Ditemukan 42276 data

Urut Berdasarkan
 
Putus : 22-05-2017 — Upload : 01-08-2017
Putusan PN PALEMBANG Nomor 434/Pid.B /2017/PN Plg.
Tanggal 22 Mei 2017 — DENI ARDIANSYAH BIN ARIVAI
155
  • Menyatakan terdakwa DENI ARDIANSYAH BIN ARIVAI tersebut diatas telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN sebagaimana diatur dalam pasal 351 ayat (1) KUHP.2. Memidana terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (Empat) Bulan dan 15 (Lima belas) hari ;3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangi dengan pidana yang dijatuhkan. 4. Menetapkan terdakwa tetap ditahan.5.
    Negeri tersebut;Telah meneliti berkas perkara tersebut;Telah mendengar keterangan Saksisaksi dan keterangan Terdakwa;Telah mendengar pembacaan tuntutan pidana oleh Penuntut Umum yangpada pokoknya Penuntut Umum mohon agar Majelis Hakim yang memeriksa danmengadili perkara ini memutuskan sebagai berikut :1.Menyatakan terdakwa DENI ARDIANSYAH BIN ARIVAI telah terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Pencurian dengan pemberatan " sebagaimana diatur dan diancam pidanadalam Pasal
    351 ayat (1) KUHP;Memidanah terdakwa DENI ARDIANSYAH BIN ARIVAI dengan pidanapenjara selama 6 (Enam) Bulan Penjara..Menyatakan barang bukti berupa : Sebilah senjata tajam jenis pisau,panjang lebih kurang 12 cm gagang kayu bulat, sarung kulit warna coklatdirampas untuk dimusnakan ;Halaman I dari 5 Putusan Nomor 434/Pid.B/2017/PN Pig.4.
    Telah mendengar pembelaan terdakwa atas tuntutan Jaksa PenuntutUmum tersebut yang pada pokoknya mohon keringanan hukuman ;Menimbang, bahwa terdakwa diajukan kepersidangan oleh Jaksa PenuntutUmum dengan dakwaan pasal 351 ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa terhadap dakwaan Jaksa Penuntut Umum tersebutterdakwa menyatakan mengerti dan tidak mengajukan eksepsi ;Menimbang, bahwa di persidangan telah di dengar keterangan para saksiyang memberikan keterangan di bawah sumpah masingmasing :1.
    memenuhi unsur dari pasal yangdidakwakan kepadanya ;Menimbang, bahwa terdakwa diajukan kepersidangan oleh Jaksa PenuntutUmum dengan dakwaan yaitu diancam pidana dalam Pasal351 ayat (1) KUHP yang unsurunsurnya; Barang siapa ; Melakukan penganiayaan ;Menimbang, fakta yang terungkap di persidangan yang diperoleh dariketerangan saksi saksi dan pengakuan terdakwa yang membenarkan dakwaanJaksa Penuntut Umum maka Majelis berkesimpulan bahwa perbuatan terdakwatelah memenuhi unsur unsur yang disyaratakan dalam pasal
    351 ayat (1)KUHP oleh karena itu terdakwa haruslah dinyatakan telah terbukti melakukantindak pidana sebagaimana dakwaan Kedua Jaksa Penuntut Umum dalamtersebut ;Menimbang, bahwa selama pemeriksaan persidangan Majelis tidakmenemukan adanya hal hal atau keadaan yang dapat dijadikan dasar sebagaialasan pemaaf atau pembenar untuk menghilangkan sifat perobuatan melawanhukum dari terdakwa;Halaman 3 dari 5 Putusan Nomor 434/Pid.B/2017/PN Pig.Demikianlah diputuskan dalam sidang permusyawaratan Majelis HakimPengadilan
Register : 19-12-2014 — Putus : 11-02-2015 — Upload : 25-06-2015
Putusan PN CILACAP Nomor 339/Pid.B/2014/PN Clp
Tanggal 11 Februari 2015 — SARWIN Bin Alm. JARKASIH
5811
  • Menyatakan Terdakwa SARWIN Bin (alm) JARKASIH tersebut diatas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Penganiayaan" sebagaimana Pasal 351 ayat (1) KUHP;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 2 (dua) bulan;3.
    Menyatakan terdakwa SARWIN bin (alm) JARKASIH terbukti secara sahdan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Penganiayaan"sebagaimana pasal 351 ayat (1) KUHP dalam surat dakwaan.2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa SARWIN bin (alm) JARKASIHdengan pidana penjara 2 (dua) bulan potong masa tahanan.3. Menyatakan barang bukti berupa :e 4 (empat) batang pohon ketela yang merupakan bagian ataupatahan dari satu batang pohon ketela.Dirampas untuk dimusnahkan.4.
    351 ayat (1) KUHPyang unsurunsurnya adalah sebagai berikut:1.
    dan sebagaimanadalam pertimbangan yuridis unsurunsur Pasal 351 ayat (1) KUHP di atasHal 15 dari 18 hal Putusan No. 399/Pid.B/2014/PN.Clpdimana berdasarkan faktafakta dipersidangan, perbuatan terdakwa telahmemenuhi unsurunsur pasal 351 ayat (1) KUHP, dengan demikian pembelaanterdakwa haruslah ditolak;Menimbang, bahwa di persidangan tidak terdapat halhal yang dapatmenghapuskan pertanggungjawaban pidana, baik sebagai alasan pembenardan atau alasan pemaaf, maka Terdakwa harus mempertanggungjawabkanperbuatannya
    351 ayat (1) KUHP dan Undangundang Nomor 8Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundanganlain yang bersangkutan;MENGADILI:1.
