. Bakri
12057
  • Bakri, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan sengaja merampas nyawa orang lain;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 11 (sebelas tahun);3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan;5.
    BAKRI, telahterbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana Dengansengaja merampas nyawa orang lain melanggar Pasal 338 KUHPidana,sebagaimana Dakwaan Primair Penuntut Umum.2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa MUSEDAYAN Als DAYAN Bin M.BAKRI dengan pidana penjara selama 14 (empat belas) tahun penjaradikurangi seluruhnya dari masa tahanan yang telah dijalankan, denganperintah agar Terdakwa tetap ditahan.3.
    Dengan sengaja merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1 Unsur Barang siapa;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan Barang siapa adalahpendukung hak dan kewajiban berupa orang baik lakilaki atau perempuan yangmampu mempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa yang dimaksud unsur barang siapa dalam perkara iniadalah Terdakwa Musedayan alias Dayan bin M.
    apabila berkehendak untuk melakukan perbuatan itu dan mengetahuiapa akibat dari perbuatan tersebut, atau pengertian secara umum adalah setiapperbuatan yang disadari akibatnya oleh pelakunya;Menimbang, bahwa yang dimaksud merampas nyawa orang lainadalah penyerangan terhadap nyawa orang lain, kepentingan hukum yangdilindungi dan yang merupakan obyek kejahatan ini adalah nyawa (leven)manusia.
    Merampas nyawa orang lain merupakan delik materiil yaitu delik yanghanya menyebut sesuatu akibat yang timbul tanpa menyebut caracara yangmenimbulkan akibattersebut, perouatan dalam hal merampas nyawa orang laindapat berwujud dengan cara menembak dengan senjata api, menikam denganpisau, memberi racun dalam makanan, bahkan dapat berupa diam saja dalamhal seseorang wajib bertindak contohnya tidak memberi makan seorang bayi,timbulnya tindak pidana materiil sempurna, tidak sematamata digantungkanpada
    Bakri, telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengansengaja merampas nyawa orang lain;Putusan Nomor 379/Pid.B/2019/PN Kot halaman 15 dari 16 halaman2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 11 (sebelas tahun);3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani olehTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Memerintahkan agar Terdakwa tetap ditahan;5.
Putus : 15-06-2011 — Upload : 03-10-2014
Putusan PN MENGGALA Nomor 152 / Pid.B / 2011 / PN Menggala
Tanggal 15 Juni 2011 — MURSALIN BIN ALI BASAH
2223
  • Menyatakan Terdakwa MURSALIN BIN ALI BASAH bersalah melakukantindak pidana dengan sengaja merampas nyawa orang lain, sebagaimanadiatur dan diancam pidana dalam Pasal 338 KUHP.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Mursalin Bin Ali Basah denganpidana penjara selama 14 (empat belas) tahun dikurangi selama terdakwaberada dalam tahanan dengan perintah terdakwa tetap ditahan.3.
    Merampas nyawa orang lain.Tentang Unsur barang siapaMenimbang, bahwa dimaksudkan dengan barang siapa dalam pasal iniadalah orang (een eider) atau manusia ( naturlijke person ) yang dianggap cakapdan mampu sebagai subjek hukum ;Menimbang, bahwa dalam kaitan ini, orang sebagai subjek hukumsebagaimana layaknya haruslah memenuhi criteria Kemampuan dan kecakapanbertanggungjawab secara hukum ,atau yang disebut juga sebagai syaratsubjektif dan syarat objektifBahwa secara objektif ,orang yang disangka atau
    koroban Usman sedang duduk didepan pintu, kemudianterdakwa menghampiri korban langsung mengeluarkan pisau jenis laduk danmenusukkan kearah bagian dada sebelah kanan korban sebanyak 1 (satu) kalidan mencabut pisau tersebut;Menimbang, bahwa dengan memperhatikan motif dan perbuatan yangdilakukan tersebut, jelas terdakwa menginsafi dan menghendaki perbuatantersebut, dikarena terdakwa merasa kesal terhadap korban Usman, sehinggadengan demikian unsure kedua ini telah terpenuhi dan terbukti;Tentang Unsur Merampas
