Ditemukan 2 data

Urut Berdasarkan
 
Register : 24-08-2016 — Putus : 22-09-2016 — Upload : 19-02-2017
Putusan PA KENDARI Nomor 0161/Pdt.P/2016/PA.Kdi
Tanggal 22 September 2016 — PEMOHON
215
  • Menetapkan sah perkawinan Pemohon I, ( Jumail Bin Yamang ) dengan Pemohon II, ( Mawartin Binti Hadisani ) yang dilaksanakan di Kelurahan Andanouhu, Kecamatan Poasia, kota Kendari pada tanggal 20 Juli 2009.3. Memerintahkan kepada pemohon I dan Pemohon II untuk mencatatkan perkawinannya di Kantor Urusan Agama Kecamatan Poasia, kota kendari.4. Membebankan Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp. Rp. 176.000,00- ( seratus tuju puluh enam ribu rupiah).
    Bahwa pemohon dan pemohon Il melangsungkan pernikahan padatanggal 20 7 2009 di Kelurahan Andonouhu, Kecamatan poasia, kotaKendari dengan dinikahkan oleh seorang Imam yang bernama AndiBaso, yang bertindak sebagai wali nikah ayah kandung pemohon Il yangbernama Hadisani, sedang yang menjadi saksi nikah masing masingbernama patolo dan Darsono, dengan mask kawin berupa seperangkatalat shalat yang dibayar tunai dan disaksikan oleh segenap orang yanghadir.3.
    pemohon Il;Saksi kedua :Indra Bin Amran, memberi kesaksian sebagai berikut :Bahwa saksi kenal pemohon dan Pemohon Il karena saksi adalahsepupu dua kali dengan pemohon Bahwa saksi mengetahui pemohon dengan pemohon Il adalah suamiistri menikah pada tanggal 20 Juli 2009 di Kelurahan Andonouhu,Kecamatan Poasia, kota Kendari dan saksi hadir Pada pernikahantersebut.Bahwa saksi mengetahui yang menikahkan adalah Imam kampungbernama Andi Baso, dengan wali Nikah adalah Ayah Kandung Pemohonll yang bernama Hadisani
    memenuhi syarat formil dan materil saksitersebut, memberikan kesaksian relevan satu sama lain, sehingga kesaksiantelah mencapai batas minimal pembuktian dengan kekuatan pembuktianbebas.Menimbang, bahwa baik saksi pertama dan kedua mengetahuiperkawinan pemohon dengan pemohon Il, terjadi pada 20 Juli 2009, diHal. 5 dari 9 hal.Pen.No.0161/Padt.P/2016/PA.kdiKelurahan Andanouhu, Kecamatan Poasia, kota Kendari. , diaqadkan olehImam kampung bernama Andi Baso, dengan wali Ayah Kandung Pemohonll bernama Hadisani
    Menetapkan sah perkawinan Pemohon , ( Jumail Bin Yamang ) denganPemohon Il, ( Mawartin Binti Hadisani ) yang dilaksanakan di KelurahanAndanouhu, Kecamatan Poasia, kota Kendari pada tanggal 20 Juli 2009.3. Memerintahkan kepada pemohon dan Pemohon Il untuk mencatatkanperkawinannya di Kantor Urusan Agama Kecamatan Poasia, kotakendari.4. Membebankan Pemohon untuk membayar biaya perkara sejumlahRp.
Register : 04-01-2023 — Putus : 31-01-2023 — Upload : 31-01-2023
Putusan PA CIANJUR Nomor 126/Pdt.G/2023/PA.Cjr
Tanggal 31 Januari 2023 — Penggugat melawan Tergugat
212
  • M E N G A D I L I

    1. Menyatakan Tergugat yang telah dipanggil secara resmi dan patut untuk menghadap di persidangan tidak hadir;
    2. Mengabulkan gugatan Penggugat dengan verstek;
    3. Menjatuhkan talak satu bain shughra Tergugat (Hadisani Ihsan Mutaqin Bin Hadiat) terhadap Penggugat (Mara Agustina Binti Agus Sujana);
    4. Membebankan kepada Penggugat untuk membayar biaya perkara sejumlah Rp520000,00 ( lima ratus dua puluhribu rupiah).