    Menyatakan Terdakwa SARWIN Bin (alm) JARKASIH tersebut diatasterbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana"Penganiayaan" sebagaimana Pasal 351 ayat (1) KUHP;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 2 (dua) bulan;3.
Putus : 01-09-2014 — Upload : 16-09-2014
Putusan PN PALEMBANG Nomor 994/PID.B/2014/PN. PLG
Tanggal 1 September 2014 — OKTA RIZAL SAPUTRA ALS EBOB BIN DEDI SUBRATA
165
  • Menyatakan Terdakwa OKTA RIZAL SAPUTRA ALS EBOB BIN DEDI SUBRATA tersebut di atas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dalam dakwaan Pasal 351 ayat (1) KUHP;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan .3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4. Menetapkan terdakwa tetap ditahan;5.
    dua ribu rupiah);Menimbang, bahwa terhadap tuntutan tersebut terdakwa telahmengajukan pembelaan secara lisan yang pada pokoknya mohon keringananhukuman, dan menyatakan bahwa perbuatan tersebut dilakukan oleh terdakwauntuk membela diri karena si korban telah lebin dahulu menarik baju/leherterdakwa seperti mau mencekik leher terdakwa;Menimbang, bahwa terdakwa dihadapkan oleh Jaksa Penuntut Umum kedepan persidangan dengan dakwaan sebagai Perbuatan terdakwa sebagaimanadiatur dan diancam pidana dalam pasal
    351 ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa atas dakwaan Jaksa Penuntut Umum tersebut,terdakwa menyatakan telah mengerti dan tidak mengajukan keberatan, sehinggapemeriksaan perkara dilanjutkan dengan pembuktian;Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya, Jaksa PenuntutUmum telah mengajukan saksisaksi yg dibawah sumpah memberikanketerangan sebagaimana tsb dalam berita acara persidangan, saksisaksi tsb:1.
    melakukan penganiayaan terhadap saksi ER LANDOWAYANG;bahwa akibat perbuatan terdakwa saksi korban mengalami luka robekdibibir atas , luka lecet didagu kanan dan luka lect didagu tengah;Menimbang, bahwa terdakwa didakwa oleh Penuntut Umum dengandakwaan subsidaritas, namun dalam tuntutan dituntut dengan dakwaan alternatif,maka Majelis akan mempertimbangkan dakwaan sebagai dakwaan alternatif,dan sesuai dengan faktafakta hukum yang didapat dalam persidangan akandipertimbangkan dakwaan subsidair, yaitu pasal
    351 ayat (1) KUHP yangmengandung unsurunsur sbb :1. barang siapa2. melakukan penganiayaanHalaman 3 dari 6 Putusan Nomor 994/Pid.B/2014 /PN.PlgMenimbang, bahwa yang dimaksud dengan barang siapa adalah siapasaja yang melakukan perbuatan yang didakwakan, yang dalam perkara initerdakwa OKTA RIZAL SAPUTRA ALS EBOB BIN DEDI SUBRATA adalahpelakunya, sesuai dengan identitas dalam berkas perkara yang dibenarkan parasaksi dan terdakwa dipersidangan, dengan demikian unsur pertama telahterbukti;Menimbang, bahwa
    351 ayat (1) KUHP dan pasal pasal lain dalam KUHAPybs;Halaman 4 dari 6 Putusan Nomor 994/Pid.B/2014 /PN.PlgMENGADILI1.
Putus : 12-09-2017 — Upload : 23-10-2017
Putusan PN JAMBI Nomor 636/Pid.B/2017/PN Jmb
Tanggal 12 September 2017 — SUKESIH Alias YESSY Alias DESI binti MULYADI
268
  • Menyatakan terdakwa SUKESIH Alias YESSY Alias DESI binti MULYADI telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN sebagaimana dalam dakwaan Tunggal Pasal 351 Ayat 1 KUHP;2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa tersebut oleh karena itu dengan Pidana penjara selama 5 (lima) bulan; 3.
    terhadap perempuan ini yang umur22 tahun di temukan lecet pada tangan kanan serta memar pada lengankanan atas, yang diakibatkan kekerasan tumpul.Menimbang, bahwa selanjutnya Majelis Hakim akan mempertimbangkanapakah berdasarkan faktafakta hukum tersebut diatas, Terdakwa dapatdinyatakan telah melakukan tindak pidana yang didakwakan kepadanya;Halaman 6 dari 10 Putusan Nomor 636/Pid.B/2017/PN.JmbMenimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umumdengan dakwaan tunggal sebagaimana diatur dalam Pasal
    351 Ayat (1), yangunsurunsurnya adalah sebagai berikut:1.
    AMARUDIN; Bahwa benar lukaluka itu menimbulkan rasa sakit kepada saksi DEVIKAYOLANDA, namun tidak menghalangi saksi DEVIKA YOLANDA untukmelakukan aktivitasnya seharihari.Menimbang, bahwa berdasarkan uraian tersebut diatas unsurMelakukan penganiayaan telah terbukti dan terpenuhi secara sah menuruthukum.Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 351 Ayat (1)KUHP telah terpenuhi, maka Terdakwa haruslah dinyatakan telah terbuktiHalaman 8 dari 10 Putusan Nomor 636/Pid.B/2017/PN.Jmbsecara sah
    Terdakwa mempunyai tanggungan keluarga;Menimbang, bahwa oleh karena dijatuhi pidana maka haruslah dibebaniuntuk membayar biaya perkara;Memperhatikan, Pasal 351 Ayat (1) KUHP dan Undangundang Nomor8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;MENGADILI1.