    nyawa orang lainMenimbang, bahwa dari fakta dan keadaan dipersidangan diketahuibahwa ketika Terdakwa melakukan penusukan terhadap korban Usman dilihatoleh anak korban yaitu saksi Hamimah Bin Usman menjerit minta tolong, danakibat penusukan itu, koroban Usman 65 tahun meninggal dunia pada hari Rabu 2Februari 2011, sesuai dengan visum et repertum yang dibuat dokter Edi Winarsodari Puskesmas Panaragan Jaya, Kecamatan Tulang bawang Barat tertanggal 5Februari 2011 yang;Menimbang, bahwa oleh karena ternyata
    kematian korban Usmanmeninggal dunia akibat penusukan yang dilakukan oleh terdakwa, maka Majelisberpendapat unsure merampas nyawa orang lain telah terpenuhi dan terbuktiMenimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan diatas,ternyata oleh karena seluruh unsur yang termuat dalam dakwaan telah terpenuhidan terbukti, maka Terdakwa harus dinyatakan terbukti secara sah danmengantarkan pada keyakinan bersalah melakukan tindak pidana sebagaimanadakwaan pertama tersebut;Menimbang, bahwa oleh karena
Register : 26-09-2022 — Putus : 10-01-2023 — Upload : 12-01-2023
Putusan PN BALIKPAPAN Nomor 478/Pid.B/2022/PN Bpp
Tanggal 10 Januari 2023 — Penuntut Umum:
JULI HARTONO, S.H
Terdakwa:
YOHANIS SENDA Anak dari LEONALDUS LAKA
16542
  • MENGADILI:

    Menyatakan terdakwa Yohanis Senda Anak dari Leonaldus Laka, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Dengan sengaja merampas nyawa orang lain dan dengan sengaja melakukan penganiayaan;
    Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 (delapan) tahun;
    Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari Pidana yang dijatuhkan ;
    Menetapkan

Register : 19-04-2017 — Putus : 14-06-2017 — Upload : 05-09-2017
Putusan PN TEMBILAHAN Nomor 85/Pid.B/2017/PN Tbh
Tanggal 14 Juni 2017 — - ABDURRAHMAN ALIAS MAMAN BIN RIDWAN
6124
  • Indragiri Hilir Riau atau setidaktidaknya di tempatlain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan NegeriHalaman 2Putusan Perkara PidanaNomor : 85/ Pid.B/2017/PN.Tbh.Tembilahan, dengan sengaja merampas nyawa orang lain yaitukorbanHAMLANI Als LAPOK Bin MUHAMMAD, perbuatan tersebutdilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikutBahwa awalnya pada hari Minggu tanggal 05 Februari 2017sekira pukul 21.00 WIB, saksi SUHARDI Als ADI Bin SAMSIsedang dudukduduk bersama korban HAMLANI Als LAPOK BinMUHAMMAD
    Unsur dengan sengaja merampas nyawa orang lain;1. Unsur BarangsiapaMenimbang, bahwa KUHP tidak ada menjelaskan apa yangdimaksud dengan kata barangsiapa, akan tetapi menurutdoktrin ilmu hukum hal ini ditujukan kepada tiap subyek hukumHalaman 14Putusan Perkara PidanaNomor : 85/ Pid.B/2017/PN.Tbh.dalam arti manusia, sebagai pendukung hak dan kewajiban yangdapat mempertanggungjawabkan perbuatannya.
    Unsur dengan sengaja merampas nyawa orang lain ;Menimbang, bahwa untuk membuktikan unsur ini MajelisHakim akan mengemukakan pengertian dan faktafakta hukumsebagai berikut ;Menimbang, bahwa dalam unsur ini mengandung beberapapengertian seperti terurai dibawah ini1. Dengan Sengaja. Bahwa yang dimaksud dengan sengaja KUHPtidak ada memberikan defenisi atau penjelasan tentangapa itu dengan sengaja. Oleh karenanya untuk melihat halini, maka perlu dilihat dari Doktrin ilmu Hukum.
    Dalamteori ini mengatakan bahwa: Perbuatan yangGilakukan tidak bertujuan untuk mencapai akibatyang menjadi dasar dari delik, tetapi ia tahu benarbahwa akibat itu pasti akan mengkikuti perbuatanitu us Kesengajaan sebagai kesadaran akan kemungkinan padadasarnya bentuk kesengajaan ini timbul : Apabilaseseorang me lakukan sesuatu perbuatan danmenimbulkan sesuatu akibat tertentu ;2.Merampas nyawa orang lain.