Register : 25-08-2023 — Putus : 16-10-2023 — Upload : 27-11-2023
Putusan PN SAUMLAKI Nomor 40/Pid.B/2023/PN Sml
Tanggal 16 Oktober 2023 — Penuntut Umum:
1.JERRY NIKOLAS ALFIDO PATTIASINA, S.H.
2.GEDION ARDANA RESWARI, S.H.,M.H.
Terdakwa:
LUDAFIKUS KAWARNIDI Alias FIKO
520
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa Ludafikus Kawarnidi alias Fiko terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana penganiayaan sebagaimana diatur dan diancam dalam Pasal 351 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana sebagaimana didakwakan dalam dakwaan tunggal Penuntut Umum;
    2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 6 (enam) bulan;
    3. Menetapkan
Register : 29-09-2020 — Putus : 01-12-2020 — Upload : 15-12-2020
Putusan PN AMBON Nomor 356/Pid.B/2020/PN Amb
Tanggal 1 Desember 2020 — Penuntut Umum:
1.HERU HAMDANI
2.CHATERINA .O.LESBATA,SH
Terdakwa:
EDISON HABIBUW ALS EDI
5516
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa EDISON HABIBUW ALS EDI terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam dakwaan pasal 351 Ayat (1) KUHP sebagaimana dalam Dakwaan Jaksa Penuntut Umum.
    Menyatakan Terdakwa EDISON HABIBUW ALS EDI bersalahmelakukan tindak pidana penganiayaan sebagaimana diatur dan diancampidana dalam dakwaan pasal 351 Ayat (1) KUHP sebagaimana dalamDakwaan Jaksa Penuntut Umum.2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa EDISON HABIBUW ALS EDIberupa pidana penjara selama 1 (Satu) Tahun penjara, dengan dikurangiselama Terdakwa berada dalam tahanan sementara dan dengan perintahterdakwa tetap di tahanan.3.
    351 ayat (1), yangunsurunsurnya adalah sebagai berikut :1.
    Kesimpulan : Terdapat tandatanda kekerasan benda tumpul.Menimbang, bahwa dengan demikian unsur Penganiayaan telahterpenuhi dan terbukti Secara sah dan meyakinkan menurut hukum.Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 351 ayat (1)tidak terpenuhi, maka Terdakwa haruslah dinyatakan telah terbukti secara sahdan meyakinkan melakukan tindak pidana sebagaimana didakwakan dalamdakwaan tunggal;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap Terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah
    Antara terdakwa dengan keluarga korban telah saling memaafkan atasterjadinya kejadian/peristiwa tersebut.Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dijatuhi pidana makaharuslah dibebani pula untuk membayar biaya perkara;Halaman 12 dari 14 Putusan Nomor 356/Pid.B/2020/PN AmbMemperhatikan, Pasal 351 ayat (1) dan Undangundang Nomor 8 Tahun1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lainyang bersangkutan;MENGADILI:1.
    Menyatakan Terdakwa EDISON HABIBUW ALS EDI terbukti secarasah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaansebagaimana diatur dan diancam pidana dalam dakwaan pasal 351 Ayat (1)KUHP sebagaimana dalam Dakwaan Jaksa Penuntut Umum.2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu terhadap Terdakwa dengan pidanapenjara selama 8 (delapan) bulan;3. Menetapkan agar masa penangkapan dan penahanan yang telahdijalani Terdakwa dikurangi seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;4.
Putus : 13-05-2013 — Upload : 02-06-2014
Putusan PN ENREKANG Nomor 30/ Pid.B/ 2013/ PN.Ekg
Tanggal 13 Mei 2013 — ARAS BIN MARANG Alias PUANG DEWI
9140
  • Menyatakan Terdakwa Aras bin Marang alias Puang Dewi terbukti secara sah melakukan tindak pidana penganiayaan sebagaimana dakwaan subsidair pasal 351 ayat (1) KUHP.4. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa, oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (Empat) bulan.5. Menetapkan masalah penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangi seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan. 6. Menetapka supaya terdakwa tetapa ada dalam tahanan7.
    X 7 cm.Luka lebam di bawah telinga kanan 2 (dua) bagian : +2 X 2 cm. dan + 1 X1 cm.Kesimpulan : Luka yang ditimbulkan karena trauma benda tumpul.Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana pasal 351 ayat (1) KUHP.Menimbang bahwa terhadap dakwaan Penuntut Umum tersebut, terdakwa menyatakanmengerti dan tidak mengajukan keberatan/ eksepsi.Menimbang bahwa untuk membuktikan dalildalil dalam surat dakwaanya tersebut,Penuntut Umum telah mengajukan para saksi yang telah memberikan keterangan
    Tidak terpenuhi, maka dakwaan primair tersebut haruslah dinyatakan t6idak terbukti dansecara sah dan meyakinkan.Menimbang oleh karena terdakwa dinyatakan tidak terbukti melakukan tindak pidanasebagai mana dakwaan primair pasal 353 ayat (1) KUHP., maka terdakwa haruslah di bebaskandari dakwaan primair tersebut.Menimbang bahwa selanjutnya Majelis hakim akan mempertimbangkandakwaan subsidair : pasal 351 ayat (1) KUHP. yang memuat unsurunsursebagaimana berikut ini :1. Barangsiapa.2.
    Melakukan penganiayaan.Menimbang bahwa dakwaan subsidasi : pasal 351 ayat (1) KUHP. uraianpertimbanganya sebagai berikut ini :I.
    351 ayat (1) KUHP. dan UU.
    Menyatakan Terdakwa Aras bin Marang alias Puang Dewi terbukti secara sahmelakukan tindak pidana penganiayaan sebagaimana dakwaan subsidair pasal 351 ayat(1) KUHP.4. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa, oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4(Empat) bulan.5. Menetapkan masalah penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangi seluruhnyadari pidana yang dijatuhkan.6. Menetapka supaya terdakwa tetapa ada dalam tahanan127.
Register : 30-05-2018 — Putus : 24-07-2018 — Upload : 14-08-2018
Putusan PN SENGKANG Nomor 123/Pid.B/2018/PN Skg
Tanggal 24 Juli 2018 — Penuntut Umum:
Metta Yulia Kusumawati, SH
Terdakwa:
Andi Suherman Alias Andi Emmang Bin Andi Salama
2513
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan bahwa terdakwa Andi Suherman Alias Andi Emmang Bin Andi Salama, telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana penganiayaan, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 351 Ayat (1) KUHPidana ;
    2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa tersebut dengan pidana penjara selama 6 (enam) bulan;
    3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan
    Menyatakan terdakwa ANDI SUHERMAN Alias ANDI EMMANG BinANDI SALAMA telah terbukti secara sah dan menyakinkan bersalahmelakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dan diancampidana dalam Pasal 351 ayat (1) KUHP sebagaimana dalam DakwaanTunggal Penuntut Umum.2.
    Hasil pemeriksaan korban mengalamiBengkak pada dahi kiri dengan ukuran, panjang 2,5 cm dan lebar 2 cm.Kesimpulan dari hasil pemeriksaan didapatkan korban lakilaki yangmenurut penyidik berusia 37 tahun datang dalam keadaan sadar danditemukan bengkak pada dahi kiri yang diakibatkan oleh persentuhanbenda tumpulPerbuatan terdakwa sebagaimana yang diatur dan diancampidana dalam Pasal 351 ayat (1) KUHPMenimbang, bahwa terhadap dakwaan Penuntut Umum, Terdakwa tidakmengajukan keberatan ;Menimbang, bahwa
    Darihasil pemeriksaan terdapat bengkak pada dahi kiri dengan ukuran panjang duakoma lima centimeter dan lebar dua centimeter, dengan kesimpulan ditemukanbengkak pada dahi kiri yang diakibatkan oleh persentuhan benda tumpul ;Menimbang, bahwa berdasarkan pertimbanganpertimbangan tersebutMajelis Hakim berpendapat, bahwa unsur penganiayaan ini telah terpenuhi olehperbuatan para terdakwa ;Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur dari Pasal 351 ayat (1)KUHP telah terpenuhi, maka Terdakwa haruslah dinyatakan
    tindakan hukum yang bersifat mendidik yang didasarkanatas nilainilai keadilan hukum dan keadilan masyarakat, guna perbaikanperilaku terdakwa dimasamasa yang akan datang setelah kembali ditengahtengah masyarakat, oleh karenanya pidana yang dijatuhkan dalam amarputusan di bawah ini menurut Majelis Hakim sudah cukup tepat dan adil sertasetimpal dengan kesalahan terdakwa tersebut;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa dijatuhi pidana makaharuslah dibebani pula untuk membayar biaya perkara;Memperhatikan, Pasal
    351 ayat (1) KUHP dan Undangundang Nomor8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;MENGADILI:1.
Register : 06-05-2014 — Putus : 25-03-2014 — Upload : 15-12-2014
Putusan PN ARGA MAKMUR Nomor 13/Pid.B/2014/PN.AM
Tanggal 25 Maret 2014 — Nama lengkap : ARIANTO Bin ASNAN; Tempat lahir : Bukit Tinggi; Umur atau tanggal lahir : 32 tahun/ 01 Januari 1981; Jenis kelamin : Laki-laki; Kebangsaan : Indonesia; Tempat tinggal : Desa Perum PT.MKS DDP Lubuk Bento, Kacamatan Pondok Suguh, Kabupaten Mukomuko; Agama : Islam; Pekerjaan Pendidikan : : Karyawan PT.DDP Lubuk Bento; SMU (Tamat);
518
  • Mengingat ketentuan Pasal 351 ayat (1) KUHP, KUHAP serta Pasal-pasal lain dari peraturan Perundang-undangan yang bersangkutan ;M E N G A D I L I1. Menyatakan Terdakwa ARIANTO Bin ASNAN terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN; 2. Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada terdakwa ARIANTO Bin ASNAN dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan dan 15 (lima belas) hari;3.
    351 ayat (1)KUHP;2 Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa ARIANTO Bin ASNAN, dengan pidanapenjara selama 6 (enam) bulan dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanandengan perintah agar terdakwa tetap ditahan;3 Menetapkan agar Terdakwa dibebani membayar biaya perkara sebesar Rp. 1.000.