    Di dalam ketentuannya yaitu pada pasal 338 KUHP tidak juga ada memberikan defenisiatau penjelasan tentang apa itu merampas nyawa oranglain. Akan tetapi jika kita menilik dari doktrin ilmuhukum, yang memberikan arti bahwa kejahatan terhadapnyawa adalah merupakan penyerangan terhadap nyawa oranglain. Oleh karenanya kepentingan hukum yang dilindungidisini adalah nyawa manusia itu sendiri.
Putus : 08-03-2016 — Upload : 07-04-2016
Putusan PN PALEMBANG Nomor 2041/Pid.B/2016/PN Plg
Tanggal 8 Maret 2016 — MARDONI ALS JUNED BIN HARDOYO
4817
  • Saksi M, MUBAROK SUTRANTO Bin MARIYUN, dibawah sumpah padapokoknya menerangkan sebagai berikut :e Bahwa benar pada hari Kamis tanggal, 10 September 2015 sekitar pukul 02.00 WIBbertempat di didalam Rumah atau Bedeng milik korban SOBAR AGTRI PARTUGIdi Jalan Kamboja Rt/w. 21/ No. 1370 Kelurahan 20 Hir D II Kecamatan Tir Timur IPalembang Propinsi Sumatera Selatan terdakwa dengan sengaja dan dengan rencanaterlebih dahulu merampas nyawa orang lain yaitu pada korban SOBAR AGTRIPARTUGI.Bahwa benar saksi
    Saksi SETIA AMBARWATI Binti SUGENG, dibawah sumpah padapokoknya menerangkan sebagai berikut :Bahwa pada hari Kamis tanggal, 10 September 2015 sekitar pukul02.00 WIB bertempat di didalam Rumah atau Bedeng milik korbanSOBAR AGTRI PARTUGI di Jalan Kamboja Rt/w. 21/ No. 1370Kelurahan 20 Ilir DIIl Kecamatan Ilir Timur Palembang PropinsiSumatera Selatan terdakwa dengan sengaja dan dengan rencanaterlebin dahulu merampas nyawa orang lain yaitu pada korbanSOBAR AGTRI PARTUGI.Bahwa benar saksi kenal dengan
    Saksi KHOIRUL UBEAD Bin KARTA, dibawah sumpah pada pokoknyamenerangkan sebagai berikut :e Bahwa pada hari Kamis tanggal, 10 September 2015 sekitar pukul02.00 WIB bertempat di didalam Rumah atau Bedeng milik korbanSOBAR AGTRI PARTUGI di Jalan Kamboja Rt/w. 21/ No. 1370Kelurahan 20 Ilir D Ill Kecamatan Ilir Timur Palembang PropinsiSumatera Selatan terdakwa dengan sengaja dan dengan rencanaterlebin dahulu merampas nyawa orang lain yaitu pada korbanSOBAR AGTRI PARTUGI.Bahwa benar saksi kenal dengan SOBAR
    Saksi ADI YANTO Bin IBRAHIM, dibawah sumpah pada pokoknya menerangkansebagai berikut :Bahwa pada hari Kamis tanggal, 10 September 2015 sekitar pukul 02.00 WIBbertempat di didalam Rumah atau Bedeng milik korban SOBAR AGTRIPARTUGI di Jalan Kamboja Rt/w. 21/ No. 1370 Kelurahan 20 Ilir D IIIKecamatan Ilir Timur I Palembang Propinsi Sumatera Selatan terdakwa dengansengaja dan dengan rencana terlebih dahulu merampas nyawa orang lain yaitupada korban SOBAR AGTRI PARTUGI.Bahwa benar saksi tidak mengetahui
    nyawa orang lain Sebagaimanadiatur dan diancam pidana dalam Primair Pasal 340 KUHP yang unsurunsur atau bagian intideliknya (bestandellen) adalah sebagai berikut :1.
Register : 27-08-2019 — Putus : 30-10-2019 — Upload : 26-02-2020
Putusan PN TEBO Nomor 102/Pid.B/2019/PN Mrt
Tanggal 30 Oktober 2019 — Penuntut Umum:
Efrien Saputera, SH
Terdakwa:
Syaharudin Bin Bustami
9222
  • , soalnya aku cuma punya duit 15juta (maksudnya upah untuk merampas nyawa korban HANDRA als ENGGA),kemudian dijawab oleh saksi DEDI SIHOMBING ya udah gak papa pak,kemudian dijawab oleh terdakwa SYAHARUDIN iya, oke..