    Sebagaimana bunyi kesimpulan surat Visum EtRepertum Nomor : 02/VER/PKMPSG/XI/2013 tanggal 25 November 2013 yang dibuatdan ditandatangani oleh dr.Kanya Ahmad Kusuma dokter pada puskesmas Pondok Suguh.Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 351 ayat(1) KUHP.Menimbang, bahwa atas dakwaan tersebut, terdakwa menyatakan telah mengertimaksud dan isinya, serta tidak mengajukan keberatan;Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umum telahmenghadapkan saksisaksi yang
    Sebagaimanabunyi kesimpulan surat Visum Et Repertum Nomor : 02/VER/PKMPSG/XI/2013tanggal 25 November 2013 yang dibuat dan ditandatangani oleh dr.Kanya AhmadKusuma dokter pada puskesmas Pondok Suguh ;e Bahwa terdakwa menyesali perbuatannya dan tidak akan mengulangi lagi;Menimbang, bahwa terdakwa diajukan di persidangan dengan dakwaan tunggalmelanggar Pasal 351 ayat (1) KUHPidana :Menimbang, dakwaan Jaksa Penuntut Umum merupakan dakwaan dan oleh karenadakwaan yang diajukan oleh Penuntut Umum tersebut
    disusun secara Tunggal, makaMajelis Hakim akan mempertimbangkan dakwaan Tunggal tersebut ;Menimbang, bahwa Pasal 351 ayat (1) KUHP, dengan unsurunsur sebagai berikut:1 Barang Siapa;2 Melakukan Penganiayaan;ad.1. unsur setiap orang;Menimbang, bahwa yang dimaksud dengan setiap orang adalah orang yang dapatmempertanggungjawabkan perbuatannya secara hukum, yang dalam persidangan ini telahdiajukan Terdakwa ARIANTO Bin ASNAN yang identitasnya telah disesuaikan dengansurat dakwaan dan selama persidangan
    351 ayat (1) KUHP, KUHAP serta Pasalpasal lain dariperaturan Perundangundangan yang bersangkutan ;MENGADILI1 Menyatakan Terdakwa ARIANTO Bin ASNAN terbukti secara sah danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN;2 Menjatuhkan pidana oleh karena itu kepada terdakwa ARIANTO Bin ASNANdengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan dan 15 (lima belas) hari;3 Menetapkan agar lamanya terdakwa berada dalam tahanan dikurangkan seluruhnyadari pidana yang dijatuhkan;4 Menetapkan agar terdakwa
Register : 08-06-2021 — Putus : 09-08-2021 — Upload : 12-08-2021
Putusan PN LHOK SEUMAWE Nomor 116/Pid.B/2021/PN Lsm
Tanggal 9 Agustus 2021 — Penuntut Umum:
MUHAMAD DONI SIDIK, SH
Terdakwa:
YUSFANI ALI BIN ANWAR ALI
12337
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan terdakwa YUSFANI ALI BIN ANWAR ALI terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan dan Pengeroyokansebagaimana Pasal 170 ayat (1) jo Pasal 351 ayat (1) KUHP jo Pasal 65 ayat (1) KUHP;
    2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) tahun;
    3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani terdakwa dikurangkan seluruhnya dari
    Menyatakan Terdakwa Yusfani Ali Bin Anwar Alisesuai dengan identitastersebut di atas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukantindak pidana Penganiayaan Dan Pengeroyokansebagaimana Pasal 170ayat (1) jo Pasal 351 ayat (1) KUHP jo Pasal 65 ayat (1) KUHP, sebagaimanadalam Dakwaan Tunggal kami;2. Menjatunkan pidana terhadap terdakwa berupa pidana penjara selama 4(empat) Tahun dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanan sementara;3.
    Bahwa akibat perbuatan terdakwa, saksi Muhammad Zulham BinAzhari Ali mengalami lukalukan dibuktikan dengan Visum Repertum Rumahsakit TK IV.07.01 Nomor: R/27/IIMER/2021 tanggal 26 Maret 2021 an.Muhammad Zulham dengan hasil pemeriksaan dijumpai jari tengah tangankanan diremehkan luka robek dengan ukuran 4x1 cm.Halaman 4 dari 23 Putusan Nomor 116/Pid.B/2021/PN LsmPerbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidanamelanggar Pasal 170 ayat (1) jo Pasal 351 ayat (1) KUHP Jo Pasal 65 ayat (1)KUHP.Menimbang
    Pasal 351 ayat (1) Jo. Pasal 65KUHP dan Undangundang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidanaserta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;MENGADILI:1. Menyatakan terdakwa YUSFANI ALI BIN ANWAR ALI terbukti secara sahdan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan danPengeroyokansebagaimana Pasal 170 ayat (1) jo Pasal 351 ayat (1) KUHPjo Pasal 65 ayat (1) KUHP;2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 4 (empat) tahun;3.
Putus : 09-03-2015 — Upload : 10-03-2015
Putusan PN STABAT Nomor 52/Pid.B/2015/PN.Stb
Tanggal 9 Maret 2015 — MUDA MULIANA ALIAS MUDA
215
  • Menyatakan Terdakwa MUDA MULIANA ALIAS MUDA terbukti secara sah dan menyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN sebagaimana diatur dan diancam dalam pasal 351 ayat (1) KUHPidana ;2. Menjatuhkan pidana penjara kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan ; 3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ; 4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan ;5.
    Menyatakan terdakwa Muda Muliana Alias Muda terbukti secara sah dan meyakinkanmelakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dan diancam pidanadalam pasal 351 ayat (1) KUHPidana tentang Penganiayaan sebagaimana dalamdakwaan;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Muda Muliana Alias Muda dengan pidanapenjara selama 5 (lima) bulan, dikurangi selama terdakwa berada dalam tahanan,dengan perintah terdakwa tetap ditahan ;3.
    351 ayat (1) KUHP, yangunsurunsurnya sebagai berikut :1.
    351 ayat (1) KUHPidana ;13Menimbang, bahwa oleh karena semua unsur pasal 351 ayat (1) KUHPidana telahterbukti, maka Majelis Hakim berkesimpulan Terdakwa telah terobukti melakukan perbuatanpidana sebagaimana dalam dakwaan Jaksa Penuntut Umum ;Menimbang, bahwa di muka persidangan tidak ditemukan adanya alasan pemaafmaupun alasan pembenar yang dapat menghapus kesalahan Terdakwa, disamping itujuga tidak terdapat adanya petunjuk kalau Terdakwa sakit ingatan sehingga Terdakwaharus dianggap sebagai orang
    351 ayat (1) KUHPidana serta PeraturanPerundangundangan lain yang bersangkutan ;MENGADILI1.
    Menyatakan Terdakwa MUDA MULIANA ALIAS MUDA terbukti secara sah danmenyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN sebagaimanadiatur dan diancam dalam pasal 351 ayat (1) KUHPidana ;2. Menjatuhkan pidana penjara kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjaraselama 4 (empat) bulan ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwadikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan ;5.
Putus : 09-09-2014 — Upload : 16-09-2014
Putusan PN STABAT Nomor 432/Pid.B/2014/PN.STB
Tanggal 9 September 2014 — KISAH GINTING
4532
  • Menyatakan Terdakwa KISAH GINTING terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAAN sebagaimana dalam dakwaan subsider Pasal 351 Ayat (1) KUHP;4. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 5 (lima) bulan; 5. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan; 6. Menetapkan Terdakwa tetap ditahan;7.
    Menyatakan terdakwa KISAH GINTING bersalah melakukantindak pidana penganiayaan sebagaimana diatur dan diancamdalam Pasal 351 Ayat (1) KUHP sebagaimana dakwaanSubsidair;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa KISAH GINTING denganpidana penjara selama 7 (tujuh) bulan dikurangi selama terdakwaberada dalam tahanan;3. Barang bukti: NIHIL;4.
    Orang yang bersangkutan menjadi sakit dan harus berobat jalan.e Akibat perobuatan terdakwa tersebut, saksi koroban NUR MUHAMMADAGUNG LUBIS menjadi terhalang melakukan aktifitas atau pekerjaanseharihari.Sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 351 ayat (1)KUHPidanaMenimbang, bahwa atas dakwaan tersebut, terdakwa menyatakanmengerti, dan terdakwa tidak mengajukan keberatan (eksepsi);Menimbang, bahwa untuk membuktikan dakwaannya Penuntut Umumtelah mengajukan Saksisaksi sebagai berikut:1.
    351 Ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa dalam persidangan, Majelis Hakim tidakmenemukan halhal yang dapat menghapuskan pertanggungjawaban pidana,baik sebagai alasan pembenar dan atau alasan pemaaf, maka Terdakwa harusmempertanggungjawabkan perbuatannya;Menimbang, bahwa oleh karena Terdakwa mampu bertanggung jawab,maka harus dinyatakan bersalah dan dijatuhi pidana;Menimbang, bahwa dalam perkara ini terhadap Terdakwa telahdikenakan penangkapan dan penahanan yang sah, maka masa penangkapandan penahanan
    351 Ayat (1) KUHP dan Undangundang Nomor8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan lain yang bersangkutan;1.MENGADILI:Menyatakan Terdakwa KISAH GINTING tersebut diatas, tidak terbuktisecara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidanaPENGANIAYAAN MENGAKIBATKAN LUKA BERAT sebagaimanadidakwakan dalam dakwaan Primer Pasal 351 Ayat (2) KUHP; Membebaskan Terdakwa oleh karena itu dari dakwaan Primer PenuntutUmumMenyatakan Terdakwa KISAH GINTING terbukti secara sah
    danmeyakinkan bersalah melakukan tindak pidana PENGANIAYAANsebagaimana dalam dakwaan subsider Pasal 351 Ayat (1) KUHP;Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 5 (lima) bulan;Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah dijalaniTerdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;6.
Register : 16-10-2019 — Putus : 02-01-2020 — Upload : 27-10-2021
Putusan PN DEMAK Nomor 205/Pid.B/2019/PN Dmk
Tanggal 2 Januari 2020 — Penuntut Umum:
EEN INDRIANIE SANTOSO, SH
Terdakwa:
FIKRI ERMANTO Bin SUDARKO
613
  • MENGADILI

    1. Menyatakan Terdakwa FIKRI ERMANTO Bin SUDARKO, tersebut diatas terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dalam dakwaan tunggal Pasal 351 ayat (1) Kitab Undang-Undang Hukum Pidana.
Putus : 02-07-2014 — Upload : 24-09-2014
Putusan PN KOTABUMI Nomor 127/ Pid. B / 2014 / PN. Kbu
Tanggal 2 Juli 2014 — APRIYANTO Bin SUDIMO
3111
  • Menyatakan Terdakwa APRIYANTO Bin SUDIMO telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan ,sebagaimana dalam dakwaan subsidair melanggar Pasal 351 ayat (1) KUHPidana4. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa APRIYANTO Bin SUDIMO dengan pidana penjara selama 1 (satu) tahun dan 2 (dua) bulan;5. Menetapkan agar lamanya Terdakwa berada dalam tahanan dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;6. Menetapkan agar Terdakwa tetap ditahan.7.
    Penganiayaan berat,sebagaimana dimaksud dalam dakwaan primair kami melanggar pasal 351ayat (2) KUHPidana ;2 Membebaskan terdakwa dari dakwaan primair penuntut umum.3 Menyatakan terdakwa APRIYANTO BIN SUDIMO terbukti bersalahmelakukan perbuatan pidana yaitu Penganiayaan, sebagaimana dimaksuddalam dakwaan subsidair kami melanggar Pasal 351 ayat (1) KUHPidana.4 Menjatuhkan pidana penjara selama (satu) tahun dan 6 (enam) bulan potongtahanan dengan perintah agar terdakwa tetap ditahan5 Menyatakan Terdakwa
    Apabila dakwaan primair tidak terbukti maka Majelis Hakim akanmembuktikan dakwaan subsidair;Menimbang, bahwa Terdakwa telah didakwa oleh Penuntut Umum yaitu :Primair : melanggar Pasal 351 ayat (2) KUHP;11Subsidair : melanggar Pasal 351 ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa dalam dakwaan Subsidair Terdakwa dilanggar melanggarPasal 351 ayat (2) KUHP yang unsurunsurnya sebagai berikut :1 Unsur Barang siapa ;2 Unsur dengan sengaja menimbulkan rasa sakit atau luka berat terhadaporang lain ;Ad. 1.