    Bahwa selanjutnya karena telah mengetahui bahwa saksi DEDI SIHOMBINGtelah berhasil merampas nyawa korban HANDRA als ENGGA sesuai dengankeinginan dan rencana terdakwa SYAHARUDIN, kemudian terdakwaSYAHARUDIN pergi kepondok saksi WAYAN BUDIANE untuk menyuruh saksiWAYAN BUDIANE mengantarkan uang sebanyak Rp.15.000.000, (lima belasjuta rupiah) kepada saksi DEDI SIHOMBING dimana uang tersebut adalah upahkarena telah berhasil merampas nyawa korban HANDRA als ENGGA.
    Unsur Dengan direncanakan terlebin dahulu merampas nyawa orang lain;4. Unsur Sebagai orang yang melakukan, yang menyuruh lakukan, dan yangturut serta melakukan;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.
    (maksudnya merampas nyawa korbanHANDRA als ENGGA), kemudian dijawab oleh saksi DEDI SIHOMBING iya,saya kerjakan pak, tapi tolong sabarlah pak, kemudian dijawab oleh terdakwaSYAHARUDIN ya okelah .
Register : 23-06-2020 — Putus : 01-09-2020 — Upload : 20-09-2021
Putusan PN Pangkalan Balai Nomor 279/Pid.B/2020/PN Pkb
Tanggal 1 September 2020 — Penuntut Umum:
Gunawan,SH
Terdakwa:
Yudi Pranadjaya Alias Culek Bin Anwar
11153
  • Menyatakan terdakwa YUDA PRANADJAYA ALIAS CULEK BINANWAR terbukti secara Sah dan Meyakinkan bersalah melakukan tindakpidana "DENGAN SENGAJA MERAMPAS NYAWA ORANG LAINsebagaimana diatur dan diancam pidana dalam dakwaan Pertama Pasal338 KUHPidana tentang Pembunuhan;2. Menjatuhkan Pidana terhadap diri terdakwa YUDA PRANADJAYAALIAS CULEK BIN ANWAR dengan Pidana Penjara selama 13 (tigabelas) Tahun Dikurangi masa penahanan yang telah dijalani denganperintah agar terdakwa tetap ditahan;3.
    didakwa berdasarkan surat dakwaan sebagai berikut:PertamaBahwa la terdakwa YUDI PRANADJAYA ALIAS CULEK BIN ANWARpada hari Kamis tanggal 16 April 2020 sekira pukul 14.30 Wib atau setidaktidaknya pada suatu waktu dalam tahun 2020, bertempat di Talang Bali Rt.023RK.004 Desa Sungai Rebo Kecamatan Banyuasin Kabupaten Banyuasin atausetidaktidaknya pada suatu tempat yang masih termasuk dalam Daerah HukumPengadilan Negeri Pangkalan Balai yang berwenang memeriksa danmengadilinya, Barang siapa dengan sengaja merampas
    nyawa orang lain yaitukorban HABIBURAHMAN BIN SYAMSUDIN,perbuatan tersebut dilakukan olehterdakwa dengan cara sebagai berikut :Bahwa pada waktu dan tempat sebagaimana tersebut diatas,berawalterdakwa YUDIPRANADJAYA ALIAS CULEK BIN ANWAR yang sedang beradadirumah lalu korban HABIBURAHMAN BIN SYAMSUDIN mendatangi rumahterdakwa sembari memanggil terdakwa leklek bangun dulu bangun dulu* laluterdakwa yang dalam keadaan tertidur kKemudian bangun lalu menemui korbanyang sudah berada didepan pintu rumah
    Dengan sengaja merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa terhadap unsurunsur tersebut Majelis Hakimmempertimbangkan sebagai berikut:Ad.1.Unsur Barangsiapa;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan Barang Siapa* adalahsubjek hukum yang meliputi subjek hukum orang/ pribadi (natuurlijke person)maupun badan hukum (rechtpersoon) yang dapat dimintakanpertanggungjawaban pidana apabila ada tindak pidana yang dilakukannya;Menimbang, bahwa setelah Terdakwa dihadapkan di persidangan ini,dan setelah ditanyakan/
    Unsur Dengan sengaja merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa unsur ini terdiri dari 2 (dua) sub unsur yaitu dengansengaja dan merampas nyawa orang lain;Menimbang, bahwa suatu perbuatan yang dilakukan dengan sengajaharus dapat dibuktikan bahwa ada niat atau kehendak dari pelaku untukmewujudkan suatu akibat yang timbul atas perbuatannya.