    Yang diperiksa oleh dokter JULIUS SAHPUTRAMARTUARMenimbang, bahwa berdasarkan uraian tersebut di atas, maka menurutMajelis Hakim unsur ini tidak terbukti ;Menimbang, bahwa oleh karena dakwaan primair tidak terbukti maka majelisakan membuktikan dakwaan subsidair Pasal 351 ayat (1) KUHP yang unsureunsurnya sebagai berikut :1 Unsur Barang siapa ;2 Unsur dengan sengaja melakukan penganiayaan ;Ad. 1.
    di bawah ini ;Menimbang, bahwa sebelum Majelis Hakim menjatuhkan pidana atas diriTerdakwa, maka Majelis Hakim terlebih dahulu akan mempertimbangkan adanyahalhal yang memberatkan dan halhal yang meringankan :Halhal yang memberatkan :e Perbuatan Terdakwa meresahkan masyarakat ;e Perbuatan Terdakwa mengakibatkan saksi korban luka ;Halhal yang meringankan : e Terdakwa berterus terang dan menyesali perbuatannya ;e Terdakwa belum pernah dihukum ;e Terdakwa bersikap sopan di persidangan ;Mengingat akan Pasal
    351 ayat (1) KUHP dan Undangundang Nomor 8Tahun 1981 tentang KUHAP serta Peraturanperaturan lain yang berhubungandengan perkara ini;15MENGADILI :Menyatakan Terdakwa APRIYANTO Bin SUDIMO. tidak terbuktibersalah melakukan perbuatan pidana yaitu penganiayaanberat,sebagaimana dalam dakwaan primair melanggar pasal 351 ayat (2)KUHPidana ;Membebaskan Terdakwa APRIYANTO Bin SUDIMO dari dakwaanprimair Penuntut UmumMenyatakan Terdakwa APRIYANTO Bin SUDIMO telah terbukti secarasah dan meyakinkan~ bersalah
Register : 04-01-2022 — Putus : 10-02-2022 — Upload : 11-02-2022
Putusan PN INDRAMAYU Nomor 3/Pid.B/2022/PN Idm
Tanggal 10 Februari 2022 — Penuntut Umum:
IVAN DAY ISWANDY, SH
Terdakwa:
ROSID Als WATIR Bin Alm KALIL
7926
  • M E N G A D I L I:

    1. Menyatakan Terdakwa ROSID Alias WATIR Bin (Alm) KALIL tersebut diatas, terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan, sebagaimana dalam dakwaan tunggal Penuntut Umum melanggar Pasal 351 Ayat (1) KUHPidana;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 (delapan)
Register : 30-06-2021 — Putus : 19-08-2021 — Upload : 28-10-2021
Putusan PN SUNGGUMINASA Nomor 200/Pid.B/2021/PN Sgm
Tanggal 19 Agustus 2021 — Penuntut Umum:
1.Ayu Wahyuni Wahab,SH
2.Anita Arsyad, S.H
Terdakwa:
SAHARUDDIN DG TUTU BIN SONDI DG. SALI
5217
  • MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa Saharuddin Dg Tutu Bin Sondi Dg Sali tersebut diatas telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana Dakwaan Tunggal Penuntut umum melanggar Pasal 351 ayat (1) KUHP;
    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa Saharuddin Dg Tutu Bin Sondi Dg Sali oleh karena itu dengan pidana penjara selama 4 (empat) bulan;
    3. Menetapkan masa penangkapan
Putus : 08-05-2017 — Upload : 13-11-2017
Putusan PN PEMATANG SIANTAR Nomor 39/Pid.B/2017/PN Pms
Tanggal 8 Mei 2017 — JANUARI SIAGIAN ;
617
  • Menyatakan terdakwa Januari Siagian telah terbukti secara sah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana dalam dakwaan pasal 351 ayat (1) KUHP ;2. Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa Januari Siagian berupa pidana penjara selama 2 (dua) bulan dan 7 (tujuh) hari ;3. Menetapkan masa penangkapan dan penahanan yang telah di jalani Terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;4. Menetapkan Terdakwa tetap di tahan ;5.
    Menyatakan terdakwa Januari Siagian telah terbukti secara sah dan meyakinkan menuruthukum bersalah melakukan tindak pidana " Penganiayaan " melanggar pasal 351 ayat (1)KUHPidana ;2. Menjatuhkan pidana penjara terhadap terdakwa Januari Siagian selama 3 (tiga) bulandikurangi masa penahanan yang telah di jalani terdakwa ;3.
    351 ayat (1) KUHPidana ;Menimbang, bahwa terhadap surat dakwaan Penuntut Umum tersebut, terdakwamenyatakan sudah mengerti dan jelas tentang perbuatan yang didakwakan kepadanya sertaterdakwa menyatakan tidak mengajukan keberatan ;Menimbang, bahwa untuk membuktikan surat dakwaannya, Penuntut Umum telahmengajukan alat bukti dipersidangan yaitu saksisaksi yang telah memberikan keterangan dibawahsumpah/janji sesuai dengan agamanya, yang pada pokoknya sebagai berikut :1.
    351 ayat(1) KUHPidana , yang unsurunsurnya adalah sebagai berikut :1.
    351 ayat (1)KUHPidana telah terpenuhi, dan oleh karena Majelis Hakim tidak menemukan adanya alasanpemaaf maupun alasan pembenar pada diri Terdakwa yang dapat meniadakan unsur kesalahan(mens rea) yang melekat pada perbuatan/delik (actus reus) yang telah dilakukannya, makaterhadapnya perbuatan (delik) tersebut dapat dipertanggungjawabkan, sehingga oleh karenanyadan juga dengan memperhatikan barang bukti yang diajukan dalam perkara ini, Majelis Hakimberkeyakinan bahwasanya Terdakwa telah secara sah
    351 ayat (1) KUHPidana tentang Narkotika dan KitabUndangundang Hukum Acara Pidana ;MENGADILI1.
Register : 10-02-2017 — Putus : 27-02-2017 — Upload : 29-08-2017
Putusan DILMILTI I MEDAN Nomor 52-K/PMT-I/BDG/AD/II/2017
Tanggal 27 Februari 2017 — M. Yunus Koptu NRP: 31960686660275 Ta Koramil 0-908-03/Anggana Kodim 0908/Btg Rem 091/Asn
320
  • Mengubah Putusan Pengadilan Militer I-07 Balikpapan Nomor : 66-K/PM.I-07/AD/X/2016 tanggal 6 Desember 2016, sekedar mengenai penulisan Pasal sehingga menjadi Pasal 351 ayat (1) jo ayat (3) KUHP jo Pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP. 3. Menguatkan putusan Pengadilan Militer I-07 Balikpapan Nomor : 66-K/PM.I-07/AD/X/2016 tanggal 6 Desember 2016, untuk selebihnya. 4. Membebani Terdakwa untuk membayar biaya perkara pada tingkat banding sebesar Rp. 15.000,-(lima belas ribu rupiah). 5.
Register : 02-10-2019 — Putus : 30-10-2019 — Upload : 15-01-2021
Putusan PN BULUKUMBA Nomor 151/Pid.B/2019/PN Blk
Tanggal 30 Oktober 2019 — Penuntut Umum:
RAKA APRIZKI SOEROSO ,SH
Terdakwa:
MURPI Alias UPPI Bin SAMAD
7314
    1. Menetapkan terdakwa Murpi Als Upi Bin Samad, telah terbukti secara sah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukan tindak pidana "Penganiayaan" sebagaimana dakwaan tunggal penuntut Umum melanggar pasal 351 ayat 1 KUHP ;
    2. Menjatuhkan pidana kepada terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 10 (sepuluh) bulan ;
    3. Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh terdakwa dikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan ;
    4. Memerintahkan terdakwa
    Menyatakan Terdakwa Murpi Alias Uppi Bin Samad, bersalah telahmelakukan tindak pidana Penganiayaan sebagaimana diatur dandiancam Pidana dalam Pasal 351 ayat (1) KUHP sesuai Surat DakwaanJPU;2. Menjatuhkan pidana terhadap Terdakwa Murpi Alias Uppi Bin Samaddengan pidana penjara selama 1 (Satu) tahun dan 4 (empat) bulan dandikurang! selama Terdakwa berada dalam tahanan dengan perintahagar Terdakwa tetap ditahan;3.
    Dari pemeriksaan luar ditemukanluka yang telah dijahit dengan jumlah jahitan yang masih adasejumlah enam dan yang telah terbuka sejumlah enam jahitan, lukatersebut menghalangi korban untuk sementara waktu untukmenjalankan aktifitasnya sebagai ibu rumah tangga;Perbuatan Terdakwa Murpi Alias Uppi Bin Samad sebagaimana diaturdan diancam pidana menurut Pasal 351 Ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa terhadap dakwaan Penuntut Umum tersebut,Terdakwa menyatakan mengerti dan tidak mengajukan keberatan;Menimbang
    351 Ayat (1) KUHP;Menimbang, bahwa Pasal 351 Ayat (1) KUHP mengandung unsurunsur sebagai berikut :1.
    351 Ayat (1) KUHP, PasalPasal dalamKitab UndangUndang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundangundangan yang berlaku dan berkaitan dengan perkara ini;PMENGADILI:Menyatakan Terdakwa Murpi Als.
    Uppi Bin Samad, telah terbukti secarasah dan meyakinkan menurut hukum bersalah melakukan tindak pidanaPenganiayaan sebagaimana dakwaan tunggal Penuntut Umummelanggar Pasal 351 Ayat (1) KUHP;Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidanapenjara selama 10 (Sepuluh) Bulan;Menetapkan masa penahanan yang telah dijalani oleh Terdakwadikurangkan seluruhnya dari pidana yang dijatuhkan;Memerintahkan Terdakwa tetap berada dalam tahanan;Menetapkan barang bukti berupa : 1 (satu) bilah parang
Register : 10-08-2020 — Putus : 16-09-2020 — Upload : 23-08-2021
Putusan PN LANGSA Nomor 198/Pid.B/2020/PN Lgs
Tanggal 16 September 2020 — Penuntut Umum:
Irfan Yulianto Hamzah, ST,SH
Terdakwa:
M. Nur Bin M. Isa
1010
  • Memperhatikan, Pasal 351 ayat (1) KUHPidana dan Undang-undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang Hukum Acara Pidana serta peraturan perundang-undangan lain yang bersangkutan;

    MENGADILI:

    1. Menyatakan Terdakwa M. Nur Bin M. Isa tersebut diatas telah terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana "Penganiayaan" sebagaimana dalam dakwaan tunggal;

    2. Menjatuhkan pidana kepada Terdakwa oleh karena itu dengan pidana penjara selama 8 (delapan) bulan;

    3.